fungsi katup pada sepeda motor

5
Fungsi katup Klep atau dalam bahasa inggrisnya bernama Valve biasa di sebut juga katup berfungsi mengatur masuknya gas baru dan keluarnya gas buang sisa pembakaran pada mesin motor. Tugas dari klep sendiri sangat berat dan vital, karena apabila ada kebocoran/ganguan sedikit saja pada klep akan mengakibatkan tenaga mesin menjadi menurun atau istilah kerennya performa mesin ngedrop. Maka dari itu kenali klep atau katup dan kelengkapannya. Penyetelan Celah Katup, Motor Sebaris 4 / 6 Silinder May 23 Langkah kerja · Cari besar celah katup didalam buku data. Besarnya celah katup pada mesin panas/dingin biasanya tidak sama · Lepaskan tutup kepala silinder · Putar motor searah dengan putarannya sampai tanda TMA Tanda TMA terletak pada puli motor ( gambar ) atau pada roda gaya. · Tentukan apakah silinder pertama atau terakhir, yang berada pada posisi saat akhir langkah kompresi. Pada saat akhir langkah kompresi, kedua katup mempunyai celah. · Stel katup. Setengah jumlah katup dapat distel. Penyetelan pertama : silinder yang berada pada posisi saat akhir kompresi kedua katup dapat distel. Pada silinder berikut, katup masuk dapat distel. Pada silinder berikutnya lagi, katup buang dapat distel dan seterusnya. Katup-katup pada silinder terakhir tidak dapat distel. Lihat gambar berikut : Contoh :

Upload: oppie-raditya

Post on 28-Dec-2015

891 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Klep atau dalam bahasa inggrisnya bernama Valve biasa di sebut juga katup berfungsi mengatur masuknya gas baru dan keluarnya gas buang sisa pembakaran pada mesin motor. Tugas dari klep sendiri sangat berat dan vital, karena apabila ada kebocoran/ganguan sedikit saja pada klep akan mengakibatkan tenaga mesin menjadi menurun atau istilah kerennya performa mesin ngedrop. Maka dari itu kenali klep atau katup dan kelengkapannya.

TRANSCRIPT

Page 1: Fungsi katup pada sepeda motor

Fungsi katupKlep atau dalam bahasa inggrisnya bernama Valve biasa di sebut juga katup berfungsi mengatur masuknya gas baru dan keluarnya gas buang sisa pembakaran pada mesin motor. Tugas dari klep sendiri sangat berat dan vital, karena apabila ada kebocoran/ganguan sedikit saja pada klep akan mengakibatkan tenaga mesin menjadi menurun atau istilah kerennya performa mesin ngedrop. Maka dari itu kenali klep atau katup dan kelengkapannya.Penyetelan Celah Katup, Motor Sebaris 4 / 6 SilinderMay 23Langkah kerja· Cari besar celah katup didalam buku data.Besarnya celah katup pada mesin panas/dingin biasanya tidak sama· Lepaskan tutup kepala silinder· Putar motor searah dengan putarannya sampai tanda TMA Tanda TMA terletak pada puli motor ( gambar ) atau pada roda gaya.

· Tentukan apakah silinder pertama atau terakhir, yang berada pada posisi saat akhir langkah kompresi. Pada saat akhir langkah kompresi, kedua katup mempunyai celah.· Stel katup. Setengah jumlah katup dapat distel. Penyetelan pertama : silinder yang berada pada posisi saat akhir kompresi kedua katup dapat distel. Pada silinder berikut, katup masuk dapat distel. Pada silinder berikutnya lagi, katup buang dapat distel dan seterusnya. Katup-katup pada silinder terakhir tidak dapat distel. Lihat gambar berikut :

Contoh :Motor 4 silinder, silinder pertama pada saat akhir langkah kompresi.

Motor 6 silinder, silinder keenam pada saat akhir langkah kompresi

Page 2: Fungsi katup pada sepeda motor

 Hal-hal yang perlu diperhatikan pada penyetelan katup :

· Putar motor satu putaran lagi sampai tanda TMA· Stel celah katup-katup yang lain (setengah jumlah katup )· Pasang tutup kepala silinder, lihat 60 45 10 20· Hidupkan motor dan kontrol dudukan/kebocoran paking tutup kepala silinder serta sambungan-sambungan ventilasi karter.PetunjukMesin dengan celah katup yang terlalu longgar akan berisik. Apabila celah katup terlalu rapat, mesin akan hidup goyang pada saat putaran idle, dan kemungkinan daun katup akan terbakar. Dengan celah katup yang rapat, daya mesin tidak akan lebih besar !Celah terlalu besar

Page 3: Fungsi katup pada sepeda motor

Celah terlalu kecil

Pada motor peugeot, citroen dan beberapa jenis mesin Renault, penyetelan celah katup tidak dapat dilakukan seperti keterangan diatas.

Mekanisme penggerak katupIdentifikasiMekanisme penggerak katup adalah seluruh komponen yang bekerja mengerakan katup membuka atau menutup .

Komponen tsb adalah : Poros bubungan Pengangkat ( lifter) Pendorong ( push rod ) Lengan penekan ( rocker arm ) Pegas (spring )

Komponen tsb adalah yang sering digunakan pada mesin ohv (overhead valve ). Komponen penggerak katup juga dipengaruhi oleh tata letak katup pada engine, maka dikenal susunan katup dikepala dan katup di sisi ataupun penggabungan dari keduanya. Dari penempatan katup dan mekanisme penggeraknya dikenal dengan sebutan katup dikepala ohv ( overhead valve ) dan poros bubungan di kepala overhead camshaft ( ohc ).

Ohv ( overhead valve )

Proses mekanisme katupnya dimulai dari proses bubungan yang ditempatkan pada blok motor, kenudian bubungan/ cam menggerakan pengangkat/lifter, batang pendorong, lengan pendorong dan katup, serta pegas katup.

Page 4: Fungsi katup pada sepeda motor

Cara kerja :-. Apabila poros engkol berputar 2x maka poros bubungan bergerak 1x, kemudian lifter mengankat push rod, rocker arm terdorong menekan batang katup dan katup menjadi terbuka. Saat lifter sudah turun maka seluruh komponen tadi ikut turun dan katup kembali tertutup yang dibantu oleh pegas pengembali/ spring.Jenis poros bubungan di kepala ( overhead camshaft )Tipe ini poros bubungannya berada di atas kepala silinder dan langsung berhubungn dengan katup tanpa memerlukan pengankat dan lengan penekan.

Jenis poros bubungan di kepala ( overhead camshaft )Tipe ini poros bubungannya berada di atas kepala silinder dan langsung berhubungn dengan katup tanpa memerlukan pengankat dan lengan penekan.