bahan

2
Di dusun saya terdapat sebuah sungai yang mengalir. Sungai itu setiap hari digunakan penduduk untuk mandi, mencuci dan memasak. Sungainya berjarak kira-kira 0,5-1 km dari rumah penduduk. Di sungai itu terdapat 3 tempat untuk mandi, mencuci, dsb, yaitu di barat dusun, di tengah dusun dan di timur dusun Mata air adalah sebuah keadaan alami di mana air tanah mengalir keluar dari akuifer menuju permukaan tanah . Mata air merupakan bagian dari hidrosfer . (https://id.wikipedia.org/wiki/Mata_air ) Air adalah senyawa yang penting bagi semua bentuk kehidupan yang diketahui sampai saat ini di Bumi, [1] [2] [3] tetapi tidak di planet lain. (https://id.wikipedia.org/wiki/Air ) Sumur atau perigi adalah sebuah sumber air yang digali. Namun selain sumber air, sumur juga bisa merupakan sumber minyak atau gas . Sebuah sumur tradisional biasanya berupa lubang yang agak besar dan diberi tembok bulat pinggirnya. Biasanya lalu air ditimba dengan sebuah ember . Sumur-sumur modern, terutama di Indonesia di daerah perkotaan, biasanya kecil dan hanya sebesar pipa pralon saja. Airnya disedot dengan sebuah piranti listrik yang sering disebut dengan nama "pompa air ". (https://id.wikipedia.org/wiki/Sumur ) Sumur Air Tanah Dalam (SATD) adalah sarana penyediaan air bersih berupa sumur dalam yang dibuat dengan membor tanah pada kedalamanmuka air minimal 7 meter dari permukaan tanah. Kedalaman dasar pada umumnya lebih dari 30 meter sehingga diperoleh air sesuai dengan yang diinginkan. Lubang sumur adalah lubang yang dibuat sampai kedalaman tertentu, menggunakan bor yang digerakkan oleh tenaga manusia atau tenaga mesin; Pompa tangan adalah alat untuk menaikkan air dari dalam tanah kepermukaan tanah dan digerakkan tenaga manusia;

Upload: giyonx

Post on 16-Feb-2016

217 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: bahan

Di dusun saya terdapat sebuah sungai yang mengalir. Sungai itu setiap hari digunakan penduduk untuk mandi, mencuci dan memasak. Sungainya berjarak kira-kira 0,5-1 km dari rumah penduduk.

Di sungai itu terdapat 3 tempat untuk mandi, mencuci, dsb, yaitu di barat dusun, di tengah dusun dan di timur dusun

Mata air adalah sebuah keadaan alami di mana air tanah mengalir keluar dari akuifer menuju permukaan tanah. Mata air merupakan bagian dari hidrosfer. (https://id.wikipedia.org/wiki/Mata_air)

Air adalah senyawa yang penting bagi semua bentuk kehidupan yang diketahui sampai saat ini di Bumi,[1][2][3] tetapi tidak di planet lain. (https://id.wikipedia.org/wiki/Air)

Sumur atau perigi adalah sebuah sumber air yang digali. Namun selain sumber air, sumur juga bisa merupakan sumber minyak atau gas.

Sebuah sumur tradisional biasanya berupa lubang yang agak besar dan diberi tembok bulat pinggirnya. Biasanya lalu air ditimba dengan sebuah ember. Sumur-sumur modern, terutama di Indonesia di daerah perkotaan, biasanya kecil dan hanya sebesar pipa pralon saja. Airnya disedot dengan sebuah piranti listrik yang sering disebut dengan nama "pompa air". (https://id.wikipedia.org/wiki/Sumur)

Sumur Air Tanah Dalam (SATD) adalah sarana penyediaan air bersih berupa sumur dalam yang dibuat dengan membor tanah pada kedalamanmuka air minimal 7 meter dari permukaan tanah. Kedalaman dasar pada umumnya lebih dari 30 meter sehingga diperoleh air sesuai dengan yang diinginkan.

Lubang sumur adalah lubang yang dibuat sampai kedalaman tertentu, menggunakan bor yang digerakkan oleh tenaga manusia atau tenaga mesin;

Pompa tangan adalah alat untuk menaikkan air dari dalam tanah kepermukaan tanah dan digerakkan tenaga manusia;

Pompa Tangan Dalam adalah pompa tangan yang struktur silinder rod-nya terpisah dengan badan pompa (Dibawah muka air tanah minimum)

Soket adalah asesoris untuk menyambung pipa PVC atau pipa besi dengan diameter pipa relatif kecil. (http://www.dimsum.its.ac.id/id/?page_id=98)