Download - Manifestasi klinik

Transcript
Page 1: Manifestasi klinik

KLASIFIKASI GATAL BERDASARKAN MANIFESTASI KLINIK

Pruritoceptive itch (kelainan kulit): Akibat gangguan yang berasal dari kulit. Misalnya,

inflamasi, kering, dan kerusakan kulit.

Neuropathic itch: Akibat gangguan pada jalur aferen saraf perifer atau sentral. Misalnya,

pada herpes dan tumor.

Neurogenic itch: Tidak ada gangguan pada saraf maupun kulit, namun terdapat transmitter

yang merangsang gatal. Misalnya, morphin dan penyakit sistemik (ginjal kronis, jaundice).

Psikogenic itch : Akibat gangguan psikologi. Misalnya, parasitophobia

Top Related