darah

5
DARAH Plasma Sel 1. PLASMA 55% dari jumlah darah, 90% air, warna kuning, mengandung : Protein darah albumin (brasal dr hati, pengatur air jaringan) Globulin ( dari limfosit, pembentuk antibodi) Fibrinogen, protrombin ( faktor pembeku) Senyawa organik (glukosa, lemak, urea, as. Urat, as. Amino, enzim) Hormon Garam Sisa metabolisme Serum antibody presipitin = penggumpal Lisin = penghancur Antitoxin = penawar 2. SEL A. Eritrosit Bikonkaf, tanpa inti, merah krn HbO 2 , Hb mengandung Fe, 1mm 3 = 5juta sel Saat embrio dibentuk di hati & limpa, dewasa di sumsum merah. B. Leukosit Bentuk tidak tetap, tak berwarna, bergerak amoeboid, diapedesis, > drpd eritrosit, 1mm 3 = 8000 sel, dpt berubah akibat tipus =3000, cacing = 6000, pneumonia, kanker, leukimia = 20000, dibuat di sumsum merah, hidup 12-13 hari, < leukopeni, > leukositosis. Granulosit monosit, membesar mjadi makrofag Limfosit B disumsum tlg T dibuat disumsum tlg dewasa di timus

Upload: nanajewel

Post on 02-Oct-2015

219 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

Darah

TRANSCRIPT

DARAH Plasma

DARAH Plasma

Sel

1. PLASMA

55% dari jumlah darah, 90% air, warna kuning, mengandung : Protein darah albumin (brasal dr hati, pengatur air jaringan)

Globulin ( dari limfosit, pembentuk antibodi)

Fibrinogen, protrombin ( faktor pembeku) Senyawa organik (glukosa, lemak, urea, as. Urat, as. Amino, enzim)

Hormon

Garam

Sisa metabolisme

Serum antibody presipitin = penggumpal

Lisin = penghancur

Antitoxin = penawar

2. SEL

A. Eritrosit

Bikonkaf, tanpa inti, merah krn HbO2 , Hb mengandung Fe, 1mm3 = 5juta sel Saat embrio dibentuk di hati & limpa, dewasa di sumsum merah.

B. Leukosit

Bentuk tidak tetap, tak berwarna, bergerak amoeboid, diapedesis, > drpd eritrosit,

1mm3 = 8000 sel, dpt berubah akibat tipus =3000, cacing = 6000, pneumonia, kanker, leukimia = 20000, dibuat di sumsum merah, hidup 12-13 hari, < leukopeni, > leukositosis.

Granulosit monosit, membesar mjadi makrofag

Limfosit B disumsum tlg

T dibuat disumsum tlg dewasa di timus Agranulosit neutrofil, jml terbanyak

Eosinofil, bintik merah, jml ber+ jika ada infeksi

Basofil, bintik biru, nukleus berbentuk S , mensekresi heparin&

Histamin

C. Trombosit Bentuk tidak beraturan, tanpa inti, < eritrosit & leukosit, masa hidup 8-12 hari,

1mm3 = 250.000

PROSES PEMBEKUAN DARAH

Trombosit -----------------trombokinase/ tromboplastin

Protrombin ------------------------------ trombin

(dari hati) Ca++ , vit K Fibrinogen --------------------------------------------- fibrin

GOLONGAN DARAH

Dlm transfusi yg perlu diperhatikan bagi donor adalah aglutinogen Resipien adalah aglutininA,B, AB, O berdasar aglutinogen yg tdp pd membran eritrosit pd glikoprotein, sbg antigen yg dpt digumpalkan oleh aglutinin sbg antibody tdp dlm plasma/ serum. Aglutinogen A dpt digumpalkan oleh aglutinin a atau anti A.

B b B

golaglutinogenaglutininab

AAb+-

BBa-+

ABA & B-++

O-a dan b--

Keterangan: + terjadi aglutinasi

tidak terjadi aglutinasi.

Rh + serum anti Rh menggumpal

- tidak menggumpal.

MN M + serum anti M

N N

MN M&N

ERITROPOIESIS (pembentukan eritrosit) diatur oleh hormon eritropoietin.Proeritroblas basofil eritroblas polikromatofil eritroblas ortokromatik eritroblas retikulosit eritrosit.

Masa hidup 120 hari, dirombak di limpa dan hati.

LIMFA

Cairan kuning berisi leukosit, trombosit, fibrinogen

Cairan dari jaringan yg tak terserap pembl darah keluar dari kapiler ruang antar sel pembuluh limfe yang ujungnya terbuka.Fungsi: - kelembaban sel

pengumpul sisa metabolisme

membunuh kuman

pembl limfe tdp di sela-sela otot dg katup untuk mengarahkan aliran limfe ke 1 arah.

p.l. kanan, dari kepala, leher, dada, paru, jantung, lengan kanan bermuara pada vena bawah tlg selangka kanan.

p.l. dada bermuara pada vena bawah tlg selangka kiri, merupakan tempat muaranya pembuluh kil/ pembuluh lemak yang menyerap as. Lemak& gliserol dari usus.

Organ limfe:

1. kelenjar limfa, tmpat produksi leukosit, penyaring antigen, tdp di pangkal paha, leher, ketiak, siku, lutut, selaput lendir usus, pangkal lidah.2. limpa, mrpakan kumpulan jar. limfe, pembentukan leukosit & antibody, menyaring zat asing dlm aliran darah, membongkar eritrosit, pembentuk darah janin.

3. tonsil, kumpulan jar limfe yg terbenam dlm selaput pelapis teggorokan, tempat pembentukan limfosit.JANTUNG

Perikardium, miokardium, endokardium

Valvula bikuspidalis (kiri)

Valvula trikuspidalis (kanan)

Valvula semilunaris pada pangkal aorta

Jantung aorta arteri arteriol kapiler venula vena vena cava jantung.

Fetus: jantung arteri umbilikalis plasenta sari makanan vena tubuh.Foramen ovale tdp diantara atrium dexter & atrium sinester.

Arteri koronaria

Perbedaan arteri dg vena

pembedaarterivena

aliranMeninggalkan jantungMenuju jantung

dindingTebal, kuat, elastisTipis tidak elastis

Katub1 (v. Semilunaris)banyak

letakLebih dlm kcuali tmpt tertentuperifer

Jika lukaDarah memancarDarah menetes

komposisiBanyak O2 kecuali APBanyak CO2 kecuali VP

Pembuluh darah pembuluh limfePemompaan dari jantung dari jaringan

Transportasi tertutup terbuka