dekreasi jabar tisna 1

123
Bandung Kota Cekungan di Lingkung Gunung gambar dari T.Bachtiar

Upload: tisna-sanjaya

Post on 27-Jul-2015

659 views

Category:

Spiritual


3 download

TRANSCRIPT

1.Bandung Kota Cekungan di Lingkung Gunung gambar dari T.Bachtiar
2. ProsesKreasi UntuknaskahakademikDekreasi, sayasampaikandalambentuk Power Point.Contohpenciptaankreativitasdi Wilayah Kota Cekungan Bandung.ContohcontohkreativitaswargadanpotensikomunitassertaInstitusiSeniBudaya.ContohPenciptaanKaryaKreativitasKomunitas IBU (ImahBudayaCigondewah) Bandung.Pertanyaandansolusitentangfungsiseni, kreavitas yang mempunyaidayauntukmemberikaninspirasipadaperubahanlingkungan.Contohkasus Kota Cekungan Bandung, sebagaibahanrenungan, contohdanevaluasiuntukDekreasiJawa Barat.
3. Apakah Kota Bandung, sebagaikota NyenidanKreatif..?SejauhmanaeksplorasipotensikomunitasSeni, Pusat-pusatKebudayaan, PerguruanTinggidst. denganPemkot Bandung untukmenciptakankotanya ?
BerikutiniBeberapacontohkekayaandankeragamansenitradisidanseni modern dikota Bandung sertaruang-ruangPusatKeseniandankebudayaansertaruangpubliklainnya.
Apakahkota Bandung ( Jabar) mempunyai team Dekreasi yang mempunyaivisi, misidanimaginasitentangkotanya ( Provinsinya) dimasa yang akandatangdarikontekshariinidanmasalalu ?
Evaluasi : VisidanMisisertaStrategiBudaya.
RealitasLingkunganHidupdi Kota Bandung : tatakotanya, transportasi, penanganansampah, sumbermata air, ruangterbukahijau, perilakubudayawarganyadst. adalahrepresentasidariakumulasikotakreatifdankotabudaya ?
Posisidanfungsi Team Dekreasidalamkontekslingkunganseperticontohpermasalahandi Kota Bandung.
4. Solusi.Proseskreasipenciptaankaryasenibudaya, industrikreatifharusmempunyaidayahidupuntukmenumbuhkaninspirasiperubahanpadalingkungan.
Riset : Contoh-contohkonsepdankreativitaspenciptaanbarudansegardariberbagaipenciptaankreativitaskreatorwargaJabaratauwargaduniaoleh Team DekreasiJabarsebagaiacuanproseskreasipenciptaan yang bisamenumbuhkandayahidup, inspirasibagikreativitaswargaJabarkhususnya.
Model2kreativitaspenciptaan karyaseni, kerajinanantarkreator, industrikreatifsecarateraturriset, eksperimen, diskusi, dikolaborasikan.
Revitalisasi budaya, spiritkearifanlokaldari tradisi dan religidalamkontekssemangatzamankontemporermenjadiacuandasardalamproseskreasi.
Kerjasama, gotong royong, kolaborasi berbagai bidang ilmu pengetahuan, teknologi dan seni menjadi solusisecarakreatifdalammenatapersoalankehidupansehari-hari.
DekreasiJabarsebaiknyamempunyairuangpermanen yang bisamenjadioaseuntuksalingmenumbuhkankreativitaspenciptaankaryaseni, krya, sertaberbagaikreativitaspenciptaankebudayaan yang bisamenjadicirikhasdarijalanbaru, semangatmasakinidalammenghadapiprosesperubahanzamanglobalisasi.
PresentasidanrepresentasisemangatTradisiBarudarikreativitaswargaJawa Barat masadepanakannampakdariruangoaseDekreasiJabarsertaberbagaikomunitaskreatifdiwilayahJabar.
5. Team DekreasimelakukanRisetpadakomunitassenibudaya, pusat-pusatkebudayaan, menemukancontohdarikreator, komunitasdalampenyikapansecarakreatifdalammenghadapipersoalanperubahanzaman. Mempresentasikansebagaiajangpertukaran, kolaborasipenciptaankaryakreatif. Sebagai, Model dan bank data kreativitaswargajabar.
6. Model SolusiKreativitas Seni darikomunitas IBU Cigondewah
Lahan tempat pembuangan sampah dan pembakaran limbah industri plastik menjadi IBU ( ImahBudaya).
BerbagaikreativitastampildiIbu, senisebagaiadvokasilingkunganhidupdst.
ContohkaryakreativitaskomunitasIbu yang diundangkepameran, workshop dandiskusidi Museum NUS Singapore
7. Contoh-contohberbagaikomunitasdalampenciptaankaryakreatifdikota Bandung. Sejauhmanakordinasi, potensi komunitas2 inibisadijadikankekuatanuntukmenciptakankota Bandung Jadi Kota BudayaygKreatif.
Sabuga ITB
GaleriSumarja ITB
Rumentang Siang Jl. Baranang Siang
YPK Jl. Naripan
Common Room
SelasarSunaryo
Museum Barli
Gedung Indonesia Menggugat
GedungMerdeka
CCL
Galeri Kita
Taman BudayaJabar
SanggarOlahSeniBabakanSiliwangi
Komunitas Taboo
KomunitasKukuyaan Sungai Cikapundung
KomunitasTobucil
KomunitasSastra Bandung
KomunitasTeater Bandung : STB, Lakon, Laskar, Beldll.
Komunitas Media Baru : Film,Komputer, Intermediadst.
8. WacanaKreativitasdaritulisan
Prof. Dr. BambangSugiharto.
PenciptaanKaryasenisebagai model kreativitasIbu (ImahBudaya) Cigondewah
Kreativitas, ProsesKreasidanContohPenciptaankaryasenidarisituasidankondisilingkunganhidup.
9. Kreativitas, Terobosan, Dekontruksi
Kreativitas, khususnya di bidang kesenian, berkaitan erat dengan perkara "originalitas" dan "kebaruan". Dua kata itu sudah serentak menyarankan penerobosan keterbatasan-keterbatasan. Namun seluruh suasana kultural di ambang millenium ketiga ini pun memang di tandai oleh penerobosan, atau lebih baik "perumusan-ulang" batasan-batasan.Batasan-batasan yang dipertaruhkan hari-hari ini, dalam proses berkesenian khususnya, bukanlah sekedar batas "gaya"/aliran/ pemilahan bidang dalam berkesenian. Yang dengan sendirinya berresiko ikut terterobos adalah batas tradisi, etnisitas, religi, pola-pola berpikir, bahkan berbagai citra diri baku ,dst. Itu sebabnya istilah "dekonstruksi" sedemikian cepat menyebar kemana-mana, menjadi kata kunci jaman ini
10. Kreativitas, Terobosan..
Kreativitas yang baik tidak berhenti pada sekedar dekonstruksi. Kreativitas yang baik selalu serentak merupakan proses "intensifikasi" dan"transformasi" : proses penggalian ulang realitas , pencarian hal-hal yang paling azasi dan perumusan ulang tentang apa sesungguhnya yang kita cari selama ini. Memang itu semua dilakukan dengan cara membongkar sistem-sistem keyakinan dan kategorisasi baku yang sering telah dirasa palsu.
11. SignifikansiKaryakreatif..
Karya seni hasil kreativitas macam itu dengan sendirinya tampil bagai sebuah "interupsi" yang memergoki realitas asli. Ibarat tiba-tiba kita membuka pintu dan segera terlihat didalam ruangan seorang pencuri sedang hendak beraksi, atau orang-orang yang sedang bicara rahasia tiba-tiba menghentikan obrolannya . Dan terpotretlah segera suasana kikuk dan aneh yang mencurigakan, yang mungkin selama ini tak pernah kita curigai.
12. The Happening of Truth itself
Memang si seniman mereka-reka, tapi rekaan-rekaanya itu hanyalah ibarat membuatkan saluran-saluran agar air sari yang telah meluap itu bisa mengalir keluar. Tak heran bila Heidegger menyebut karya seni yang baik sebagai The Happening of Truth itself. Kebenaran yang mendadak menyeruak dan menyadarkan kita pada berbagai kepalsuan dan kemandegan selama ini. Dengan begitu karya seni yang baik selalu serentak tampil sebagai sebuah kritik, immanent critique, kata Adorno.
13. Kreativitas..
Kualitas kreativitas macam itu timbul hanya bila pola relasi kita dengan realitas adalah pola yang "bermain" (playful). Artinya pola relasi yang ditandai dengan dialektika timbal balik antara 1. memberi bentuk dan menangkap makna realitas yang tak berbentuk,2. penciptaan dan penemuan,3. menguasai realitas dan membiarkan diri dikuasai realitas,3. upaya berrefleksi dan menenggelamkan diri dalam pengalaman-pengalaman pra-reflektif dan akhirnya 4. penguasaan sistem-sistem baku dan pemahaman kenyataan-kenyataan real
14. KaryaSeniYgKreatif
Dalam bahasa Brecht, karya seni yang baik tampil sebagai, atau menimbulkan ,"gestus" : menampilkan potret ringkas apa yang sesungguhnya terjadi dalam kehidupan masyarakat kita. Dengan istilah lain lagi, karya seni yang baik dan kreatif cenderung tampil sebagai sebuah "anomali", sebuah ketidaklaziman yang menyadarkan kita pada telah mandulnya kelaziman selama ini yang biasanya tak kita sadari
15. Dasar Kreativitas
Menjadi jelas kini bahwa kreativitas yang baik adalah manifestasi menggelegaknya intensitas penghayatan dan penyelaman kehidupan. Sebuah karya akan muncul sendiri sebagai luapan dari kian penuhnya sari-sari pengalaman yang telah kita hisap. Maka yang sesungguhnya muncul dalam karya yang baik bukanlah subyektivitas si senimannya, melainkan The truth of reality, kebenaran eksistensial itu sendiri.
16. Kedalaman, kualitaskaryaseni..
Meskipun demikian kekuatan karyaseni bukanlah karena kebaruannya atau pun keanehannya, melainkan karena kualitas pengalaman tersembunyi yang diangkatnya ke permukaan , karena insight- barunya bagi kehidupan maupun bagi kiprah berkesenian. Jadi, kebaruan dan keanehan itu hanyalah konsekuensi dari kedalaman pengalaman yang dikandung karya seninya.
17. Revitalisasibudaya, religi
Agama-agama besartakperlutakutterhadapdayakritis-dekonstruktifseni modern/ postmodern. Seni yang kritisjustrumempunyaipeluangmemproblematisasiilusidankedangkalanpenghayatan agama. Dengancaraituiajustruakanmembanturevitalisasikandungan spiritual agama-agama tersebut
18. BANDUNG KOTA KEMBANG
Kota Bandung merupakankotametropolitan terbesardiJawa Baratsekaligusmenjadiibukota provinsitersebut. Kota initerletak 140 km sebelahtenggaraJakarta, danmerupakankotaterbesarketigadi Indonesia setelah Jakarta dan Surabaya. Sementaraitu, wilayah Bandung Raya merupakankota metropolitan terbesarkeduadi Indonesia setelahJabotabek.
19. Bandung Kota Parahyangan
Bandung terpadat di Jawa Barat. Pendudukberjumlah : 2.510.982 jiwa,luaswilayah 16.729,50 Ha. (167,67 Km 2),kepadatanpenduduknya per hektar 155 jiwa. warganegaraasing yang berdomisilidi Kota Bandung 4.301 jiwa.
Jumlahwarganegaraasingcatatan Kantor Imigrasi Bandung yang berdiamtetapdi Kota Bandung setiapbulannya rata-rata sebesar 2.511 orang, sedangkanjumlahwarganegaraasing yang berdiamsementaradi Kota Bandung setiapbulannya rata-rata sebesar 5.849 jiwa. Penduduk Kota Parahyanganini didominasi oleh etnisSunda, sedangkan etnisJawamerupakan penduduk minoritas terbesar di kota ini dibandingkan etnis lainnya
20. Bandung Kota Kreatif, Seni dan Budaya
Kota Bandung juga memiliki beberapa ruang publik seni seperti museum, gedung pertunjukan dan galeri, di antaranyaGedung Merdeka,yakni tempat berlangsungnyaKonferensi Tingkat Tinggi Asia-Afrikapada tahun1955,Museum Sri Baduga, yang didirikan pada tahun1974dengan menggunakan bangunan lama bekas Kawedanan Tegallega, Museum Geologi Bandung,Museum Wangsit Mandala Siliwangi,Museum Barli,Gedung Yayasan Pusat Kebudayaan,Gedung Indonesia Menggugatdahulunya menjadi tempatIr. Soekarnomenyampaikan pledoinya yang fenomenal (Indonesia Menggugat) pada masa penjajahanBelanda,Taman Budaya Jawa Barat(TBJB), danGedungRumentang Siang. Saung Angklung Udjo dan Banyak Komunitas Budaya Kreatif Badung.
21. Bandung Paris Van Java
Secara geografis kota ini terletak di tengah-tengah Provinsi Jawa Barat, serta berada pada ketinggian 768 m di atas permukaan laut, dengan titik tertinggiberada di sebelah utara dengan ketinggian 1.050 meter di atas permukaan laut dan sebelah selatan merupakan kawasan rendah dengan ketinggian 675 meter di atas permukaan laut.
22. Bandung Kota Kreatif, Seni dan Budaya
Kota Bandung mendapatjulukansebagai Kota SenidanBudaya. Hal tersebutdikaitkandenganposisinyasebagaikota yang memilikiberagamkeseniantradisional, diantaranya : wayanggolek, jaipongan, angklung, calung, reog, sisingaan, degung, pencaksilat, benjang,tarawangsa, karinding, dansebagainya. Jenis-jeniskesenianinimemberikanwarnabudaya yang memberikanpencitraan yang sangatpositifuntukkotaini.
23. Bandung Kota Seni dan Budaya
Kota Bandung sebagaikotabudayamengupayakanpenanamannilai-nilaikebudayaan, dalamhalinibentuk-bentukkesenianpadakurikulumtingkatpendidikandasardanmenengah, yaknisebagaimatapelajaranMuatanLokal.
24. Seni Tradisi di Bandung
Seni-senitradisi, walaupunsudahberkurangpeminatnya, tetapmasihdikerjakandenganpenuhloyalitasdankecintaandariparasenimannya. misalnyaSeniWayangGolek, Angklung, Karindingdst. masihterusdipertahankankeberadaannyadenganberbagaikreasi.
25. Wayang Golek dan Sisingaan
26. Rampak Kendang
27. KesenianBenjang
28. TariJaipongan
29. Funk Klung From Ujung Berung
30. Karinding Attack, Karinding Militan..Revitalisasi Seni Tradisi yang kritis terhadap situasi politik, lingkungan hidup di Bandung
31. Seni Tradisi Kawih, Tembang Sunda..kekuatan Budaya Lokal penjaga Lingkungan Hidup
32. SundaneseHip-Hop..Seni Musik Sunda Kontemporer
33. Darso...Legenda Calung Kontemporer
34. KabayanNyintreuk..revitalisasisenitradisidariceritarakyatSundadalambentukkreasimasakini. Ditayangkandi STV sejak 2007, sudah 180 episode.
35. GedungMerdeka & Jalan Braga
36. SABUGA(Sasana Budaya Ganesha) : Ilmu Pengetahuan, Teknologi dan Seni.
37. GALERI SUMARJA ITB
38. Gedung Yayasan Pusat Kesenian, Jalan Naripan
39. GedungKesenianRumentang Siang
40. Gedung Indonesia Menggugat
41. SAUNG ANGKLUNG UDJO Jl. Padasuka
42. SelasarSunaryo
43. MUSEUM BARLI
44. COMMON ROOM, tempat anak muda kreatif berkarya
45. STSI - Sekolah Tinggi Seni Indonesia, Jl. BuahBatu
46. Situ Ciburuy..laukna hese di pancing
47. AlunAlun & Masjid Raya Agung
48. StadionPersib
49. BANDUNG SUPER MALL
50. UNPAD
51. ITB
52. MARANATHA
53. TOBUCIL, toko buku kecil Jl, Aceh
54. WayangJelekong
55. PasarBaru
56. Gedung Sate Akhir Pekan
57. PasarKainCigondewah
58. PARIS VAN JAVA Super Mall
59. Terminal Cicaheum
60. TangkubanParahu
61. Festival Kukuyaan Sungai Cikapundung
62. Assalamualaikum..Selamat Datang di Bandung Kota Agamis Bermartabat !
63. Sampurasun !! Wilujeng Sumping Di Bandung Kota Seni..
64. Herzliche Wilkommen di Bandung kota sister city Braunschweig
65. Sungai di Bandung menjadi tempat pembuangan sampah..septicktank terpanjang di dunia.
66. Pabrik-pabrik membuang limbah ke sungai
67. Warga mencuci limbah plastik di sungai
68. Anak-anak berenang di sungai berlimbah pabrik
69. Sungai Citarum banjir, desa-desa terendam di Bandung Selatan
70. Desa Cieunteung Bdg Selatan Kebanjiran, SD Mekar Sari bubar
71. Situs Sumber Mata Air Cihampelas diberangus menjadi Apartemen ribuan kamar..sejarah peradaban lokal air hilang
72. Situs Air Cihampelas yang dibongkar, di halaman Mesjid.
73. Situs Air Cihampelas tinggal kenangan indah..seperti Situ Aksan, Situ Umar.. Bandung kota Seni dan Budaya yeuh..
74. SitusKolamRenangbersejarahCihampelastelahmusnah, menjadiapartemen.
75. Citatah, gunung batu purbakala landmark yang indah..dibabad..beak !!
76. CENTRUM,kolam renang bersejarah kota bandung, rungkad jadi Restoran
77. Centrum, Kolam Renang situs air sejarah peradaban kota Bandung serampangan dibongkar jadi Restoran
78. Pembangunan Hotel di Bandung Utara, telah menghilangkan 12 sumber mata air, 14Kampungmenjadi 4 Kampung, akses jalan desa terganggu, budaya desa Ciosa Mekar Saluyu Kecamatan Cimenyan tersingkirkan. Foto Tisna 2011.
79. Bandung Kota Cekungan. Bandung Utara dibangun terus menjadi Hotel, perumahan, lokasi desa Ciosa Mekar Saluyu Cimenyan, Sumber mata air dan budaya desa musnah. Foto Tisna, Juni 2011
80. H, Aceng Satyadharmawan warga yg berani melawan kesewenang-wenangan pembangunan di desa Cimenyan Kab Bdg Utara, diadili akan divonis hukum karena protesmematok lap Golf dan dilaporkan(Pasal 167) sebagai pelaku mengganggu ketertiban memasuki pekarangan orang. Foto Nandi, 2011.
81. Hutan lindung , filter polusi cekungan Bandung, resapan air Bandung Utara, Puncrut, Cijengkol dibabad jadi perumahan, hotel..berakibat banjir, polusi
82. Bandung Kota Seni dan Budaya yang senang menebangi pohon
83. IBU = ImahBudaya
SAMPAH ,AIR ,SENIRevitalisasi Budaya Desa:Cigondewah
84. Inilahlahansampah, Penciptaankaryaseni.. sebelumjadiIbu ( ImahBudaya) Cigondewah, 2007.
85. ProseskreasikaryaIbu,senidiatassampah
86. ProsesKreasidilahanpembakarandanpembuangansampahindustriplastik, diBatuRengatDesaCigondewahkaler.
87. Diskusidenganwarga, maket IBU.
88. SituasidankondisiImahBudaya
89. Prosespenciptaankaryaseni Lingkungan,2008
90. PohonGayamdanSaladariDwiMariantodibawadari Yogyakarta, ditanamdihalamanIbu,2009.
91. Lahansampahitukinijadihijau..
92. Tempatanak-anakbermaindanbelajar
93. Menjaditempatlatihansenipencaksilatdanpelajaranlingkunganhidup
94. Kinimenjadilumbung, tempatpenyimpananberbagaijenistanaman yang akandibagikan, ditanamdiCigondewah..
95. Menjaditempatkreatifitaswarga
96. ImahbudayaCigondewahdialirisungai
97. Sungai Cigondewah yang mengalirdihalamanImahBudayadijadikanpanggungpertunjukanmusik. Untukmengakrabisungai, tidakmembuangsampahkesungai.
98. Performance Art diSungai Cigondewah
99. SepanjangjalanCigondewahberbatasbentengdantumpukansampahplastik
100. Poster, spanduk, BenderaPartaipolitikmenambahpolusisepanjangdindingjalanCigondewah, 2008
101. Telahberubahmenjadilukisandinding yang indahtentangceritaCigondewah, Politik..puitik.2009
102. ProseskreasimelukisdindingCigondewah. Mahasiswa KMSR ITB danwarga.
103. BentengsepanjangjalanBatuRengatitukiniberisilukisanygindahdanditumbuhipohon..karyaMhswa KMSR ITB dan Anak2 Cigondewah.
104. SuasanakerjabaktiMahasiswaSeniRupa ITB danwargamembuatlapangansepak bola dihalamanPusatKebudayanCigondewahFoto :Zico, 1 Juni 2011.
105. CiptakanRuang yang SehatdanNyamanuntukBermainAnak-Anak
106. Karnavalanak-anakdanKomunitasHarax, advokasisenilingkungandiCigondewahFoto : Alin,2010
107. ImahBudayaCigondewah
DIUNDANG PAMERAN dan WORKSHOP
MUSEUM NATIONAL UNIVERSITY SINGAPORE
18 Februari 14 April 2011
108. Direktur Museum NUS Singapore Ahmad MashadimembukapameranCigondewah, 2011
109. PembukaanPameranCigondewahdi NUS Museum Singapore, 2011.
110. 120 cages pigeons and 1 ton of plastic waste to Singapore
111. Cigondewah : BurungMerpati, LimbahPlastik, Air dan Model Senilingkunagandi NUSMuseum Singapore, 2011
112. Workshop monoprint, senilingkunganbersamaHighschool NUS diNUS Museum : Pray for Japan
113. Pray for Earth, Solidarity Japan, workshop monoprint, NUS HighschoolSngpore
114. Workshop : SarungCigondewah, Museum Cultural NUS Singapore
115. KomunitasHaraxdanCigondewahdi NUS Museum Singapore, 2011
116. Solidaritas, doauntukkorban tsunami jepangsertabencanaalamdidunia..daricigondewah via singaporeuntukdunia..
117. ..Peace
118. Perenungan Dari PeradabanKanibalLimbahIndustri..
TentangEkonomi
Tentang Agama
TentangAlam
TentangSeni
119. DodolBerasKetanmenjadiDodolPlastik..inikahEkonomiKreatif ? FotoZico 2011
120. Wargakerjakeras, hidupdarilimbahindustriplastik..Persoalanekonomi yang tidakdikeloladenganbaik, melahirkankesewenang-wenangan..lingkunganhidupjadikorban..pihakpemerintahwajibmenatalahanpekerjaan yang sehat.
121. HalamanMesjid Al Arifienkemarenkolam air ygjernihtempatberwudlu, kinijadidanausampah..13 Mesjid, 54 MushaladalamsatuKelurahanCigondewahKaler..Potensimayoritas Islam utkmerevitalisasi spirit agama, menafsirulang nilai2 agama padakontekmasakini..menjadi Islam yang bekerjakerasmembenahilingkunganhidup !! FotoTisna, 2011
122. Kreativitas, kritis
Agama-agama besartakperlutakutterhadapdayakritis-dekonstruktifseni modern/ postmodern. Seni yang kritisjustrumempunyaipeluangmemproblematisasiilusidankedangkalanpenghayatan agama. Dengancaraituiajustruakanmembanturevitalisasikandungan spiritual agama-agama tersebut
123. Sampurasun
HaturNuhun
TisnaSanjaya