contoh soal statik

4
Hukum Archimedes 1. Sepotong kaca di udara memiliki berat 25 N dan massa jenis 2,5 × 10 3 kg/m3. Apabila massa jenis air 1 × 10 3 kg/m3 dan percepatan gravitasinya 10 m/s2 maka berat kaca di dalam air adalah..... 2. Sebuah balok kayu yang tingginya 20 cm dan massa jenisnya 0,85 × 10 3 kg/m3 mengapung pada air yang massa jenisnya 1.000 kg/m 3 . Berapakah tinggi balok yang muncul di permukaan cairan? Tekanan udara luar/tekanan total 3. Jika diketahui tekanan udara luar 1 atm dan g = 10 m/s 2 , tentukanlah tekanan total di bawah permukaan danau pada kedalaman: a. 10 cm, b. 20 cm, dan c. 30 cm. Tekanan hidrostatik 4. Perhatikanlah gambar bejana di bawah ini. Jika diketahui massa jenis minyak 0,8 g/cm 3 , massa jenis raksa 13,6 g/cm 3 , dan massa jenis air 1 g/cm 3 , tentukanlah perbedaan tinggi permukaan antara minyak dan air 5. Sebuah pompa hidrolik berbentuk silinder memiliki jari-jari 4 cm dan 20 cm. Jika pengisap kecil ditekan dengan gaya 200 N, berapakah gaya yang dihasilkan pada pengisap besar?

Upload: lismawati-furi

Post on 09-Nov-2015

64 views

Category:

Documents


9 download

TRANSCRIPT

Hukum Archimedes1. Sepotong kaca di udara memiliki berat 25 N dan massa jenis 2,5 103 kg/m3. Apabila massa jenis air 1 103kg/m3 dan percepatan gravitasinya 10 m/s2 maka berat kaca di dalam air adalah.....2. Sebuah balok kayu yang tingginya 20 cm dan massa jenisnya 0,85 10 3 kg/m3 mengapung pada air yang massa jenisnya 1.000kg/m3. Berapakah tinggi balok yang muncul di permukaan cairan?Tekanan udara luar/tekanan total3. Jika diketahui tekanan udara luar 1 atm dan g = 10 m/s2, tentukanlah tekanan total di bawah permukaan danau pada kedalaman:a. 10 cm,b. 20 cm, danc. 30 cm.Tekanan hidrostatik4. Perhatikanlah gambar bejana di bawah ini.

Jika diketahui massa jenis minyak 0,8 g/cm3, massa jenis raksa 13,6 g/cm3, dan massa jenis air 1 g/cm3, tentukanlah perbedaan tinggi permukaan antara minyak dan air

5. Sebuah pompa hidrolik berbentuk silinder memiliki jari-jari 4 cm dan 20 cm. Jika pengisap kecil ditekan dengan gaya 200 N, berapakah gaya yang dihasilkan pada pengisap besar?

3. Diketahui:p0= 1 atm dan g = 10 m/s2.

a. Tekanan total di bawah permukaan danau pada kedalaman 10 cm:

pA = p0 + gh = (1,013 105 N/m2) + (1.000 kg/m3) (10 m/s2) (0,1 m)pA= 1,023 105 N/m2

b. Tekanan total di bawah permukaan danau pada kedalaman 20 cm:

pA = p0 + gh = (1,013 105 N/m2) + (1.000 kg/m3) (10 m/s2) (0,2 m)pA = 1,033.105 N/m2

c. Tekanan total di bawah permukaan danau pada kedalaman 30 cm:

pA = p0 + gh = (1,013 105 N/m2) + (1.000 kg/m3) (10 m/s2) (0,3 m)pA = 1,043.105 N/m2

4. Diketahui: m = 0,8 g/cm3, r = 13,6, dan air = 1 g/cm3.

aha = mhm ha = (m / a) hm = (0,8 g/cm3) / (1 g/cm3) x 15 cm3 = 12 cm.

Jadi, perbedaan tinggi permukaan minyak dan air = 15 cm 12 cm = 3 cm.