ciri-ciri akhlak mulia

1
Ciri-Ciri Akhlak Mulia by Muhammad - http://khoiruddin.com/ciri-ciri-akhlak-mulia/ Ciri-Ciri Akhlak Mulia Kali ini saya berbagi artikel tentang akhlak, sebagaimana dikutip dari republika.co.id; Yusuf bin Asbath mengatakan, akhlak mulia terangkum dalam 10 hal berikut ini: 1) Tidak memperuncing perbedaan pendapat. 2) Bersikap adil. 3) Menjauhkan diri dari keramaian yang tidak berfaedah. 4) Memperbaiki apa yang tampak tidak baik. 5) Tidak sungkan untuk meminta maaf. 6) Tabah menghadapi segala kepedihan dan kesulitan. 7) Jika menghadapi kegagalan, tidak menyalahkan orang lain, tetapi justru mengintrospeksi diri sendiri. 8) Mencari-cari kekurangan diri sendiri, bukan kekurangn orang lain. 9) Murah senyum kepada semua orang. 10) Bertutur kata santun kepada semua orang. Pada suatu kesempatan, Sahal memaparkan asumsinya ketika ditanya tentang akhlak terpuji. Ia berkata, “Tingkatan dasar dari akhlak terpuji ini adalah mampu bertahan dari cobaan, tidak membalas kejahatan orang lain, dan berlemah lembut kepada orang yang telah berlaku zalim kepadanya. Bahkan, memohonkan ampunan Allah untuknya.” © 2010 - 2012 Khoiruddin.com. Reproduction without explicit permission is prohibited. All Rights Reserved. Dilarang mereproduksi konten tanpa izin tertulis dari kami. Powered by TCPDF (www.tcpdf.org) halaman 1 / 1

Upload: ibrahims-infighter

Post on 14-Sep-2015

234 views

Category:

Documents


5 download

DESCRIPTION

CIRI

TRANSCRIPT

  • Ciri-Ciri Akhlak Muliaby Muhammad - http://khoiruddin.com/ciri-ciri-akhlak-mulia/

    Ciri-Ciri Akhlak Mulia

    Kali ini saya berbagi artikel tentang akhlak, sebagaimana dikutip dari republika.co.id;

    Yusuf bin Asbath mengatakan, akhlak mulia terangkum dalam 10 hal berikut ini:1) Tidak memperuncing perbedaan pendapat.2) Bersikap adil.3) Menjauhkan diri dari keramaian yang tidak berfaedah.4) Memperbaiki apa yang tampak tidak baik.5) Tidak sungkan untuk meminta maaf.6) Tabah menghadapi segala kepedihan dan kesulitan.7) Jika menghadapi kegagalan, tidak menyalahkan orang lain, tetapi justru mengintrospeksi diri sendiri.8) Mencari-cari kekurangan diri sendiri, bukan kekurangn orang lain.9) Murah senyum kepada semua orang.10) Bertutur kata santun kepada semua orang.

    Pada suatu kesempatan, Sahal memaparkan asumsinya ketika ditanya tentang akhlak terpuji. Ia berkata,Tingkatan dasar dari akhlak terpuji ini adalah mampu bertahan dari cobaan, tidak membalas kejahatan oranglain, dan berlemah lembut kepada orang yang telah berlaku zalim kepadanya. Bahkan, memohonkan ampunanAllah untuknya.

    2010 - 2012 Khoiruddin.com.Reproduction without explicit permission is prohibited. All Rights Reserved.Dilarang mereproduksi konten tanpa izin tertulis dari kami.

    Powered by TCPDF (www.tcpdf.org)

    halaman 1 / 1