direktorat jenderal penegakan h9k9m lingk9ngan...

13
DIREKTORAT JENDERAL PENEGAKAN H9K9M LINGK9NGAN HID9P DAN KEH9TANAN KEMENTERIAN LINGK9NGAN HID9P DAN KEH9TANAN

Upload: others

Post on 25-Nov-2020

0 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: DIREKTORAT JENDERAL PENEGAKAN H9K9M LINGK9NGAN …gakkum.menlhk.go.id/assets/filepublikasi/RENCANA_AKSI... · 2020. 4. 30. · Bela Negara Adalah Sinergi Dari Perwujudan Kesadaran

DIREKTORAT JENDERAL PENEGAKAN HUKUMLINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN

KEMENTERIAN LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN

Page 2: DIREKTORAT JENDERAL PENEGAKAN H9K9M LINGK9NGAN …gakkum.menlhk.go.id/assets/filepublikasi/RENCANA_AKSI... · 2020. 4. 30. · Bela Negara Adalah Sinergi Dari Perwujudan Kesadaran

1

KEMENTERIAN LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN

Rencana Aksi Bela Negara Tahun 2019

Direktorat Jenderal Penegakan Hukum Lingkungan Hidup dan Kehutanan

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR .......................................................................... 2

BAB I PENDAHULUAN ................................................................... 3

A. RENCANA AKSI NASIONAL BELA NEGARA; ..................................... 3

BAB II RENCANA AKSI BELA NEGARA ........................................ 4

BAB III PENUTUP ............................................................................. 5

LAMPIRAN-LAMPIRAN .................................................................... 6

Tabel 1 Rencana Aksi Bela Negara Lingkup Ditjen GAKKUM

KLHK TA 2019 ........................................................................... 7 Tabel 2 Rekapitulasi Kegiatan Rencana Aksi Bela Negara

(B.04) Lingkup Ditjen PHLHK, KLHK TA 2019 .......................... 9 Tabel 3 Rekapitulasi Kegiatan Rencana Aksi Bela Negara

(B.06) Lingkup Ditjen PHLHK, KLHK TA 2019; ....................... 10 Tabel 4 Rekapitulasi Kegiatan Rencana Aksi Bela

Negara(B.09) lingkup Ditjen PHLHK, KLHK TA 2019; ............ 11 Tabel 5 Rekapitulasi Kegiatan Rencana Aksi Bela Negara

(B.12) lingkup Ditjen PHLHK, KLHK TA 2019; ........................ 11

Page 3: DIREKTORAT JENDERAL PENEGAKAN H9K9M LINGK9NGAN …gakkum.menlhk.go.id/assets/filepublikasi/RENCANA_AKSI... · 2020. 4. 30. · Bela Negara Adalah Sinergi Dari Perwujudan Kesadaran

2

KEMENTERIAN LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN

Rencana Aksi Bela Negara Tahun 2019

Direktorat Jenderal Penegakan Hukum Lingkungan Hidup dan Kehutanan

KATA PENGANTAR

Selama hampir 5 tahun, Direktorat Jenderal Penegakan Hukum Lingkungan Hidup

dan Kehutanan telah berhasil untuk hadir ditengah-tengah masyarakat dalam rangka

memberikan rasa adil dari penegakan hukum lingkungan hidup dan kehutanan secara

responsif, transparan dan akuntabel sehingga telah berhasil memberikan dampak jera

para pelaku kejahatan lingkungan hidup dan kehutanan.

Namun untuk lebih menpercepat, mengefektifitas kan upaya-upaya penegakan

hukum yang telah dilakukan diperlukan evaluasi atas rencana kerja yang mendukung

rencana aksi bela negara dengan hasil kegiatan yang telah dilaksanakan yang akan

mendorong penegakan hukum yang tegas dan konsisten secara terus menerus serta

menciptakan inovasi dan perbaikan-perbaikan dalam rangka penegakan hukum

lingkungan hidup dan kehutanan.

Dengan disusunnya laporan Rencana Aksi Bela Negara ini kiranya dapat

memberikan gambaran yang komprehensif terkait Rencana Aksi Bela Negara (B.12)

Direktorat Jenderal Penegakan Hukum Lingkungan Hidup dan Kehutanan di Tahun

2019.

Dirjen PHLHK akan tetap menjaga komitmennya dengan melaksanakan kegiatan-

kegiatannya secara terencana dengan baik, transparan, dan akuntabel.

Jakarta, 03 Desember 2019

Plt. Sekretaris Direktorat Jenderal Penegakan Hukum LHK

Jasmin Ragil Utomo, SH, MH NIP. 19640603 199203 1 001

Page 4: DIREKTORAT JENDERAL PENEGAKAN H9K9M LINGK9NGAN …gakkum.menlhk.go.id/assets/filepublikasi/RENCANA_AKSI... · 2020. 4. 30. · Bela Negara Adalah Sinergi Dari Perwujudan Kesadaran

3

KEMENTERIAN LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN

Rencana Aksi Bela Negara Tahun 2019

Direktorat Jenderal Penegakan Hukum Lingkungan Hidup dan Kehutanan

BAB I PENDAHULUAN

A. Rencana Aksi Nasional Bela Negara; Menindaklanjuti Inpres No.7 Tahun 2018 Tentang Rencana Aksi Nasional Bela

Negara Tahun 2018-2019, Dewan Pertahanan Nasional memperkuat penanganan

permasalahan negara, diantaranya Perubahan spektrum ancaman: SANGAT

MULTIDIMENSI DAN SALING TERKAIT, Amandemen ke 2 UUD NRI 1945:

Memindahkan Pasal mengenai Bela Negara dari Bab Pertahanan ke Bab

Warganegara & Penduduk (PSL 27).

Arahan Bapak Presiden dalam Ratas 19 Desember 2016 dan Ratas Tanggal 26 Juli

2017. Oleh Karena Itu perlu dilakukan Kegiatan kegiatan untuk mendukung

Pembinaan Bela Negara, Bela Negara Adalah Sikap Dan Perilaku Warga Negara

Yang Dijiwai Oleh Kecintaannya Kepada Negara Kesatuan Republik Indonesia Yang

Berdasarkan Pancasila Dan Undang-Undang Dasar 1945 Dalam Menjamin

Kelangsungan Hidup Bangsa Dan Negara (Penjelasan Pasal 9 Ayat (1) Huruf A

Undang Undang Nomor 3 Tahun 2002 Tentang Pertahanan Negara); Definisi Aksi

Bela Negara Adalah Sinergi Dari Perwujudan Kesadaran Segenap Elemen

Masyarakat, Bangsa, Dan Negara Guna Mengatasi Segala Macam Ancaman,

Gangguan, Hambatan, Dan Tantangan Dengan Berlandaskan Pada Nilai-Nilai Luhur

Bangsa Untuk Mewujudkan Negara Yang Berdaulat, Adil, Dan Makmur (Setjen

Wantannas). Esensi Instruksi Presiden kepada, para Menteri Kabinet Kerja;

Sekretaris Kabinet; Jaksa Agung Republik Indonesia; Panglima Tentara Nasional

Indonesia; Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia; Kepala Badan Intelijen

Negara; Para Kepala Lembaga Pemerintah Non Kementerian; Pimpinan

Kesekretariatan Lembaga Negara; Para Gubernur; dan Para Bupati/Walikota untuk

melaksanakan Aksi Nasional Bela Negara yang lebih sistematis, terstruktur, integral,

terstandarisasi dan massif.

Page 5: DIREKTORAT JENDERAL PENEGAKAN H9K9M LINGK9NGAN …gakkum.menlhk.go.id/assets/filepublikasi/RENCANA_AKSI... · 2020. 4. 30. · Bela Negara Adalah Sinergi Dari Perwujudan Kesadaran

4

KEMENTERIAN LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN

Rencana Aksi Bela Negara Tahun 2019

Direktorat Jenderal Penegakan Hukum Lingkungan Hidup dan Kehutanan

BAB II RENCANA AKSI BELA NEGARA

A BIDANG : Sumber Kekayaan Alam Dan Lingkungan Hidup; ANCAMAN

FAKTUAL : Kerusakan Lingkungan Hidup yang Mengakibatkan

Bencana Banjir, Longsor, Kekeringan, Wabah Penyakit dan Kemiskinan;

B KEGIATAN PRIORITAS

: Gerakan Penyelamatan dan pelestarian lingkungan hidup pada kawasan gunung hutan, sumber mata air, sungai, waduk, danau, Lahan Pertanian Pangan Berkelanjutan (LP2B), pesisir dan laut;

C KRITERIA KEBERHASILAN

: Meningkatnya Kesadaran Hukum di Masyarakat dalam rangka pencegahan kejahatan LHK;

D UKURAN KEBERHASILAN

: Jumlah masyarakat yang telah tersosialisasi dengan peraturan terkait LHK dan tata cara pengaduan pencemaran dan kerusakan lingkungan;

E K/L : Kementerian Lingkungan Hidup Dan Kehutanan F PROGRAM : Penegakan Hukum Lingkungan Hidup Dan Kehutanan; G KEGIATAN

SATUAN KERJA KLHK

: Sosialisasi pencegahan dan pengamanan Kawasan Hutan dan pengaduan pencemaran dan kerusakan LH di 8 Kab/Kota Rawan Kejahatan LHK;

H TARGET OUTPUT

B.04 : 1.500 Orang LOKASI : di 8 Kab/Kota Rawan Kejahatan LHK B.06 : 900 Orang LOKASI : di 6 Kab/Kota Rawan Kejahatan LHK B.09 : 750 Orang LOKASI : di 6 Kab/Kota Rawan Kejahatan LHK B.12 : 750 Orang LOKASI di 6 Kab/Kota Rawan Kejahatan LHK I OUTPUT 2019 3.900 Orang

Page 6: DIREKTORAT JENDERAL PENEGAKAN H9K9M LINGK9NGAN …gakkum.menlhk.go.id/assets/filepublikasi/RENCANA_AKSI... · 2020. 4. 30. · Bela Negara Adalah Sinergi Dari Perwujudan Kesadaran

5

KEMENTERIAN LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN

Rencana Aksi Bela Negara Tahun 2019

Direktorat Jenderal Penegakan Hukum Lingkungan Hidup dan Kehutanan

BAB III PENUTUP

Rencana Aksi Bela Negara Tahun 2019 ini tak hanya berisi semangat untuk memperkuat apa yang akan dilakukan di tahun tahun berikutnya, namun demikian didalamnya memuat komitmen meletakkan landasan pencapaian pembangunan tahun 2019.

Rencana Aksi Bela Negara Tahun 2019 ini diharapkan tercapainya optimalisasi peran dalam peningkatan efesiensi, efektifitas dan produktifitas kinerja sehingga tercapai sinkronisasi antara perencanaan dan penganggaran serta pengendalian kinerja yang mendukung tercapainya Rencana Aksi Bela Negara di lingkup Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan Tahun 2019, khususnya Direktorat Jenderal Penegakan Hukum Lingkungan Hidup dan Kehutanan.

Diharapkan hasil dari pelaksanaan Rencana Aksi Bela Negara di Tahun 2019 ini mempunyai dampak yang signifikan terhadap perubahan perilaku masyarakat (Awareness) terutama meningkatnya pengaduan yang masuk dari Masyarakat, dan tinggi nya atensi publik terhadap Penegakan Hukum Lingkungan Hidup dan Kehutanan baik di Lingkungan Masyarakat itu sendiri, di Media Lokal serta dan dukungan tingginya atensi masyarakat baik di media Mainstream maupun di Media Sosial.

Dengan demikian, Rencana Kerja Bela Negara Tahun 2019 ini menjadi media yang dapat memandu setiap gerak dan langkah Direktorat Jenderal GAKKUM LHK. Selanjutnya, seluruh intervensi (regulasi dan anggaran) dari seluruh unit kerja diharapkan dapat dipastikan kemanfaatannya didalam mendukung secara langsung pemenuhan kinerja.

Page 7: DIREKTORAT JENDERAL PENEGAKAN H9K9M LINGK9NGAN …gakkum.menlhk.go.id/assets/filepublikasi/RENCANA_AKSI... · 2020. 4. 30. · Bela Negara Adalah Sinergi Dari Perwujudan Kesadaran

6

KEMENTERIAN LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN

Rencana Aksi Bela Negara Tahun 2019

Direktorat Jenderal Penegakan Hukum Lingkungan Hidup dan Kehutanan

LAMPIRAN-LAMPIRAN

Page 8: DIREKTORAT JENDERAL PENEGAKAN H9K9M LINGK9NGAN …gakkum.menlhk.go.id/assets/filepublikasi/RENCANA_AKSI... · 2020. 4. 30. · Bela Negara Adalah Sinergi Dari Perwujudan Kesadaran

7

KEM

ENTER

IAN

LING

KU

NG

AN

HID

UP D

AN

KEH

UTA

NA

N

Rencana A

ksi Bela N

egara Tahun 2019

Direktorat Jenderal P

enegakan Hukum

Lingkungan Hidup dan K

ehutanan

Tabel 1 Rencana A

ksi Bela N

egara Lingkup Ditjen G

AK

KU

M K

LHK

TA 2019

NO

. K

EG

IATA

N

PR

IOR

ITAS

P

EN

AN

GG

UN

G

JAW

AB

IN

STA

NS

I TE

RK

AIT

KR

ITER

IA

KE

BE

RH

AS

ILAN

U

KU

RA

N

KE

BE

RH

AS

ILAN

UK

UR

AN

K

EB

ER

HA

SILA

N

% C

AP

AIA

N

KE

TER

AN

GA

N

BID

AN

G S

UM

BE

R K

EK

AY

AA

N A

LAM

DA

N LIN

GK

UN

GA

N H

IDU

P

Ancam

an Faktual: Kerusakan Lingkungan H

idup yang Mengakibatkan B

encana Banjir, Longsor, K

ekeringan, Wabah P

enyakit dan Kem

iskinan 1.

Gerakan

Penyelam

atan dan pelestarian lingkungan hidup pada kaw

asan gunung hutan, sum

ber mata

air, sungai, w

aduk, danau, Lahan P

ertanian P

angan B

erkelanjutan (LP

2B), pesisir

dan laut.

- S

ekretariat Jenderal D

ewan

Ketahanan

Nasional

- S

eluruh K

ementerian

Koordinator

- Kem

enterian Lingkungan H

idup dan K

ehutanan - K

epolisian N

egara RI

- KLH

K

(Gakkum

)

Meningkatnya

Kesadaran

Hukum

di M

asyarakat dalam

rangka pencegahan kejahatan LH

K

Jumlah

masyarakat yang

telah tersosialisasi dengan peraturan terkait LH

K dan

tata cara pengaduan pencem

aran dan kerusakan lingkungan

Target B.04

Sosialisasi

pencegahan dan pengam

anan Kaw

asan H

utan dan pengaduan pencem

aran dan kerusakan LH

di 8 K

ab/Kota R

awan

Kejahatan LH

K (1.500

orang)

(1915/1500)

=128%

1. Undangan

2. Daftar H

adir 3. N

otulensi 4. D

okumentas

i dan laporan kegiatan

Target B.06

Sosialisasi

pencegahan dan pengam

anan Kaw

asan H

utan dan pengaduan pencem

aran dan kerusakan LH

di 6 K

ab/Kota R

awan

Kejahatan LH

K (900

orang)

(1915+727/1500+900) =110,08%

Akum

ulasi Target

B04+B

06

1. Undangan

2. Daftar H

adir 3. N

otulensi 4. D

okumentas

i dan laporan kegiatan

Page 9: DIREKTORAT JENDERAL PENEGAKAN H9K9M LINGK9NGAN …gakkum.menlhk.go.id/assets/filepublikasi/RENCANA_AKSI... · 2020. 4. 30. · Bela Negara Adalah Sinergi Dari Perwujudan Kesadaran

8

KEM

ENTER

IAN

LING

KU

NG

AN

HID

UP D

AN

KEH

UTA

NA

N

Rencana A

ksi Bela N

egara Tahun 2019

Direktorat Jenderal P

enegakan Hukum

Lingkungan Hidup dan K

ehutanan

NO

. K

EG

IATA

N

PR

IOR

ITAS

P

EN

AN

GG

UN

G

JAW

AB

IN

STA

NS

I TE

RK

AIT

KR

ITER

IA

KE

BE

RH

AS

ILAN

U

KU

RA

N

KE

BE

RH

AS

ILAN

UK

UR

AN

K

EB

ER

HA

SILA

N

% C

AP

AIA

N

KE

TER

AN

GA

N

BID

AN

G S

UM

BE

R K

EK

AY

AA

N A

LAM

DA

N LIN

GK

UN

GA

N H

IDU

P

Ancam

an Faktual: Kerusakan Lingkungan H

idup yang Mengakibatkan B

encana Banjir, Longsor, K

ekeringan, Wabah P

enyakit dan Kem

iskinan 1.

-

-

Target B.09

Sosialisasi

pencegahan dan pengam

anan K

awasan H

utan dan pengaduan pencem

aran dan kerusakan LH

6 Kab

/Kota R

awan

Kejahatan LH

K (750

orang)

(1915+727+3495/1500+900+75

0) = 6.137/3.150 = 194,,83%

Akum

ulasii Target

B04+B

06+B09

1. Undangan

2. Daftar H

adir 3. N

otulensi 4. D

okumentasi

dan laporan kegiatan

Target B.12

Sosialisasi

pencegahan dan pengam

anan K

awasan H

utan dan pengaduan pencem

aran dan kerusakan LH

6 K

ab/Kota R

awan

Kejahatan LH

K (750

orang)

(1915+727+3495+1249/1500+900+750+750) =

7.386/3.900 = 189,,38%

Akum

ulasii Target

B04+B

06+B09+B

12

1. Undangan

2. Daftar H

adir 3. N

otulensi 5. D

okumentasi

dan laporan kegiatan

Page 10: DIREKTORAT JENDERAL PENEGAKAN H9K9M LINGK9NGAN …gakkum.menlhk.go.id/assets/filepublikasi/RENCANA_AKSI... · 2020. 4. 30. · Bela Negara Adalah Sinergi Dari Perwujudan Kesadaran

9

KEM

ENTER

IAN

LING

KU

NG

AN

HID

UP D

AN

KEH

UTA

NA

N

Rencana A

ksi Bela N

egara Tahun 2019

Direktorat Jenderal P

enegakan Hukum

Lingkungan Hidup dan K

ehutanan

Tabel 2 Rekapitulasi K

egiatan Rencana A

ksi Bela N

egara (B.04) Lingkup D

itjen PH

LHK

, KLH

K TA

2019 K

EG

IATA

N R

EN

CA

NA

AK

SI B

ELA

NE

GA

RA

(B.04)

Peserta

Lokasi

Kegiatan

1 K

ebijakan Pem

erintah Tentang Upaya P

enegakan Hukum

Lingkungan HIdup di D

aerah Aliran S

ungai 30 O

rang B

ogor, Jawa B

arat

Kegiatan

2 S

osialisasi Penegakan H

ukum S

ektor Hulu K

awasan D

aerah Aliran S

ungai dalam U

paya Melestarikan

Lingkungan Hidup dan K

ehutanan; 167 O

rang B

andung, Jawa B

arat

Kegiatan

3 K

ebijakan Pem

erintah Tentang Upaya P

enegakan Hukum

Lingkungan HIdup di D

aerah Aliran S

ungai 30 O

rang C

ianjur, Jawa B

arat

Kegiatan

4 S

osialisasi Penegakan H

ukum Lingkungan H

idup dan Kehutanan

200 Orang

Malang, Jaw

a Timur

Kegiatan

5 P

eningkatan Kapasitas P

engelolaan Pengaduan dan P

engawasan Lingkungan H

idup dan Kehutanan untuk

PP

LH dan C

alon PP

LH B

PP

H LH

K W

ilayah Maluku P

apua dan DLH

di Provinsi P

apua Barat

30 Orang

Sorong, P

apua Barat

Kegiatan

6 E

kspose Hasil V

erifikasi Pengaduan dan P

enguatan Kapasitas P

engelola Pengaduan di B

PP

H LH

K W

ilayah S

ulawesi

28 Orang

Makkasar, S

ulawesi

Selatan

Kegiatan

7 S

osialisasi Penegakan H

ukum LH

K w

ilayah BP

PH

LHK

Kalim

antan, lingkup Provinsi K

alimantan Tim

ur 190 O

rang S

amarinda, K

altim

Sosialisasi P

enegakan Hukum

LHK

wilayah B

PP

H LH

K K

alimantan, lingkup P

rovinsi Kalim

antan Timur

190 Orang

Tenggarong, Kukar

Kegiatan

8 S

osialisasi Kebijakan P

emerintah Terkait Lingkungan H

idup 160 O

rang C

ianjur, Jawa B

arat

Sosialisasi K

ebijakan Pem

erintah Terkait Lingkungan Hidup

160 Orang

Bogor, Jaw

a Barat

Kam

panye selamatkan sum

ber daya hutan di Kaw

asan DA

S C

itarum

196 Orang

Cianjur, Jaw

a Barat

Kam

panye selamatkan sum

ber daya hutan di Kaw

asan DA

S C

itarum

205 Orang

Bogor, Jaw

a Barat

Kegiatan

9 K

ebijakan Pem

erintah Tentang Upaya P

enegakan Hukum

Lingkungan HIdup di D

aerah Aliran S

ungai 209 O

rang B

andung, Jawa B

arat

Kegiatan

10 S

osialisasi Pengaduan P

encemaran Lingkungan H

Idup dan Kehutanan

120 Orang

Manado, S

ulut

TOTA

L 1915

Orang

9 Kabupaten/K

ota, 8 Provinsi

Page 11: DIREKTORAT JENDERAL PENEGAKAN H9K9M LINGK9NGAN …gakkum.menlhk.go.id/assets/filepublikasi/RENCANA_AKSI... · 2020. 4. 30. · Bela Negara Adalah Sinergi Dari Perwujudan Kesadaran

10

KEM

ENTER

IAN

LING

KU

NG

AN

HID

UP D

AN

KEH

UTA

NA

N

Rencana A

ksi Bela N

egara Tahun 2019

Direktorat Jenderal P

enegakan Hukum

Lingkungan Hidup dan K

ehutanan

Tabel 3 Rekapitulasi K

egiatan Rencana A

ksi Bela N

egara (B.06) Lingkup D

itjen PH

LHK

, KLH

K TA

2019; K

EG

IATA

N R

EN

CA

NA

AK

SI B

ELA

NE

GA

RA

(B.06)

Peserta

Lokasi

Kegiatan

1 N

gobrol Pintar (N

GO

PI) P

ersatuan Wartaw

an Indonesia (PW

I) dalam Tem

a Penegakan H

ukum Lingkungan

Hidup dan K

ehutanan – Direktur Jenderal P

enegakan Hukum

LHK

(13 Mei 2019)

150 Orang

Pekanbaru, R

iau

Kegiatan

2 N

gobrol Pintar (N

GO

PI) P

ersatuan Wartaw

an Indonesia (PW

I) dalam Tem

a Penegakan H

ukum Lingkungan

Hidup dan K

ehutanan – Direktur P

encegahan dan Pengam

anan Hutan ( 13 A

pril 2019 ) 180 O

rang P

ekanbaru, Riau

Kegiatan

3 Sosialisasi Penegakan hukum

Ditjen G

AKKUM

KLHK dan “G

enerasi Millenial Pengaw

as D

itjen Gakkum

: 12 Orang

Millenial P

engawas S

ampah =

Saka K

alpataru : 10 Orang

Saka W

anabakti : 10 Orang

32 Orang

Rest A

rea 57 dan 19, Jaw

a Barat

K

egiatan 4

Sosialisasi dan Pembagian Souvenir “ Kendalikan Sam

pah Plastik “ dengan Ditjen PSLB3;

Tim : 30 O

rang Ditjen G

akkum + 70 O

rang Ditjen P

SLB

3; S

ouvernir : (300 Tumbler + 300 Tas G

una Ulang);

300 Orang

Rest A

rea 57 dan 19, Jaw

a Barat

Kegiatan

5 E

kspose Hasil V

erifikasi PP

SA

di BP

PH

LHK

Wilayah Jaw

a, Bali dan N

usa Tenggara 40 O

rang K

upang, NTT

Kegiatan

6 P

ersiapan Klarifikasi hasil V

erifikasi PS

LH LP

dengan Masyarakat (17 M

ei 2019) – PT K

SA

25 O

rang D

KI Jakarta

Total 727 O

rang 4 K

abupaten/Kota, 4

Provinsi

Page 12: DIREKTORAT JENDERAL PENEGAKAN H9K9M LINGK9NGAN …gakkum.menlhk.go.id/assets/filepublikasi/RENCANA_AKSI... · 2020. 4. 30. · Bela Negara Adalah Sinergi Dari Perwujudan Kesadaran

11

KEM

ENTER

IAN

LING

KU

NG

AN

HID

UP D

AN

KEH

UTA

NA

N

Rencana A

ksi Bela N

egara Tahun 2019

Direktorat Jenderal P

enegakan Hukum

Lingkungan Hidup dan K

ehutanan

Tabel 4 Rekapitulasi K

egiatan Rencana A

ksi Bela N

egara(B.09) lingkup D

itjen PH

LHK

, KLH

K TA

2019; K

EG

IATA

N R

EN

CA

NA

AK

SI B

ELA

NE

GA

RA

(B.09)

Peserta

Lokasi K

egiatan 1

Rapat K

erja Penanganan K

ejahatan Kehutanan di W

ilayah Kalim

antan 76 O

rang B

anjar Baru, K

alimantan S

elatan K

egiatan 2

Sosialisasi P

rogram K

erja Penegakan H

ukum LH

K di W

ilayah Lampung

196 Orang

DK

I Jakarta K

egiatan 3

Sosialisasi P

engawasan dan P

enegakan Hukum

Lingkungan 34 O

rang B

ogor

S

osialisasi Pengaw

asan dan Penegakan H

ukum LIngkungan

30 Orang

Gorontalo

Sosialisasi P

engawasan dan P

enegakan Hukum

LIngkungan 34 O

rang B

anjarmasin, K

alimantan S

elatan

S

osialisasi Pengaw

asan dan Penegakan H

ukum LIngkungan

53 Orang

Tangerang, Jawa B

arat K

egiatan 4

Festival Penegakan H

ukum Lingkungan H

idup dan Kehutanan

3.072 D

KI Jakarta

23 Juli 2019 = 3.490 Orang

24 Juli 2019 = 2.740 Orang

25 Juli 2019 = 2.986 Orang

Total : 9.216 Orang selam

a 3 Hari = 3,072 O

rang Perhari

TOTA

L 3.495 O

rang 6 Provinsi, 6 K

abupaten/Kota

Tabel 5 Rekapitulasi K

egiatan Rencana A

ksi Bela N

egara (B.12) lingkup D

itjen PH

LHK

, KLH

K TA

2019; K

EG

IATA

N R

EN

CA

NA

AK

SI B

ELA

NE

GA

RA

(B.09)

Peserta

Lokasi K

egiatan 1

Focus Group D

iscussion, Hotel S

warnadipa, P

alembang, 16 O

ktober 2019 204 O

rang P

alembang, S

umatera S

elatan K

egiatan 2

Dukungan K

egiatan Pertikaw

an Nasional

a. Sub C

amp D

epok, Jawa B

arat, 20 s.d 21 Novem

ber 2019 240 O

rang D

epok, Jawa B

arat

b. S

ub Cam

p Buperta C

ibubur, Jakarta Timur, 20 s.d 23 N

ovember 2019

205 Orang

Cibubur, Jakarta Tim

ur K

egiatan 3

Sosialisasi P

eraturan Penegakan H

ukum LH

K terkait Tindak P

idana TSL, 23 N

ovember 2019

500 Orang

Pangkal P

inang, Bangka, B

abel K

egiatan 4

Sosialisasi P

engamanan K

awasan H

utan di Taman N

asional Gunung M

erbabu 100 O

rang B

oyolali, Jawa Tengah

TOTA

L 1.249 O

rang 5 Provinsi, 5 K

abupaten/Kota

Page 13: DIREKTORAT JENDERAL PENEGAKAN H9K9M LINGK9NGAN …gakkum.menlhk.go.id/assets/filepublikasi/RENCANA_AKSI... · 2020. 4. 30. · Bela Negara Adalah Sinergi Dari Perwujudan Kesadaran

G E D U N G M A N G G A L A W A N A B A K T I , B L O K I V L t 4 , J l . G A T O T S U B R O T O , D K I J A K A R T A 1 0 2 7 0