Transcript

MAHASISWA PSIKOLOGI PENDIDIKAN DAN BIMBINGAN

SATUAN LAYANAN

BIMBINGAN DAN KONSELING

Sekolah: SMA Negeri 15 Bandung

Alamat

: Jl. Sarimanis I Sarijadi Telp (022) 2011975 Bandung 40151

Kelas

: X / 1Tahun

: 2004 - 2005

A.Topik/Permasalahan/BahasanMengenal dan Mengatasi Stress

B.Bidang BimbinganBimbingan Pribadi Sosial

C.Jenis LayananLayanan Bimbingan Kelompok/Klasikal

D.Fungsi LayananPemahaman dan Aplikasi

E.Tujuan Layanan

1. Tujuan Umum

2. Tujuan Khusus1. Membantu siswa untuk memahami pengertian stress2. Memberi informasi mengenai sumber-sumber dan penyebab stress3. Membantu siswa memahami dampak stress dan cara menghadapinyaMembantu siswa mengubah sikap dan pandangan pribadi dalam memaknai masalah yang menjadi pemicu stress

F.Sasaran LayananSiswa SMA Kelas X / 1

G.Uraian Kegiatan

1. Strategi Penyajian

2. MateriKlasikal dengan ceramah, tanya jawab, diskusi dan pemecahan masalah

1. Pengertian stress2. Faktor-faktor yang menjadi penyebab stress3. Dampak stress dan cara mengatasinya4. Tips atau kiat untuk mengatasi stress5. Manajemen stress

H.Tempat PenyelenggaraanDi Kelas

I.Waktu

1. Hari / Tanggal

2. Jam

3. SemesterSabtu, 07 Mei 2005

08.55 09.40 WIB

II (dua)

J.Penyelenggara LayananPraktikan (Mahasiswa PPB UPI)

K.Pihak-pihak yang disertakan

dan peranannyaGuru pembimbing sebagai guru pamong

L.Alat dan Perlengkapan OHP

Transparansi Poster Animasi Sumber dan Referensi : http://www.studygs.net/indon/stress.htm http://www.cni.co.id/stres.htm Yusuf, S., Nurhudaya dan Ilfiandra. (2004). Pengembangan Diri : Materi Bimbingan Bagi Mahasiswa. Bandung ; UPT LBK UPI

M.Rencana Penilaian

1. Penilaian Proses

2. Penilaian Hasil

3. Tindak LanjutObservasi terhadap perilaku siswa

Penyebaran instrumen mengenai tingkat stressPenerapan simulasi dan ice breaker dalam proses belajar untuk mengurangi kejenuhan yang merupakan penyebab stress siswa

N.Catatan Khusus

Pembimbing Praktikan,

Drs. Iriansyah

NIP. 132047544

Bandung, Mei 2005

Praktikan,

Minnatul Maula

NIM. 022190


Top Related