Download - Ppt Anemia Aplastik

Transcript
Page 1: Ppt Anemia Aplastik

Konsep Asuhan keperawatan pada

pasien dengan Anemia Aplastik

Kelompok 6 :Asmaul khusnainiIwanina SyadzwinaM.Mudaery Efendi

Page 2: Ppt Anemia Aplastik

Defenisi

•Anemia merupakan keadaan dimana masa eritrosit dan/atau masa hemoglobin yang beredar tidak memenuhi fungsinya untuk menyediakan oksigen bagi jaringan tubuh.

•Anemia aplastik merupakan anemia normokromik normositer yang disebabkan oleh disfungsi sumsum tulang, sedemikian sehingga sel darah yang mati tidak diganti.

Page 3: Ppt Anemia Aplastik

Etiologi

▫ Faktor Genetik▫ Obat-obatan dan Bahan Kimia▫ Infeksi▫ Iradiasi▫ Kelainan Imunologis▫ Idiopatik▫ Anemia Aplastik pada Keadaan atau Penyakit

Lain

Page 4: Ppt Anemia Aplastik

Manifestasi klinis1. Kelemahan dan kelesuan progresif2. Nyeri kepala3. Mudah memar dan berdarah (khususnya pada

membran mukosa hidung, gusi, rektum, dan vagina)

4. Pucat (dengan anemia)5. Ekimosis, ptekie, atau perdarahan retina

(dengan trombositopenia)6. Ronkhi bibasilar, takikardia, dan bising gallop

(dengan anemia yang menyebabkan gagal jantung)

7. Infeksi oportunistik, seperti demam, ulkus oral dan rektal, serta nyeri tenggorokan.

Page 5: Ppt Anemia Aplastik

patofisiologi

•Penyebab anemia aplastik adalah faktor kongenital, faktor didapat antara lain : bahan kimia, obat, radiasi, faktor individu, infeksi, idiopatik. Apabila pajanan dilanjutkan setelah tanda hipoplasia muncul, maka depresi sumsum tulang akan berkembang sampai titik dimana terjadi kegagalan sempurna dan ireversibel.

Page 6: Ppt Anemia Aplastik

•Pathway....

Page 7: Ppt Anemia Aplastik

Masalah keperawatan

1. Perubahan perfusi jaringan 2. Perubahan nutrisi kurang dari

kebutuhan tubuh 3. Konstipasi atau Diare 4. Intoleransi aktivitas 5. Risiko infeksi 6. Risiko tinggi terhadap kerusakan

integritas kulit 7. Kurang pengetahuan

Page 8: Ppt Anemia Aplastik

Penatalaksanaan1. Terapi Kausal

Terapi kausal adalah usaha untuk menghilangkan agen penyebab

2. Terapi SuportifTerapi suportif bermanfaat untuk mengatasi kelainan yang timbul akibat pansitopenia

3. Terapi untuk Memperbaiki Fungsi Sumsum Tulang

4. Terapi DefinitifTerapi definitif merupakan terapi yang dapat memberikan kesembuhan jangka panjang

Page 9: Ppt Anemia Aplastik

komplikasi

•Gagal jantung akibat anemia berat

•Kematian akibat infeksi dan perdarahan apabila sel-sel lain ikut terkena.

Page 10: Ppt Anemia Aplastik

Konsep Asuhan Keperawatan

Page 11: Ppt Anemia Aplastik

Pengkajian

1. Identitas Klien• Umur : awitan terjadi segala usia dengan insidensi puncak

pada usia sekitar 30 tahun• Jenis Kelamin : lebih banyak terdapat pada pria

2. Riwayat kesehatan• Keluhan utama : Biasanya klien mengeluh lemah

dan lesu, mudah memar dan berdarah•Rks : Keletihan, kelemahan, malaise umum,

sakit kepala, Dyspepsia, anoreksia, Adanya perdarahan terutama perdarahan gusi

Page 12: Ppt Anemia Aplastik

Next...

• RKD : Klien pernah mendapatkan atau menggunakan obat-obatan , Riwayat TB, abses paru, Riwayat pekerjaan terpajan terhadap bahan kimia

•RPK : Kecendrungan keluarga untuk anemia, Adanya anggota keluarga yang mendapat penyakit anemia congenital.

Page 13: Ppt Anemia Aplastik

Pemeriksaan fisik

1. KardiologiKardiomegali , Hepatomegali , Edema perifer , Takikardi, palpitasi

2. PernafasanTakipnea, orthopnea, dispnea.

3. SirkulasiTD: peningkatan sistolik dengan diastolic stabil & tekanan nadi melebar, hipotensi

postural

4. GastrointestinalDiare, muntah,glositis (peradanagan lidah) , melena/ hematemesis

Page 14: Ppt Anemia Aplastik

5. Neurologi Parastesia Ataksia Koordinasi buruk Bingung

6. Integuman Mukosa pucat,kering Kulit kering

Page 15: Ppt Anemia Aplastik

Diagnosa keperawatan

▫Perubahan perfusi jaringan berhubungan dengan penurunan komponen seluler yang diperlukan untuk pengiriman oksigen/nutrient ke sel.

▫Perubahan nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh berhubungan dengan kegagalan untuk mencerna atau ketidak mampuan mencerna makanan/ absorpsi nutrient yang diperlukan untuk pembentukan sel darah merah.

▫Konstipasi atau Diare berhubungan dengan penurunan masukan diet, perubahan proses pencernaan, efek samping terapi obat.

Page 16: Ppt Anemia Aplastik

Intervensi Keperawatan

Page 17: Ppt Anemia Aplastik

1. Tujuan & kriteria hasil

•Setelah dilakukan tindakan keperawatan selama 3x24 perfusi jaringan adekuat. Dengan criteria hasil :

1. Tanda-tanda vital stabil2. Membrane mukosa berwarna merah

muda3. Pengisian kapiler baik4. Haluaran urin adekuat

Page 18: Ppt Anemia Aplastik

Intervensi Rasional

1. Observasi TTV, kaji pengisian kapiler dan warna kulit/membrane mukosa, dasar kuku.

2. Awasi upaya pernafasan dan auskultasi bunyi nafas.

3. Kaji keluhan nyeri dada dan palpitasi

4. Tinggikan kepala tempat tidur sesuai toleransi

5. Catat keluhan rasa dingin, pertahankan suhu lingkungan dan tubuh hangat sesuai indikasi

6. Hindari penggunaan bantalan penghangat atau botol air panas, ukur suhu mandi dengan thermometer

7. Awasi pemeriksaan laboratorium missal Hb/Ht dan sel darah merah,GDA

1. Memberikan informasi tentang derajat/keadekuatan perfusi jaringan dan membantu menentukan kebutuhan intervensi

2. Dipsnea Menunjukkan GJK karena regangan jantung lama/peningkatan kompensasi curah jantung

3. Membantu mengetahui adanya nyeri4. Meningkatkan ekspansi paru dan

memaksimalkanoksigenasi untuk kebutuhan seluler.

5. Vasokontriksi (ke organ vital) menurunkan sirkulasi perifer. Kenyamanan pasien/kebutuhan rasa hangat seimbang dengan kebutuhan untuk menghindari panas berlebih pencetus vasodilatasi

6. Termoreseptor jaringan dermal dangkal karenagangguan oksigen

7. Mengidentifikasi defesiensi dan kebutuhan pengobatan/respon terhadap terapi

Page 19: Ppt Anemia Aplastik

Thank you.....


Top Related