gambaran lama pengeluaran lochea dan pola …eprints.ums.ac.id/59830/15/file 3 hal depan...

16
GAMBARAN LAMA PENGELUARAN LOCHEA DAN POLA MENYUSUI PADA IBU POST PARTUM DI PUSKESMAS PAJANG DAN BANYUANYAR SURAKARTA SKRIPSI Diajukan sebagai salah satu syarat untuk meraih gelar Sarjana Keperawatan Disusun Oleh: NAMA : Nuri Nur Janah NIM : J 210.161.058 FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2017

Upload: others

Post on 19-Feb-2020

10 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

GAMBARAN LAMA PENGELUARAN LOCHEA

DAN POLA MENYUSUI PADA IBU POST PARTUM

DI PUSKESMAS PAJANG DAN BANYUANYAR SURAKARTA

SKRIPSI

Diajukan sebagai salah satu syarat

untuk meraih gelar Sarjana Keperawatan

Disusun Oleh:

NAMA : Nuri Nur Janah

NIM : J 210.161.058

FAKULTAS ILMU KESEHATAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

2017

i

GAMBARAN LAMA PENGELUARAN LOCHEA

DAN POLA MENYUSUI PADA IBU POST PARTUM

DI PUSKESMAS PAJANG DAN BANYUANYAR SURAKARTA

SKRIPSI

Diajukan sebagai salah satu syarat

untuk meraih gelar Sarjana Keperawatan

Disusun Oleh:

NAMA : Nuri Nur Janah

NIM : J 210.161.058

FAKULTAS ILMU KESEHATAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

2017

v

MOTTO

“Mencari ilmu itu adalah wajib bagi setiap muslim laki-laki maupun muslim

perempuan”. (HR. Ibnu Abdil Barr)

”Barang siapa yang menghendaki kehidupan dunia maka wajib baginya memiliki

ilmu, dan barang siapa yang menghendaki kehidupan Akherat, maka wajib

baginya memiliki ilmu, dan barang siapa menghendaki keduanya maka wajib

baginya memiliki ilmu”. (HR. Turmudzi)

“Hai orang-orang yang beriman, mintalah pertolongan (kepada Allah) dengan

sabar dan (mengerjakan shalat) sesungguhnya Allah beserta orang-orang yang

sabar ” (Q.S. Al-Baqarah 153)

“Kami (Allah) pasti akan menguji kamu, hingga nyata dan terbukti mana yang

pejuang dan mana yang sabar dari kamu” (Q.S. Muhammad 31)

“Apabila manusia telah meninggal dunia maka terputuslah semua amalannya

kecuali tiga amalan : shadaqah jariyah, ilmu yang bermanfaat dan anak shalih

yang mendoakan dia.” [HR. Muslim]

“Orang yang paling pedih siksaannya pada hari kiamat ialah seorang alim yang

Allah menjadikan ilmunya tidak bermanfaat.” (al-Baihaqy)

“Allah akan meninggikan orang-orang yang beriman di antaramu dan orang-orang

yang diberi ilmu pengetahuan beberapa derajat” (Q.s. al-Mujadalah : 11)

vi

PERSEMBAHAN

Dengan mengucap syukur alhamdulillah, tiada kebahagiaan yang dapat

penulis ungkapkan dan dengan segala kerendahan hati penulis persembahkan

kepada:

1. Bapak dan Ibu tercinta yang telah memberikan doa restu, dukungan,

semangat, kasih sayang, dan sabar yang tidak pernah berhenti. Serta kakakku

yang senantiasa menyayangiku, mendoakan, mendukung dan memberi

semangat untuk menyelesaikan karya ini.

2. Dosen pembimbingku, Ibu Winarsih, NA,S.Kep.Ns.ETN.M.Kep yang selalu

memberikan segala perhatian, bimbingan, masukan serta saran selama proses

penyelesaian karya ini.

3. Semua dosen UMS terutama Fakultas Ilmu Kesehatan Program Studi S1

Keperawatan yang tidak bisa saya sebutkan satu persatu yang telah

menyalurkan ilmu pengetahuan serta memberikan bimbingannya.

4. Sahabat tercinta kelas transfer keperawatan angkatan 2016 yang telah berbagi

keceriaan dan banyak memberikan pengalaman serta pengetahuan dan

kebahagiaan. Semoga kita semua dapat menjadi orang sukses dimasa

mendatang dalam urusan dunia maupun akhirat.

5. Sahabat tercinta yang khususnya selalu memberi dukungan, semangat dan

doa.

6. Semua pihak yang membantu penyelesaian skripsi ini.

7. Almamater tercinta Universitas Muhammadiyah Surakarta.

vii

KATA PENGANTAR

Alhamdulillah, puji dan syukur penulis haturkan kehadirat Allah SWT

yang telah memberikan rahmat dan hidayah-Nya kepada penulis, sehingga dapat

menyelesaikan skripsi ini dengan judul : “GAMBARAN LAMA

PENGELUARAN LOCHEA DAN POLA MENYUSUI PADA IBU POST

PARTUM DI PUSKESMAS PAJANG DAN BANYUANYAR

SURAKARTA”.

Penulisan skripsi ini disusun sebagai salah satu syarat dalam mencapai

gelar Sarjana Keperawatan di Program Studi Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu

Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Dalam proses penyusunan skripsi ini tidak lepas dari dukungan dan

bantuan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, pada kesempatan ini penulis

mengucapkan terimakasih kepada :

1. Bapak Dr. Sofyan Anif, M.Si, selaku Rektor Universitas Muhammadiyah

Surakarta.

2. Bapak Dr. Suwaji, M.Kes, selaku Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas

Muhammadiyah Surakarta.

3. Ibu Arum Pratiwi, S.Kep.,M.Kes, selaku Ketua Program Studi Ilmu

Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah

Surakarta.

4. Ibu Winarsih, NA,S.Kep.Ns.ETN.M.Kep, selaku pembimbing. Terimakasih

atas segala perhatian, bimbingan, masukan serta saran yang diberikan selama

proses penyelesaian penyusunan skripsi ini.

5. Pihak dari Puskesmas Pajang dan Banyuanyar yang telah banyak membantu

dalam usaha memperoleh data serta atas bimbingannya dalam memberikan

arahan-arahan yang sangat membantu dalam penelitian ini.

6. Keluargaku tercinta, ibu, bapak, kakak, dan saudara-saudara yang selalu

memberikan dukungan, semangat, do’a dan kasih sayang serta selalu menjadi

motivatorku selama ini.

viii

ix

GAMBARAN LAMA PENGELUARAN LOCHEA DAN POLA MENYUSUI

PADA IBU POST PARTUM DI PUSKESMAS PAJANG DAN

BANYUANYAR SURAKARTA

Nuri Nur Janah, Winarsih Nur Ambarwati

ABSTRAK

Pendahuluan Masa nifas itu merupakan masa yang paling rawan dan selalu

dialami oleh ibu yang habis melahirkan, dimana pada masa ini terjadinya proses

pengeluaran darah dari dalam uterus selama atau sesudah persalinan dan pada

normalnya berlangsung selama kurang lebih 6 minggu. Yang mempengaruhi

kelancaran pengeluaran darah ini salah satunya adalah kuatnya kontraksi uterus.

Saat uterus berkontraksi akan mengeluarkan ekskresi cairan rahim selama masa

nifas berupa lochea. Pengeluaran lochea dapat berlangsung lama dan cepat hal

ini dipengaruhi oleh beberapa faktor yaitu adanya sisa plasenta dalam rahim,

endometriosis, infeksi, dan kontraksi uterus. Ada beberapa hal yang dapat

mempengaruhi proses involusi uteri yaitu mobilisasi dini, status gizi, usia,

parietas dan menyusui. Pada saat menyusui maka akan merangsang pengeluaran

hormon oksitosin dan prolaktin. Metode penelitian ini adalah penelitian

deskriptrif kuantitatif dengan pendekatan Prospective Study. Penelitian ini

dilakukan di Puskesmas Pajang dan Banyuanyar Surakarta dan pengambilan data

pada bulan Oktober 2017 dengan jumlah 31 sample. Pengambilan sample ini

menggunakan teknik purposive sampling.Hasil penelitian yang diperoleh yaitu

sebagian besar lama pengeluaran lochea lama yaitu >14 hari (15-48 hari) yaitu

sebanyak 24 orang dan ibu menyusui eksklusif yaitu sebanyak 16 orang.

Kesimpulan sebagian besar lama pengeluaran lochea yaitu lama >14 hari (15-48

hari) dan pola menyusui paling banyak ibu menyusui eksklusif, inilah gambaran

lama pengeluaran lochea dan pola menyusui pada ibu post partum di Puskesmas

Pajang dan Banyuanyar Surakarta yang didapatkan.

Kata Kunci : Post Partum, Pengeluaran Lochea, Pola Menyusui

x

PICTURE OLD EXPENDED LOCH EA AND BREASTFEEDING

PATTERN AT POST MOTHER IN PUSKESMAS PAJANG AND

BANYUANYAR SURAKARTA

Nuri Nur Janah , Winarsih Nur Ambarwati

ABSTRACT

Introduction The childbirth period is the most vulnerable and always

experienced by the mother who gave birth, where at this time the process of

removal of blood from the uterus during or after childbirth and normally lasted

for approximately 6 weeks. Which affects the smooth expenditure of this blood

one of them is the strength of uterine contractions. When the uterus contracts it

will excrete the excretion of the uterine fluid during the puerperal period of

lochea . Expenditure of lochea can last a long time and quickly this is influenced

by several factors namely the presence of residual placenta in utero,

endometriosis, infection, and uterine contractions. There are several things that

can affect the process of uterine involution : early mobilization, nutritional

status, age, parietas and breastfeeding. At the time of breastfeeding it will

stimulate the expenditure of hormones oxytocin and prolactin. The method of

this research is quantitative descriptive research with Prospective Study approach

. This research was conducted at Puskesmas Pajang and Banyuanyar Surakarta

and data collection in October 2017 with total 31 samples. This sampling using

technique purposive sampling . Research result which obtained the most of the

old expenditure of lochea that is> 14 days (15-48 days) that is as many as 24

people and exclusive breastfeeding mother as many as 16 people . The

conclusion that most of the long- term expenditure of lochea is> 14 days (15-48

days) and the breastfeeding pattern of most exclusive breastfeeding mothers, this

is the description of the duration of lochea expenditure and breastfeeding pattern

on post partum mother at Puskesmas Pajang and Banyuanyar Surakarta obtained

.

Keywords: Post Partum , Lochea Spending , Breastfeeding Pattern

xi

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ....................................................................................... i

HALAMAN PERSETUJUAN ........................................................................ ii

HALAMAN PENGESAHAN ......................................................................... iii

PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI ......................................................... iv

MOTTO .......................................................................................................... v

PERSEMBAHAN ........................................................................................... vi

KATA PENGANTAR .................................................................................... vii

ABSTRAK ...................................................................................................... ix

ABSTRACT .................................................................................................... x

DAFTAR ISI ................................................................................................... xi

DAFTAR TABEL ........................................................................................... xiii

DAFTAR GAMBAR ...................................................................................... xiv

DAFTAR LAMPIRAN ................................................................................... xv

BAB 1 PENDAHULUAN

A. Latar Belakang .................................................................................... 1

B. Rumusan Masalah ............................................................................... 5

C. Tujuan Penelitian ................................................................................ 5

D. Manfaat Penelitian .............................................................................. 6

E. Keaslian Penelitian .............................................................................. 7

BAB II LANDASAN TEORI

A. Tinjauan Teori

1. Lochea

a. Pengertian Lochea ................................................................... 8

b. Karakteristik Lochea ............................................................... 9

c. Pengeluaran Lochea dalam Masa Involusi Uteri .................... 10

2. Menyusui

a. Pengertian Menyusui ............................................................... 11

b. Manfaat Menyusui .................................................................. 12

c. Tahapan Menyusui .................................................................. 13

3. Menyusui Secara Eksklusif ........................................................... 14

4. Menyusui Tidak Eksklusif ............................................................ 15

5. Post Partum

a. Pengertian Post Partum ........................................................... 15

b. Involusi Alat-alat Kandungan ................................................. 16

c. Faktor-faktor yang Mempengaruhi Involusi Uteri .................. 18

6. Proses Fisiologis Menyusui Mempengaruhi Lama Pengeluaran

Lochea ........................................................................................... 19

B. Kerangka Teori .................................................................................... 21

C. Kerangka Konsep ................................................................................ 22

D. Pertanyaan Penelitian .......................................................................... 22

BAB III METODE PENELITIAN

A. Metode Penelitian ................................................................................ 23

B. Populasi dan Sampel ........................................................................... 23

xii

C. Tempat dan Waktu Penelitian ............................................................. 25

D. Variabel Penelitian .............................................................................. 25

E. Definisi Operasional ............................................................................ 25

F. Instrumen Penelitian ............................................................................ 26

G. Uji Validitas dan Reabilitas ................................................................ 27

H. Teknik Analisa Data ............................................................................ 28

I. Analisis Data ....................................................................................... 29

J. Etika Penelitian ................................................................................... 30

K. Rencana Penelitian .............................................................................. 31

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

A. Hasil Penelitian

1. Karakteristik Responden ............................................................... 35

2. Lama Pengeluaran Lochea ............................................................ 37

3. Menyusui ....................................................................................... 38

4. Tabulasi silang antara Lama Pengeluaran Lochea dan Pola

Menyusui ........................................................................................ 41

B. Pembahasan

1. Lama Pengeluaran Lochea ............................................................ 41

2. Pola Menyusui ............................................................................... 43

3. Tabulasi silang antara Lama Pengeluaran Lochea dan Pola

Menyusui ....................................................................................... 45

C. Keterbatasan Penelitian ....................................................................... 48

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan ......................................................................................... 50

B. Saran ...... ............................................................................................. 51

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN-LAMPIRAN

xiii

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Karakteristik lochea

Tabel 2.2 Pengeluaran lochea menurut masa involusi uteri

Tabel 3.1 Definisi operasional

Tabel 3.2 Kisi-kisi checklist menyusui dan lama pengeluaran lochea

Tabel 4.1 Distribusi frekuensi karakteristik responden berdasarkan usia responden

Tabel 4.2 Distribusi frekuensi karakteristik responden berdasarkan tingkat

pendidikan responden

Tabel 4.3 Distribusi frekuensi karakteristik responden berdasarkan parietas

responden

Tabel 4.4 Distribusi frekuensi karakteristik responden berdasarkan pekerjaan ibu

Tabel 4.5 Distribusi frekuensi lama pengeluaran lochea pada ibu post partum

Tabel 4.6 Distribusi frekuensi pola menyusui ibu post partum

Tabel 4.7 Distribusi frekuensi menyusui ibu post partum

Tabel 4.8 Distribusi frekuensi durasi menyusui ibu post partum

Tabel 4.9 Tabel silang antara lama pengeluaran lochea dan pola menyusui pada

ibu post partum

xiv

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Panduan untuk memeriksa jumlah volume lochea pada pembalut

wanita

Gambar 2.2 Proses laktasi atau menyusui

Gambar 2.3 Kerangka teori

xv

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1. Lembar permohonan menjadi responden

Lampiran 2. Lembar persetujuan menjadi responden

Lampiran 3. Data demografi responden

Lampiran 4. Checklist menyusui

Lampiran 5. Essay lama pengeluaran lochea

Lampiran 6. Rekapitulasi data hasil penelitian

Lampiran 7. Rekapitulasi hasil uji SPSS

Lampiran 8. Jadwal kegiatan penelitian atau penyusunan skripsi

Lampiran 9. Surat ijin studi pendahuluan

Lampiran 10. Surat ijin penelitian

Lampiran 11. Surat keterangan telah melakukan penelitian di Puskesmas

Banyuanyar

Lampiran 12. Surat keterangan telah melakukan penelitian di Puskesmas Pajang