Transcript
Page 1: identifikasi kepercayaan

RS BONDOWOSO

IDENTIFIKASI NILAI-NILAI DAN KEPERCAYAAN PASIEN DALAM PELAYANAN

No. Dokumen :

YM-00.SPO.001

No.Revisi : Halaman

1 / 1

STANDAR PROSEDUR

OPERASIONAL

Tanggal terbit :

Mei 2015

Ditetapkan,

Direktur

Prof. dr. Arif Faisal, Sp Rad (K), DHSM

NIP.194810251977031003

Pengertian Serangkaian aktivitas yang dirancang dalam mengidentifikasi nilai-nilai dan kepercayaan pasien dalam pelayanan terhadap pasien yang dirawat di RS BONDOWOSO sebagai bagian dari asuhan keperawatan komprehensif.

Tujuan 1. Menentukan nilai-nilai dan kepercayaan bagi pasien yang dirawat inap di Rumah Sakit BONDOWOSO;

2. Memberikan pelayanan sesuai dengan kepercayaan bagi pasien yang dirawat inap di Rumah Sakit BONDOWOSO.

Kebijakan 1. Standard Akreditasi Rumah Sakit Tahun 2012 Bab II : Hak Pasien & Keluarga;

2. Surat Keputusan Direktur Utama RS BONDOWOSO Nomor : di RS BONDOWOSO tanggal … .. 2015 .

Kompetensi Khusus identifikasi nilai-nilai dan kepercayaan dilakukan oleh perawat yang mampu

HH, 21/08/15,
Tentang pelayanan rohani (kebijakan HPK)
Page 2: identifikasi kepercayaan

Prosedur Petugas memberikan kepuasan pada pasien dan keluarga dengan sikap yang ramah dan peduli.Petugas bersedia memperhatikan kesejahteraan pasien dengan murah hati Petugas tidak membeda-bedakan pasien.Petugas memberikan pelayanan pada pasien dengan sikap asertif, jujur, dan menghargai hak pasien.Petugas menghargai pendapat pasien sesuai yang pasien rasakan.Petugas menjunjung tinggi moral, integritas dan keadilan masing-masing individu.Petugas menerima kenyataan dan realita atas kekurangan selama memberikan pelayanan

Unit Terkait Instalasi Rawat Inap, Bagian Umum dan Kepegawaian, Humas


Top Related