dampak ekonomi dan lingkungan dan sistem transportasi...

Download DAMPAK EKONOMI DAN LINGKUNGAN DAN SISTEM TRANSPORTASI …digilib.itb.ac.id/files/JBPTITBSI/disk1/6/jbptitbsi-gdl-s2-2005... · Dalam konteks pemodelan transportasi- sebagai alat bantu

If you can't read please download the document

Upload: ngodan

Post on 07-Feb-2018

237 views

Category:

Documents


6 download

TRANSCRIPT

  • DAMPAK EKONOMI DAN LINGKUNGANPERENCANAAN TATA RUANG

    DAN SISTEM TRANSPORTASI KOTA

    TESIS MAGISTER

    Oleh:MUHAMAD ISNAENI

    N I M : 250 98 068

    BIDANG KHUSUS REKAYASA TRANSPORTASI

    PROGRAM STUDI TEKIK SIPILPROGRAM PASCASARJANA

    INSTITUTTEKNOLOGI BANDUNG2001

  • Abstrak

    Dampak lingkungan dan ekonomi dari operasi transportasi kota saatini telah menjadi isu sentral yang harus ditanggapi secara serius olehpara pengelola kota. Strategi suatu kota dalam merencanakan sistemtransportasi yang efisien di masa datang, akan ikut menentukanbagaimana kota akan bertahan sebagai pusat kegiatan.Dalam konteks pemodelan transportasi- sebagai alat bantuperencanaan metodologi pemodelan untuk mengkaji dampak,khususnya dampak lingkungan, dari operasi sistem transportasi kotasampai saat ini belum berkembang dengan baik di Indonesia.Penelitian ini mencoba mengawali pengembangan metodologipemodelan untuk mengestimasi dampak ekonomi dan lingkungandari sejumlah alternatif perencanaan sistem transportasi dan tataruang kota.Pada dasarnya metodologi yang dikembangkan tetap berbasiskepada model transportasi empat tahap dengan menambahkananalisis untuk menghitung VMT (Vehicle Miles of Travel) dan VHT (Vehicle Hours of Travel) untuk setiap tipe kendaraan pada aruslalulintas basil pemodelan. VMT dan VHT ini merupakan dasar untukmenghitung jumlah konsumsi bahan bakar, emisi gas buang, danbiaya transportasi di dalam sistem jaringan jalan.Metodologi ini diujicobakan pada kasus perencanaan di suatu KotaBuata; dan kasus nyata di Metropolitan Bandung. Dari kedua uji cobatersebut membuktikan bahwa secara umum metodologi pemodelantelah mampu menghasilkan sejumlah indikator lalulintas, lingkungan,dan ekonomi yang dapat digunakan untuk membandingkan beberapaalternatif perencanaan.Untuk kota buatan skema perencanaan yang berbasis kepadapengurangan permintaan perjalanan di jaringan jalan, sepertipenataan ruang dan pengoperasian LRT, menampilkan kinerja yanglebih baik dalam mengurangi dampak lingkungan dan ekonomi kotadalam jangka panjang. Sedangkan untuk Metropolitan Bandung,dengan pola permintaan perjalanan dan struktur jaringan jalan yangada, pembangunan jalan tol dan pengoperasian LRT memberikankinerja yang lebih baik.

  • Abstract

    Environmental and economical impacts of urban transport systemoperation have become the central issue and should be seriouslyconsidered in the planning for future urban system. In term of transportmodeling- as a planning tools- the methodology for impacts estimation oftransport operation, especially for the environmental impacts, has not beendeveloped properly in Indonesia. This research pioneering to develop themodeling methodology for the environment and economic impactsestimation of a log term planning of several planning alternatives.The methodology remains based on the conventional four-stage transportmodel. Enrichment presented by the adding of an analysis method toobtain VMT (Vehicle Miles of Travel) and VHT (Vehicle Hours of Travel) foreach vehicle types. VMT and VHT are the basis for the estimation of fuelconsumption, emission production, and transportation cost on the roadtransport network.The methodology tested on two planning cases, i.e. in an Artificial City andin a real case of Metropolitan Bandung. The tests proven that in generalthe modeling methodology could produce several indicators of traffic,environment, and economy, which could be used in a richer performanceevaluation of some planning alternatives.Testing for the Artificial City resulted that the demand reductio basedalternatives, such as land use arrangement and LRT operation, performeda better reduction level of environmental and economical impacts along thetime horizon. Testing for Metropolitan Bandung within given travel demandpattern and road network structure, resulting toll road and LRT operationalternatives as the best performing on reduction of environmental andeconomical impacts along the time horizon.

  • page 1page 2page 3page 4page 5page 6page 7page 8page 9page 10page 11page 12page 13page 14page 15page 16page 17page 18page 19page 20page 21page 22page 23page 24page 25page 26page 27page 28