crazy fork

6
CRAZY FORK PENDAHULUAN Berbagai cara dilakukan untuk menemukan inovasi untuk mempermudah pekerjaan manusia. Tidak hanya inovasi yang mengarah mempermudah pekerjaan manusia, namun juga inovasi untuk konversi energi. Mulai dari inovasi yang sederhana hingga yang sulit atau rumit. Tujuan dari inovasi tersebut yaitu untuk menciptakan produk yang baik. Untuk mendapatkan hasil inovasi yang baik, kita terlebih dahulu menggenali produk yang akan di inovasi. Setelah mengetahui masalah yang dihasilkan, kita rumuskan solusi kemudian cari yang terbaik, inovasi yang dilakukan biasanya untuk mengurangi kekurangan dari produk awal yang dihasilkan. Produk yang telah mengalami inovasi, memiliki harga jual yang lebih. Dengan ide atau solusi yang dihasilkan, kita mampu menghasilkan uang dengan cara melakukan inovasi. Dengan menampilkan keunggulan produk inovasi tersebut akan dapat menarik minat masyarakat. LATAR BELAKANG MASALAH Time is money, ungkapan tersebut menggambarkan arti penting waktu bagi manusia. Kita membutuhkan benda yang mampu membuat pekerjaan kita menjadi cepat dan lebih baik. Pada saat

Upload: pitapitul

Post on 16-Nov-2015

218 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

inovasi industri di bidang perlengkapan makan, utamanya garpu yang dilengkapi dengan mini fan atau kipas kecil sebagai alat untuk meniupkan udara sehingga makanan menjadi tidak terlalu panas ketika akan di makan

TRANSCRIPT

CRAZY FORK

PENDAHULUANBerbagai cara dilakukan untuk menemukan inovasi untuk mempermudah pekerjaan manusia. Tidak hanya inovasi yang mengarah mempermudah pekerjaan manusia, namun juga inovasi untuk konversi energi. Mulai dari inovasi yang sederhana hingga yang sulit atau rumit. Tujuan dari inovasi tersebut yaitu untuk menciptakan produk yang baik. Untuk mendapatkan hasil inovasi yang baik, kita terlebih dahulu menggenali produk yang akan di inovasi. Setelah mengetahui masalah yang dihasilkan, kita rumuskan solusi kemudian cari yang terbaik, inovasi yang dilakukan biasanya untuk mengurangi kekurangan dari produk awal yang dihasilkan.Produk yang telah mengalami inovasi, memiliki harga jual yang lebih. Dengan ide atau solusi yang dihasilkan, kita mampu menghasilkan uang dengan cara melakukan inovasi. Dengan menampilkan keunggulan produk inovasi tersebut akan dapat menarik minat masyarakat.

LATAR BELAKANG MASALAHTime is money, ungkapan tersebut menggambarkan arti penting waktu bagi manusia. Kita membutuhkan benda yang mampu membuat pekerjaan kita menjadi cepat dan lebih baik. Pada saat dalam perjalanan jauh. Hal yang kita perhatikan adalah lamanya perjalanan, semakin sedikit waktu yang digunakan untuk perjalanan, maka akan semakin baik.Ketika berada dalam perjalan jauh, kita merasa lapar, waktu yang tersedia sedikit guna mempersingkat waktu perjalanan, maka kita mau tidak mau harus dapat makan dengan waktu yang singkat pula. Maka pilihan kita tertuju pada mie instan, mie instan yang telah matang dengan keadaan panas harus kita makan dengan cepat. Apakah mie instan tersebut mampu kita makan dengan cepat? Kita perlu meniup untuk supaya mie tersebut tidak terlalu panas.

Ketika meniup mie yang masih panas kita menggalami kendala, karena waktu yang dibutuhkan untuk makan bertambah lama, kaca mata yang kita pakai menjadi bsah karena uap mie instan tersebut. Selain itu lidah kita yang digunakan untuk mencicipi mie tersebut akan sakit apabila ternyata mie masih panas.Dari masalah masalah yang mucul akibat dari mie instan panas, kita harus memikirkan inovasi untuk mendapatkan solusi.

PEMBATASAN MASALAHMenemukan ide untuk menyantap mie instan yang masi panas dengan cepat dan aman. Mulai dari alat makan yang digunakan untuk makan mie instan tersebut. Akan menggunakan sendok, garpu atau sumpit. Orang Indonesia sebagian besar makan mie instan menggunakan garpu.

PERUMUSAN MASALAHMasalah awal yaitu daru mie instan yang panas. Dari mie instan yang panas mengakibatkan proses makan menjadi lama. Menggunakan alat yang mampu membuat mie instan tidak panas, salah satunya menggunkan kipas. Mengkombinasikan alat makan dengan kipas, supaya mie cepat dingin. Ukuran kipas harus kecil supaya tidak menggangu saat akan makan. Mengerakan kipas secara otomatis dengan dinamo yang memutar lempengan mika untuk menghasilkan angin.Sumber arus yang digunakan batubaterai ukuran AAA. Memiliki ukuran yang kecil, namun tegangan serta arusnya cukup untuk memutar dinamo. Batubaterai ditempatkan pada kotak tempat baterai dengan ukuran yang kecil.

ALAT SERTA BAHAN YANG DIBUTUHKANAlat alat yang dibutuhkan untuk membuat Crazy Fork yaitu :1. Garpu dari bahan logam.2. Dinamo ukuran kecil 3 volt3. Tempat dudukan baterai4. Mika untuk pembuatan kipas5. Batubaterai aaa 6. Mur serta baut secukupnya Garpu sebagai alat dasar yang akan di inovasi, menggunakan garpu yang berbahan dari logam, karena apabila dari plastik, akan mudah patah. Dinamo sebagai pengerak kipas. Tempat dudukan baterai, untuk tempat baterai. Mika untuk dibuat kipas tersebut. Mur dan baut untuk menggabungkan garpu dengan kipas.

Gambar CRAZY FORKPROSES PEMBUATANi. Menentukan garpu yang akan dipakai.ii. Merangkai kipas dari dinamo, batubaterai serta mika.iii. Menggabungkan kipas yang telah dirangkai dengan garpu menggunakan mur dan baut.

Pertama tama kita tentukan garpu yang akan digunakan, sebaiknya menggunakan garpu yang memiliki batang yang panjang. Setalah itu kita rakit terlebih dahulu kipas. Kipas tersusun dari dinamo, mika, serta batubatera. Rangkai dinamo kemudia coba terlebih dahulu. Setelah itu, kita rangkai kipas serta garpu menggunakan mur serta baut.

TUJUANDengan terciptanya CRAZY FORK ini, diharapkan mampu memberi solusi dari permasalahan permasalahan yang terjadi saat makan mie instan yang panas. Selain itu juga dapat mempersingkat waktu yang digunakan saat makan.

TENTANG CRAZY FORKCRAZY FORK muncul dari masalah ketika akan memakan mie instan membutuhkan waktu yang relatif lama. Kelebihan dari CRAZY FORK ini antara lain :1. Mempercepat waktu makan2. Tidak perlu lagi meniup mie isntan yang akan dimakan3. Lidah tidak merasa sakit akibat panasKekurangan CRAZY FORK antara lain :1. Proses pencucian lebih susah2. Massa garpu bertambah3. Membutuhkan sumber arusPengembangan dari CRAZY FORK Antara kepala dengan ujung garpu dapat dipisah, hal ini supaya proses pencucian menjadi lebih mudah Ukuran kipas, dinamo, serta batubaterai lebih kecil, sehingga massanya dapat berkurang Tersedia garpu dengan berbagai ukuran.