contoh flowchart pada perusahaan kantor pos

6
FLOWCHART pengecekkan SOPP pada Kantor Pos

Upload: nadyasyabillaa

Post on 15-Jul-2015

382 views

Category:

Data & Analytics


54 download

TRANSCRIPT

Page 1: Contoh Flowchart pada perusahaan kantor pos

FLOWCHART pengecekkan

SOPP pada Kantor Pos

Page 2: Contoh Flowchart pada perusahaan kantor pos

Apa itu flowchart?

• Flowchart merupakan gambar atau bagan

yang memperlihatkan urutan dan hubungan

antar proses beserta instruksinya.

• Gambaran ini dinyatakan dengan simbol.

Dengan demikian setiap simbol

menggambarkan proses tertentu. Sedangkan

hubungan antar proses digambarkan dengan

garis penghubung.

Page 3: Contoh Flowchart pada perusahaan kantor pos

Simbol pada FlowchartTerminator Symbol

Yaitu simbol untuk permulaan (start)

atau akhir (stop) dari suatu kegiatan

Flow Direction symbol

Yaitu simbol yang digunakan

untuk menghubungkan antara

simbol yang satu dengan simbol

yang lain. Simbol ini disebut juga

connecting line.

Simbol Manual Operation

Simbol yang menunjukkan

pengolahan yang tidak

dilakukan oleh komputer

Page 4: Contoh Flowchart pada perusahaan kantor pos

Simbol pada Flowchart

Connector Symbol

Yaitu simbol untuk keluar – masuk

atau penyambungan proses dalam

lembar / halaman yang sama.

Simbol Decision

Simbol pemilihan proses

berdasarkan kondisi yang ada.

Processing Symbol

Simbol yang menunjukkan

pengolahan yang dilakukan

oleh komputer

Page 5: Contoh Flowchart pada perusahaan kantor pos

LOKET Supvervisor SOPP Bagian Keuangan KPRK

Mencetak

SOPP

SOPP

Membuat

Neraca

dari

SOPP 1

Neraca &

SOPP 1

Neraca

dan SOPP

Mem

buat

SOPP

2

Neraca

dan SOPP

SOPP1,SO

PP2,dan

neraca

Mencocokkan

dokumen

Valid?

Neraca &

SOPP 1

1Penyerahan

dokumen untuk

diperiksa

Page 6: Contoh Flowchart pada perusahaan kantor pos

LOKET Supvervisor SOPP Bagian Keuangan KPRK

1

Pencocokan

ulang SOPP

1 dan

Neraca

Rekapitulasi

Neraca

Rekapitulasi

Neraca

Cetak

SOPP6

SOPP 6

Penyerahan

Rekapitulasi