daily report report...akan menyiapkan capex rp 2.5 tn untuk pembukaan gerai baru pada tahun 2021....

7
Commodity Last Change Change (%) Gold 1,832.10 -11.50 -0.62% Silver 24.05 -0.04 -0.19% Copper 3.521 -0.01 -0.42% Nickel 17,622.50 292.50 1.69% Oil (WTI) 46.99 0.42 0.90% Brent Oil 50.31 0.33 0.66% Nat Gas 2.670 0.074 2.85% Coal (ICE) 78.75 1.05 1.35% CPO (Myr) 3,410.00 52.00 1.55% Country Index Last Change Change (%) JCI 6,012.52 29.19 0.49% NIKKEI 26,732.44 79.92 0.30% HSI 26,389.52 -116.35 -0.44% DJIA 29,861.55 -184.82 -0.62% NASDAQ 12,440.04 62.17 0.50% S&P 500 3,647.49 -15.97 -0.44% EIDO 23.11 -0.02 -0.09% FTSE 6,531.83 -14.92 -0.23% CAC 40 5,527.84 20.29 0.37% DAX 13,223.16 108.86 0.83% Major Currencies Last Change Change (%) USD/IDR 14,070.00 -10.00 -0.07% SGD/IDR 10,538.54 11.83 0.11% USD/JPY 104.03 0.02 0.02% EUR/USD 1.2143 0.0032 0.26% USD/HKD 7.7518 0.0006 0.01% USD/CNY 6.5445 -0.0018 -0.03% Top Gainers Last Change Change (%) ATAP 182 47 34.81% APEX 340 68 25.00% INPS 3,250 650 25.00% ISAT 3,330 660 24.72% PTDU 304 60 24.59% Top Losers Last Change Change (%) COCO 930 -70 -7.00% BBYB 346 -28 -7.49% RELI 320 -24 -6.98% POLL 5,350 -400 -6.96% ARGO 1,880 -140 -6.93% Top Value Last Change Change % BBCA 34,100 425 1.26% BRIS 2,160 375 21.01% TLKM 3,320 40 1.22% EXCL 2,620 160 6.50% ANTM 1,525 75 5.17% IHSG diprediksi Menguat Resistance 2 : 6,048 Resistance 1 : 6,030 Support 1 : 5,976 Support 2 : 5,940 IHSG diprediksi Menguat. Pergerakan diperkirakan akan menguat setelah beberapa hari perdagangan sebelumnya mengalami koreksi. Terlihat indikator stochastic yang membentuk goldencross menandakan potensi penguatan. Investor masih akan mencermati perkembangan terkait stimulus dan pendistribusian vaksin covid-19. www.arthasekuritas.com Daily Report IHSG: 6,012.52 (+1.25%) Bursa Amerika Serikat ditutup Bercampur. Dow Jones ditutup 29,861.55 (-0.62%), NASDAQ ditutup 12,440.04 (+0.50%), S&P 500 ditutup 3,647.49 (-0.44%). Pergerakan saham tertekan oleh komentar Gurbenur New York, Bill De Blasio yang mengatakan bahwa New York mungkin akan mengalami penutupan total dalam waktu dekat ini. Hal ini disebabkan oleh infeksi Covid-19 yang terus meningkat secara pesat dan rumah sakit mulai kembali kewalahan. Selain itu beberapa analis menyatakan bahwa vaksin Covid-19 baru dapat tersedia secara umum pada 2Q21 dalam kondisi normal. Bursa saham Asia dibuka melemah, didorong oleh ketakutan atas meningkatnya jumlah pasien Covid019 secara global. Meskipun vaksin sudah ditemukan dan mulai didistribusi, namun selama angka penularan masih terus meningkat maka investor akan tetap was-was. SUMMARY IHSG ditutup Menguat. IHSG ditutup di level 6,012.52 (+1.25%). pergerakan didorong oleh Trade (+2.50%) dan Agriculture (+2.08%). Penguatan didorong optimism setelah didistribusikannya vaksin Pfizer ke seluruh dunia. Meskipun begitu masih ada ketidakpastian dari stimulus Amerika Serikat dan semakin meningkatnya kasus baru covid-19. IHSG Statistics Prev: 5,938.33 Low – High: 5,959 – 6,013 Vol (Mil Lembar): 27,227 Value (Rp Miliar): 18,828 Frequency: 1,325,153 Contact: [email protected] 15 December 2020

Upload: others

Post on 24-Dec-2020

1 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Daily Report Report...akan menyiapkan capex Rp 2.5 Tn untuk pembukaan gerai baru pada tahun 2021. Hingga 3Q20 AMRT telah membuka total 15,102 gerai di seluruh Indonesia. …

Commodity Last Change Change (%) Gold 1,832.10 -11.50 -0.62% Silver 24.05 -0.04 -0.19% Copper 3.521 -0.01 -0.42% Nickel 17,622.50 292.50 1.69% Oil (WTI) 46.99 0.42 0.90% Brent Oil 50.31 0.33 0.66% Nat Gas 2.670 0.074 2.85% Coal (ICE) 78.75 1.05 1.35% CPO (Myr) 3,410.00 52.00 1.55% Country Index Last Change Change (%) JCI 6,012.52 29.19 0.49% NIKKEI 26,732.44 79.92 0.30% HSI 26,389.52 -116.35 -0.44% DJIA 29,861.55 -184.82 -0.62% NASDAQ 12,440.04 62.17 0.50% S&P 500 3,647.49 -15.97 -0.44% EIDO 23.11 -0.02 -0.09% FTSE 6,531.83 -14.92 -0.23% CAC 40 5,527.84 20.29 0.37% DAX 13,223.16 108.86 0.83% Major Currencies Last Change Change (%) USD/IDR 14,070.00 -10.00 -0.07% SGD/IDR 10,538.54 11.83 0.11% USD/JPY 104.03 0.02 0.02% EUR/USD 1.2143 0.0032 0.26% USD/HKD 7.7518 0.0006 0.01% USD/CNY 6.5445 -0.0018 -0.03% Top Gainers Last Change Change (%) ATAP 182 47 34.81% APEX 340 68 25.00% INPS 3,250 650 25.00% ISAT 3,330 660 24.72% PTDU 304 60 24.59% Top Losers Last Change Change (%) COCO 930 -70 -7.00% BBYB 346 -28 -7.49% RELI 320 -24 -6.98% POLL 5,350 -400 -6.96% ARGO 1,880 -140 -6.93% Top Value Last Change Change % BBCA 34,100 425 1.26% BRIS 2,160 375 21.01% TLKM 3,320 40 1.22% EXCL 2,620 160 6.50% ANTM 1,525 75 5.17%

IHSG diprediksi Menguat Resistance 2 : 6,048 Resistance 1 : 6,030 Support 1 : 5,976 Support 2 : 5,940 IHSG diprediksi Menguat. Pergerakan diperkirakan akan menguat setelah beberapa hari perdagangan sebelumnya mengalami koreksi. Terlihat indikator stochastic yang membentuk goldencross menandakan potensi penguatan. Investor masih akan mencermati perkembangan terkait stimulus dan pendistribusian vaksin covid-19.

www.arthasekuritas.com

Daily Report IHSG: 6,012.52 (+1.25%)

Bursa Amerika Serikat ditutup Bercampur. Dow Jones ditutup 29,861.55 (-0.62%), NASDAQ ditutup 12,440.04 (+0.50%), S&P 500 ditutup 3,647.49 (-0.44%). Pergerakan saham tertekan oleh komentar Gurbenur New York, Bill De Blasio yang mengatakan bahwa New York mungkin akan mengalami penutupan total dalam waktu dekat ini. Hal ini disebabkan oleh infeksi Covid-19 yang terus meningkat secara pesat dan rumah sakit mulai kembali kewalahan. Selain itu beberapa analis menyatakan bahwa vaksin Covid-19 baru dapat tersedia secara umum pada 2Q21 dalam kondisi normal. Bursa saham Asia dibuka melemah, didorong oleh ketakutan atas meningkatnya jumlah pasien Covid019 secara global. Meskipun vaksin sudah ditemukan dan mulai didistribusi, namun selama angka penularan masih terus meningkat maka investor akan tetap was-was.

SUMMARY

IHSG ditutup Menguat. IHSG ditutup di level 6,012.52 (+1.25%). pergerakan didorong oleh Trade (+2.50%) dan Agriculture (+2.08%). Penguatan didorong optimism setelah didistribusikannya vaksin Pfizer ke seluruh dunia. Meskipun begitu masih ada ketidakpastian dari stimulus Amerika Serikat dan semakin meningkatnya kasus baru covid-19.

IHSG Statistics

Prev: 5,938.33

Low – High: 5,959 – 6,013

Vol (Mil Lembar): 27,227

Value (Rp Miliar): 18,828

Frequency: 1,325,153

Contact: [email protected]

15 December 2020

Page 2: Daily Report Report...akan menyiapkan capex Rp 2.5 Tn untuk pembukaan gerai baru pada tahun 2021. Hingga 3Q20 AMRT telah membuka total 15,102 gerai di seluruh Indonesia. …

2

78.75

89.08

11

-Sep

-20

13

-Sep

-20

15

-Sep

-20

17

-Sep

-20

19

-Sep

-20

21

-Sep

-20

23

-Sep

-20

25

-Sep

-20

27

-Sep

-20

29

-Sep

-20

1-O

ct-2

03

-Oct

-20

5-O

ct-2

07

-Oct

-20

9-O

ct-2

01

1-O

ct-2

01

3-O

ct-2

01

5-O

ct-2

01

7-O

ct-2

01

9-O

ct-2

02

1-O

ct-2

02

3-O

ct-2

02

5-O

ct-2

02

7-O

ct-2

02

9-O

ct-2

03

1-O

ct-2

02

-No

v-2

04

-No

v-2

06

-No

v-2

08

-No

v-2

01

0-N

ov-

20

12

-No

v-2

01

4-N

ov-

20

16

-No

v-2

01

8-N

ov-

20

20

-No

v-2

02

2-N

ov-

20

24

-No

v-2

02

6-N

ov-

20

28

-No

v-2

03

0-N

ov-

20

2-D

ec-2

04

-Dec

-20

6-D

ec-2

08

-Dec

-20

10

-Dec

-20

12

-Dec

-20

14

-Dec

-20

45

55

65

75

85

95COAL PRICE INDEX

Newcastle Coal Spot Price (US$/MT) CCTD Bohai-Rim Steam-Coal Spot Price (US$/MT)

3,410

2,500 2,600 2,700 2,800 2,900 3,000 3,100 3,200 3,300 3,400 3,500

11

-Sep

-20

13

-Sep

-20

15

-Sep

-20

17

-Sep

-20

19

-Sep

-20

21

-Sep

-20

23

-Sep

-20

25

-Sep

-20

27

-Sep

-20

29

-Sep

-20

1-O

ct-2

03

-Oct

-20

5-O

ct-2

07

-Oct

-20

9-O

ct-2

01

1-O

ct-2

01

3-O

ct-2

01

5-O

ct-2

01

7-O

ct-2

01

9-O

ct-2

02

1-O

ct-2

02

3-O

ct-2

02

5-O

ct-2

02

7-O

ct-2

02

9-O

ct-2

03

1-O

ct-2

02

-No

v-2

04

-No

v-2

06

-No

v-2

08

-No

v-2

01

0-N

ov-2

01

2-N

ov-2

01

4-N

ov-2

01

6-N

ov-2

01

8-N

ov-2

02

0-N

ov-2

02

2-N

ov-2

02

4-N

ov-2

02

6-N

ov-2

02

8-N

ov-2

03

0-N

ov-2

02

-Dec

-20

4-D

ec-2

06

-Dec

-20

8-D

ec-2

01

0-D

ec-2

01

2-D

ec-2

01

4-D

ec-2

0

MPOC CPO PRICE (MYR/MT)

Date Country Event Actual Forecast Previous

15 Dec 2020 CHN Unemployment Rate 5.2% 5.3%

16 Dec 2020 IDN Trade Balance (Nov) -18.67% -26.93%

USA Retail Sales (MoM) (Nov) -0.3% 0.3%

USA Crude Oil Inventories -21.424M 15.189M

17 Dec 2020 USA Fed Interest Rate Decision 0.25% 0.25%

IDN Interest Rate Decision 3.75%

USA Initial Jobless Claim 800K 853K

Commodity Daily Price Movements

Upcoming Economic Event

Page 3: Daily Report Report...akan menyiapkan capex Rp 2.5 Tn untuk pembukaan gerai baru pada tahun 2021. Hingga 3Q20 AMRT telah membuka total 15,102 gerai di seluruh Indonesia. …

3

PT Lippo Karawaci Tbk (LPKR) menargetkan marketing sales pada 2021 sebesar Rp 3.5 triliun, terutama disumbang oleh

proyek Holdco. Jumlah tersebut diprediksi naik sekitar 30%-40% dari capaian tahun ini. Dimana sepanjang sembilan bulan ini LPKR membukukan marketing sales sebesar Rp 2.3 triliun, dan per Oktober 2020 sudah melampaui target akhir tahun

Rp 2.5 triliun. Sepanjang tahun ini pencapaian marketing sales LPKR naik 100% YoY dari Rp 1.14 Tn di 2019. Kenaikan ini

didorong oleh mulai pulihnya permintaan property pada 3Q20.

Sumber: Kontan

PT Sumber Alfaria Trijaya (AMRT) terus ekspansif. Tahun depan AMRT akan menambah sekitar 500 – 750 gerai baru. AMRT akan menyiapkan capex Rp 2.5 Tn untuk pembukaan gerai baru pada tahun 2021. Hingga 3Q20 AMRT telah membuka total 15,102 gerai di seluruh Indonesia. Selain itu AMRT juga telah memiliki 1,000 gerai dimana pada November 2020 baru saja meresmikan gerai di Filipina. AMRT sudah mempersiapkan sejumlah strategi guna menunjang pertumbuhan kinerja. Tuntutan utama pada masa pandemi ini adalah belanja secara daring (online). Sumber: Kontan

PT Sri Rejeki Isman Tbk (SRIL) alias Sritex melaksanakan ekspor perdana seragam tentara Filipina sebanyak sebelas

container. Filipina menjadi negara ke-36 yang seragamnya dibuat oleh Sritex dan merupakan negara ke-8 di kawasan Asia

Pasifik setelah Indonesia, Malaysia, Brunei, Timor Leste, Singapura, Nepal, dan Australia. Hingga 3Q20 SRIL masih

menunjukkan performa yang cukup positif dengan membukukan penjualan sebesar US$ 895.07 juta (+1.13% YoY).

Sumber: Kontan

PT Bank Tabungan Negara Tbk (BBTN) mentargetkan penyaluran kredit pemilikan rumah Rp500-600 bn melalui pameran

perumahan virtual yang diselnggarakan selama satu bulan mulai 14 Desember 2020 hingga 14 Januari 2021. KPR virtual expo tersebut mendukung sektor perumahan yang mencatatkan pertumbuhan positif di engan kontraksi ekonomi akibat

pandemi Covid-19. Pameran tersebut dihadiri lebih dari 2 juta orang. BBTN memproyeksikan pada tahun 2021 ekonomi

akan bertumbuh 5% dan sektor perumahan menjadi salah satu andalan epmerintah untuk mendorong ekonomi nasional

bergerak.

Sumber: Investor Daily

PT Mitrabahtera Segara Sejati Tbk (MBSS) mendapatkan kontrak pengangkutan batu bara dengan potensi pendapatan sebesar Rp147 bn dari PT Kideco Jaya Agung. MBSS dan kideco merupakan perusahaan terafiliasi karena memiliki induk

usaha yang sama yaitu PT Indika Energy (INDY). Kontrak pengangkutan batu bara tersebut akan digunakan oleh proyek

PLTU jawa 7 dengan jangka waktu kerja hingga 5 November 2021.

Sumber: Investor Daily

News Compilation

LPKR 230 (-0.86%) TARGETKAN MARKETING SALES Rp 3.5 Tn DI 2021

AMRT 730 (+0.00%) TARGETKAN BUKA 500 – 750 GERAI BARU

SRIL 242 (+0.83%) EKSPOR PERDANA SERAGAM TENTARA FILIPINA

MBSS 444 (+5.21%) DAPAT KONTRAK PENGANGKUTAN BATU BARA DARI KIDECO

BBTN 1,840 (+7.91%) TARGETKAN Rp 600 bn PENYALURAN KPR DI VIRTUAL EXPO

Page 4: Daily Report Report...akan menyiapkan capex Rp 2.5 Tn untuk pembukaan gerai baru pada tahun 2021. Hingga 3Q20 AMRT telah membuka total 15,102 gerai di seluruh Indonesia. …

4

ISAT Indosat Tbk (Target Price: 3,500 – 3,600)

PTPP PP Tbk (Target Price: 1,750 – 1,800)

Entry Level: 2,640 – 2,700 Stop Loss: 3,200 Candlestick membentuk long white body disertai stochastic yang membentuk goldencross, breakout resistance dengan volume

yang sangat tinggi. Target Price and Stop Loss upgraded.

Entry Level: 1,600 – 1,650 Stop Loss: 1,550 Mulai menguat setelah rebound di area support jangka pendek. Berpotensi melanjutkan penguatan. Stochastic membentuk golden cross.

Daily Technical Analysis

Page 5: Daily Report Report...akan menyiapkan capex Rp 2.5 Tn untuk pembukaan gerai baru pada tahun 2021. Hingga 3Q20 AMRT telah membuka total 15,102 gerai di seluruh Indonesia. …

5

ADHI Adhi Karya Tbk (Target Price: 1,360 – 1,400)

Entry Level: 1,270 – 1.300 Stop Loss: 1,250 Mulai menguat setelah rebound di area support jangka pendek. Berpotensi melanjutkan penguatan. Stochastic membentuk golden cross.

Page 6: Daily Report Report...akan menyiapkan capex Rp 2.5 Tn untuk pembukaan gerai baru pada tahun 2021. Hingga 3Q20 AMRT telah membuka total 15,102 gerai di seluruh Indonesia. …

6

Stocks Call Buy Date Entry Range Call Price Last Gain/Loss From Call

Target Price Range Stop Loss

BSDE HOLD 11 Dec 2020 1,090 – 1,120 1,105 1,085 -1.81% 1,180 – 1,220 1,070 CTRA HOLD 11 Dec 2020 920 – 940 930 915 -1.61% 980 – 1,000 900 ISAT HOLD 14 Dec 2020 2,640 – 2,700 2,670 3,330 +24.72% 3,500 – 3,600 3,200 ELSA Spec BUY 14 Dec 2020 360 – 370 368 370 +0.54% 380 – 390 356 PTPP BUY 15 Dec 2020 1,600 – 1,650 1,610 1,610 +0.00% 1,750 – 1,800 1,550 ADHI BUY 15 Dec 2020 1,270 – 1.300 1,295 1,295 +0.00% 1,360 – 1,400 1,250

BUY Direkomendasikan untuk beli. Indikator teknikal menunjukkan signal beli dengan sentimen netral/positif.

Spec BUY Direkomendasikan untuk beli namun bersifat spekulatif. Indikator teknikal menunjukkan signal beli dengan sentimen netral/negatif, atau Indikator teknikal netral/negatif dengan sentimen positif.

HOLD Direkomendasikan untuk tahan jika sudah beli sebelumnya. Indikator teknikal netral dan sentimen netral.

SELL Direkomendasikan untuk jual. Indikator teknikal menunjukkan signal jual dengan sentimen netral/negatif

ADD Direkomendasikan untuk tahan jika sudah beli sebelumnya atau boleh menambah posisi kepemilikan saham, namun boleh beli jika belum. Indikator teknikal menunjukkan signal beli dengan sentimen netral/positif. (Entry level/Stop Loss/Target Price upgraded)

Artha Sekuritas Trading Portfolio

Other watch list:

ANTM, TINS, BRIS, AGRO, ACES, JPFA, HOKI, MTDL, WSKT, LSIP

Page 7: Daily Report Report...akan menyiapkan capex Rp 2.5 Tn untuk pembukaan gerai baru pada tahun 2021. Hingga 3Q20 AMRT telah membuka total 15,102 gerai di seluruh Indonesia. …

7

Disclaimer

We have based this document on information obtained from sources we believe to be reliable, but we do not make

any representation or warranty nor accept any responsibility or liability as to its accuracy, completeness or

correctness. Expressions of opinion contained herein are those of Artha Sekuritas Indonesia only and are subject to

change without notice. Any recommendation contained in this document does not have regard to the specific

investment objectives, financial situation and the particular needs of any specific addressee. This document is for

the information of the addressee only and is not to be taken as substitution for the exercise of judgment by the

addressee. This document is not and should not be construed as an offer or a solicitation of an offer to purchase or

subscribe or sell any securities.

PT Artha Sekuritas Indonesia

A Member of the Indonesia Stock Exchange

Rukan Mangga Dua Square Blok F no.40

Jalan Gunung Sahari Raya no.1

Ancol, Pademangan, Jakarta Utara 14420

Telephone +(62) (21) 6231 2626

Fax +(62) (21) 6231 2525

Email [email protected]

www.arthasekuritas.com