skripsieprints.ums.ac.id/67978/10/halaman depan rev.pdfdigunakan dapat menghitung efisiensi teknis...

13
ANALISIS EFISIENSI TEKNIS INDUSTRI BESAR DAN SEDANG DI PROVINSI JAWA TENGAH 2011-2014 SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Tugas dan Syarat-syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi pada Jurusan Ekonomi Pembangunan Universitas Muhammadiyah Surakarta Disusun Oleh: ROSIYANA B 300130070 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2017

Upload: others

Post on 13-Nov-2020

8 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: SKRIPSIeprints.ums.ac.id/67978/10/HALAMAN DEPAN REV.pdfdigunakan dapat menghitung efisiensi teknis industri besar dan sedang di Provinsi Jawa Tengah. Rata- rata efisiensi teknis dari

i

ANALISIS EFISIENSI TEKNIS INDUSTRI BESAR DAN

SEDANG DI PROVINSI JAWA TENGAH 2011-2014

SKRIPSI

Diajukan untuk Memenuhi Tugas dan Syarat-syarat Guna Memperoleh

Gelar Sarjana Ekonomi pada Jurusan Ekonomi Pembangunan

Universitas Muhammadiyah Surakarta

Disusun Oleh:

ROSIYANA

B 300130070

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

2017

Page 2: SKRIPSIeprints.ums.ac.id/67978/10/HALAMAN DEPAN REV.pdfdigunakan dapat menghitung efisiensi teknis industri besar dan sedang di Provinsi Jawa Tengah. Rata- rata efisiensi teknis dari

ii

HALAMAN PERSETUJUAN

ANALISIS EFISIENSI TEKNIS INDUSTRI BESAR DAN SEDANG

DI PROVINSI JAWA TENGAH 2011-2014

Oleh:

ROSIYANA

B300130070

Telah diperiksa dan disetujui untuk diuji oleh :

Dosen

Pembimbing

Drs. Triyono., MSi

Page 3: SKRIPSIeprints.ums.ac.id/67978/10/HALAMAN DEPAN REV.pdfdigunakan dapat menghitung efisiensi teknis industri besar dan sedang di Provinsi Jawa Tengah. Rata- rata efisiensi teknis dari

iii

HALAMAN PENGESAHAN

ANALISIS EFISIENSI TEKNIS INDUSTRI BESAR DAN SEDANG

DI PROVINSI JAWA TENGAH 2011-2014

Oleh:

ROSIYANA

B300130070

Telah dipertahankan di depan Dewan Penguji Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Universitas Muhammadiyah Surakarta

Pada hari Sabtu, 13 Oktober 2018

Dan dinyatakan telah memenuhi syarat

Dewan Penguji :

1. Drs. Triyono., MSi ( )

(Ketua Dewan Penguji)

2. Dr. Daryono Soebagyo., MEc ( )

(Sekretaris)

3. Eni Setyowati, SE, MSi ( )

(Anggota)

Mengetahui,

Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Universitas Muhammadiyah Surakarta

Dr. Syamsudin, MM

NIDN. 017025701

Page 4: SKRIPSIeprints.ums.ac.id/67978/10/HALAMAN DEPAN REV.pdfdigunakan dapat menghitung efisiensi teknis industri besar dan sedang di Provinsi Jawa Tengah. Rata- rata efisiensi teknis dari

iv

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS Jl. A. YaniTromol Pos I Pabelan KartasuraTelp. (0271) 717417 Surakarta – 57102

PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI

Saya yang bertandatangan dibawah ini :

Nama : ROSIYANA

NIM : B300130070

Jurusan : ILMU EKONOMI PEMBANGUNAN

Judul Skripsi : ANALISIS EFISIENSI TEKNIS INDUSTRI

BESAR DAN SEDANG DI PROVINSI JAWA

TENGAH 2011-2014

Menyatakan dengan sebenarnya bahwa skripsi yang saya buat dan serahkan ini

marupakan hasil karya saya sendiri, kecuali kutipan-kutipan dan ringkasan-

ringkasan yang semuanya telah saya jelaskan sumbernya. Apabila dikemudian

hari terbukti dan atau dapat dibuktikan bahwa skripsi ini hasil jiplakan, maka saya

bersedia menerima sanksi apapun dari Fakultas Ekonomi dan atau gelar dan ijazah

yang diberikan oleh Universitas Muhammadiyah Surakarta batal saya terima.

Surakarta, 13 Oktober 2018

Yang membuat pernyataan

ROSIYANA

Page 5: SKRIPSIeprints.ums.ac.id/67978/10/HALAMAN DEPAN REV.pdfdigunakan dapat menghitung efisiensi teknis industri besar dan sedang di Provinsi Jawa Tengah. Rata- rata efisiensi teknis dari

v

MOTTO

Jadikanlah sabar dan shalatmu sebagai penolongmu,

Sesungguhnya Allah bersama orang-orang yang sabar

(Q.S Al Baqoroh: 153)

Tidak ada yang paling mudah selain Engkau mudahkan,

Dan Engkau jadikan kesulitan jika Engkau kehendaki pasti akan menjadi mudah

(HR. Ibnu Hiban dalam Sahihnya 3.255)

Cukuplah Allah SWT menjadi penolong kami dan

Allah SWT adalah sebaik-baiknya pelindung

(Q.S. Ali ‘Imron: 173)

Page 6: SKRIPSIeprints.ums.ac.id/67978/10/HALAMAN DEPAN REV.pdfdigunakan dapat menghitung efisiensi teknis industri besar dan sedang di Provinsi Jawa Tengah. Rata- rata efisiensi teknis dari

vi

PERSEMBAHAN

Dengan mengucap syukur ke hadirat Allah SWT dan sholawat kepada Rasulullah

SAW serta kerendahan hati penulis persembahkan untuk:

Bapakku tercinta Mulyono dan Ibuku tercinta Sri Lestari

Keluarga besarku

Teman terdekatku

Almameter Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Universitas Muhammadiyah Surakarta

Page 7: SKRIPSIeprints.ums.ac.id/67978/10/HALAMAN DEPAN REV.pdfdigunakan dapat menghitung efisiensi teknis industri besar dan sedang di Provinsi Jawa Tengah. Rata- rata efisiensi teknis dari

vii

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr.Wb.

Puji syukur penulis panjatkan ke hadirat Allah SWT yang telah

melimpahkan rahmat hidayah-Nya serta memberi kekuatan, ketabahan,

kemudahan dan kedamaian berfikir dalam menyelesaikan penyusunan skripsi

yang berjudul ANALISIS EFISIENSI TEKNIS INDUSTRI BESAR DAN

SEDANG DI PROVINSI JAWA TENGAH 2011-2014.

Sholawat serta salam selalu tercurahkan kepada junjungan Nabi Agung

Muhammad SAW yang telah memperjuangkan islam seperti yang kita rasakan

pada saat ini. Penyusun skripsi ini bertujuan untuk melengkapi dan memenuhi

syarat guna mencapai gelar sarjana Strata 1 (S1) pada Program Studi Ekonomi

Pembangunan pada Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah

Surakarta. Penulis menyadari sepenuhnya tanpa motivasi dan dorongan dari

berbagai pihak, penulis tidak akan melaksanakan skripsi ini dengan baik. Maka

dengan segala hati penulis mengucapkan terima kasih kepada:

1. Bapak saya tercinta Mulyono dan Ibu saya tercinta Sri Lestari yang selalu

memberikan kasih sayang dan untaian doa yang tiada henti selalu mengiringi

langkah saya.

2. Adik saya Dyah Herawati yang selalu memberikan motivasi dan semangat

untuk saya.

3. My Suport Hanung Ismaya Raharjo

Page 8: SKRIPSIeprints.ums.ac.id/67978/10/HALAMAN DEPAN REV.pdfdigunakan dapat menghitung efisiensi teknis industri besar dan sedang di Provinsi Jawa Tengah. Rata- rata efisiensi teknis dari

viii

4. Keluarga besar warung Penyet Rejosari yang seperti keluarga kedua yang

selalu membantu dan mendengarkan keluh kesah dan memberikan semangat

untuk saya.

5. Bapak Dr. Sofyan Arif, MSi selaku Rektor Universitas Muhammadiyah

Surakarta.

6. Bapak Dr. Syamsudin, M.M selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Universitas Muhammadiyah Surakarta.

7. Ibu Ir. Maulidiyah Indira Hasmarini, M.Si selaku Ketua Program Studi

Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas

Muhammadiyah Surakarta.

8. Bapak Drs. Triyono, MSi selaku Pembimbing Akademik dan selaku dosen

pembimbing skripsi yang telah mengorbankan waktu dan tenaganya untuk

membimbing dan mengarahkan penulis dalam menulis skripsi ini.

9. Ibu Eni Setyowati, SE, MSi yang berbaik hati dan mencarikan solusi yang

terbaik. Terima kasih Ibu Eni.

10. Seluruh Dosen Ekonomi Pembangunan yang telah memberikan ilmu kepada

penulis.

11. Almameter UMS

Terima kasih atas kebaikan kasih sayang motivasi serta doa yang tulus

semoga hal-hal baik kesehatan, kesuksesan dan kebaikan selalu menyertai kita.

Amin.

Page 9: SKRIPSIeprints.ums.ac.id/67978/10/HALAMAN DEPAN REV.pdfdigunakan dapat menghitung efisiensi teknis industri besar dan sedang di Provinsi Jawa Tengah. Rata- rata efisiensi teknis dari

ix

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ........................................................................................ i

PERSETUJUAN .............................................................................................. ii

PENGESAHAN ............................................................................................... iii

PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI .......................................................... iv

MOTTO ........................................................................................................... v

PERSEMBAHAN ............................................................................................ vi

KATA PENGANTAR ..................................................................................... vii

DAFTAR ISI .................................................................................................... ix

ABSTRAK ....................................................................................................... xii

ABSTRACT ..................................................................................................... xiii

BAB I PENDAHULUAN ............................................................................. 1

A. Latar Belakang Masalah .............................................................. 1

B. Rumusan Masalah ........................................................................ 9

C. Tujuan Penelitian ......................................................................... 10

D. Manfaat Penelitian ....................................................................... 11

E. Metode Penelitian ........................................................................ 12

F. Sistematika Penelitian .................................................................. 13

BAB II LANDASAN TEORI ......................................................................... 15

A. Landasan Teori............................................................................. 15

1. Pengertian Industri.................................................................... 15

2. Jenis – jenis Industri ................................................................. 16

Page 10: SKRIPSIeprints.ums.ac.id/67978/10/HALAMAN DEPAN REV.pdfdigunakan dapat menghitung efisiensi teknis industri besar dan sedang di Provinsi Jawa Tengah. Rata- rata efisiensi teknis dari

x

3. Peran Sektor Industri ................................................................ 18

4. Teori Efesiensi .......................................................................... 26

5. Output Industri.......................................................................... 31

6. Faktor- Faktor Yang mempengaruhi Tingkat Efisiensi Teknis

Industri ...................................................................................... 33

7. Konsumsi Industri .................................................................... 33

a. Bahan Bakar (Bensin dan Solar) ........................................ 34

b. Konsumsi Tenaga Listrik ................................................... 36

c. Tenaga Kerja ...................................................................... 36

d. Nilai Modal ........................................................................ 38

e. Nilai Bahan Baku ............................................................... 40

8. Menyelaraskan kegiatan ekonomi secara efisien ..................... 40

B. Penelitian Terdahulu .................................................................... 42

C. Hipotesis Penelitian ..................................................................... 44

BAB III METODOLOGI PENELITIAN......................................................... 46

A. Objek Penelitian ........................................................................... 46

B. Jenis dan Sumber Data ................................................................. 46

C. Variabel Penelitian dan Definisi Operasional .............................. 47

D. Metode Pengumpulan Data .......................................................... 49

E. Metode Analisis Data ................................................................... 50

F. Efisiensi Teknis ............................................................................ 52

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ................................ 55

A. Gambaran Umum Daerah Penelitian ........................................... 55

Page 11: SKRIPSIeprints.ums.ac.id/67978/10/HALAMAN DEPAN REV.pdfdigunakan dapat menghitung efisiensi teknis industri besar dan sedang di Provinsi Jawa Tengah. Rata- rata efisiensi teknis dari

xi

B. Variabel Input dan Output Penelitian .......................................... 55

C. Analisis Data ................................................................................ 59

D. Pembahasan ................................................................................. 64

1. Fungsi Produksi Frontier Industri Besar dan Sedang di

Provinsi Jawa Tengah ............................................................ 64

2. Rata-rata Tingkat Efisiensi Teknis Industri Besar dan

Sedang 2011-2013 Provinsi Jawa Tengah ............................. 65

3. Pengaruh Nilai Bahan Bakar, Tenaga Listrik dan Gas .......... 66

4. Pengaruh Jumlah Tenaga Kerja ............................................. 67

BAB V PENUTUP ......................................................................................... 68

A. Simpulan ...................................................................................... 68

B. Saran ............................................................................................ 69

DAFTAR PUSTAKA ...................................................................................... 70

LAMPIRAN

Page 12: SKRIPSIeprints.ums.ac.id/67978/10/HALAMAN DEPAN REV.pdfdigunakan dapat menghitung efisiensi teknis industri besar dan sedang di Provinsi Jawa Tengah. Rata- rata efisiensi teknis dari

xii

ANALISIS EFISIENSI TEKNIS INDUSTRI BESAR DAN SEDANG DI

PROVINSI JAWA TENGAH

Abstrak

Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis pencapaian efisiensi

tekhnikal industri besar dan sedang di Provinsi Jawa Tengah tahun 20011-2014.

Faktor input yang dianalisis adalah nilai modal, nilai bahan baku, nilai bahan

bakar tenaga listrik, gas dan jumlah tenaga kerja, sedangkan sebagai faktor output

adalah nilai produk yang dihasilkan perusahaan. Teknik analisis yang digunakan

dalam penelitian ini adalah Fungsi Produksi Stochastic Frontier. Variabel dalam

penelitian ini adalah nilai output (Y), nilai modal (βk), nilai bahan baku (βL), nilai

bahan bakar,tenaga listrik dan gas (βM), jumlah tenaga kerja (βN). Metode

pengumpulan data menggunakan data sekunder. Data tersebut diperoleh dari BPS

berdasarkan kode Klasifikasi Baku Lapangan Usaha Indonesia (KBLI) pada

periode 2011-2014 yang diterbitkan pada Publikasi Jawa Tengah Dalam Angka

dalam berbagai edisi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa fungsi produksi yang

digunakan dapat menghitung efisiensi teknis industri besar dan sedang di Provinsi

Jawa Tengah. Rata- rata efisiensi teknis dari tahun 2011-2014 yang dihasilkan

dari fungsi produksi tersebut berupa rata-rata efisiensi teknis perkode industri

adalah 0,969. Berbagai variabel input kurang mempengaruhi outputnya.

Berdasarakan hasil perhitungan efisiensi teknikal dari stochastic frontier masing-

masing subsektor dapat dipahami bahwa subsektor dengan kode klasifikasi 20

yaitu Industri Kimia dan Bahan Kimia efisiensinya paling tinggi.

Kata kunci : Efisiensi Teknikal, stochastic frontier, Industri Besar dan Sedang

Page 13: SKRIPSIeprints.ums.ac.id/67978/10/HALAMAN DEPAN REV.pdfdigunakan dapat menghitung efisiensi teknis industri besar dan sedang di Provinsi Jawa Tengah. Rata- rata efisiensi teknis dari

xiii

Abstrct

The aim of this research is to analysize the achievement of technical

efficiency in large and medium industries in The Central Java Province of 2011-

2014. The input factors analyzed are the value of capital, the value of raw

materials, the value of fuel gas lectric power, and the amount of labor, while the

output factor is the product of the firm. Analytical techniques used in this study is

the Stochastic Frontier Production Function. Variables used output value (Y),

value of capital (βk), value of raw materials (βL), value of fuel, electric power,

gas (βM), and worker (βN). Data collection methods using secondary data. The

data is obtained from BPS based on Standard Classification Of Indonesian

Business Class (KBLI) in the period 2011-2014 which is published in the Central

Java Publication In Figures in various editions. The result of the research shows

that the function of the research result shows that the production function used

can caculate the technical efficiency of large ang medium industries in Central

Java Province. The average technical efficiency from 2011-2014 generated from

the production function is the average technical efficiency of industrial code is

0,969. Various input variables less affect the output. Based the calculation of

technical efficiency of the stochastic frontier of each subsector can be understood

that the subsector with the classifikation code 20 of the chemical industry

subsector efficiency highest.

Keywords : Technical efficiency , stochastic frontier, large and medium

industries.