contoh dana proposal

20
SISTEMATIKA PENYUSUNAN PROPOSAL 1. Bagian Depan, meliputi : Halaman Sampul Halaman Identitas Sekolah; Halaman Persetujuan; Halaman Kata Pengantar; Halaman Daftar Isi; 2. Bagian Isi, meliputi : Bab I PENDAHULUAN A. Latar Belakang B. Tujuan dan Sasaran Bab II PROGRAM KEAHLIAN/KOMPETENSI KEAHLIAN DAN DATA SISWA A. Program Keahlian/Kompetensi Keahlian yang dibuka B. Program Keahlian/Kompetensi Keahlian yang akan dikembangkan C. Data siswa dan Data Penerimaan siswa (3 tahun terakhir) Bab III PROGRAM PENGEMBANGAN PEMBELAJARAN WIRAUSAHA PENDUKUNG INDUSTRI KREATIF A. Koordinasi B. Persiapan Implementasi Program C. Pembelian Bahan D. Promosi dan Pemasaran E. Pelaporan Bab IV PENDANAAN Rencana Pembiayaan Pengembangan Pembelajaran Wirausaha Pendukung Industri Kreatif BAB V PENUTUP LAMPIRAN: 1. Foto Copy Rekening Bank atas nama sekolah; 2. Foto Copy SK Pengangkatan sebagai Kepala Sekolah; 3. Denah (lay out) bengkel elektronika/audio video; 4. Daftar peralatan tangan yang dimiliki saat ini (Jenis, Jumlah, Kondisi); 5. Daftar guru produktif elektronika/audio video (Jumlah, Kualifikasi, Pengalaman Mengajar/Industri, Umur); 6. Jumlah siswa elektronika/audio video; 7. Foto-foto lingkungan SMK dan kondisi Bengkel (copy dalam CD)

Upload: vhenzo

Post on 01-Jul-2015

1.175 views

Category:

Documents


16 download

TRANSCRIPT

Page 1: Contoh Dana Proposal

SISTEMATIKA PENYUSUNAN PROPOSAL

1. Bagian Depan, meliputi : Halaman Sampul Halaman Identitas Sekolah; Halaman Persetujuan; Halaman Kata Pengantar; Halaman Daftar Isi;

2. Bagian Isi, meliputi :

Bab I PENDAHULUANA. Latar BelakangB. Tujuan dan Sasaran

Bab II PROGRAM KEAHLIAN/KOMPETENSI KEAHLIAN DAN DATA SISWAA. Program Keahlian/Kompetensi Keahlian yang dibuka B. Program Keahlian/Kompetensi Keahlian yang akan dikembangkanC. Data siswa dan Data Penerimaan siswa (3 tahun terakhir)

Bab III PROGRAM PENGEMBANGAN PEMBELAJARAN WIRAUSAHA PENDUKUNG INDUSTRI KREATIFA. KoordinasiB. Persiapan Implementasi ProgramC. Pembelian BahanD. Promosi dan PemasaranE. Pelaporan

Bab IV PENDANAANRencana Pembiayaan Pengembangan Pembelajaran Wirausaha Pendukung Industri Kreatif

BAB V PENUTUP

LAMPIRAN:1. Foto Copy Rekening Bank atas nama sekolah;2. Foto Copy SK Pengangkatan sebagai Kepala Sekolah;3. Denah (lay out) bengkel elektronika/audio video;4. Daftar peralatan tangan yang dimiliki saat ini (Jenis, Jumlah, Kondisi);5. Daftar guru produktif elektronika/audio video (Jumlah, Kualifikasi, Pengalaman

Mengajar/Industri, Umur);6. Jumlah siswa elektronika/audio video;7. Foto-foto lingkungan SMK dan kondisi Bengkel (copy dalam CD)

Page 2: Contoh Dana Proposal

PROPOSAL PENGGUNAANDANA BANTUAN PEMBELAJARAN KEWIRAUSAHAAN

PENDUKUNG INDUSTRI KREATIF PADA

SMK N 2 PENGASIH

OLEH TEAM PENGEMBANG KEWIRAUSAHAANSMK N2 PENGASIH

JL krt Kertodiningrat Margosari Pengasih Kulon ProgoTlp 0274 773020, fax 0274774289

IDENTITAS SMK N 2 PENGASIH

Nama Sekolah : SMK N 2 Pengasih.

Page 3: Contoh Dana Proposal

Alamat : KRT Kerto Diningrat, Margosari, Pengasih, Kulon Progo, Yogyakarta

NPSN : 20404069ID UN : 03-113NSS : 321040401001

Desa : Margosari

Kecamatan : Pengasih

Kabupaten : Kulon Progo

Propinsi : DI Yogyakarta

Telepon/Fax : 0274 773029/ fax 0274 774289

Website : smkn2pengasih.sch.id

Email : [email protected]

Nama Kepala Sekolah : Drs. Syamsul Bachri Djumasa

Pendidikan terakhir : S 1

Program Keahlian yang dibuka.

1. Teknik Gambar bangunan Akreditasi A2. Teknik Kontruksi Batu beton Akreditasi A3. Teknik Perkayuan Akreditasi A4. Teknik Komputer Jaringan Akreditasi A5. Teknik Elektronika Industri Akreditasi A6. Teknik Pemanfaatan tenaga listrik Akreditasi A7. Teklik Pemesinan Akreditasi A8. Teknik las Akreditasi A9. Teknik Kendaraan Ringan Akreditasi A10. Desain Produk Interior dan landscaping Akreditasi A

VISI:

Teknisi Profesional, Bertaqwa dan Mampu Bersaing Ditingkat Internasional

MISI• Meningatkan hubungan inter dan antar personal yang kondusif.

• (Meningkatkan peran serta SMK sebagai pusat pendidikan kejuruan),

• Meningkatkan ketertiban dan kedisiplinan seluruh warga sekolah),

• Meningkatkan kompetensi siswa dalam mengembangkan diri agar mampu mandiri

dan peka terhadap lingkungan),

Page 4: Contoh Dana Proposal

• (Meningkatkan hubungan dan kerja sama dengan DU/DI ditingkat regional, nasional

dan internasional),

• Meningkatkan manajemen sekolah yang efektif dan efisien dengan mengutamakan

layanan prima

• Meningkatkan peran serta Unit Produksi dan Jasa),

• Mengembangkan sikap pembelajaran yang religius)

• Meningkatkan kompetensi dan profesionalisme guru dan karyawan)

• Mengembangkan inovasi teknologi tepat guna dan ramah lingkungan),

NILAI-NILAI DASAR KEBIJAKAN MUTU

Membentuk organisasi dengan prinsip GEBLEK• G iat (Active)

• E fektif (Effective)

• B erani (Brave)

• L oyal (Loyal)

• E njoy (Enjoy)

• K oordinasi (Coordinating)

Membentuk Sumber daya Tamatan yang Memiliki Ciri Khas (WATES)• W asis (Smart)

• A diguna (Useful)

• T erampil (Capable)

• E ling (Cautious)

• S embada (Good Attitude)

LEMBAR PENGESAHAN

Page 5: Contoh Dana Proposal

Proposal ini dengan nama Proposal bantuan Pembelajaran Wirausaha pendukung industri

kreatif pada SMK

Salah satu faktor yang menentukan keberhasilan pembangunan adalah tersedianya sumber

daya manusia (SDM) yang berkualitas, yakni memiliki kompetensi yang dibutuhkan untuk

pengembangan industri dan sektor-sektor lainnya. Perlu upaya untuk menghasilkan lulusan SMK

yang disiapkan untuk bisa bersaing dan mendapatkan pekerjaan atau menciptakan lapangan kerja

dan mampu bersaing di lapangan kerja. Melalui kegiatan ini siswa SMK Negeri 2 Pengasih

diharapkan mendapat materi pembelajaran dengan penggabungan program melalui Teaching

Industry. Untuk itu bersama ini kami mengajukan proposal / permohonan ini kepada Direktur

pembinaan SMK melalui Kepala Subdit kelembagaan Sekolah Direktorat Pembinaan SMK di Jakarta

guna mendapatkan dana bantuan untuk Pembelajaran Wirausaha Pendukung Industri Kreatif. Yang

termasuk pada program keahlian Teknik Elektroonika Industri

Dibuat di : Kulon Progo Tanggal : 11 November 2010

Ketua Komite Kepala Sekolah

Widiyanto SP.d Drs. Syamsul Bachri DjumasaNIP 19540216 197903 1 008

Mengetahui,PLT Kepala Dinas DIKPORA Propinsi D.I Yogyakarta

Drs. T AVIP AGUS RAYANTO, MsiNIP 19641107 199103 1 004

DAFTAR ISI

Page 6: Contoh Dana Proposal

HALAMAN JUDUL i

IDENTITAS SEKOLAH ii

LEMBAR PERSETUJUAN iii

KATA PENGANTAR vi

DAFTAR ISI v

BAB I PENDAHULUAN 1

A. Latar Belakang 1

B. Tujuan dan sasaran

BAB II PROGRAM KEAHLIAN/KOMPETENSI

KEAHLIAN DAN DATA SISWA.......................................................

A. Program Keahlian/Kompetensi Keahlian yang dibuka

B. Program Keahlian/Kompetensi Keahlian yang akan dibuka

C. Data Guru Mata pelajaran produktif dan Kewirausahaan

D. Data siswa dan data Penerimaan Siswa (3 tahun terakhir)

E. Data Perabot dan peralatan Pada Program studi Elektronika

BAB III ANALISIS JENIS PRODUK

A. Relevansi Pembelajaran

B. Analisis Pasar

C. Analisis Harga

D. Analisis mitra kerjasama

BAB IV PROGRAM PENGEMBANGAN PEMBELAJARAN WIRAUSAHA PENDUKUNG

INDUSTRI KREATIF ....................

A. Koordinasi

B. Persiapan Implementasi Program

C. Pembelian Bahan

D. Promosi dan Pemasaran

E. Pelaporan

BAB V PENDANAAN

Rencana Pembiayaan Pengembangan Pembelajaran Wirausaha Pendukung Industri Kreatif

16

BAB VI PENUTUP

K A T A P E N G A N T A R

Page 7: Contoh Dana Proposal

Segala puji dan syukur bagi Allah yang maha pengasih dan penyayang yang selalu

memberikan rahmad, Taufik dan Hidayah–Nya .Dalam rangka menghadapi perkembangan jaman

kita sebagai insan beriman dan bertaqwa dan sekaligus berkipra pada dunia pendidikan khususnya

sekolah menengah kejuruan ( SMK )N 2 Pengasih, maka dituntut dapat berperan ganda, disamping

untuk membekali ilmu keagamaan, ilmu pengetahuan juga ketrampilan/skiil sesuai degan keahlian

/jurusan yang dimiliki, agar dapat berperan lebih aktif dalam proses pendidikan dan pelatihan .

Dalam hal ini Sekolah Menengah Kejuruan ( SMK )N 2 Pengasih membuat program kegiatan

yang salah satu faktornya menentukan keberhasilan pembangunan serta tersedianya sumber daya

manusia (SDM) yang berkualitas, dan juga memiliki kompetensi yang dibutuhkan untuk

pengembangan industri dan sektor-sektor lainnya. Perlu upaya untuk menghasilkan lulusan SMK

yang disiapkan untuk bisa bersaing dan mendapatkan pekerjaan atau menciptakan lapangan kerja

dan mampu bersaing di lapangan kerja. Melalui kegiatan ini siswa SMK diharapkan mendapat materi

pembelajaran dengan penggabungan program melalui Teaching Industry .

Dengan adanya Teaching Industry di sekolah, dimana memasukkan mata pelajaran dalam lini

produksi diharapkan siswa mampu belajar dengan nyata (Doing The Real Thing) dan dengan

program ini jiwa kewirausahaan baik guru dan siswa dapat dipraktekkan dan diharapkan setelah

selesai belajar di SMK jiwa kewirausahaannya dikembangkan.

Demikian proposal ini disampaikan, besar harapan kami mudah-mudahan dapat terkabulkan

dan atas perhatinnya disampaikan terima kasih.

Dibuat di : Kulon Progo Tanggal : 11 November 2010

Kepala Sekolah

Drs. Syamsul Bachri DjumasaNIP 19540216 197903 1 008

BAB I

PENDAHULUAN

Page 8: Contoh Dana Proposal

A. Latar Belakang

Salah satu faktor utama dalam keberhasilan pembangunan Indonesia adalah tersedianya

sumberdaya manusia ( SDM ) yang berkualitas, dimana para tenaga kerja ini memiliki

kompetensi yang di butuhkan untuk pengembangan industri dan sektor sektor lainnya.

Keunggulan komparatif saja tidak cukup, dibutuhkan juga keunggulan Kompetitif

Menindak lanjuti dari Inpres No. 6 tahun 2009 tentang Pengembangan Ekonomi Kreatif di

segala lini maka Lini Pendidikan Melalui Kementrian Pendidikan Cq. Dit. PSMK menindak

lanjuti Inpres tersebut melalui beberapa SMK yang diberi Modal kerja dan Bimbingan Teknis

Bantuan Pembelajaran Wirausaha Pendukung Industri Kreatif yang akan di lakukan pada

program keahlian ternik Elektronika.

Dengan majunya teknologi Di bidang elektronika maka Dit PSMK menentukan untuk

melaksanakan Pembelajaran Wirausaha Pendukung Industri Kreatif untuk perakitan LCD TV

untuk program Keahlian Elektronika Kompetensi Elektronika.

B. TUJUAN DAN SASARAN

Program ini dilaksanakan agar memberikan Pengalaman Pembelajaran Industri Kreatif

kepada seluruh komponen yang terkait yaitu Siswa dan Guru yang berada di SMK N 2 Pengasih

dan membekali Terutama pada Siswa agar memiliki jiwa Wirausaha. Program Bantuan

Pembelajaran Wirausaha Pendukung Industri Kreatif ini diberikan kepada Sekolah-sekolah agar

dapat mengembangkan produk dan dapat memasarkannya. Melalui bisnis center yang ada di

sekolah.

Sasaran yang akan didicapai oleh Dit. PSMK adalah agar semua SMK yang memperoleh

Bantuan ini dapat mengembangkan produk melalui Pembelajaran Wirausaha Pendukung

Industri Kreatif dan mengembangan modal kerja yang diberikan dan dapat menjalin kerja sama

dengan:

1. Perusahaan Elektronika

2. Toko Penjual

3. Service Elektronika

BAB II

Page 9: Contoh Dana Proposal

PROGRAM KEAHLIAN/KOMPETENSI KEAHLIAN DAN DATA SISWA

A. PROGRAM KEAHLIAN/KOMPETENSI KEAHLIAN YANG DIBUKA

Di SMK N 2 Pengasih Memiliki Keahlian/kompetensi

1. Teknik Gambar bangunan Akreditasi A2. Teknik K ontruksi Batu beton Akreditasi A3. Teknik Perkayuan Akreditasi A4. Teknik Komputer Jaringan Akreditasi A5. Teknik Elektronika Industri Akreditasi A6. Teknik Pemanfaatan tenaga listrik Akreditasi A7. Teklik Pemesinan Akreditasi A8. Teknik las Akreditasi A9. Teknik Kendaraan Ringan Akreditasi A10. Desain Produk Interior dan landscaping Akreditasi A

B. PROGRAM KEAHLIAN/KOMPETENSI KEAHLIAN YANG AKAN DIBUKA.

Program keahlian yang akan dibuka di SMKN 2 Pengasih adalah:

Program keahlian Teknologi Energi Terbarukan

C. DATA GURU MATA PELAJARAN PRODUKTIF DAN KEWIRAUSAHAAN

Page 10: Contoh Dana Proposal

D. DATA SISWA DAN DATA PENERIMAAN SISWA (3 tahun terakhir)

DATA PSB DAN SISWA PER TINGKAT

Kompetensi Keahlian

Pendaftaran Siswa Baru (PSB)

Pendaftar Diterima

Rom

bel

Tk. 1

Rom

bel

Tk. 2

Rom

bel

Tk. 3

Rom

bel Jumla

h

L P L P L P L P L P

Teknik Konstruksi Kayu 96 5 61 2 2 61 2 1 30 0 1 30 1 124

Teknik Konstruksi Bangunan 61 2 31 1 1 31 1 1 25 1 1 34 0 92

DAFTAR GURU SMKN 2 PENGASIH PROGRAM KEAHLIAN : TEKNIK ELEKTRONIKA INDUSTRI

NO NAMA KUALIFIKASIPENGALAMAN MENGAJAR UMUR

Jumlah Siswa

1 Triono Raharjo. SPdT S1 Teknik Elektro 4 tahun 30 Tahun Kelas 1= 64

2 Nur Wahyudi. ST S1 Teknik Elektro 22 tahun 46 Tahun kelas 2 =64

3 Drs. M Jauzan S1 Teknik Elektro 22 tahun 50 Tahun kelas 3 = 72

4 Drs. Heru Widada S1 Teknik Elektro 22 tahun 49 Tahun juml = 200

5Sungkowo Joko Prasetyo.SST S1 Teknik Elektro 20 tahun 42 Tahun

6 Sri Indarwati. ST S1 Teknik Elektro 20 tahun 42 Tahun

7 Siti Sulistijowati. SST S1 Teknik Elektro 20 tahun 43 Tahun

8 Siti Rahmah. SPd. MT S1 Teknik Elektro 20 tahun 43 Tahun

9 Lilik Gunarto. ST S1 Teknik Elektro 20 tahun 46Tahun

10 Budi Lestari .SPd S1 Teknik Elektro 10 tahun 35 Tahun

11 Suseno Pranowo. SPd S1 Teknik Elektro 4 tahun 35 Tahun

12 Darmawan Sutanto. ST S1 Teknik Elektro 4 tahun 30 Tahun

13 Suryono, SP.d S1 Kewirausahaan 5 tahun 35 tahun

14 Sujar Aminah, SP.d S1 Kewirausahaan 5 tahun 30 Tahun

Page 11: Contoh Dana Proposal

Teknik Gambar Bangunan 111 18 52 12 2 52 12 1 30 4 2 53 9 160

Teknik Instalasi Tenaga Listrik 135 19 51 13 2 51 13 2 56 8 2 61 11 200

Teknik Pemesinan 103 1 96 0 3 96 0 2 62 1 2 66 0 225

Teknik Las 66 0 32 0 1 32 0 1 32 0 1 34 0 98

Teknik Kendaraan Ringan 122 18 82 14 3 82 14 3 86 9 2 65 4 260

Teknik Elektronika Industri 79 25 23 9 1 23 9 1 21 11 1 23 13 100

Teknik Komputer dan Jaringan 49 20 20 12 1 20 12 1 15 17 1 13 21 98Desain Produk Interior dan Landscaping 38 24 22 10 1 22 10 1 18 14 1 22 12 98

TOTAL 860 132 470 73 17 470 73 14 375 65 14 401 71 1455

E. DATA PERABOT DAN PERALATAN PADA PROGRAM KEAHLIAN ELEKTRONIKA

NO NAMA ALAT SPESIFIKASI SATUAN JUMLAH Keterangan

1 Palu besi buah 10 2 Palu plastik buah 5 3 Obeng min buah 10 4 Obeng plus buah 10 5 Patar/kikir besar buah 10 6 Patar/kikir sedang buah 10 7 Patar/kikir kecil buah 10 8 Bor Tangan cadik unit 1 9 Tang potong set 10

10 Tang kombinasi set 10 11 Tang lancip set 10 12 Mistar baja panjang buah 1 13 Mistar baja pendek buah 1 14 jangka sorong set 5 15 mikrometer set 2 16 Solder listrik 40 watt unit 10 17 Penyiku/siku buah 5 18 Penitik buah 5 19 Gunting seng set 5 20 Gergaji besi set 5 21 AVO Meter set 10

Page 12: Contoh Dana Proposal

BAB IIIANALISIS JENIS PRODUK

A. Relevansi Pembelajaran

Dalam Hal relevansi jelas bahwa Kompetensi Elektronika siswanya masih memerlukan

banyak jam terbang didalam hal perakitan. Serta dalam berwirausaha terutama dalam

memasarkan hasil produknya. Dengan adanya pelajaran kewirausahaan siswa telah mendapat

Page 13: Contoh Dana Proposal

pelajaran tentang pemasaran barang secara teori, maka dengan kegiatan ini akan memberikan

pengalaman yang nyata dalam memasarkan hasil rakitan siswa tersebut.

B. Analisis Pasar

Analisis Pasar yang ada saat ini adalah semua lapisan masyarakat yang ada di wilayah

dan lingkungan sekolah: antara lain pasar yang dapat dimanfaatkan

1. Rumah tangga

2. Kantor

3. Sekolah

4. Kantor pelayanan umum

C. Analisis Harga

Karena dilingkungan dan wilayah yang hiterogen maka untuk harga dan barang kita

harus dapat memilih produk yang dapat terjangkau dan bersaing dengan pasar yang ada di

daerah. Perkiraan harga yang SKD (Semi Knouck Down) lebih murah dari product yang dijual

langsung dari pabrik

D. Analisis Mitra Kerjasama

Mitra Kerja sama yang akan digandeng sekolah kami mengikuti petunjuk dari Dit PSMK

yang memiliki akses dengan para importir maupun layanan pengadaan barang. Dalam negeri

maupun luar negeri yang harganya lebih murah

BAB IV

PROGRAM PENGEMBANGAN PEMBELAJARAN WIRAUSAHA PENDUKUNG INDUSTRI KREATIF

A. Koordinasi

Page 14: Contoh Dana Proposal

Dalam melaksanakan program ini koordinasi dan jalinan komunikasi dengan semua pihak

harus dilakukan agar apa yang diamanatkan dari Kepres No 6 tahun 2009 dapat terlaksanan dengan

baik dan lancar. Terutama dengan Dit PSMK Kementrian P:endidikan Nasional.

B. Persiapan Implementasi Program

Persiapan program ini dilaksanakan dengan bimbingan Dit PSM Kementrian

P:endidikan Nasional

C. Pembelian Bahan

Dalam hal pembelian bahan untuk memulai usaha tersebut kami serahkan kepada Dit PSMK

Kementrian P:endidikan Nasional agar dapat terkoordinasi dengan baik.

D. Promosi Dan Pemasaran

Dalam hal promosi dan pemasaran maka pasar yang kami tuju antara lain

1. Rumah tangga

2. Kantor

3. Sekolah

4. Kantor pelayanan umum

5. Pelaporan

Pelaksanaan pelaporan dilakukan minimal 2 kali yaitu pada waktu awal

mulai dan pada akhir kegiatan.

BAB V

PENDANAAN

Page 15: Contoh Dana Proposal

Pelaksanaan program bantuan pembelajaran wirausaha pendukung industri

kreatif pada SMK N 5 Jakarta didanai oleh Direktorat PSMK pada program Kasubdit

Pembelajaran. Adapun alokasi dana tersebut direncanakan dengan RAB sebagai berikut:

RENCANA ANGGARAN DAN BELANJA ( RAB ) DANA BANTUAN PEMBELAJARANWIRAUSAHA INDUSTRI KREATIF

SMK NEGERI 5 JAKARTA

NO NAMA KEGIATAN JUMLAH SATUANHARGA SATUAN

JUMLAH HARGA KETERANGAN

1 Persiapan

a) Rapat Koordinasi 4 kali 1.000.000 4.000.00

0

b) Survey Pasar 2 kali 1.000.000 2.000.00

0

c) Persiapan Implementasi 4 kali 1.000.000 4.000.00

0

d) Persiapan Ruang Produksi 2 Ruang 5.000.000 10.000.000 2 Proses produksi

a) Pembelian bahan utama 50 Unit 3.500.000 175.000.0

00 Komponen utama TV LCD 42"

b) Pembelian bahan pendukung 50 Unit 100.000 5.000.00

0

c) Pengepakan 50 Unit 100.000 5.000.00

0

3 Promosi dan Pemasaran 4 kali 1.000.000 4.000.00

0 4 Lain-lain b. Pelaporan 2 kali 500.000 1.000.000

Jumlah 114 210.000.0

00

BAB VI

PENUTUP

Page 16: Contoh Dana Proposal

Dengn berjalannya program dimaksud diatas akan menambah satu kecakapan bagi

siswa maupun guru dalam ikut serta mengembangkan jiwa wirausaha, sehingga akan

memacu perkembangan kemampuan generasi muda.

Tentu saja dalam perncanaan ini masih banya kekeliruan atau kekurangan untuk

itu penyusun mohon kritik dan sarannya demi perbaikan program ini. Untuk itu kami

mengucapkan terima kasih semoga akan menambah khasanah ke giatan bagi pendidikn

generasi muda.

Dibuat di : Kulon Progo Tanggal : 11 November 2010

Kepala Sekolah

Drs. Syamsul Bachri DjumasaNIP 19540216 197903 1 008