bedah mikro periodontal

27
Bedah Mikro PERIODONTAL ALFINA SUBIANTORO | SITI FILZAH BT FARIDU DRG. AINI HARIYANI.,SP.P ©JUNE

Upload: universitas-sumatera-utara

Post on 21-Dec-2014

377 views

Category:

Documents


5 download

DESCRIPTION

Bedah Mikro Periodontal Departemen : Periodonsia Universitas : Universitas Sumatera Utara Dosen Pembimbing : drg. Aini Hariyani Nasution, Sp.Perio Presentator : Alfina Subiantoro (c)Medan, 17 Juni 2014

TRANSCRIPT

Page 1: Bedah Mikro Periodontal

Bedah Mikro

PERIODONTALALFINA SUBIANTORO | SITI FILZAH BT FARIDUDDIN

DRG. AINI HARIYANI.,SP.PERIO©JUNE 2014

Page 2: Bedah Mikro Periodontal

PENDAHULUAN

SISTEM MAGNIFIKASI

INSTRUMEN BEDAH MIKRO

KEBUTUHAN AHLI BEDAH

PERANAN BEDAH MIKRO

BEDAH MIKRO

PERIODONTAL

Page 3: Bedah Mikro Periodontal

– Pendahuluan

Bedah Mikro Periodontal : Peningkatan dalam teknik bedah dasar baik dengan menggunakan mikroskop bedah dan ketajaman

visual bidang operasi

Page 4: Bedah Mikro Periodontal

Visualisasi yang sangat baik dari bidang operasi melalui mikroskop

Luka traumatis yang paling minimum

Meningkatnya keterampilan ahli bedah

– Pendahuluan

Page 5: Bedah Mikro Periodontal

PENDAHULUAN

SISTEM MAGNIFIKASI

INSTRUMEN BEDAH MIKRO

KEBUTUHAN AHLI BEDAH

PERANAN BEDAH MIKRO

BEDAH MIKRO

PERIODONTAL

Page 6: Bedah Mikro Periodontal

Magnifying loupes

Mikroskop Bedah

Lup Sederhana

Compound Lup

Lup Prisma Teleskopik

Page 7: Bedah Mikro Periodontal

BAGIAN-BAGIAN LUP

Page 8: Bedah Mikro Periodontal

Lup sederhana terdiri dari sepasang lensa tunggal, lensa positif, dan lensa meniskus dua sisi. Setiap lensa memiliki dua permukaan pembiasan. Biaya yang terjangkau adalah satu-satunya keuntungan dari lup sederhana.

Kekurangannya :1. Lup sederhana sangat dipengaruhi oleh bentuk dan warna, yang merusak citra

objek yang sedang dilihat.2. Lup sederhana tidak cocok digunakan dalam masalah dental yang melampaui

perbesaran diameter 1,5 dimana jarak kerja dan kedalaman lapangan terganggu.

LUP SEDERHANA

Page 9: Bedah Mikro Periodontal

Lup ini menggunakan beberapa lensa konvergen dengan intervensi ruang udara daya tambahan pembiasan, pembesaran, jarak kerja dan kedalaman lapangan.

Lensa akromatik yang digunakan terdiri dari dua lensa kaca yang bergabung dengan bahan asli resin. Lup ganda biasanya dipasang di dalam atau pada kacamata.

(-) Lup ganda ini tidak efesien pada pembesaran yang melebihi diameter 3.

LUP GABUNGAN(Compound Loupe)

Page 10: Bedah Mikro Periodontal

Lup prisma teleskopik : jenis lup terbaik bila dibandingkan dengan ketiga lup lainnya. Lup ini menggunakan Schmidt atau rooftop prisms memperpanjang lintasan cahaya melalui serangkaian refleksi cermin kembali dalam elemen lensa, melipat cahaya secara visual sehingga barrel dapat dipendekkan.

Keuntungannya :a . Perbesaran yang lebih baikb . Kelebaran yang lebih luas dari lapanganc . Jarak kerja yang lebih panjangd . Bidang pandang yang lebih besar daripada bidang pandang jenis lup lainnya

LUP PRISMA TELESKOPIK

Page 11: Bedah Mikro Periodontal

– Lup Prisma Teleskopik

Bagian barrel dari lup prisma teleskopik cukup pendek untuk dipasang di kedua frame kacamata atau diikat di kepala. Namun, peningkatan berat lup prisma teleskopik dengan perbesaran di atas 3x membuat pemasangan headband lebih nyaman dan stabil dari frame

kacamata yang digunakan.

Page 12: Bedah Mikro Periodontal

Sistem lensa lengkap yang bisa melihat penampakan binocular dengan perbesaran sekitar 4x sampai 40x. Kedua berkas cahaya jatuh secara paralel ke retina pengamat sehingga tidak perlu daya konvergasi mata dan kebutuhan otot mata yang digunakan sangat minimal.

Mikroskop bedah terdiri dari magnification changer, lensa objektif, lighting unit, tabung binocular dan eyepieces

MIKROSKOP BEDAH

Page 13: Bedah Mikro Periodontal

TRIAD MIKRO : Iluminasi, Magnifikasi, dan Peningkatan keterampilan dalam kemampuan bedah.

Keuntungan mikroskop : kenyamanan operator yang lebih besar dan pandangan yang sama dapat diberikan pada mahasiswa juga dapat diproyeksikan pada monitor dengan tujuan untuk proses belajar mengajar dan mencapai pekerjaan tim yang lebih baik, selain itu juga bisa untuk merekam proses operasi.

MANFAAT MIKROSKOP BEDAH

Page 14: Bedah Mikro Periodontal

PENDAHULUAN

SISTEM MAGNIFIKASI

INSTRUMEN BEDAH MIKRO

KEBUTUHAN AHLI BEDAH

PERANAN BEDAH MIKRO

BEDAH MIKRO

PERIODONTAL

Page 15: Bedah Mikro Periodontal

– Desain Instrumen Mikro

Desain instrumen ini memiliki panjang sekitar 18cm tapi kebanyakan lebih kecil, dan sering ditemukan 10x lipat lebih kecil.

Pegangannya memiliki penampang membulat dengan diameter cross-sectional untuk meningkatkan gerakan rotari juga menggunakan pegangan yang presisi.

Berat masing-masing instrumen maksimum dari 15 gram sampai 20 gram karena untuk menghindari kelelahan otot lengan dan tangan.

Instrumen ini terbuat dari titanium untuk mengurangi beratnya dan mencegah magnetisasi.

Instrumen ini memiliki permukaan lapisan yang berwarna untuk menghindari efek silau dari logam yang tidak menguntungkan pada mikroskop bedah.

Page 16: Bedah Mikro Periodontal

Digunakan pisau bedah opthalmic, mata pisau dan pisau bedah mikro Castroviejo.

Pisau opthalmic mempunyai keuntungan : ketajamannya lebih baik dan tersedia dalam ukuran kecil. Pisau ophtalmic secara kimiawi dapat ditajamkan tanpa harus mengasah ke batu sehingga ketajamannya dapat menghasilkan tepi luka yang tepat

PISAU BEDAH &

MATA PISAU

Page 17: Bedah Mikro Periodontal

BAHAN JAHITAN

Diameter jarum harus diratakan untuk stabilisasi jarum pada holder

untuk bedah mikro periodontal, circular needle ukuran 3/8 " yang

digunakan umumnya mendapatkan hasil yang optimal.

Panjang, yang diukur sepanjang kelengkungan jarum dari ujung ke ujung proksimal dari kunci jarum, diperpanjang dari 5 mm sampai

13 mm, tergantung bidang bedah.

Untuk jahitan papilla panjang jarum harus di antara 11-13 mm. Sebuah jarum spatula

memiliki panjang 6.6 mm dan memiliki kelengkungan 140o.

Digunakan microsutures 7-0 dan 9-0. Sudut masuknya jarum dan

keluar lebih kurang dari 90o. Jahitan harus melintasi garis sayatan secara oblique dan

bukan tegak lurus.

Page 18: Bedah Mikro Periodontal

“Reverse cutting needle lebih kuat daripada round-body needle dan memiliki kelebihan untuk penetrasi gingiva fibrosis”

>

Page 19: Bedah Mikro Periodontal

Needle holder harus lengkap dengan kunci kerja yang tidak melebihi kekuatan penguncian 50 gram. Gaya penguncian yang tinggi dapat memicu tremor dan mengurangi sensasi pergerakan.

NEEDLE HOLDER

Laschal microscissor dengan ujung gunting yang kecil.

GUNTING

Page 20: Bedah Mikro Periodontal

Sebagai inovasi, pinset bedah dirancang sebagai instrumen kombinasi. Instrumen ini berubah menjadi pinset bedah pada ujungnya.

Kombinasi ini baik untuk penutupan mucosal flaps dan mengikat benang tanpa merubah instrumen yang digunakan. Untuk menghindari sliding benang ketika diikat, ujung pinset memiliki permukaan datar atau cross-hatced. Alat ini harus dirancang untuk dapat menggunakan fine needle dan rough needle.

Ketika ditutup, tidak ada cahaya yang melewati tip. Alat pengunci membantu pelaksanaan gerakan rotasi yang terkontrol pada instrumen tanpa tekanan.

PINSET BEDAH DANPINSET ANATOMIS

Page 21: Bedah Mikro Periodontal

PENDAHULUAN

SISTEM MAGNIFIKASI

INSTRUMEN BEDAH MIKRO

KEBUTUHAN AHLI BEDAH

PERANAN BEDAH MIKRO

BEDAH MIKRO

PERIODONTAL

Page 22: Bedah Mikro Periodontal

Pelatihan bedah mikro berupaya untuk meningkatkan terlatihnya otot-otot motorik tangan, lengan dan pelatihan kemampuan kognitif seorang

klinisi.

Waktu yang direkomendasikan untuk

pemula adalah satu sampai dua jam per minggu selama

kurang lebih 3 bulan.

Dalam manajemen waktu saat melakukan teknik menjahit, pegangan

instrumen dan keahlian teknik penjahitan dapat distandarisasi

sehingga ahli bedah dapat benar-benar berkonsentrasi pada prosedur

bedah.

Posisi duduk klinisi harus disesuaikan sehingga bagian

atas tubuh simetris dan lengan bawah dan tangan mendapat

dukungan kekuatan yang baik.

KEBUTUHANAHLI BEDAH

Page 23: Bedah Mikro Periodontal

PENDAHULUAN

SISTEM MAGNIFIKASI

INSTRUMEN BEDAH MIKRO

KEBUTUHAN AHLI BEDAH

PERANAN BEDAH MIKRO

BEDAH MIKRO

PERIODONTAL

Page 24: Bedah Mikro Periodontal

Alasan bedah mikro telah diterima oleh beberapa periodontist bukan karena

berkurangnya morbiditas (angka kesakitan) melainkan, penampilan akhir bedah mikro

unggul daripada operasi konvensional

Sayatan yang bersih

Trauma yang berkurang pada daerah bedah

Aposisi luka yang lebih dekat & pendarahan

yang minimal

Page 25: Bedah Mikro Periodontal

Dalam bedah plastik periodontal, hasil estetika dan fungsional sama-sama penting. Teknik bedah mikro dapat memperoleh estetika optimal dalam

bedah mikro gingiva ketika parameter yang mendukung diperoleh, yaitu pelatihan teori dan latihan dari ahli bedah, alat bantu pandang yang

diperlukan, instrumen dan teknik jahitan.

Page 26: Bedah Mikro Periodontal

KEUNTUNGAN

BEDAH MIKRO

PERIODONTAL

Meningkatkan estetika

Penyembuhan yang cepat

Berkurangnya rasa ketidaknyamanan

Invasif yang minimal

Mengurangi kelelahan sewaktu bedah dan menghindari terjadinya keadaan

patologis pada tulang belakang

Meningkatkan kepuasan pasien.

Page 27: Bedah Mikro Periodontal

Alfina Subiantoro - Siti Filzah Bt FariduddinPaper Perio, 16 Juni 2014===

TERIMA KASIH

Dhingra VJS, Bathla S. Periodontics Revisited. Section 6 : Non-surgical Therapy and Surgical Therapy; 411-5.