emisi gas buang

2
Emisi gas buang adalah sisa hasil pembakaran bahan bakar di dalam mesin pembakaran dalam, mesin pembakaran luar, mesin jet yang dikeluarkan melalui sistem pembuangan mesin. Komposisi gas buang Sisa hasil pembakaran berupa air (H2O), gas CO atau disebut juga karbon monooksida yang beracun, CO2 atau disebut juga karbon dioksida yang merupakan gas rumah kaca, NOx senyawa nitrogen oksida, HC berupa senyawa Hidrat arang sebagai akibat ketidak sempurnaan proses pembakaran serta partikel lepas. Dampak negatif Kerugian yang ditimbulan dari emisi gas buang adalah: Pemicu hipertensi Penyebab iritasi mata Penurunan kecerdasan Mengganggu perkembangan mental anak Tenggorokan gatal dan batuk-batuk Mengurangi fungsi reproduksi laki-laki Strategi menurunkan emisi gas buang Sebagian dari gas buang yang dikeluarkan beracun, dan sebagian besar berupa gas rumah kaca yang pada gilirannya mengakibatkan pemanasan global, untuk itu berbagai strategi dilakukan: Pengetatan standar emisi gas buang melalui teknologi. Kebijakan fiskal Pajak kendaraan Pajak bahan bakar Insentif fiskal untuk alat yang ramah lingkungan Peningkatan kelancaran lalu lintas

Upload: muhammad-maulana

Post on 08-Nov-2015

218 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

k

TRANSCRIPT

Emisi gas buang adalah sisa hasil pembakaran bahan bakar di dalam mesin pembakaran dalam, mesin pembakaran luar, mesin jet yang dikeluarkan melalui sistem pembuangan mesin.Komposisi gas buangSisa hasil pembakaran berupa air (H2O), gas CO atau disebut juga karbon monooksida yang beracun, CO2 atau disebut juga karbon dioksida yang merupakan gas rumah kaca, NOx senyawa nitrogen oksida, HC berupa senyawa Hidrat arang sebagai akibat ketidak sempurnaan proses pembakaran serta partikel lepas.Dampak negatifKerugian yang ditimbulan dari emisi gas buang adalah:Pemicu hipertensiPenyebab iritasi mataPenurunan kecerdasanMengganggu perkembangan mental anakTenggorokan gatal dan batuk-batukMengurangi fungsi reproduksi laki-lakiStrategi menurunkan emisi gas buangSebagian dari gas buang yang dikeluarkan beracun, dan sebagian besar berupa gas rumah kaca yang pada gilirannya mengakibatkan pemanasan global, untuk itu berbagai strategi dilakukan:Pengetatan standar emisi gas buang melalui teknologi.Kebijakan fiskalPajak kendaraanPajak bahan bakarInsentif fiskal untuk alat yang ramah lingkunganPeningkatan kelancaran lalu lintasPembatasan lalu lintasSistem lalu lintas pintar (intelligent transport system)Peningkatan kapasitas infrastrukturPeningkatan kualitas bahan bakarOptimasi kualitas bahan bakarPengembangan bahan bakar nabatiPengembangan bahan bakar alternatifHidrogenListrik