curiculum vitae

4
Bogor, 15 Januari 2014 Lampiran : Satu berkas Perihal : Lamaran pekerjaan Yth. Bapak / Ibu Bagian Personalia Di tempat Dengan Hormat, Berdasarkan berita yang saya peroleh dari seorang teman tentang lowongan Pekerjaan yang ada di tempat Bapak / Ibu, maka dengan ini saya berniat untuk mengajukan permohonan kerja, saya mempunyai kemampuan dalam mengoperasikan Komputer, khususnya sofware akuntan MYOB Premier, GL 2000, Akuntansi manual, Akuntansi Biaya, Microsoft Excel, Microsoft Word, dan Microsoft Power Point. Saya siap bekerja mandiri atau pun dalam team, siap bekerja dibawah tekanan dan di tempat manapun, saya orang yang cerdas terampil dan mempunyai sifat keingintahuan tinggi dan pekerja keras, Berdasarkan kualifikasi tersebut, saya berminat untuk mengajukan lamaran untuk mengisi lowongan tersebut. Sebagai bahan pertimbangan dan juga kebenaran mengenai kualifikasi yang saya miliki, saya melampirkan : 1. 1 Lembar photocopy Ijazah terakhir 2. 1 Lembar photocopy Surat Keterangan Hasil Ujian Nasional (SKHUN) 3. 1 Lembar photocopy Transkip Nilai 4. 1 Lembar daftar riwayat hidup 5. Sertifikat - sertifiat yang saya miliki 6. Paklaring atau Bukti pernah bekerja di SMK YKTB 2 Bogor 7. 1 Lembar photocopy KTP 8. 1 Lembar surat keterangan baik dari Polisi 9. 1 Lembar surat kesehatan dari dokter 10. 2 Lembar pas Photo

Upload: qoe-ioonk

Post on 28-Aug-2015

216 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

t

TRANSCRIPT

Bogor, 15 Januari 2014Lampiran: Satu berkasPerihal: Lamaran pekerjaan Yth. Bapak / Ibu Bagian Personalia Di tempatDengan Hormat,Berdasarkan berita yang saya peroleh dari seorang teman tentang lowongan Pekerjaan yang ada di tempat Bapak / Ibu, maka dengan ini saya berniat untuk mengajukan permohonan kerja, saya mempunyai kemampuan dalam mengoperasikan Komputer, khususnya sofware akuntan MYOB Premier, GL 2000, Akuntansi manual, Akuntansi Biaya, Microsoft Excel, Microsoft Word, dan Microsoft Power Point. Saya siap bekerja mandiri atau pun dalam team, siap bekerja dibawah tekanan dan di tempat manapun, saya orang yang cerdas terampil dan mempunyai sifat keingintahuan tinggi dan pekerja keras, Berdasarkan kualifikasi tersebut, saya berminat untuk mengajukan lamaran untuk mengisi lowongan tersebut.Sebagai bahan pertimbangan dan juga kebenaran mengenai kualifikasi yang saya miliki, saya melampirkan :1. 1 Lembar photocopy Ijazah terakhir2. 1 Lembar photocopy Surat Keterangan Hasil Ujian Nasional (SKHUN)3. 1 Lembar photocopy Transkip Nilai 4. 1 Lembar daftar riwayat hidup5. Sertifikat - sertifiat yang saya miliki6. Paklaring atau Bukti pernah bekerja di SMK YKTB 2 Bogor7. 1 Lembar photocopy KTP8. 1 Lembar surat keterangan baik dari Polisi9. 1 Lembar surat kesehatan dari dokter10. 2 Lembar pas PhotoDemikian surat ini saya sampaikan dengan harapan Bapak/Ibu berkenan mempertimbangaknnya, dan juga saya siap untuk wawancara maupun test kemampuan. Atas perhatian Bapak/Ibu saya ucapkan terimakasih.

Hormat saya,

Bayu Adisya Mulya

Curiculum VitaeData Diri Nama : Bayu Adisya Mulya Alamat: Jl. Mayjen Ishak Djuarsa, Gg. Rante Rt.02/07 No. 120 Kel. Gunung Batu, Kec. Bogor Barat Kota Bogor TTL: 19 Agustus 1991 Jenis Kelamin: Laki - Laki Pekerjaan: - Status: Belum Nikah Agama: Islam Kewarganegaraan: WNI Telepon: 0899 8504 399 (HandPhone) 0251-8350 741

Latar Belakang Pendidikan Tahun 2003-2004: SDN, Gunung Batu 01 Bogor Alamat sekolah: Jl. Mayjen Ishak Djuarsa, Gunung Batu, Bogor

Tahun 2005-2006: SMP PGRI 3 Bogor Alamat sekolah: Jl. Raya Ciomas, Bogor Tahun 2008-2009: SMK YKTB 02 Bogor Alamat sekolah: Jl. Dr. Semeru No.42 Jurusan: Akuntansi

Tahun 2011-2012: El Rahma Education Centre Bogor (Diploma 1) Alamat Kampus: Jln.Dr.Semeru No.21G Bogor Telp.(0251)8386237 NIM: K 12.10.0105.0425 Jurusan : Komputer dan Akuntansi Bisnis

Tahun 2014 s.d SekarangKuliah di Universitas Nasional Bandung, Jurusan Teknik Informatika (TI)KBB Bogor (Kelas Karyawan)

Pengalaman Organisasi Tahun 2007-2008: Wakil Ketua PMR YKTB 02 BOGOR Tahun 2008-2009: Ketua Panitia 17 Agustus dan Karnaval Tahun 2011 : Wakil Ketua dan Bidang Humas Penggalangan Dana untuk bencana alam

Pengalaman Kerja Tahun 2009-2010: Karyawan Bogor Boutique Outlet Tahun 2011: Karyawan Sablon Baju 3 Riot Hospital Tahun 2012: Karyawan Warnet Zaidan Tahun 2012: Kepala T.U. SMAIT Insantama Bogor Tahun 2013: Guru Komputer & Kepala TU di SMK YKTB 2 Bogor

Kemampuan Diri Mampu mengoprasikan software akuntansi GL 2000 Mampu mengoprasikan software akuntansi MYOB Mampu mengoprasikan software akuntansi Accurate Mampu mengoprasikan Microsoft Excel Mampu mengoprasikan Microsoft Word Mampu mengoprasikan Microsoft Power Point Mampu mengetik 10 jari buta Mampu menguasai Akuntansi manual Mampu menguasai Surat Menyurat (pengarsipan) Mampu bekerja lapanganHobi Membaca Buku Yang Bersifat Memberikan Motivasi dan Wawasan Mendiskusikan sesuatu yang bersifat mendidik Bermain Komputer & Gitar

Minat Pengusaha Bekerja di bagian Accounting Manager