cara menghilangkan title bar atau none border style pada mdi form

Upload: nenx-nna-alluunnddhh-3694

Post on 07-Jul-2015

328 views

Category:

Documents


4 download

TRANSCRIPT

Cara Menghilangkan Title Bar atau None BorderStyle Pada MDI FormIlmal Yakin, Kamis, 16 September 2010 Ada kalanya kita menginginkan seluruh layar dapat kita modifikasi tampilannya, tanpa harus terbatasi oleh title bar atau pun status bar, jika itu yang anda ingin kan silahkan simak ulasannya berikut ini Pada form yang biasa hal ini tentulah sangat mudah untuk dilakukan, karena kita tinggal set didalam Properti nya BorderStyle = 0 - None, tapi lain hal nya dengan MDI Form, untuk menghilangkan Title Bar pada MDI Form kita perlu memanggil beberap fungsi API. Tambahlah sebuah MDI Form kedalam project melalui Project -> Add MDI Form, dan sebuah Module melalui menu Project -> Add Module Double klik Module1, dan ketikkan kode berikut :Private Declare Function GetWindowLong Lib "USER32" Alias _ "GetWindowLongA" (ByVal hwnd As Long, ByVal nIndex As Long) As Long Private Declare Function SetWindowLong Lib "USER32" Alias _ "SetWindowLongA" (ByVal hwnd As Long, ByVal nIndex As Long, _ ByVal dwNewLong As Long) As Long Private Const GWL_STYLE = (-16) Private Const WS_BORDER = &H800000 Private Const WS_CAPTION = &HC00000 Public Sub MDINoBorder(ByRef nFormHWND As Long) Dim sHandle As Long On Error GoTo errMDINoBorder sHandle = GetWindowLong(nFormHWND, GWL_STYLE) sHandle = sHandle And Not WS_CAPTION SetWindowLong nFormHWND, GWL_STYLE, sHandle Exit Sub errMDINoBorder: MsgBox "[" & Err.Number & "] - " & Err.Description, _ vbExclamation, "MDI No Border Error" End Sub

Lalu double klik MDIForm1, dan ketikkan kode berikut :Private Sub MDIForm_Activate() MDINoBorder Me.hwnd End Sub

Sebelum project kita jalan kan anda tentukan dulu StartUp Object nya berada pada MDIForm1, cara nya dari menu Project -> Project1 Properties..., dan pastikan pada opsi StartUp Object anda pilih MDIForm1

Jalankan project dengan menekan tombol F5, dan lihat hasilnya nah sekarang MDIForm pada project anda tidak memiliki Title Bar, seluruh form milik anda, terserah mau di isi dengan apa

Jika anda suka dengan tutorial ini jangan lupa untuk mengisikan komentar. Selamat mencoba.

Membuat Penunjuk Waktu Dengan File Suara Pada Visual Basic 6.0Ilmal Yakin, Kamis, 30 Desember 2010 Iseng-iseng buat project penunjuk waktu yuk.... tapi dilengkapi dengan suara yang akan mengucapkan jam dan menit dari waktu yang berjalan. Pengembangan lanjut dari project seperti ini bisa kita lihat pada bank-bank umum atau rumah sakit yang menerapkan sistem antrian yang terkomputerisasi, dimana customer atau pasien akan diberi no. urut dan akan dipanggil berdasarkan no. urut tersebut, tentu anda pernah melihat hal seperti ini bukan. Sekarang kita kembali ke project penunjuk waktu, Sebelum memulai pembuatan project anda harus mempersiapkan file-file suara yang mengucapkan kata-kata berikut ini : LEBIH MENIT PUKUL 1...59 Setelah anda selesai merekam file-file pendukung yang diperlukan, kita bisa lanjutkan dengan membuat projectnya, buat sebuah project baru (Standard.exe), tempatkan sebuah label dengan ukuran font : 24 style : Bold, command button dengan caption : "Bicara", dan sebuah Timer dengan nilai Interval : 1000 Klik menu View -> Code dan masukkan kode dibawah iniPrivate Declare Function SndPlaySound Lib "winmm.dll" Alias "sndPlaySoundA" (ByVal lpszSoundName As String, ByVal uFlags As Long) As Long Dim Dim Dim Dim Dim p As String suara(1 To 59) As String pukul As String menit As String lebih As String

Private Sub Command1_Click() Dim a As Integer Dim b As Integer Dim index As Integer SndPlaySound pukul, 0 a = Val(Mid$(Time$, 1, 2)) b = Val(Mid$(Time$, 4, 2)) If b = 0 Then If a > 0 And a > dan