core tan

4
Keluhan utama : Kesemutan pada tangan kanan dan kiri Riwayat penyakit sekarang Pasien mengeluh kesemutan di telapak tangan sejak 1 tahun yang lalu. Awalnya di tangan kanan. Kemudian 3 bulan terakhir, tangan kiri mengalami kesemutan. Keluhan sangat terasa pada jari 1-3. Keluhan dirasakan lebih berat di tangan kanan. Keluhan dirasakan terutama saat malam hari dan saat pasien lelah bekerja. Keluhan dirasa berkurang ketika pasien mengibaskan tangannya.

Upload: dayung

Post on 15-Apr-2016

217 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

CORETN

TRANSCRIPT

Page 1: Core Tan

Keluhan utama : Kesemutan pada tangan kanan dan kiri

Riwayat penyakit sekarangPasien mengeluh kesemutan di telapak tangan sejak 1 tahun yang lalu. Awalnya di tangan kanan. Kemudian 3 bulan terakhir, tangan kiri mengalami kesemutan. Keluhan sangat terasa pada jari 1-3.Keluhan dirasakan lebih berat di tangan kanan. Keluhan dirasakan terutama saat malam hari dan saat pasien lelah bekerja. Keluhan dirasa berkurang ketika pasien mengibaskan tangannya. Keluhan lain : nyeri (+) terutama di tangan kanan, tebal (-)

Page 2: Core Tan

• Demam (-)• Pusing (-)• Nyeri kepala (-)• Lemas badan (-)• Kelemahan tangan (-)• Merot (-)• Mual muntah (-)• Gangguan penglihatan (-)• Makan minum normal• BAB BAK normal

Page 3: Core Tan

Riwayat penyakit dahulu• Pasien tidak pernah mengalami keluhan seperti ini

sebelumnya.• DM (-)• Hipertensi (-)• Kolesterol (-)• Riwayat trauma (-)

Page 4: Core Tan

• Riwayat Keluarga: di keluarga pasien tidak ada yang pernah mengalami hal seperti ini

• Riwayat Pengobatan: pasien belum mengkonsumsi apapun untuk keluhannya ini

• Riwayat Sosial:alkohol (-), makanan berlemak (-), asin (-), rokok (-).