chapter 6 permintaan asuransi kesehatan

15
Ekonomi Kesehatan OLEH : INDO BENGNGA EMILIATY LAEN SUGI RANTE TANDUNG Slide 18-1 Copyright © 2003 Pearson Education, Inc.

Upload: muhamammadardiansyah

Post on 24-Nov-2015

48 views

Category:

Documents


6 download

TRANSCRIPT

  • Ekonomi KesehatanOLEH :

    INDO BENGNGAEMILIATYLAEN SUGI RANTE TANDUNG

    Slide 18-*

    Copyright 2003 Pearson Education, Inc.

  • Permintaan Terhadap Asuransi Kesehatan^_^

  • Slide 18-*

    Copyright 2003 Pearson Education, Inc.IntroductionEkonomi kesehatan adalah ilmu yang mempelajari suplay dan demand sumber daya pelayanan kesehatandan dampak sumberdaya pelayanan kesehatan terhadap populasi.Ekonomi kesehatan perludi pelajari, karena terdapat hubungan antara kesehatan dan ekonomi. Kesehatan mempengaruhi kondisi ekonomi,dan sebaliknya ekonomimempengaruhi kesehatan. Dalampemikiran rasional, semuaorangingin menjadi sehat. Kesehatan merupakan modal untuk bekerja dan hidup untuk mengembangkan keturunan,sehinggatimbulkeinginanyangbersumber darikebutuhan hidupmanusia. Tentunya demand untuk menjadi sehat tidaklah sama antar manusia. Seseorang yang kebutuhan hidupnya sangat tergantungpadakesehatannyatentuakanmempunyai demand yanglebihtinggiakanstatus kesehatannya.

  • Slide 18-*

    Copyright 2003 Pearson Education, Inc.

    Asuransi berasal dari istilah Verzekering (Belanda) Assurance atau insurance (Inggris). Asuransi yang berarti pertanggungan atau perlindungan atas suatu objek dari ancaman bahaya yang menimbulkan kerugian (Rahman, 2009).

    Devinisi Asuransi

  • Slide 18-*

    Copyright 2003 Pearson Education, Inc.LanjutanMark R. Green (Principle of Insurance) - Asuransi adalah suatu unit ekonomi yang menanggulangi resiko dengan cara menggabungkan berbagai pihak yang memiliki situasi yang sama, dalam menghadapi sautu kerugian keuangan, yang timbul secara tidak diduga ke dalam suatu pengelolaan (economics sense) - Asuransi adalah suatu perjanjian antara penanggung dan tertanggung, di mana penanggung dengan suatu imbalan (consideration = premi) akan mengambil alih beban kerugian keuangan yang dialami oleh tertanggung, yang timbul secara tidak terduga (legal sense).Undang-Undang Nomor 2 tahun 1992Asuransi atau pertanggungan adalah perjanjian antara dua pihak atau lebih, dengan mana pihak penanggung mengikatkan diri kepada tertanggung, dengan menerima premi asuransi, untuk memberikan penggantian kerugian keuangan tertanggung karena kerugian, kerusakan atau kehilangan keuntungan yang diharapkan, atau tanggung jawab hukum, ayng timbul dari suatu peristiwa yang tidak pasti; atau Untuk melakukan pembayaran sejumlah uang yang didasarkan atas meninggal atau hidupnya seseorang yang dipertanggungkan.

  • Slide 18-*

    Copyright 2003 Pearson Education, Inc.Sejarah Lahirnya Asuransi KesehatanPemerintah Indonesia sudah mulai mencoba memperkenalkan prinsip asuransi sejak tahun 1947. Seperti juga yang berkembang di negara maju, asuransi kesehatan berkembang dimulai dengan asuransi sosial dalam bidang kecelakaan dan penyakit akibat kerja. Pada waktu itu Pemerintah mewajibkan semua perusahaan untuk mengasuransikan karyawannya terhadap kecelakaan dan penyakit akibat kerja. Namun demikian, karena situasi keamanan dalam negeri pasca kemerdekaan belum stabil, maka upaya tersebut belum memungkinkan untuk terlaksana dengan baik (Thabrany, 2003).

  • Slide 18-*

    Copyright 2003 Pearson Education, Inc.

    Jenis-Jenis Asuransi Kesehatan

    Ditinjau dari hubungan ketiga komponen asuransi 1. Asuransi tripartied; apabila ketiga komponen asuransi terpisah satu sama lain dan masing-masing berdiri sendiri. 2.Asuransi bipartied; Penyelenggara Pelayanan Kesehatan (PPK) dapat merupakan milik atau dikontrol oleh perusahaan asuransi. Ditinjau dari Kepemilikan Badan Penyelenggara 1. Asuransi kesehatan pemerintah 2 . Asuransi kesehatan swasta

  • Lanjutan Ditinjau dari Peranan Badan Penyelenggara Asuransi 1. Bertindak sebagai pengelola dana 2. Bertindak sebagai penyelenggara pelayanan kesehatanDitinjau dari Jenis Pelayanan yang Ditanggung 1. Menanggung seluruh jenis pelayanan kesehatan2. Menanggung sebagian pelayanan kesehatanDitinjau dari Jumlah Dana yang Ditanggung 1. seluruh biaya kesehatan yang diperlukan ditanggung oleh badan penyelenggara2. Sebagian biaya kesehatan yang ditanggung oleh badan penyelenggara

    Slide 18-*

    Copyright 2003 Pearson Education, Inc.

  • Slide 18-*

    Copyright 2003 Pearson Education, Inc.Faktor yang mempengaruhi permintaan asuransi kesehatanMenurut Trisnantoro (2005), permintaan (demand) untuk layanan kesehatan termasuk asuransi kesehatan memiliki beberapa hal yang membedakan dengan pendekatan tradisional demand dalam sektor lain.Yang diinginkan masyarakat atau konsumen adalah kesehatan bukan pelayanan kesehatan. Masyarakat tidak membeli kesehatan dari pasar secara pasif, masyarakat menggunakan waktu untuk usaha-usaha peningkatan kesehatan, di samping menggunakan pelayanan kesehatan.Kesehatan dapat dianggap sebagai bahan investasi karena tahan lama dan tidak terdeprisiasi dengan segera.

  • Slide 18-*

    Copyright 2003 Pearson Education, Inc.Ditinjau dari sisi pelanggan, para pelanggan biasanya tidak mengetahui dengan detil setiap variabel pelayanan yang ada pada perusahaan penyedia jasa layanan. Akibatnya pelanggan dapat terkecoh dalam memilih suatu perusahaan asuransi. Oleh karena itu, diperlukan adanya pengukuran gap untuk mengetahui adanya perbedaan antara kenyataan yang diterima pelanggan dengan harapan pelanggan (Foedjiawati dan Semuel, 2007).

    Pesarta dalam Asuransi Kesehatan

  • Slide 18-*

    Copyright 2003 Pearson Education, Inc.

    Komponen Masukan Komponen Proses Komponen Keluaran Komponen Dampak

    Sistem Pelayanan Asuransi Kesehatan

  • Slide 18-*

    Copyright 2003 Pearson Education, Inc.

    Fungsi Asuransi Kesehatan

    Primary function (fungsi primer)Risk TransferCommon Pool Equitable premiumsSubsidiary function (fungsi subsider) Stimulus to business enterprise Loss prevention Loss controlManfaat social (social benefits) Tabungan (savings)

  • Lanjutan..

    Other related functionDana investasi (investment of funds) Pendapatan jasa (invisible earnings)

    Slide 18-*

    Copyright 2003 Pearson Education, Inc.

  • Kesimpulan.Ekonomi kesehatan adalah ilmu yang mempelajari suplay dan demand sumber daya pelayanankesehatandan dampak sumberdaya pelayanan kesehatan terhadap populasi.Ekonomi kesehatan perludipelajari, karena terdapat hubungan antara kesehatan dan ekonomi. Kesehatan mempengaruhi kondisiekonomi,dan sebaliknya ekonomimempengaruhi kesehatan. Dalampemikiran rasional, semuaorangingin menjadi sehat. Kesehatan merupakan modal untuk bekerja dan hidup untuk mengembangkanketurunan,sehinggatimbulkeinginanyangbersumber darikebutuhanhidupmanusia.Dengan pendekatan sistem, secara sederhana pelayanan asuransi terdiri dari komponen masukan, proses, keluaran dan dampak serta dipengaruhi oleh beberapa faktor.Ada beberapa manfaat asuransi kesehatan selain mendekatkan akses masyarakat terhadap pelayanan kesehatan antara lain :- Asuransi merubah peristiwa tidak pasti menjadi pasti dan terencana- Asuransi membantu mengurangi risiko perorangan ke risiko sekelompok orang dengan cara perangkuman risiko (risk pooling).

    Slide 18-*

    Copyright 2003 Pearson Education, Inc.

  • Sekian dan Terima kasih ^_^

    Pendidikan adalah Senjata yang Paling Mematikan, karena dengan itu Anda dapat Mengubah Dunia

    Slide 18-*

    Copyright 2003 Pearson Education, Inc.

    *********