Download - Peranan kimia

Transcript
Page 1: Peranan kimia

KIMIA DALAM BIDANG KESEHATAN & KEDOKTERAN

ANGGOTA KELOMPOK :

1. AULIA HAPSARI2. BELLA RACHMA YUNIAR3. CITRA KRISTANIA4. DEVI CAHYANING PUTRI5. DHEA AYU` PUTRI RIJANTO6. FERDIAN ARDIANTO7. GOSTI ARYA BAGASWARA8. IVKY FIRDASARI9. MAYTA SARI PUTRI SOLEKHAH

Page 2: Peranan kimia

PENGERTIAN KIMIAKimia adalah suatu ilmu yang

mempelajari mengenai komposisi, sifat, struktur, serta perubahan dan interksi suatu zat dari berbagai skala untuk membentuk materi yang ditemukan sehari hari.

Page 3: Peranan kimia

Ilmu kimia juga memiliki peran penting dalam berbagai bidang, antara lain :

1. Bidang kesehatan dan kedokteran2. Bidang pertanian3. Bidang geologi4. Bidang biologi5. Dll Berikut adalah peran kimia dalam

bidang kesehatan dan kedokteran

Page 4: Peranan kimia

PERAN KIMIA DALAM BIDANG KESEHATAN DAN KEDOKTERAN1. Dalam bidang kedokteran ilmu kimia membantu menemukan cara intraksi obat terhadap penyakit, contoh : etanol sebagai pensteril alat-alat kedokteran. Selain itu, ilmu kimia memberi kontribusi dengan ditemukannya jalur perombakan makanan seperti protein, lipid, dan karbohidrat. Hal ini mempermudah untuk mendiagnosis berbagai penyakit.

Page 5: Peranan kimia

2. Interaksi kimia dalam tubuh manusia pada sistem pencernaan, sirkulasi, pernafasan, ekskresi, gerak, reproduksi, hormon dan syaraf juga telah mengntarkan penemuan-penemuan dalam bidng kesehatan khususnya penemuan penemuan obat-obatan.

Page 6: Peranan kimia

Top Related