evaluasi pelaksanaan program membaca kitab di …eprints.walisongo.ac.id/6707/1/cover.pdf · alumni...

27
EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM MEMBACA KITAB DI MAN 3 CIREBON (Ditinjau dari Context, Input, Process, dan Product) SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Islam dalam Ilmu Manajemen Pendidikan Islam Oleh: ZULAEHATUS SOFIYAH NIM: 133311032 FAKULTAS ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN UNIVERSITAS ISLAM NEGERI WALISONGO SEMARANG 2016

Upload: vuongmien

Post on 26-Jul-2019

217 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM MEMBACA KITAB DI …eprints.walisongo.ac.id/6707/1/COVER.pdf · alumni BPC), Green House Amalia 1 dan TIM PPL SD Nurul Islam yang telah banyak memberikan

EVALUASI PELAKSANAAN

PROGRAM MEMBACA KITAB

DI MAN 3 CIREBON

(Ditinjau dari Context, Input, Process, dan Product)

SKRIPSI

Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat

Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Islam

dalam Ilmu Manajemen Pendidikan Islam

Oleh:

ZULAEHATUS SOFIYAH

NIM: 133311032

FAKULTAS ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI WALISONGO

SEMARANG

2016

Page 2: EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM MEMBACA KITAB DI …eprints.walisongo.ac.id/6707/1/COVER.pdf · alumni BPC), Green House Amalia 1 dan TIM PPL SD Nurul Islam yang telah banyak memberikan

i

Page 3: EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM MEMBACA KITAB DI …eprints.walisongo.ac.id/6707/1/COVER.pdf · alumni BPC), Green House Amalia 1 dan TIM PPL SD Nurul Islam yang telah banyak memberikan

ii

Page 4: EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM MEMBACA KITAB DI …eprints.walisongo.ac.id/6707/1/COVER.pdf · alumni BPC), Green House Amalia 1 dan TIM PPL SD Nurul Islam yang telah banyak memberikan
Page 5: EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM MEMBACA KITAB DI …eprints.walisongo.ac.id/6707/1/COVER.pdf · alumni BPC), Green House Amalia 1 dan TIM PPL SD Nurul Islam yang telah banyak memberikan

iii

KEMENTERIAN AGAMA R.I.

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI WALISONGO

FAKULTAS ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN

Jl. Prof. Dr. Hamka Km 2 (024)7601295 Fax. 7615387

Telp. 024-7601295 Fax. 7615387 Semarang 50185

PENGESAHAN

Naskah skripsi berikut ini:

Judul : Evaluasi Pelaksanaan Program Membaca Kitab

(Ditinjau dari Context, Input, Process, dan Product)

Penulis : Zulaehatus Sofiyah

NIM : 133311032

Jurusan : Manajemen Pendidikan Islam

telah diujikan dalam sidang munaqasyah oleh Dewan Penguji Fakultas Ilmu

Tarbiyah dan Keguruan UIN Walisongo dan dapat diterima sebagai salah

satu syarat memperoleh gelar sarjana dalam Ilmu Manajemen Pendidikan

Islam.

Semarang, 5 Desember 2016

DEWAN PENGUJI

Ketua, Sekretaris,

............................................... ................................................. NIP: ........................................ NIP: ........................................

Penguji I, Penguji II,

............................................... ................................................. NIP: ........................................ NIP: ........................................

Pembimbing I, Pembimbing II

Dr. Fahrurrozi, M.Ag Drs. Wahyudi, M.Pd. NIP: 19770816 200501 1 003 NIP: 19680314 199503 1 001

Page 6: EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM MEMBACA KITAB DI …eprints.walisongo.ac.id/6707/1/COVER.pdf · alumni BPC), Green House Amalia 1 dan TIM PPL SD Nurul Islam yang telah banyak memberikan

iv

Page 7: EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM MEMBACA KITAB DI …eprints.walisongo.ac.id/6707/1/COVER.pdf · alumni BPC), Green House Amalia 1 dan TIM PPL SD Nurul Islam yang telah banyak memberikan

v

Page 8: EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM MEMBACA KITAB DI …eprints.walisongo.ac.id/6707/1/COVER.pdf · alumni BPC), Green House Amalia 1 dan TIM PPL SD Nurul Islam yang telah banyak memberikan

iv

NOTA DINAS

Semarang, 20 November 2016

Kepada

Yth. Dekan Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan

UIN Walisongo

di Semarang

Assalamu’alaikum wr. wb.

Dengan ini diberitahukan bahwa saya telah melakukan bimbingan,

arahan dan koreksi naskah skripsi dengan:

Judul :Evaluasi Pelaksanaan Program Membaca Kitab

(Ditinjau dari Context, Input, Process, dan Product)

Penulis :Zulaehatus Sofiyah

NIM :133311032

Jurusan :Manajemen Pendidikan Islam

Saya memandang bahwa naskah skripsi tersebut sudah dapat diajukan

kepada Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan UIN Walisongo untuk

diujikan dalam Sidang Munaqasah.

Wassalamu’alaikum wr.wb.

Page 9: EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM MEMBACA KITAB DI …eprints.walisongo.ac.id/6707/1/COVER.pdf · alumni BPC), Green House Amalia 1 dan TIM PPL SD Nurul Islam yang telah banyak memberikan
Page 10: EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM MEMBACA KITAB DI …eprints.walisongo.ac.id/6707/1/COVER.pdf · alumni BPC), Green House Amalia 1 dan TIM PPL SD Nurul Islam yang telah banyak memberikan

v

NOTA DINAS

Semarang, 20 November 2016

Kepada

Yth. Dekan Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan

UIN Walisongo

di Semarang

Assalamu’alaikum wr. wb.

Dengan ini diberitahukan bahwa saya telah melakukan bimbingan,

arahan dan koreksi naskah skripsi dengan:

Judul :Evaluasi Pelaksanaan Program Membaca Kitab

(Ditinjau dari Context, Input, Process, dan Product)

Penulis :Zulaehatus Sofiyah

NIM :133311032

Jurusan :Manajemen Pendidikan Islam

Saya memandang bahwa naskah skripsi tersebut sudah dapat diajukan

kepada Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan UIN Walisongo untuk

diujikan dalam Sidang Munaqasah.

Wassalamu’alaikum wr.wb.

Page 11: EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM MEMBACA KITAB DI …eprints.walisongo.ac.id/6707/1/COVER.pdf · alumni BPC), Green House Amalia 1 dan TIM PPL SD Nurul Islam yang telah banyak memberikan

v

Page 12: EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM MEMBACA KITAB DI …eprints.walisongo.ac.id/6707/1/COVER.pdf · alumni BPC), Green House Amalia 1 dan TIM PPL SD Nurul Islam yang telah banyak memberikan

vi

ABSTRAK

Judul : Evaluasi Pelaksanaan Program Membaca Kitab

(Ditinjau dari Context, Input, Process, dan Product)

Penulis : Zulaehatus Sofiyah

NIM : 133311032

Skripsi ini membahas evaluasi pelaksanaan program membaca

kitab di MAN 3 Cirebon (ditinjau dari context, input, process, dan

product). Kajiannya dilatarbelakangi oleh pentingnya evaluasi pada

suatu program untuk menghasilkan informasi yang baik, cepat dan

tepat dalam menindak lanjuti/memperbaiki program.

Metode yang digunakan dalam penelitian ini kuantitatif deskriptif,

dengan menggunakan pendekatan model evaluasi CIPP (context,

input, process, dan product). Kepala MAN 3 Cirebon, waka

kesiswaan, Pembina program, peserta didik, dan orangtua/wali peserta

didik dijadikan sumber data untuk mendapatkan hasil evaluasi

program membaca kitab. Data diperoleh dengan cara pengambilan

angket(kuesioner). Hasil penelitian menunjukan bahwa evaluasi

program membaca kitab ditinjau dari CIPP dikatakan sangat baik

dengan nilai rata-rata 3,767 dan rincian semua komponen sebagai

berikut: (1)komponen konteks/context memiliki hasil rata-rata 3,58

dikategorikan sangat baik. (2) komponen input memiliki rata-rata 3,6

dikategorikan sangat baik. (3) komponen proses/process dikategorikan

sangat baik dengan hasil rata-rata 3,88. (4) komponen produk/Product

memiliki hasil rata-rata 4,0 yang dikategorikan sangat baik.

Berdasarkan hasil penelitian, direkomendasikan program membaca

kitab dapat dilanjutkan pelaksanaannya dengan perbaikan pada

beberapa komponen sebagai berikut; komponen konteks yakni; pada

point visi, pemenuhan kebutuhan, kesesuaian peraturan program

dengan peraturan madrasah. Perbaikan yang diperlukan pada beberapa

indikator dari komponen input yakni; pada indikator perumusan

peraturan dan prosedur program membaca kitab.Perbaikan pada

komponen proses antara lain; penyediaan media pembelajaran,

perbaikan teknik pembelajaran, perumusan peraturan dan prosedur

program. Sedangkan perbaikan pada komponen proses, yakni; sarana

program, penggunaan metode dan teknik program.

Kata Kunci : Model CIPP, Membaca kitab, Evaluasi Program

Page 13: EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM MEMBACA KITAB DI …eprints.walisongo.ac.id/6707/1/COVER.pdf · alumni BPC), Green House Amalia 1 dan TIM PPL SD Nurul Islam yang telah banyak memberikan
Page 14: EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM MEMBACA KITAB DI …eprints.walisongo.ac.id/6707/1/COVER.pdf · alumni BPC), Green House Amalia 1 dan TIM PPL SD Nurul Islam yang telah banyak memberikan

vii

MOTTO

“You can if you think you can”

Page 15: EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM MEMBACA KITAB DI …eprints.walisongo.ac.id/6707/1/COVER.pdf · alumni BPC), Green House Amalia 1 dan TIM PPL SD Nurul Islam yang telah banyak memberikan
Page 16: EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM MEMBACA KITAB DI …eprints.walisongo.ac.id/6707/1/COVER.pdf · alumni BPC), Green House Amalia 1 dan TIM PPL SD Nurul Islam yang telah banyak memberikan

viii

KATA PENGANTAR

Bismillahirrahmanirrahim

Alhamdulillah segala puji hanya milik Allah SWT yang telah

mengangkat derajat umat manusia dengan ilmu dan amal, atas seluruh

alam. Shalawat dan salam semoga tetap terlimpah atas nabi

Muhammad SAW semoga pula tercurah atas keluarga dan para

sahabatnya yang menjadi sumber ilmu dan hikmah.

Ucapan terimakasih peneliti sampaikan kepada semua pihak

sehingga skripsi yang berjudul “Evaluasi Pelaksanaan Program

Membaca Kitab Di Man 3 Cirebon (Ditinjau dari Context,

Input, Process, dan Product)” ini dapat diselesaikan dengan baik.

Dalam kesempatan ini dengan rasa hormat yang dalam penulis

haturkan terima kasih kepada:

1. Dekan Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan UIN Walisongo

Semarang, Dr. H. Raharjo, M.Ed, St.

2. Ketua Jurusan Manajemen Pendidikan Islam, Dr. Fahrurrozi

M.Ag., Sekretaris Jurusan Manajemen Pendidikan Islam, Dr.

Fatkhuroji, M.Pd., yang telah mengijinkan pembahasan skripsi ini.

3. Pembimbing I dan Pembimbing II, Dr. Fahrurrozi M.Ag., dan

Wahyudi M.Pd., yang telah meluangkan waktu, tenaga dan

pikirannya untuk selalu memberikan bimbingan, sehingga skripsi

ini dapat terselesaikan.

4. Kepala MAN 3 Cirebon, Drs. H. Jaja Harja Nugraha, M.Pd.,

Waka kesiswaan MAN 3 Cirebon, Imam Bukgori SOs.,

Page 17: EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM MEMBACA KITAB DI …eprints.walisongo.ac.id/6707/1/COVER.pdf · alumni BPC), Green House Amalia 1 dan TIM PPL SD Nurul Islam yang telah banyak memberikan

ix

pembimbing program membca kitab, Mohammad Lutfi Yusuf, NZ.

yang telah bersedia menerima dan membantu peneliti dalam

melakukan penelitian.

5. Kepala UPT Pusat Perpustakaan UIN Walisongo dan Kepala

Perpustakaan Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan UIN

Walisongo Semarang beserta seluruh seluruh staf dan karyawan

yang telah memberikan pelayanan yang baik.

6. Segenap dosen, pegawai dan seluruh civitas akademika di

lingkungan UIN Walisongo Semarang yang telah memberikan

berbagai pengetahuan dan pengalaman selama di bangku

perkuliahan.

7. Orang tua, bapak Drs. Muhdi Miftah, umi Fatonah, Kakak Syafi’ur

Rahman, M.Pd., dan adik Syamsiyah Q. Uyun terimakasih atas

segala pengorbanan dan kasih sayangnya serta untaian do’a yang

tiada hentinya, sehingga peneliti mampu menyelesaikan

penyusunan skripsi ini.

8. Sahabat UKM LSB, FORMASI (forum mahasiswa semarang

alumni BPC), Green House Amalia 1 dan TIM PPL SD Nurul

Islam yang telah banyak memberikan ilmu dan pengalaman hidup.

9. Sahabat-sahabat MPI 2013, Alfina Zulfa, Durrotun Nafisah, Nurul

Qomaryah, dan lain-lain, Posko 32 KKN UIN Walisongo 2016

Desa Juwangi, mba Umi, mba Feni, Dewi, Shella, Ita, Muhim,

Mufti dan lain-lain yang telah banyak memberikan motivasi dan

semangat.

Page 18: EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM MEMBACA KITAB DI …eprints.walisongo.ac.id/6707/1/COVER.pdf · alumni BPC), Green House Amalia 1 dan TIM PPL SD Nurul Islam yang telah banyak memberikan

x

10. Semua pihak yang tiada dapat disebutkan satu persatu yang telah

banyak membantu peneliti sehingga dapat diselesaikannya skripsi

ini.

Kepada mereka semua peneliti tidak dapat memberi apa-apa

yang berarti, hanya doa semoga amal baik mereka dibalas oleh Allah

dengan sebaik-baik balasan. Peneliti menyadari tentulah masih banyak

kekurangan dalam penelitian ini, oleh karenanya kritik dan saran

konstruktif amat peneliti nantikan. Semoga apa yang tertulis dalam

skripsi ini bermanfaat. Amin.

Semarang, 26 November 2016

Peneliti

Page 19: EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM MEMBACA KITAB DI …eprints.walisongo.ac.id/6707/1/COVER.pdf · alumni BPC), Green House Amalia 1 dan TIM PPL SD Nurul Islam yang telah banyak memberikan
Page 20: EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM MEMBACA KITAB DI …eprints.walisongo.ac.id/6707/1/COVER.pdf · alumni BPC), Green House Amalia 1 dan TIM PPL SD Nurul Islam yang telah banyak memberikan

xi

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL ................................................................. i

PERNYATAAN KEASLIAN ................................................... ii

PENGESAHAN ......................................................................... iii

NOTA DINAS ............................................................................ iv

ABSTRAK ................................................................................. vi

MOTTO ..................................................................................... vii

KATA PENGANTAR ............................................................... viii

DAFTAR ISI .............................................................................. xi

DAFTAR TABEL ....................................................................... xiv

DAFTAR GAMBAR .................................................................. xvi

DAFTAR LAMPIRAN ............................................................. xvii

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang .................................................... 1

B. Rumusan Masalah ............................................... 9

C. Tujuan dan Manfaat Penelitian ........................... 10

BAB II LANDASAN TEORI

A. Deskripsi Teori ................................................... 12

1. Membaca Kitab ............................................ 12

a. Pengertian Membaca Kitab ................... 12

b. Tujuan dan Manfaat Membaca Kitab ... 15

c. Jenis-jenis Membaca Kitab .................. 18

d. Metode Membaca Kitab ...................... 20

e. Indikator Membaca Kitab .................... 21

Page 21: EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM MEMBACA KITAB DI …eprints.walisongo.ac.id/6707/1/COVER.pdf · alumni BPC), Green House Amalia 1 dan TIM PPL SD Nurul Islam yang telah banyak memberikan

xii

2. Evaluasi Program ......................................... 22

a. Pengertian Evaluasi Program ................ 22

b. Tujuan Evaluasi Program ..................... 26

c. Tindak Lanjut atau Kebijakan Pasca

Evaluasi Program .................................. 27

d. Ciri-ciri dan Persyaratan Evaluasi

Program ................................................ 28

3. Model Evaluasi CIPP .................................. 30

a. Tujuan Model Evaluasi CIPP ................ 31

b. Kelebihan dan Kelemahan Model

Evaluasi CIPP ...................................... 33

c. Alur Kerja Model Evaluasi CIPP ......... 33

d. Komponen Evaluasi CIPP .................... 36

B. Kajian Pustaka ................................................... 46

BAB III METODE PENELITIAN

A. Jenis dan Pendekatan Penelitian ........................ 51

B. Tempat dan Waktu Penelitian ............................. 51

D. Fokus Penelitian .................................................. 51

C. Sumber Data Penelitian ....................................... 51

E. Populasi dan Sampel Penelitian ........................... 54

F. Kriteria Evaluasi .................................................. 55

G. Metode Pengumpulan Data .................................. 56

H. Instrumen dan Uji Instrumen Penelitian .............. 62

I. Uji Validitas dan Reabilitas Instrumen ................. 78

J. Teknik Analisis Data ............................................. 115

Page 22: EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM MEMBACA KITAB DI …eprints.walisongo.ac.id/6707/1/COVER.pdf · alumni BPC), Green House Amalia 1 dan TIM PPL SD Nurul Islam yang telah banyak memberikan

xiii

BAB IV DESKRIPSI DAN ANALISIS DATA

A. Gambaran Umum Objek Penelitian ................... 119

1. Sejarah Madrasah Aliyah Negeri 3 Cirebon 119

2. Letak Geografis Madrasah Aliyah Negeri 3

Cirebon ........................................................ 120

3. Visi, Misi, dan Strategi Madrasah Aliyah

Negeri 3 Cirebon ......................................... 121

4. Program Membaca Kitab ............................. 122

B. Deskripsi Data Hasil Penelitian ........................... 124

1. Evaluasi Context .......................................... 124

2. Evaluasi Input .............................................. 132

3. Evaluasi Process .......................................... 137

4. Evaluasi Product .......................................... 146

C. Pembahasan Hasil Penelitian ............................... 152

1. Evaluasi Context .......................................... 153

2. Evaluasi Input .............................................. 157

3. Evaluasi Process .......................................... 160

4. Evaluasi Product .......................................... 166

BAB V PENUTUP

A. Simpulan .............................................................. 171

B. Saran ................................................................... 174

DAFTAR PUSTAKA

DAFTAR LAMPIRAN

BIODATA PENELITI

Page 23: EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM MEMBACA KITAB DI …eprints.walisongo.ac.id/6707/1/COVER.pdf · alumni BPC), Green House Amalia 1 dan TIM PPL SD Nurul Islam yang telah banyak memberikan
Page 24: EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM MEMBACA KITAB DI …eprints.walisongo.ac.id/6707/1/COVER.pdf · alumni BPC), Green House Amalia 1 dan TIM PPL SD Nurul Islam yang telah banyak memberikan

xiv

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 2.1 Kajian Pustaka ......................................................... 46

Tabel 3.1 Komponen Evaluasi dan Sumber Data yang Dipakai 53

Tabel 3.2 Sampel Penelitian Peserta Didik .............................. 55

Tabel 3.3 Sampel Penelitian Orang Tua/Wali Peserta Didik ... 56

Tabel 3.4 Teknik Pengumpulan Data ....................................... 59

Tabel 3.5 Skala Likert .............................................................. 62

Tabel 3.6 Kisi-kisi Angket Komponen Konteks

Kepala Madrasah .................................................... 62

Tabel 3.7 Kisi-kisi Angket Komponen Input

Kepala Madrasah ..................................................... 64

Tabel 3.8 Kisi-kisi Angket Komponen Konteks

Waka Kesiswaan ...................................................... 64

Tabel 3.9 Kisi-kisi Angket Komponen Input Waka Kesiswaa 67

Tabel 3.10 Kisi-kisi Angket Komponen Konteks Pembina

Program Membaca Kitab ......................................... 68

Tabel 3.11 Kisi-kisi Angket Komponen Input Pembina

Program Membaca Kitab ......................................... 71

Tabel 3.12 Kisi-kisi Angket Komponen Proses Pembina

Program Membaca Kitab ......................................... 72

Tabel 3.13 Kisi-kisi Angket Komponen Produk Pembina

Program Membaca Kitab ......................................... 73

Tabel 3.14 Kisi-kisi Angket Komponen Proses Peserta didik .. 74

Tabel 3.15 Kisi-kisi Angket Komponen Produk Peserta didik . 75

Page 25: EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM MEMBACA KITAB DI …eprints.walisongo.ac.id/6707/1/COVER.pdf · alumni BPC), Green House Amalia 1 dan TIM PPL SD Nurul Islam yang telah banyak memberikan

xv

Tabel 3.16 Kisi-kisi Angket Komponen Produk Orang

Tua/Wali Peserta Didik ............................................. 77

Tabel 3.17 Item Sahih dan Item gugur Kousioner ....................... 79

Tabel 3.18 Interpretasi Koefisien Korelasi ................................ 114

Tabel 3.19 Reabilitas Angket .................................................... 114

Tabel 3.20 Skor Jawaban .......................................................... 115

Tabel 3.21 Kategorisasi Berdasarkan Rata-Rata Skor (MX) ..... 116

Tabel 4.1 Pelaksanaan Kegiatan Program Membaca Kitab .... 128

Tabel 4.21 Hasil Evaluasi Context ............................................ 131

Tabel 4.35 Hasil Evaluasi Input ................................................ 137

Tabel 4.56 Hasil Evaluasi Process ........................................... 145

Tabel 4.64 Hasil Evaluasi Product ........................................... 151

Tabel 4.65 Hasil Evaluasi Semua Komponen ........................... 152

Page 26: EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM MEMBACA KITAB DI …eprints.walisongo.ac.id/6707/1/COVER.pdf · alumni BPC), Green House Amalia 1 dan TIM PPL SD Nurul Islam yang telah banyak memberikan

xvi

DAFTAR GAMBAR

Gambra 1 Alur kerja model CIPP ............................................. 33

Page 27: EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM MEMBACA KITAB DI …eprints.walisongo.ac.id/6707/1/COVER.pdf · alumni BPC), Green House Amalia 1 dan TIM PPL SD Nurul Islam yang telah banyak memberikan

xvii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Lembar Angket Kepala MAN 3 Cirebon dan

Lembar Angket Waka kesiswaan

Lampiran 2 Lembar Angket Pembina Program membaca kitab

Lampiran 3 Lembar Angket Peserta didik

Lampiran 4 Lembar Angket Orang tua/wali Peserta didik

Lampiran 5 Hasil Perhitungan Komponen Konteks/Context

Lampiran 6 Hasil Perhitungan Komponen Input

Lampiran 7 Hasil Perhitungan Komponen Proses/Process

Lampiran 8 Hasil Perhitungan Komponen Produk/Product

Lampiran 9 Hasil Uji Validitas dan Reabilitas Instrumen

Konteks/Context

Lampiran 10 Hasil Uji Validitas dan Reabilitas Instrumen

Input

Lampiran 11 Hasil Uji Validitas dan Reabilitas Instrumen

proses/Process

Lampiran 12 Hasil Uji Validitas dan Reabilitas Instrumen

produk/Product

Lampiran 13-16 Tabel Komponen Hasil Analisis CIPP

Lampriran 17 Tabel Penentuan Jumlah Sampel

Lampiran 18 Penentuan r Tabel

Lampiran 19 Surat Izin riset

Lampiran 20 Surat Keterangan Telah Melaksanakan Riset