daft lamp lengk vedc fatmi

24
PROPOSAL JUDUL : PENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X SMKN 8 MATARAM DENGAN PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN COOPERATIVE LEARNING TIPE STAD TAHUN PELAJARAN 2009-2010 oleh: Fatmi Marwatoen SMK Negeri 8 Mataram

Upload: arie-joe-rizal-lm

Post on 22-Jul-2015

67 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

PROPOSALJUDUL :PENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X SMKN 8 MATARAM DENGAN PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN COOPERATIVE LEARNING TIPE STAD TAHUN PELAJARAN 2009-2010

oleh :

Fatmi Marwatoen SMK Negeri 8 Mataram

KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Allah SWT, karena berkat rahmat dan karunianya peneliti dapat menyelesaikan laporan penelitian ini. Penelitian yang berjudul Peningkatkan prestasi belajar siswa pada mata pelajaran Biologi kelas X dengan penerapan metode pembelajaran Cooperative Learning tipe STAD ini disusun dalam rangka pemenuhan syarat dalam pengusulan kenaikan pangkat dari IV a ke IV b. Pada kesempatan ini peneliti menyampaikan terimakasih kepada yang terhormat : 1 Bpk Umar sebagai Kepala sekolah SMK Negeri 8 Mataram 2 Ibu Tity Laily sebagai teman sejawat 3.Pihak-pihak terkait yang telah memberikan dukungan dan semangat , baik secara moril maupun spiritual sehingga laporan ini terselesaikan. Peneliti menyadari karya tulis ini masih mempunyai banyak kelemahan ,oleh karenanya peneliti berharap kritik dan saran guna perbaikan dimasa mendatang Akhirnya peneliti berharap semoga karya tulis ini bermanfaat bagi dunia pendidikan khususnya rekan-rekan guru.

Peneliti

DAFTAR ISI Halaman judul .................... Halaman pengesahan ............................................................................. Kata pengantar ...................................................................................... Daftar isi .................. Bab I : PENDAHULUAN A.Latar belakang masalah ..................................... B.Identifikasi masalah .................... C.Pembatasan masalah ............... D.Rumusan masalah .......... E.Tujuan Penelitian ............ F.Manfaat penelitian .............. Bab II : KAJIAN TEORI A Kajian teori .. 1 belajar . 2 Hasil belajar ... 3 Cooperative learning ............................................. 4 Tipe STAD . 5 LKS ........ B Penelitian yang relevan .. . C Kerangka berpikir .. .. D Hipotesis Tindakan .. BAB III. METODOLOGI PENELITIAN A. Seting penelitian . B. Subyek penelitian ... C. Sumber data ... D. Tehnik dan alat pengumpulan data ................................................ E. Validasi data ... F. Analisis data ... G. Indicator kinerja . H. Prosedur penelitian . 0 Daftar pustaka . lampiran-lampiran i ii iii iv 1 2 2 3 3 4

5 7 8 10 14 15 16 16 17 19 19 19 20 20 21 21 v

Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP Eksplorasi, elaborasi, konfirmasi ) A.IDENTITAS Mata pelajaran Satuan pelajaran Kelas/smester Standar kompetensi Pertemuan Alokasi waktu

: : : : : :

Biologi SMK keperawatan X/2 1. mengidentifikasi sel dan jaringan mahluk hidup 6 x pertemuan 12 x 45 menit

B. DASAR PEMBELAJARAN KOMPETENSI DASAR 1.1 Mengidentifikasi sel tumbuhan dan sel hewan 1.2 Mengidentifikasi jaringan tumbuhan 1.3 Mengidentifikasi jaringan hewan INDIKATOR/ tujuan pembelajaran Mendeskripsikan dan menginterprestasikan gambar sel hewan dan sel tumbuhan Membandingkan perbedaan struktur dan fungsi sel tumbuhan dan sel hewan Mengidentifikasi bentuk dan fungsi jaringan tumbuhan Mengidentifikasi jaringan tumbuhan berdasarkan struktur yang menyusunnya Mendeskripsikan fungsi masing-masing jaringan tumbuhan Membedakan berbagai jaringan pembentuk organ hewan Menjelaskan fungsi masing-masing jaringan pada hewan

MATERI PEMBELAJARAN

Struktur sel tumbuhan dan sel hewan Fungsi organel sel tumbuhan dan hewan Fungsi organel sel tumbuhan Struktur dan fungsi jaringan tumbuhan Jaringan hewan dan fungsinya 68

KKM

D. PENDEKATAN, MEDIA DAN SUMBER BELAJAR PENDEKATAN DAN MODEL PEMBELAJARAN ALAT DAN MEDIA Ketrampilan proses Kooperatif learning LKS bio/X.1.1/ 1 LKS bio/X.1.2/ 1 LKS bio/X.1.3/ 1 LKS bio/X.1.3/ 2 Charta sel tumbuhan dan sel hewan LCD dan Laptop Buku Biologi SMA kelas X Buku sumber-sumber yang relevan

SUMBER BELAJAR

C. KEGIATAN PEMBELAJARAN pertemua Langkah langkah pembelajaran n Fase / Sintaks Kegiatan Fase 1 Apersepsi : mengingat kembali tentang (pendahuluan) struktur organisme Motivasi : apa yang dimaksud sel? Guru menyampaikan manfaat mempelajari sel Guru menyampaikan tujuan pembelajaran Fase 2 (inti) Demonstrasi dan eksplorasi Guru menyampaikan presentasi berupa informasi tentang struktur sel secara umum, dengan bantuan charta, menjelaskan gambar sel dan fungsinya menggunakan power point Guru memberikan pertanyaan pertanyaan pengembangan dari materi, siswa diminta mengemukakan pendapatnya, sehingga terjadi diskusi

metode Ceramah

Waktu 10 menit

1

Ceramah Presentasi

35 menit

Fase 3 (inti ) Pengecekan dan elaborasi

Diskusi Tanya jawab

35 menit

informasi fase 4 (penutup) review dan konfirmasi Guru mengarahkan siswa untuk mengambil kesimpulan, dan mengulang beberapa pertanyaan pada siswa. Guru memberi tugas untuk pertemuan berikutnya. Langkah-langkah pembelajaran fase / Sintaks Fase 1 (pendahuluan) Kegiatan Apersepsi : menyebutkan kembali organel-organel sel Motivasi : samakah struktur sel tumbuhan dan sel hewan ? Guru menyampaikan tujuan pembelajaran Guru menyampaikan informasi tentang LKS, cara pengerjaan dan langkah-langkah pembelajaran STAD Guru membagi siswa dalam kelompok (4 orang), siswa mengerjakan LKS bio/X.1.1/1 Guru meminta siswa untuk mempresentasikan jawaban setiap kelompok, dan kelompok lain menanggapi, guru menjadi evaluator Guru mengarahkan siswa untuk mengambil kesimpulan, dan mengulang beberapa pertanyaan pada siswa.guru menilai dan memberi penghargaan kelompok. Ceramah Tanya jawab 10 menit

metode

Waktu

2

Ceramah 10 menit

Fase 2 (inti) Demonstrasi dan eksplorasi

Ceramah 35 Tanya menit jawab

Fase 3 (inti ) Pengecekan dan elaborasi Fase 4 (penutup) review dan konfirmasi

Diskusi presenta si

30 menit

Ceramah 15 Tanya menit jawab

Langkah-langkah pembelajaran fase / Sintaks Fase 1 (pendahuluan) Kegiatan Apersepsi : menjelaskan kembali perbedaan sel tumbuhan dan sel hewan. Motivasi : samakah jaringan tumbuhan pada akar dan batang? Guru menyampaikan tujuan pembelajaran metode Waktu

Ceramah 10 menit

3

Fase 2 (inti) Demonstrasi dan eksplorasi

Guru menyampaikan informasi tentang LKS, cara pengerjaannya dan langkah-langkah pembelajaran STAD Guru membagi siswa dalam kelompok (4 orang), siswa mengerjakan LKS bio/X.1.2/1 Guru meminta siswa untuk mempresentasikan jawaban setiap kelompok, dan kelompok lain menanggapi, guru menjadi evaluator Guru mengarahkan siswa untuk mengambil kesimpulan, dan mengulang beberapa pertanyaan pada siswa. guru menilai dan memberi penghargaan kelompok. Guru memberi tugas untuk pertemuan berikutnya.

Ceramah 35 Tanya menit jawab

Fase 3 (inti ) Pengecekan dan elaborasi Fase 4 (penutup) review dan konfirmasi

Diskusi presenta si

30 menit

Ceramah 15 Tanya menit jawab

Langkah-langkah pembelajaran fase / Sintaks Fase 1 (pendahuluan) Kegiatan Apersepsi : menyebutkan berbagai macam jaringan pada tumbuhan Motivasi : samakah jaringan tumbuhan dan jaringan hewan ? Guru menyampaikan tujuan pembelajaran Guru menyampaikan informasi tentang LKS, cara pengerjaannya dan langkah-langkah pembelajaran STAD Guru membagi siswa dalam kelompok (4 orang), siswa mengerjakan LKS bio/X.1.3/ 1 Guru meminta siswa untuk mempresentasikan jawaban setiap kelompok, dan kelompok lain menanggapi, guru menjadi moderator Guru mengarahkan siswa untuk mengambil kesimpulan, dan mengulang beberapa pertanyaan pada siswa. metode Waktu

10 Ceramah menit

4

Fase 2 (inti) Demonstrasi dan eksplorasi

Ceramah 35 Tanya menit jawab

Fase 3 (inti ) Pengecekan dan elaborasi Fase 4 (penutup) review dan konfirmasi

Diskusi presenta si

30 menit

Ceramah 15 Tanya menit jawab

Guru memberi tugas untuk pertemuan berikutnya. Langkah-langkah pembelajaran fase / Sintaks Fase 1 (pendahuluan) Kegiatan Apersepsi : menyebutkan berbagai macam jaringan pada tumbuhan Motivasi : gerakan tubuh kita disebabkan oleh berbagai kerjasama jaringan dalam tubuh.sebutkan macam jaringan yang berperan untuk itu. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran Guru menyampaikan informasi tentang LKS, cara pengerjaannya Guru membagi siswa dalam kelompok untuk menjawab LKS, siswa mengerjakan LKS bio/X.1.3/ 2 Metode Ceramah Waktu 10 menit

5

Fase 2 (inti) Demonstrasi dan eksplorasi

Ceramah Tanya jawab

35 menit

Fase 3 (inti ) Pengecekan dan elaborasi Fase 4 (penutup) review dan konfirmasi

Guru meminta siswa untuk mempresentasikan jawaban setiap Diskusi kelompok, dan kelompok lain presentasi menanggapi, guru menjadi moderator Guru mengarahkan siswa untuk mengambil kesimpulan, dan Ceramah mengulang beberapa pertanyaan pada Tanya siswa. jawab Guru memberi tugas untuk pertemuan berikutnya.

30 menit

15 menit

6

Uji kompetensi

D. PENDEKATAN, MEDIA DAN SUMBER BELAJAR PENDEKATAN DAN METODE PEMBELAJARAN ALAT DAN MEDIA SUMBER Ketrampilan proses Kooperatif learning LKS bio Charta model pertumbuhan LCD dan Laptop Buku paket Biologi kelas X

BELAJAR

Buku sumber-sumber yang relevan

E. PENILAIAN JENIS BENTUK Tes dan non tes Tanya jawab lisan Unjuk kerja Laporan tertulis Tes tertulis PG Penilaian proses selama KBM Penilaian hasil belajar dengan lembar evaluasi pada akhir pertemuan Individu dan kelompok

PROSEDUR

Mengetahui, Kepala SMKN 8 Mataram

Mataram, Agustus 2009 Guru mata pelajaran,

U M A R,S.Sos, MM NIP. 196609201990031015

Fatmi Marwatoen S.Pd. NIP. 196609131989032013

LKS Bio/X.1.l/1 PERBEDAAN SEL TUMBUHAN DAN SEL HEWAN A. Dasar teori Salahsatu teori dalam biologi menyatakan bahwa struktur mencerminkan fungsi. Hal ini mengandung pengertian bahwa dari struktur dapat diramalkan fungsi yang dijalankan oleh mahluk hidup yang bersangkutan. Dalam ekosistem fungsi hewan dan tumbuhan berbeda, tumbuhan berfungsi sebagai produsen, sedangkan hewan sebagai konsumen. Atas dasar itulah maka struktur sel yang menyusun tubuh kedua organisme itu berbeda. B. Tujuan a. Membandingkan organel-organel pada sel tumbuhan dan sel hewan b. Menjelaskan fungsi masing-masing organel sel C. Sumber belajar Bab 1 tentang sel pada buku teks atau buku lain yang relevan D. Bahan diskusi 1. cermati gambar sel hewan dan sel tummbuhan di bawah ini Sel tumbuhan Sel hewan

2. Tulislah nama organel-organel sel yang terdapat pada gambar diatas

. . .. .. .. .. 3. Lengkapilah table perbedaan sel tumbuhan dan sel hewan berikut ini No Perbedaan Sel tumbuhan Sel hewan

LKS bio/X.1.2/1 JARINGAN TUMBUHAN A. Dasar teori Diperkirakan sebanyak 400.000 species tumbuhan hidup di bumi dengan tingkat keanekaragaman ya ng tinggi. Seperti halnya mahluk hidup lain tumbuhan dalam hidupnya akan mengalami proses tumbuh dan berkembang, pada saat itu sel-sel akan terspesialisasi untuk menjalankan berbagai fungsi. Pada tumbuhan multiselualair sel-sel tersebut akan bekerjasama di dalam suatu kelompok membentuk jaringan. B. Tujuan a. Mengidentifikasi berbagai jaringan pada tumbuhan b. Mendeskripsikan fungsi masing-masing jaringan C. Sumber belajar Bab 2 tentang jaringan pada Buku teks atau buku Biologi lain yang relevan D. Bahan diskusi 1. Perhatikan huru-hurup di dalam kotak. Adengan mencari secara arsirlah kata- kata bermakna dengan secara mendatar,menurun dan diagonal C A J I G S X L O E M D K O L E N K I M Y U G L F I M S T E L E S A U Q G O H P G T E P B J U N R F I S O Y O U A P I K A L I R U S S R Y N J A F K A Y U T I A G R S M C D E T E N M A V U G B Q P S R G E N I N W L I K T P A R E N K I M E U O O N I F U Z D T B X M S T S K L E R E I D A C U T I D O T R C H T A W E P K P E U G P A U V M T D A N M S E T

2. Carilah definisi dari kata-kata bermakna yang kalian temukan diatas 3. lengkapilah table berikut ini No Macam jaringan Tempat/lokasi

Fungsi

A. SOAL PILIHAN GANDA 1. Bagian sel berikut yang hanya ditemukan pada sel tumbuhan adalah. a. membrane sel b. sitoplasma c. dinding sel d. nucleus e. lisosom 2. Organel yang berperan sebagai pusat pengendali sel adalah.. a. mitokondria b. lisososma c. nucleus d. plastida e. vacuola 3. Pernyataan berikut tentang membrane plasma adalah benar, kecuali.. a. mencegah zat-zat tertentu meninggalkan sel b. mengelilingi semua sel c. mengatur zat-zat yang masuk dan keluar sel d. mempertahankan bentuk sel e. menghasilkan enzim pencernaan sel 4. Membrane plasma terdiri atas. a. karbohidrat dan protein b. lipida dan protein c. protein dan posfolipid d. kalsium dan lipid posfolipid

e. karbohidrat dan

5. Pembentukan protein dalam sel berlangsung pada. a. ribososm b. kloroplas c. mitokondria d. membrane nucleus e. nukleuplasma 6. Satu dari berikut ini yang bukan merupakan komponen protolasma adalah. a. sitoplasma b. vakuola c. nucleus d. dinding sel e. nukleuplasma 7. Sentriol merupakan organela yang berperan penting dalam.. a. menyimpan enzim b. pembelahan nucleus c. sintesis protein d. fotosintesis e. proses respirasi 8. Pada sel hewan dan sel tumbuhan terdapat organel yang sama yaitu.. a. plastida b. vakuola c. dinding sel d. kloroplas e. membrane sel 9. Organel berikut terdapat dalam sel tumbuhan kecuali. a. ribosoma b. lisosoma c. badan golgi d. glioksisol e. peroksisom

10. Perubahan dari fase sol ke fase gel pada protoplasma dipengaruhi oleh.. a. air dan imbibisi b. suhu dan protein c. air dan protein d. air dan suhu Kunci jawaban 1. c 2. c 3. e 4.b 5. a 6.d 7. b 8. e 9. e 10. d

lampiran 3 LEMBAR OBSERVASI PTK METODE PEMBELAJARAN COOPERATIVE LEARNING TIPE STAD PADA MATA PELAJARAN BIOLOGI Kriteria Aktif menjawab Mengerjakan LKS Mendengarkan Bertanyaan materiMenulis/mencatat Aktif mencari informasi Menyelesaikan tugas tepat pada waktunya

No.

Nama kelompok

Status

1 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. Keterangan : Pedoman penilaian A nilai 4 katagori baik sekali B nilai 3 katagori baik C nilai 2 katagori cukup D nilai 1 katagori kurang

lampiran 4 PEROLEHAN HASIL BELAJAR SISWA Nama sekolah: Tahun pelajaran Kelas / smester No 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 Rata-rata : : nama Nilai kondisi awal Nilai siklus 1 Nilai Siklus 2

lampiran 5 PERBANDINGAN HASIL KEAKTIFAN SISWA ANTARA KONDISI AWAL DAN SIKLUS I

NO

KATEGORI KEAKTIFAN SISWA Kurang Cukup Baik Baik Sekali

KONDISI AWAL (%)

SIKLUS I (%)

KETERANGAN

1 2 3 4

PERBANDINGAN HASIL PRESTASI BELAJAR SISWA KONDISI AWAL DAN SIKLUS I

NO

NILAI

KONDISI AWAL (%)

SIKLUS I (%)

KETERANGAN

1 2 3 4

< 68 68-79 80-89 90-100

lampiran 5

PERBANDINGAN HASIL KEAKTIFAN SISWA ANTARA SIKLUS I DAN SIKLUS II

NO

KATEGORI KEAKTIFAN SISWA Kurang Cukup Baik Baik Sekali

SIKLUS I (%)

SIKLUS II (%)

KETERANGAN

1 2 3 4

PERBANDINGAN HASIL PRESTASI BELAJAR SISWA SIKLUS I DAN SIKLUS II

NO 1 2 3 4

NILAI < 68 68 -79 80-89 90-100

SIKLUS I (%)

SIKLUS II (%)

KETERANGAN

lampiran 6 PANDUAN WAWANCARA

RESPONDEN SISWA Nama sekolah: Tahun pelajaran Kelas/smester : :

1. Apakah kalian senang mengikuti pembelajaran yang baru kalian ikuti ? Mengapa . . . . 2. Bagaimana menurut pendapatmu tentang cara guru menyampaikan atau menjelaskan materi pelajaran ? .. .. .. .. 3. Bagaimana tentang tes evaluasi yang dilakukan guru? .. .. .. .. 4. sebutkan hal-hal yang kalian sukai dalam proses kegiatan belajar yang sudah kalian ikuti. .. .. .. .. 5. menurut pendapatmu apa saja kelebihan dan kekurangan metode pembelajaran yang telah kalian ikuti .. .. .. ..

lampiran 7

PANDUAN WAWANCARA RESPONDEN TEMAN SEJAWAT 1. Bagaimana pendapat anda tentang persiapan PBM yang dilakukan guru ? .. .. .. .. 2. bagaimana pendapat anda tentang kegiatan belajar mengajar yang dilakukan guru? .. .. .. . 3. Bagian mana yang sudah berjalan baik ? dan yang perlu diperbaiki ? . . . 4. apakah anda yakin bahwa pembelajaran kooperatif learning ,khususnya tipe STAD dapat meningkatkan partisipasi dan hasil belajar siswa ? berikan alasannya .. .. .. ... 5. apakah saran ada untuk perbaikan PBM selanjutnya .. .. .. .. ..

lampiran 8 PEDOMAN OBSERVASI KETERLAKSANAAN KBM SIKLUS

Petunjuk : Berilah tanda cek (v) pada kolom yang sesuai No A. untuk guru Aspek yang diobservasi Keterlaksanaan ya Tidak

A.S PENDAHULUAN A.1 membangkitkan minat dan motivasi a. Membangkitkan minat dan motivasi siswa b. menyampaikan tujuan pembelajaran c. menyampaikan arti penting pembelajaran d. menginformasikan cara belajar A.2 memberikan aspirasi a. mengajukan pertanyaan tentang materi sebelumnya b. mengaitkan materi yang akan dibahas dengan sebelumnya c. menyampaikan konsep materi berikutnya B. KEGIATAN INTI B.1 menyampaikan materi pada siswa a. menyampaikan materi sesuai dengan scenario pembelajaran b. melaksanakan KBM sesuai dengan skenario c. memberikan penguatan kepada siswa B.2 pendampingan siswa dalam KBM a. memberikan kesempatan kepada siswa untuk mengemukakan pendapatnya b. memberikan kesempatan pada siswa untuk bertanya B.3 Kemampuan mengelola kelas C KEGIATAN AKHIR Memberi tugas/PR Review

lampiran 9

PENENTUAN KKM

Mata pelajaran Kelas / Smester Standar Kompetensi

: Biologi : XI/ 1 : Mengidentifikasi sel dan jaringan mahluk hidup. Kriteria Ketuntasan Minimal Kriteria Penetapan Ketuntasan Nilai KKM kompleksitas Daya Intake dukung Sedang Sedang Sedang 68,3 65 70 67,7 sedang 70 Sedang 70 Sedang 70 Sedang 70 Sedang 68 Tinggi 60 Sedang 70 Sedang 65 Sedang 65 Sedang 65 Sedang 65 Sedang 65 sedang 65 Sedang 65 Sedang 70 Sedang 70 Sedang 70 Sedang 70 Sedang 70 Sedang 70 Sedang 70 68,3

KD dan Indikator

Mengidentifikasi sel dan jaringan mahluk hidup Mendeskripsikan dan menginterprestasikan gambar sel hewan dan sel tumbuhan Membandingkan perbedaan struktur dan fungsi sel tumbuhan dan sel hewan Mengidentifikasi bentuk dan fungsi jaringan tumbuhan Mengidentifikasi jaringan tumbuhan berdasarkan struktur yang menyusunnya Mendeskripsikan fungsi masing-masing jaringan tumbuhan Membedakan berbagai jaringan pembentuk organ hewan Menjelaskan fungsi masingmasing jaringan pada hewan

68,3

68,3 68,3

67,6 66,6 66,6

DAFTAR PUSTAKA

Anita Lie, 2002. Mempraktekkan Cooperative Learning di Ruang-ruang Kelas, Jakarta Grasindo. Bambang Rudianto, 2006. Makalah Tentang Implementasi Model Pembelajaran, Balai Diklat Keagamaan Denpasar. DEPDIKBUD, 1988. Kamus Besar Bahasa Indonesi,. Jakarta , Balai Pustaka. Daryanto, 2006. Evaluasi Pendidikan, Bandung, Bumi aksara Dimyati dan Mudjiono,1999. Belajar dan pembelajaran, Jakarta , Rineka Cipta. Isjoni ,2007.Efektivitas pembelajaran kelompok.Bandung, Alfabeta Nana Sudjana, 2005, Penilaian hasil pembelajaran, Bandung, PT Remaja Rosdikarya, Oemar Hamalik, 2006, Proses Belajar Mengajar, Bandung, Bumi Aksara. Slavin ,R.E.1992.Cooperative Learning.USA:Allyn and Bacon. Trianto,S Pd,Mpd, 2007.Model-model pembelajaran inovatif, Jakarta , Grasindo Yatim Riyanto, 2007. Paradigma Pembelajaran, Surabaya, SIC Lulu M Azhar, PBM pola CBSA ,

v