contoh permainan ice breaker yang asyik

Upload: putu-adi-susanta

Post on 30-Oct-2015

353 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Contoh Permainan Ice Breaker Yang Asyik

TRANSCRIPT

Contoh Permainan Ice Breaker yang Asyik

ByTim27 IMTRAProMutu.com ice breaker permainan ice breaker

Jika waktu cukup longgar, anda dapat menggunakanpermainan ice breakeratau ice breaker game untuk berinteraksi

Jenis Permainan Ice Breaker

Beberapa hal yang dapat dijadikan sebagai permainanice breaker1. Menata puzzle2. Pesan berantai3. Permainan kelompok4. Permainan tutup mata5. Lukisan kelompok6. Lomba-lomba ringandan lain-lain

Berikut adalah salah satu contohpermainan ice breakeryang patut anda coba. Ice breaker game ini berjudul Jika Maka

Persiapan untuk Permainan Ice Breaker Bagikan kertas kosong kepada seluruh peserta

Bagilah peserta menjadi dua kelompok

Kelompok pertama, anda beri nama Kelompok Jika, kelompok dua anda beri nama Kelompok Maka

Semua kelompok jika diminta menulis kata-kata yang berawalan jika

Semua kelompok maka diminta menulis kata-kata yang berawalan maka

Batasi waktu menulis, 2 3 menit

Memulai permainan ice breaker Minta 1 orang secara suka rela dari kelompok jika, dan 1 orang dari kelompok maka, masing-masing diminta berdiri dan bersiap-siap membaca dengan lantang

Anda memberitahu kepada peserta: Jika saya bilang BACA!, maka seorang yang ditunjuk dari kelompok jika membaca tulisannya, kemudian langsung disusul oleh seorang yang ditunjuk dari kelompok maka

Katakan juga, untuk permainan ini ada hadiahnya bagi pasangan yang cocok (Kalimat jika makanya selaras).

Jika sudah siap, maka anda bilang BACA!

Ulangi lagi mencari sepasang peserta lainnya sampai selesai atau sampai anda anggap cukup

Catatan:Ice breaker game ini akan mengundang gelak tawa karena pernyataan jika maka yang dibaca peserta kemungkinan besar tidak nyambung. Misalnya:

Jika saya pilek, Maka Simbok minta naik gaji

Nah, kalau ada yang jika makanya nyambung, anda perlu memberi hadiah biar acara lebih semarak. Dengan adanya hadiah, maka setiap peserta akan saling menawarkan diri agar diberi kesempatan untuk membaca tulisannya.

Asyik, kan? Selamat mencobapermainan ice breakeriniKlik :Download Ice Breakeruntuk mendapatkan 10 contoh lainnya!

Sumber : EbookPresentasi Menarik

Untuk input kami, jika anda suka info ini :Klik 'Like'Dan jika ingin ikut berbagi ke teman :Klik t / f / MInfo Terkait

Download Ice Breaker Humor Segar Contoh Game Ice Breaker Kumpulan Ice Breaker Menawan Contoh Ice Breaker : Kisah Hikmah Menarik 10 Contoh Ice Breaker TOP untuk Anda