draft vitiligo

Upload: desi-adiyati

Post on 02-Mar-2018

217 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/26/2019 Draft Vitiligo

    1/2

    Vitiligo memiliki jenis lainnya yang juga mirip pada pasien ini yaitu vitiligo fokal,

    dimana terdapat macula soliter pada satu area dan pada umumnya distribusi sesuainervus trigeminus, walaupun leher dan batang tubuh juga ikut terlibat. Vitiligo

    akrofasial juga merupakan salah satu jenis vitiligo yang melibatkan jari-jari distal dan

    are periorifisium. Vitiligo generalisata merupakan jenis vitiligo yang sering pada

    umumnya terjadi dimana terjadi depigmentasi menyeluruh luas dan simetris.Untuk

    keterlibatan dengan membrane mukosa disebut sebagai Vitiligo mucosal.

    Karena karakterisik lesi yang hampir mirip, vitilliigo segmental juga sering

    didiagnosis dengan leukoderma. Hal ini dikarenakan lesi depigmentasi yang muncul

    secara didapat (acquired) selain itu tanpa adanya reaksi inflamasi, lain dengan halnya

    dengan proses depigmentasi pada like sklerosus, pitiriasis alba, mikosis fungodes

    dimana diikuti dengan reaksi inflamasi sebelum atau setelah depigmentasi.

    Namun beberapa hal yang dapat dibedakan leukoderma dengan vitiligo yaitu

    Ekstensif, patchy, asimetris, lesi bisa hanya hipomelanosis atau amelanosis.

    Sedangkan yang terjadi pada vitiligo biasanya simetris, menyebar luas secara

    sentripetal ke batang tubuh, dan lesi yang dimiliki amelanosis (seperti putih susu).

    Pemeriksaan penunjang dapat dilakukan pemeriksaan histopatologi dimana tidka

    ditemukannya melanosit, kadang-kadang ditemukan limfosit pada tepi macula. Reaksi

    dopa untuk melanosit negative pada daerah apigmentasi, tetapi meningkat pada tepi

    yang hiperpigmentasi. Selain itu untuk menentukan etiologi juga dapat dilakukan

    pemeriksaan tiroid dan antinuclear antibody (ANA), untuk mengetahui apakah

    terdapat proses autoimun.

    Dengan diagnosis Vitilligo segmental.

  • 7/26/2019 Draft Vitiligo

    2/2