bab iii umi - tung ku lucu

Upload: ivan-bagaskara

Post on 10-Jan-2016

12 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Bab III Umi - Tung Ku Lucu Bab III Umi - Tung Ku Lucu Bab III Umi - Tung Ku Lucu Bab III Umi - Tung Ku Lucu

TRANSCRIPT

BAB IIIMATERI DAN MEODE

GURUPAUD MelatiTungKu Lucu (Kantung Buku Lucu)Sasaran program TungKu Lucu adalah tenaga pengajar atau guru di PAUD Melati. PAUD Melati dijadikan sebagai lokasi untuk mengadakan pelatihan membuat kantung buku lucu (TungKu Lucu).METODE PENERAPANPAUD MelatiTungKu Lucu (Kantung Buku Lucu)Metode yang digunakan dalam pelaksanaan membuat kantung buku lucu (TungKu Lucu), yaitu :

Pelatihan

Program TungKu Lucu ini dilakukan dalam bentuk pelatihan yang ditujukan kepada tenaga pengajar atau guru di PAUD Melati untuk guru membuat kantung buku yang lucu atau menarik untuk anak dan bertujuan untuk menampung buku-buku cerita.

Praktik langsung

Metode praktek langsung membuat kantung buku lucu (TungKu Lucu) dilakukan oleh tenaga pengajar atau guru PAUD Melati secara bersama-sama dengan cara mengikuti instruksi akan cara-cara yang diberikan untuk membuat kantung buku lucu (TungKu Lucu).PELAKSANAAN KEGIATAN PAUD MelatiTungku Lucu (Kantung Buku Lucu)Penanggung jawab

Umi Kulsum TriyaniTanggal pelaksanaan20 Agustus 2015Pukul13.00 16.30Tempat pelaksanaanPAUD MelatiPemateriUmi Kulsum Triyani

Proses pelaksanaan program pelatihan TungKu Lucu :

20 Agustus 2015: Program pelatihan pembuatan TungKu Lucu (Kantung Buku Lucu) dilakukan mulai dari pukul 13.00 sampai pukul 16.30 WIB. Program dimulai dengan penjelasan mengenai tujuan dilakukan program pelatihan pembuatan kantung buku lucu (TungKu Lucu). Setelah itu dilaksanakan pembuatan kantung buku dan dilaksanakan secara seksama dengan mengikuti instruksi akan cara-cara yang diberikan untuk membuat kantung buku tersebut. Kemudian dilakukan sesi foto hasil karya kantung buku yang sudah dibuat.

EVALUASI KEGIATAN PAUD MelatiTungKu Lucu (Kantung Buku Lucu)

Saat berlangsungnya program pelatihan pembuatan kantung buku yang dilaksanakan di PAUD Melati berjalan sesuai rencana. Namun program tersebut hanya dihadiri oleh 2 orang tenaga pengajar saja yang dapat menyempatkan diri untuk melakukan program pelatihan pembuatan kantung buku. Empat orang guru berhalanganm untuk hadir.

BAB IVHASIL DAN PEMBAHASANHasil Kegiatan PAUD MelatiTungKu Lucu (Kantung Buku Lucu) : Program pelatihan pembuatan kantung buku mendapatkan tanggapan yang baik oleh peserta pelatihan atau guru PAUD Melati. Peserta didik dapat berkerjasama dengan baik hingga akhir pelatihan. Dari hasil karya yang dibuat oleh peserta pelatihan, terlihat peserta memberikan sedikit inovasi terhadap karyanya yang dibuat. Terdapat guru yang menanmbahkan bros pada hasil kantung bukunya lalu ada pula guru yang memberi atau membuat jahitan untuk membatasi buku dengan buku lain yang disampingnya.

PembahasanPAUD MelatiTungku Lucu (Kantung Buku Lucu) :Faktor Pendukung Faktor pendukung pada saat pelaksanaan program pelatihan pembuatan kantung buku (TungKu Lucu) adalah respon dan penerimaan guru PAUD Melati yang positif menerima mahasiswa KKN untuk melaksanakan pelatihan dan bersedia untuk memberikan tempat untuk pelaksaan program pelatihan tersebut. Peserta pelatihan atau guru PAUD Melati juga mempersiapkan bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat kantung buku, yaitu bahan atau baju yang sudah tidak terpakai.

Faktor Penghambat Pada saat pelaksanaan program pelatihan pembuatan kantung buku (TungKu Lucu) dirasa tidak terdapat faktor penghambat yang berarti. Hanya saja program pelatihan tersebut tidak dapat diberikan kepada sluruh peserta pelatihan atau guru PAUD Melati karena terdapat guru yang sedang berhalangan hadir.

Tindak Lanjut/ Kelanjutan ProgramSetelah berakhirnya program peserta pelatihan atau guru PAUD Melati berencana akan memasangkan kantung buku di sisi tembok untuk meletakan buku-buku bacaan dan buku kerja siswa atau LKS.