bab iii pembahasan - repository.bsi.ac.id · sejarah dan perkembangan perusahaan bergerak pada...

25
18 BAB III PEMBAHASAN 3.1. Tinjauan Umum Perusahaan 3.1.1. Sejarah dan Perkembangan Perusahaan Bergerak pada tahun 1994, resmi dibuka tahun 2006. PT Koentokoesniohadi Agency Bekasi bergabung dengan PT Snapcart Digital Indonesia (SDI) September 2015. Mendapat pekerjaan dari SDI, kegiatan ini awalnya memanfaatkan jaringan komputer yang kegiatannya memproses data dari SDI. Pada saat itu SDI sedang proses pembentukan Mei 2015, uji coba mulai memasarkan di lokal sejak bulan September 2015 dan sampai sekarang. SDI yang merupakan startup besutan Ardent Capital pada awal tahun 2016 telah memperoleh investasi pra seri-A sebesar US$ 1,6 juta (sekitar Rp 22 miliar). Adapun investor yang ikut serta dalam putaran investasi tersebut adalah Wavemaker Partners, SMDV (Sinar Mas Digital Venture), Ardent Capital, dan SPH (Singapore Press Holdings) Media Fund (badan investasi dari Singapore Press Holding). SDI menerangkan, yang menjadi target terdekat Snapcart saat ini adalah ekspansi ke sejumlah negara ASEAN. Dengan targetnya yaitu Malaysia, Vietnam, dan Thailand. Saat ini, selain Indonesia, Snapcart telah digunakan di Filipina. Sejak diluncurkan September 2015, Snapcart telah mengantongi 600.000 unduhan dari piranti mobile Android.

Upload: others

Post on 31-Oct-2020

1 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id · Sejarah dan Perkembangan Perusahaan Bergerak pada tahun 1994, resmi dibuka tahun 2006. PT Koentokoesniohadi Agency Bekasi bergabung dengan

18

BAB III

PEMBAHASAN

3.1. Tinjauan Umum Perusahaan

3.1.1. Sejarah dan Perkembangan Perusahaan

Bergerak pada tahun 1994, resmi dibuka tahun 2006. PT

Koentokoesniohadi Agency Bekasi bergabung dengan PT Snapcart Digital

Indonesia (SDI) September 2015. Mendapat pekerjaan dari SDI, kegiatan ini

awalnya memanfaatkan jaringan komputer yang kegiatannya memproses data dari

SDI. Pada saat itu SDI sedang proses pembentukan Mei 2015, uji coba mulai

memasarkan di lokal sejak bulan September 2015 dan sampai sekarang.

SDI yang merupakan startup besutan Ardent Capital pada awal tahun

2016 telah memperoleh investasi pra seri-A sebesar US$ 1,6 juta (sekitar Rp 22

miliar). Adapun investor yang ikut serta dalam putaran investasi tersebut adalah

Wavemaker Partners, SMDV (Sinar Mas Digital Venture), Ardent Capital, dan

SPH (Singapore Press Holdings) Media Fund (badan investasi dari Singapore

Press Holding).

SDI menerangkan, yang menjadi target terdekat Snapcart saat ini adalah

ekspansi ke sejumlah negara ASEAN. Dengan targetnya yaitu Malaysia, Vietnam,

dan Thailand. Saat ini, selain Indonesia, Snapcart telah digunakan di Filipina.

Sejak diluncurkan September 2015, Snapcart telah mengantongi 600.000 unduhan

dari piranti mobile Android.

Page 2: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id · Sejarah dan Perkembangan Perusahaan Bergerak pada tahun 1994, resmi dibuka tahun 2006. PT Koentokoesniohadi Agency Bekasi bergabung dengan

19

3.1.2. Visi dan Misi Perusahaan

1. Visi:

Menyediakan kesempatan tambahan uang saku bagi masyarakat khususnya

mahasiswa dan lingkungan sekitar.

2. Misi :

a. Untuk menyediakan data yang akurat.

b. Memenuhi tenggak waktu yang diminta atau diberikan.

c. Meningkatkan kerja karyawan menjadi lebih baik lagi.

3.1.3. Struktur dan Tata Kerja Perusahaan

Struktur Organisasi PT Koentokoesniohadi Agency Bekasi

Sumber: PT Koentokoesniohadi Agency Bekasi (2018)

Gambar III.1 Struktur Organisasi

Page 3: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id · Sejarah dan Perkembangan Perusahaan Bergerak pada tahun 1994, resmi dibuka tahun 2006. PT Koentokoesniohadi Agency Bekasi bergabung dengan

20

Tugas dan fungsi dari Struktur Organisasi PT Koentokoesniohadi Agency Bekasi

adalah sebagai berikut:

1. Direktur

a. Menjalankan bisnis perusahaan.

b. Memimpin seluruh karyawan dalam menjalankan bisnis perusahaan.

c. Menetapkan kebijakan-kebijakan perusahaan.

d. Menetapkan dan merumuskan strategi bisnis perusahaan.

e. Memilih staf-staf yang membantu di bawahnya, biasanya level General

Manager, senior manager bahkan manager.

f. Menyetujui anggaran tahunan perusahaan.

g. Menyampaikan laporan kepada pemegang saham.

h. Meningkatkan kinerja perusahaan.

2. Manajer

a. Memimpin organisasi.

b. Mengatur dan mengendalikan organisasi.

c. Mengembangkan organisasi.

d. Mengatasi berbagai masalah yang dihadapi organisasi.

e. Meningkatkan rasa tanggung jawab.

f. Mengevaluasi kegiatan-kegiatan organisasi.

g. Menggali dan mengembangkan sumber daya yang dimiliki organisasi atau

perusahaan.

3. Administrasi

a. Menjawab telepon masuk.

b. Membuat surat keluar dan surat masuk

Page 4: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id · Sejarah dan Perkembangan Perusahaan Bergerak pada tahun 1994, resmi dibuka tahun 2006. PT Koentokoesniohadi Agency Bekasi bergabung dengan

21

c. Mengumpulkan data hasil produksi

d. Mengontrol proses produksi serta kesesuaiannya dengan data tertulis.

e. Membuat laporan akhir tahun serta melakukan evaluasi hasil produksi.

f. Mengarsipkan data.

4. Sumber Daya Manusia (SDM)

a. Mempertahankan struktur kerja karyawan.

b. Melakukan evaluasi terhadap kinerja karyawan.

c. Mempertahankan karyawan dengan cara melakukan proses pengangkatan

karyawan, melakukan wawancara dan juga melakukan pergantian

tanggung jawab karyawan.

d. Memberikan pelatihan pada karyawan yang baru saja diangkat.

e. Melakukan analisis terhadap semua kebijakan, prosedur dan juga aturan

yang berlaku di perusahaan.

f. Mengatur pembayaran upah karyawan dengan melakukan penilaian dan

evaluasi pada kinerja karyawan.

5. Supervisor (Dalam Kota)

a. Mengatur kerja para bawahannya (staf).

b. Membuat Job Deskriptions untuk staf bawahan.

c. Bertanggung jawab atas hasil kerja staf.

d. Memberi motivasi kerja kepada staf bawahan.

e. Membuat jadwal kegiatan kerja untuk karyawan.

f. Memberikan breafing bersama Staf.

Page 5: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id · Sejarah dan Perkembangan Perusahaan Bergerak pada tahun 1994, resmi dibuka tahun 2006. PT Koentokoesniohadi Agency Bekasi bergabung dengan

22

6. Supervisor (Luar Kota)

a. Membawa unit kerja yang ada diluar kota.

b. Memberi tugas pekerjaan sesuai dengan target.

c. Membina inputer secara langsung dilapangan.

7. Team Leader

a. Membuat susunan kegiatan atau jadwal kegiatan pekerjaan.

b. Memonitor atau memantau progress kemajuan yang dilakukan tenaga ahli.

c. Bertanggung jawab dalam melaksanakan supervisor langsung dan tidak

langsung kepada semua karyawan.

d. Bertanggung jawab dalam melaksanakan koordinasi dalam membina kerja

sama tim yang solid.

e. Bertanggung jawab dalam mencapai suatu target pekerjaan yang telah

ditetapkan dan sesuai dengan aturan.

f. Mengkoordinir seluruh aktifitas tim dalam mengelola seluruh

kegiatan baik dilapangan maupun dikantor.

g. Bertanggung jawab terhadap pemberi pekerjaan yang berkaitan terhadap

kegiatan tim pelaksana pekerjaan.

h. Membimbing dan mengarahkan anggota team dalam mempersiapkan

semua laporan yang diperlukan.

i. Melakukan pengecekan hasil pekerjaan yang telah dilaksanakan.

j. Melaksanakan presentasi dengan direksi pekerjaan dan instansi terkait.

Page 6: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id · Sejarah dan Perkembangan Perusahaan Bergerak pada tahun 1994, resmi dibuka tahun 2006. PT Koentokoesniohadi Agency Bekasi bergabung dengan

23

8. Staff (Inputer)

a. Membantu dan melaksanakan tugas-tugas yang diberikan oleh

Koordinator.

b. Melakukan tugas menginput data.

c. Mengamati kegiatan-kegiatan operasional dan kondisi-kondisi yang

dihadapi.

3.1.4. Kegiatan Usaha

PT Koentokoesniohadi Agency Bekasi memiliki 74 karyawan yang

dikepalai oleh bapak Koento Koesniohadi dengan jabatan tertinggi Direktur.

Kegiatan perusahaan tersebut menginput data struk belanja, seperti (Indomaret,

Alfamart, Superindo, dll). Mengolah data tersebut untuk konsumen, sudah

sebanyak 75 merek saat ini, diantaranya L’Oreal, Mayora, dan Mead Johnson, dll.

Karwayan bekerja secara 8 jam perhari. Jika sudah mencapai 1000 target yang

sudah diinput akan diproses ke pusat SDI.

3.2. Data Penelitian

3.2.1. Populasi dan Sampel

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan pelatihan terhadap

kinerja karyawan di PT Koentokoesniohadi Agency Bekasi, maka penulis

menentukan populasi dalam penelitian ini adalah sampel jenuh dengan jumlah

responden sebanyak 33 karyawan.

Page 7: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id · Sejarah dan Perkembangan Perusahaan Bergerak pada tahun 1994, resmi dibuka tahun 2006. PT Koentokoesniohadi Agency Bekasi bergabung dengan

24

3.2.2. Karakteristik Responden

Tabel III.1

Karakteristik responden berdasarkan jenis kelamin

Jenis Kelamin Jumlah (%)

Laki-laki 20 60

Perempuan 13 39

Jumlah 33 100

Sumber: Data yang diolah (2018)

Berdasarkan hasil olahan data kuisioner penelitian, karakteristik responden

yang paling banyak berdasarkan jenis kelamin adalah laki-laki sebanyak 20 orang

dengan persentase 60,6%, perempuan sebanyak 13 orang dengan persentase

39,3%.

Tabel III.2

Karakteristik responden berdasarkan umur

Umur Jumlah (%)

> 20 Tahun 4 12

21-30 Tahun 26 78

31-40 Tahun 2 6

Jumlah 33 100

Sumber: Data yang diolah (2018).

Berdasarkan hasil olahan data kuisioner penelitian, karakteristik responden

yang paling banyak berdasarkan umuradalah 21-30 tahun jumlah 26 orang dengan

persentase 78,7%, 31-40 tahun jumlah 2 orang dengan persentase 6%, 20 tahun

sebanyak 4 orang dengan persentase 12,1%.

Tabel III.3

Karakteristik responden berdasarkan pendidikan terakhir

Pendidikan Terakhir Jumlah (%)

SMP 2 6

SMA 16 48

D3 8 24

S1 7 21

Page 8: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id · Sejarah dan Perkembangan Perusahaan Bergerak pada tahun 1994, resmi dibuka tahun 2006. PT Koentokoesniohadi Agency Bekasi bergabung dengan

25

Jumlah 33 100

Sumber: Data yang diolah (2018).

Berdasarkan hasil olahan data kuisioner penelitian, karakteristik responden

yang paling banyak berdasarkan pendidikan terakhir adalah SMA jumlah 16 orang

dengan persentase 48,4%, SMP sebanyak 2 orang dengan persentase 6%, D3

berjumlah 8 orang dengan persentase 24,2%, dan S1 sebanyak 7 orang dengan

persentase 21,2%.

3.2.3. Uji Instrumen Penelitian

1. Uji Validitas

Uji validitas dilakukan dengan menguji 33 responden untuk menentukan valid

atau tidaknya item-item pernyataan pada kuesioner. Hasil uji validitas dengan

rumus Product Moment dihitung dengan menggunakan bantuan program

SPSS 22.0. sebagai berikut:

a. Uji Validitas Variabel Pelatihan

Variabel pelatihan diukur dengan 10 item pernyataan yang diuji

validitasnya menghasilkan output dari program SPSS sebagai berikut:

Tabel III.4

Hasil Uji Validitas SPSS Variabel Pelatihan

Variabel Indikator r hitung r tabel Keterangan

Pelatihan X1 0,724 0,3440 Valid X2 0,530 0,3440 Valid

X3 0,866 0,3440 Valid

X4 0,802 0,3440 Valid

X5 0,572 0,3440 Valid

X6 0,566 0,3440 Valid

X7 0,399 0,3440 Valid

X8 0,770 0,3440 Valid

X9 0,745 0,3440 Valid

Page 9: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id · Sejarah dan Perkembangan Perusahaan Bergerak pada tahun 1994, resmi dibuka tahun 2006. PT Koentokoesniohadi Agency Bekasi bergabung dengan

26

X10 0,516 0,3440 Valid

Sumber: Data yang diolah (2018).

Item pertanyaan kuesioner dianggap valid jika nilai r hitung > r tabel, dan

nilai r tabel dicari dengan menggunakan tingkat signifikan 5% atau 0.05

dengan uji sisi 2 arah dan df = n-2, yaitu df = 33-2 = 31, dari hasil tersebut

dapat diketahui nilai r tabelnya adalah 0,3440.

b. Uji Validitas Variabel Kinerja

Variabel kinerja diukur dengan 10 item pernyataan yang diuji validitasnya

menghasilkan output dari program SPSS sebagai berikut:

Tabel III.5

Hasil Uji Validitas SPSS Variabel Kinerja

Variabel Indikator r hitung r tabel Keterangan

Kinerja Y1 0,721 0,3440 Valid

Y2 0,646 0,3440 Valid

Y3 0,517 0,3440 Valid

Y4 0,777 0,3440 Valid

Y5 0,684 0,3440 Valid

Y6 0,616 0,3440 Valid

Y7 0,478 0,3440 Valid

Y8 0,721 0,3440 Valid

Y9 0,564 0,3440 Valid

Y10 0,352 0,3440 Valid

Sumber: Data yang diolah (2018).

Hasil uji validitas menunjukkan bahwa seluruh item pernyataan dalam

kuesiner mempunyai r hitung > r tabel 0,3440, maka pernyataan tersebut

valid. Dengan demikian, seluruh butir soal yang ada dalam kuesioner dari

variabel pelatihan dan kinerja adalah berjumlah 20 pernyataan dinyatakan

valid.

Page 10: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id · Sejarah dan Perkembangan Perusahaan Bergerak pada tahun 1994, resmi dibuka tahun 2006. PT Koentokoesniohadi Agency Bekasi bergabung dengan

27

2. Uji Reliabilitas

Uji realibitas dilakukan dengan menguji masing-masing variabel dengan

rumus Croanbach’s Alpha. Berikut adalah hasil uji realibitas dengan

perhitungan menggunakan SPSS 22.0 sebagai berikut:

Tabel III.6

Hasil Uji Realibitas

No. Variabel Croanbach’s Interpretasi

Realibitas Keterangan

1. Pelatihan (X) 0,759 0,71 - 0,90 Sangat Kuat

2. Kinerja (Y) 0,751 0,71 - 0,90 Sangat Kuat

Sumber: Data yang diolah (2018).

Berdasarkan perhitungan dengan mengunakan software SPSS 22.0, hasil uji

realibitas pelatihan (X) yang ada pada kolom Croanbach’s Alpha

menunjukkan nilai realibitas 0,759. Nilai tersebut memiliki interpretasi

realibitas yang sangat kuat karena nilai 0,751 tersebut berada di dalam rentang

nilai interprestasi 0,71 – 0,90. Berarti, seluruh item pada pernyataan dari

variabel pelatihan (X) dinyatakan relibel dan dapat dipercaya. Sedangkan,

hasil uji realibitas kinerja (Y) yang ada pada kolom Croanbach’s Alpha

menunjukkan nilai realibitas 0,751. Nilai tersebut memiliki interpretasi yang

sangat kuat, karena nilai 0,759 tersebut berada di dalam rentang nilai

interprestasi 0,71 – 0,90. Berarti, seluruh item pada pernyataan dari variabel

kinerja (Y) dinyatakan reliable dan dapat dipercaya.

3.2.4. Data Hasil Kuesioner Pelatihan

Untuk mengukur pelatihan yang diberikan oleh PT Koentokoeshadi

Agency Bekasi digunakan indikator-indikator yang menjadi tolak ukur kuesioner.

Page 11: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id · Sejarah dan Perkembangan Perusahaan Bergerak pada tahun 1994, resmi dibuka tahun 2006. PT Koentokoesniohadi Agency Bekasi bergabung dengan

28

Metode yang diambil dalam penelitian ini adalah metode pengukuran Skala

Likert, dimana setiap pernyataan mengandung lima alternatif jawaban. Adapun

bobot nilai dalam penelitian ini adalah sangat setuju diberi bobot nilai 5, setuju

diberi bobot nilai 4, kurang setuju diberi bobot nilai 3, tidak setuju diberi bobot

nilai 2, dan sangat tidak setuju diberi bobot nilai 1. Data hasil kuesioner pelatihan

pada tabel-tabel berikut ini.

Tabel III.7

Pelatihan yang diberikan perusahaan untuk memperbaiki kinerja yang buruk

Kategori Jumlah (%)

Sangat Setuju 15 45

Setuju 16 48

Kurang Setuju 2 6

Tidak Setuju 0 0

Sangat Tidak Setuju 0 0

Total 33 100

Sumber: Data yang diolah (2018).

Pada tabel III.7 menunjukkan bahwa 48,4% responden menyatakan setuju,

45,5% responden menyatakan sangat setuju, akan tetapi 6% responden

menyatakan kurang setuju. Berdasarkan perhitungan data diatas, bahwa

pelatihan karyawan sudah menunjukkan hasil yang sangat baik.

Tabel III.8

Program pelatihan yang diberikan perusahaan untuk meningkatkan skill yang

saya miliki.

Kategori Jumlah (%)

Sangat Setuju 14 42

Setuju 18 54

Kurang Setuju 1 3

Tidak Setuju 0 0

Sangat Tidak Setuju 0 0

Total 33 100

Sumber: Data yang diolah (2018).

Page 12: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id · Sejarah dan Perkembangan Perusahaan Bergerak pada tahun 1994, resmi dibuka tahun 2006. PT Koentokoesniohadi Agency Bekasi bergabung dengan

29

Pada tabel III.8 menunjukkan bahwa 54,5% responden menyatakan setuju,

42,4% responden menyatakan sangat setuju, akan tetapi 3% responden

menyatakan kurang setuju. Berdasarkan perhitungan data diatas, bahwa

pelatihan karyawan sudah menunjukkan hasil yang sangat baik.

Tabel III.9

Pengajar/pelatihan menguasai materi pelatihan yang akan diajarkan

Kategori Jumlah (%)

Sangat Setuju 10 30

Setuju 20 60

Kurang Setuju 3 9

Tidak Setuju 0 0

Sangat Tidak Setuju 0 0

Total 33 100

Sumber: Data yang diolah (2018).

Pada tabel III.9 menunjukkan bahwa 60,6% responden menyatakan setuju,

30,3% responden menyatakan sangat setuju, akan tetapi 9% responden

menyatakan kurang setuju. Berdasarkan perhitungan data diatas, bahwa

pelatihan karyawan sudah menunjukkan hasil yang sangat baik.

Tabel III.10

Pengajar/pelatihan dapat menyampaikan materi dengan baik

Kategori Jumlah (%)

Sangat Setuju 13 39

Setuju 18 54 Kurang Setuju 2 6 Tidak Setuju 0 0

Sangat Tidak Setuju 0 0 Total 33 100

Sumber: Data yang diolah (2018).

Pada tabel III.10 menunjukkan bahwa 54,5% responden menyatakan setuju,

39,3% responden menyatakan sangat setuju, akan tetapi 6% responden

menyatakan kurang setuju. Berdasarkan perhitungan data diatas, bahwa

pelatihan karyawan sudah menunjukkan hasil yang sangat baik.

Page 13: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id · Sejarah dan Perkembangan Perusahaan Bergerak pada tahun 1994, resmi dibuka tahun 2006. PT Koentokoesniohadi Agency Bekasi bergabung dengan

30

Tabel III.11

Materi pelatihan relevan dan sejarah dengan kebutuhan pelatihan

Kategori Jumlah (%)

Sangat Setuju 5 15

Setuju 22 66

Kurang Setuju 6 18 Tidak Setuju 0 0

Sangat Tidak Setuju 0 0 Total 33 100

Sumber: Data yang diolah (2018).

Pada tabel III.11 menunjukkan bahwa 66,6% responden menyatakan setuju,

15% responden menyatakan sangat setuju, dan 18,1% responden menyatakan

kurang setuju. Berdasarkan perhitungan data diatas, bahwa pelatihan

karyawan sudah menunjukkan hasil yang sangat baik.

Tabel III.12

Banyak dari materi pelatihan yang dapat dipraktekan pada saat bekerja

Kategori Jumlah (%)

Sangat Setuju 13 39

Setuju 17 51

Kurang Setuju 3 9

Tidak Setuju 0 0

Sangat Tidak Setuju 0 0

Total 33 100

Sumber: Data yang diolah (2018).

Pada tabel III.12 menunjukkan bahwa 51,5% responden menyatakan setuju,

39,3% responden menyatakan sangat setuju, dan 9% responden menyatakan

kurang setuju. Berdasarkan perhitungan data diatas, bahwa pelatihan

karyawan sudah menunjukkan hasil yang sangat baik.

Tabel III.13

Metode pelatihan yang diterapkan cocok bagi peserta

Kategori Jumlah (%)

Sangat Setuju 13 39

Setuju 14 42

Page 14: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id · Sejarah dan Perkembangan Perusahaan Bergerak pada tahun 1994, resmi dibuka tahun 2006. PT Koentokoesniohadi Agency Bekasi bergabung dengan

31

Kurang Setuju 4 12 Tidak Setuju 2 6

Sangat Tidak Setuju 0 0 Total 33 100

Sumber: Data yang diolah (2018).

Pada tabel III.13 menunjukkan bahwa 42,4% responden menyatakan setuju,

39,3% responden menyatakan sangat setuju, 12,1% responden menyatakan

kurang setuju dan 6% tidak setuju. Berdasarkan perhitungan data diatas,

bahwa pelatihan karyawan sudah menunjukkan hasil yang sangat baik.

Tabel III.14

Metode yang digunakan dalam pelatihan sangat membantu dalam menyerap

materi yang diberikan

Kategori Jumlah (%)

Sangat Setuju 12 36

Setuju 19 57

Kurang Setuju 2 6

Tidak Setuju 0 0

Sangat Tidak Setuju 0 0

Total 33 100

Sumber: Data yang diolah (2018).

Pada tabel III.14 menunjukkan bahwa 57,5% responden menyatakan setuju,

36,3% responden menyatakan sangat setuju, dan 6% responden menyatakan

kurang setuju. Berdasarkan perhitungan data diatas, bahwa pelatihan

karyawan sudah menunjukkan hasil yang sangat baik.

Tabel III.15

Peserta yang mengikuti pelatihan memiliki latar belakang yang relatif sama dan

jumlah yang ideal

Kategori Jumlah (%)

Sangat Setuju 7 21

Setuju 19 57

Kurang Setuju 6 18

Tidak Setuju 1 3

Sangat Tidak Setuju 0 0

Total 33 100

Page 15: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id · Sejarah dan Perkembangan Perusahaan Bergerak pada tahun 1994, resmi dibuka tahun 2006. PT Koentokoesniohadi Agency Bekasi bergabung dengan

32

Sumber: Data yang diolah (2018).

Pada tabel III.16 menunjukkan bahwa 57,5% responden menyatakan setuju,

21,2% responden menyatakan sangat setuju, 18,1% responden menyatakan

kurang setuju. Akan tetapi 3% responden menyatakan tidak setuju.

Berdasarkan perhitungan data diatas, bahwa pelatihan karyawan sudah

menunjukkan hasil yang sangat baik.

Tabel III.16

Peserta memiliki motivasi, ketelatenan, tekad, disiplin, dan partisipasi pada

program pelatihan

Kategori Jumlah (%)

Sangat Setuju 13 39

Setuju 15 45

Kurang Setuju 5 15

Tidak Setuju 0 0

Sangat Tidak Setuju 0 0

Total 33 100

Sumber: Data yang diolah (2018).

Pada tabel III.16 menunjukkan bahwa 44,4% responden menyatakan setuju,

39,3% responden menyatakan sangat setuju, dan 15,1% responden

menyatakan kurang setuju. Berdasarkan perhitungan data diatas, bahwa

pelatihan karyawan sudah menunjukkan hasil yang sangat baik.

Tabel III.17

Rekapitulasi Jawaban Responden Terhadap Variabel Pelatihan

No. res X1 X2 X3 X4 X5 X6 X7 X8 X9 X10 Total

1 5 5 4 4 5 5 4 4 4 4 44

2 4 5 4 5 5 4 5 4 5 4 45

3 2 5 3 4 3 4 4 3 3 2 33

4 4 5 4 4 5 4 4 4 4 4 42

5 3 5 4 2 2 4 4 4 4 4 36

6 4 5 4 4 4 4 4 4 4 2 39

7 3 3 2 2 3 4 4 4 4 2 31

8 4 4 4 3 5 4 5 4 4 4 41

Page 16: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id · Sejarah dan Perkembangan Perusahaan Bergerak pada tahun 1994, resmi dibuka tahun 2006. PT Koentokoesniohadi Agency Bekasi bergabung dengan

33

9 4 5 3 2 3 3 5 2 2 4 33

10 4 4 2 2 4 2 4 3 3 3 31

11 4 5 4 3 5 2 5 3 3 4 38

12 4 5 4 4 2 4 4 4 4 2 37

13 4 5 4 3 4 4 4 4 4 4 40

14 4 4 4 3 4 4 4 4 4 4 39

15 4 5 4 4 4 4 4 4 4 3 40

16 4 4 3 3 4 4 4 4 4 2 36

17 4 5 4 5 2 2 5 5 5 5 42

18 5 3 3 5 5 5 5 5 5 2 43

19 2 2 2 2 4 4 3 3 3 5 30

20 4 5 5 5 4 5 4 5 5 4 46

21 5 4 5 4 5 4 4 5 5 5 46

22 5 4 5 5 4 5 4 5 5 4 46

23 4 5 5 5 5 4 4 4 4 5 45

24 5 5 4 5 4 4 5 4 4 5 45

25 4 5 5 4 5 4 4 4 4 3 42

26 3 2 2 3 2 2 3 2 3 3 25

27 4 5 5 5 4 5 4 5 4 5 46

28 5 4 5 4 5 4 4 5 4 4 44

29 5 4 5 5 4 5 4 5 4 5 46

30 4 5 5 5 5 4 4 4 5 4 45

31 5 5 4 5 4 4 5 4 5 5 46

32 4 5 5 4 5 4 4 4 5 5 45

33 4 5 4 4 4 4 5 4 5 5 44

Sumber: Data yang diolah (2018).

3.2.5. Data Hasil Kuesioner Kinerja

Untuk mengukur kinerja karyawan PT Koentokoesniohadi Agency Bekasi

digunakan indikator-indikator yang menjadi tolak ukur kuesioner. Metode yang

diambil dalam penelitian ini adalah metode pengukuran Skala Likert, dimana

setiap pernyataan mengandung lima alternative jawaban. Adapun bobot nilai

dalam penelitian ini adalah sangat setuju diberi bobot nilai 5, setuju diberi bobot

nilai 4, kurang setuju diberi bobot nilai 3, tidak setuju diberi bobot nilai 2, dan

sangat tidak setuju diberi bobot nilai 1.

Page 17: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id · Sejarah dan Perkembangan Perusahaan Bergerak pada tahun 1994, resmi dibuka tahun 2006. PT Koentokoesniohadi Agency Bekasi bergabung dengan

34

Tabel III.18

Pekerjaan yang saya lakukan sesuai dengan kualitas yang diinginkan perusahaan

Kategori Jumlah (%)

Sangat Setuju 16 48

Setuju 14 42

Kurang Setuju 3 9

Tidak Setuju 0 0

Sangat Tidak Setuju 0 0

Total 33 100

Sumber: Data yang diolah (2018).

Pada tabel III.18 menunjukkan bahwa 48,4% responden menyatakan sangat

setuju, 42,4% responden menyatakan setuju, dan 9% responden menyatakan

kurang setuju. Berdasarkan perhitungan data diatas, bahwa kinerja karyawan

sudah menunjukkan hasil yang baik.

Tabel III.19

Saya melaksanakan tugas dan melaporkan hasil kerja saya menurut keadaan yang

sebenernya

Kategori Jumlah (%)

Sangat Setuju 14 42

Setuju 18 54

Kurang Setuju 2 6

Tidak Setuju 0 0

Sangat Tidak Setuju 0 0

Total 33 100

Sumber: Data yang diolah (2018)

Pada tabel III.19 menunjukkan bahwa 54,5% responden menyatakan setuju,

42,4% responden menyatakan sangat setuju, dan 6% responden menyatakan

kuramg setuju. Berdasarkan perhitungan data diatas, bahwa kinerja karyawan

sudah menunjukkan hasil yang baik.

Page 18: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id · Sejarah dan Perkembangan Perusahaan Bergerak pada tahun 1994, resmi dibuka tahun 2006. PT Koentokoesniohadi Agency Bekasi bergabung dengan

35

Tabel III.20

Walaupun tanpa pengawasan atasan saya berusaha menyelesaikan pekerjaan pada

awal waktu

Kategori Jumlah (%)

Sangat Setuju 13 39

Setuju 17 51

Kurang Setuju 4 12

Tidak Setuju 0 0

Sangat Tidak Setuju 0 0

Total 33 100

Sumber: Data yang diolah (2018).

Pada tabel III.20 menunjukkan bahwa 51,5% responden menyatakan setuju,

39,3% responden menyatakan sangat setuju, dan 12,1% responden

menyatakan kurang setuju. Berdasarkan perhitungan data diatas, bahwa

kinerja karyawan sudah menunjukkan hasil yang baik.

Tabel III.21

Saya selalu masuk dan pulang kerja sesuai dengan peraturan jam kerja perusahaan

Kategori Jumlah (%)

Sangat Setuju 15 45

Setuju 17 51

Kurang Setuju 1 3

Tidak Setuju 0 0

Sangat Tidak Setuju 0 0

Total 33 100

Sumber: Data yang diolah (2018).

Pada tabel III.21 menunjukkan bahwa 51.5% responden menyatakan setuju,

45.5% responden menyatakan sangat setuju, dan 3% responden menyatakan

kurang setuju. Berdasarkan perhitungan data diatas, bahwa kinerja karyawan

sudah menunjukkan hasil yang baik.

Page 19: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id · Sejarah dan Perkembangan Perusahaan Bergerak pada tahun 1994, resmi dibuka tahun 2006. PT Koentokoesniohadi Agency Bekasi bergabung dengan

36

Tabel III.22

Saya dapat membina hubungan baik dengan orang-orang di lingkungan kerja

Kategori Jumlah (%)

Sangat Setuju 23 69

Setuju 9 27

Kurang Setuju 1 3

Tidak Setuju 0 0

Sangat Tidak Setuju 0 0

Total 33 100

Sumber: Data yang diolah (2018).

Pada tabel III.22 menunjukkan bahwa 69,6% responden menyatakan sangat

setuju, 27,2% responden menyatakan setuju, dan 3% responden menyatakan

kurang setuju. Berdasarkan perhitungan data diatas, bahwa kinerja karyawan

sudah menunjukkan hasil yang baik.

Tabel III.23

Saya mampu bekerjasama dengan orang lain menurut waktu dan bidang tugas

yang ditentukan

Kategori Jumlah (%)

Sangat Setuju 12 36

Setuju 18 39

Kurang Setuju 3 9

Tidak Setuju 0 0

Sangat Tidak Setuju 0 0

Total 33 100

Sumber: Data yang diolah (2018).

Pada tabel III.23 menunjukkan bahwa 39,3% responden menyatakan setuju,

36,3% responden menyatakan sangat setuju, dan 9% responden menyatakan

kurang setuju. Berdasarkan perhitungan data diatas, bahwa kinerja karyawan

sudah menunjukkan hasil yang sangat baik.

Page 20: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id · Sejarah dan Perkembangan Perusahaan Bergerak pada tahun 1994, resmi dibuka tahun 2006. PT Koentokoesniohadi Agency Bekasi bergabung dengan

37

Tabel III.24

Tingkat pencapaian volume kerja yang saya hasilkan telah sesuai dengan harapan

Kategori Jumlah (%)

Sangat Setuju 9 27

Setuju 21 63

Kurang Setuju 1 3

Tidak Setuju 0 0

Sangat Tidak Setuju 0 0

Total 33 100

Sumber: Data yang diolah (2018).

Pada tabel III.24 menunjukkan bahwa 63,6% responden menyatakan setuju,

27,2% responden menyatakan sangat setuju, dan 3% responden menyatakan

kurang setuju. Berdasarkan perhitungan data diatas, bahwa kinerja karyawan

sudah menunjukkan hasil yang baik.

Tabel III.25

Pengetahuan yang dimiliki karyawan atas pekerjaannya berpengaruh terhadap

kinerja perusahaan

Kategori Jumlah (%)

Sangat Setuju 15 45

Setuju 17 51

Kurang Setuju 1 3

Tidak Setuju 0 0

Sangat Tidak Setuju 0 0

Total 33 100

Sumber: Data yang diolah (2018).

Pada tabel III.25 menunjukkan bahwa 51,5% responden menyatakan setuju,

45,5% responden menyatakan sangat setuju, dan 3% responden menyatakan

kurang setuju. Berdasarkan perhitungan data diatas, bahwa kinerja karyawan

sudah menunjukkan hasil yang baik.

Page 21: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id · Sejarah dan Perkembangan Perusahaan Bergerak pada tahun 1994, resmi dibuka tahun 2006. PT Koentokoesniohadi Agency Bekasi bergabung dengan

38

Tabel III.26

Perlu adanya pengawasan terhadap pelaksanaan kerja karyawan

Kategori Jumlah (%)

Sangat Setuju 17 51

Setuju 16 48

Kurang Setuju 0 0

Tidak Setuju 0 0

Sangat Tidak Setuju 0 0

Total 33 100

Sumber: Data yang diolah (2018).

Pada tabel III.26 menunjukkan bahwa 48,4% responden menyatakan setuju,

51,5% responden menyatakan sangat setuju. Berdasarkan perhitungan data

diatas, bahwa kinerja karyawan sudah menunjukkan hasil yang baik.

Tabel III.27

Arahan seorang pelatihan berpengaruh terhadap kinerja karyawan

Kategori Jumlah (%)

Sangat Setuju 19 57

Setuju 6 18

Kurang Setuju 3 9

Tidak Setuju 0 0

Sangat Tidak Setuju 0 0

Total 33 100

Sumber: Data yang diolah (2018).

Pada tabel III.27 menunjukkan bahwa 57,5% responden menyatakan sangat

setuju, 18,1% responden menyatakan setuju, dan 9% responden menyatakan

kurang setuju. Berdasarkan perhitungan data diatas, bahwa kinerja karyawan

sudah menunjukkan hasil yang baik.

Page 22: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id · Sejarah dan Perkembangan Perusahaan Bergerak pada tahun 1994, resmi dibuka tahun 2006. PT Koentokoesniohadi Agency Bekasi bergabung dengan

39

Tabel III.28

Rekapitulasi Jawaban Responden Terhadap Variabel Kinerja

No. Y1 Y2 Y3 Y4 Y5 Y6 Y7 Y8 Y9 Y10 Total

res

1 2 4 5 4 5 4 5 4 5 4 42

2 4 4 5 2 2 5 4 4 5 4 39

3 4 5 5 3 3 4 3 4 5 5 41

4 4 4 5 4 4 4 5 5 5 5 45

5 4 4 5 5 4 4 2 5 4 4 41

6 2 5 4 4 4 4 4 4 4 5 40

7 2 2 3 2 4 4 3 4 4 4 32

8 3 2 4 4 4 4 5 5 2 5 38

9 2 4 2 3 2 3 3 4 5 5 33

10 2 4 3 2 3 2 4 5 5 5 35

11 3 3 2 4 3 2 5 4 3 4 33

12 4 4 2 4 4 4 2 2 4 4 34

13 3 2 3 4 4 4 4 4 4 4 36

14 3 4 4 4 4 4 4 4 4 4 39

15 4 4 3 4 4 4 4 4 4 3 38

16 3 3 3 3 4 4 4 3 4 2 33

17 5 2 4 4 5 5 5 4 5 5 44

18 5 5 3 3 5 5 5 3 5 2 41

19 2 2 2 2 3 4 2 2 3 5 27

20 4 5 2 5 5 5 4 5 5 5 45

21 5 4 4 5 5 4 4 5 5 4 45

22 5 5 4 5 5 5 4 5 5 5 48

23 4 4 4 5 4 4 4 5 4 4 42

24 5 5 4 4 4 4 5 4 4 5 44

25 4 5 5 5 4 4 5 5 4 5 46

26 3 3 5 2 2 2 4 2 2 3 28

27 4 5 4 5 5 5 4 5 5 5 47

28 5 4 4 5 5 4 5 5 5 4 46

29 5 5 5 5 5 5 4 5 5 5 49

30 4 4 4 5 4 4 5 5 4 4 43

31 5 5 5 4 4 4 4 4 4 5 44

32 4 5 4 5 4 4 5 5 4 5 45

33 5 4 4 5 4 5 5 4 4 4 44

Sumber: Data yang diolah (2018)

Page 23: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id · Sejarah dan Perkembangan Perusahaan Bergerak pada tahun 1994, resmi dibuka tahun 2006. PT Koentokoesniohadi Agency Bekasi bergabung dengan

40

3.3. Analisis Pengaruh Pelatihan Terhadap Kinerja Karyawan

3.3.1. Uji Koefisien Korelasi

Untuk melihat sejauh mana pengaruh dan hubungan pelatihan terhadap

kinerja karyawan di PT Koentokoesniohadi Agency Bekasi, maka selanjutnya

dilakukan analisis uji Koefisien Korelasi, dengan menggunakan teknik Korelasi

Pearson Product Moment, yang perhitungan dihitung dengan menggunakan

program aplikasi SPSS 22.0. Berikut hasil dari uji variabel independen dan

variabel dependen yang diteliti:

Tabel III.29

Uji Koefisien Korelasi

Correlations

PELATIHAN KINERJA

PELATIHAN Pearson Correlation 1 .854**

Sig. (2-tailed) .000

N 33 33

KINERJA Pearson Correlation .854** 1

Sig. (2-tailed) .000

N 33 33

**. Correlation is significant at the 0.01 level (2-tailed).

Sumber: Data yang diolah (2018)

Dari hasil uji Pearson Correlation tesebut dapat dilihat antara variabel

pelatihan (X) dan variabel kinerja (Y), dengan angka yang tertera yaitu sebesar

0,854. Dari hasil tersebut, terdapat pengaruh antara variabel X dan Y termasuk

dalam kategori sangat kuat, karena berada dalam nilai 0,71-0,90.

3.3.2. Uji Koefisien Determinasi

Koefisien Determinasi digunakan untuk melihat berapa persen dari variasi

variabel dependen (kinerja) dapat diterangkan oleh variasi variabel independen

Page 24: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id · Sejarah dan Perkembangan Perusahaan Bergerak pada tahun 1994, resmi dibuka tahun 2006. PT Koentokoesniohadi Agency Bekasi bergabung dengan

41

(pelatihan). Berikut adalah hasil pengolahan kuesioner terhadap dua variabel yang

diuji hubungannya yaitu variabel independen (pelatihan) dengan variabel

dependen (kinerja).

Penulis menggunakan program SPSS versi 22.0, maka output-nya berupa

tabel berikut ini.

Tabel III.30

Uji Koefisien Determinasi

Model Summary

Model R R Square Adjusted R Square Std. Error of the Estimate

1 .854a .729 .720 3.046

a. Predictors: (Constant), PELATIHAN

Sumber: Data yang diolah (2018)

Berikut ini adalah perhitungan Koefisien Determinasi yang menunujukkan

bahwa adanya pengaruh-pengaruh sangat besar dari variabel pelatihan (X):

KD = 0,854² x 100%

KD = 73%

Berdasarkan diatas dapat disimpulkan bahwa pengaruh pelatihan adalah sebesar

73% terhadap kinerja, dimana sisanya 27% dipengaruhi oleh faktor lain yang

tidak dimasukkan dalam penelitian ini.

3.3.3. Persamaan Regresi

Berikut ini adalah tabel regresi sederhana untuk menentukan ada tidaknya

pengaruh antara kedua variabel tersebut. Selain itu, digunakan untuk

Page 25: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id · Sejarah dan Perkembangan Perusahaan Bergerak pada tahun 1994, resmi dibuka tahun 2006. PT Koentokoesniohadi Agency Bekasi bergabung dengan

42

membuktikan besar hubungan pelatihan terhadap kinerja di PT

Koentokoesniohadi Agency Bekasi.

Tabel III.31

Uji Regresi Sederhana

Sumber: Data yang diolah (2018)

Nilai-nilai dari tabel analisis tersebut kemudian dimasukkan kedalam

rumus persamaan regresi. Nilai a dan b dapat dilihat dari angka yang tertera pada

kolom B, nilai a terdapat pada baris Constant dan nilai b terdapat pada baris

pelatihan, sehingga didapatkan keterangan sebagai berikut:

Y = a + bX

Y = 5.454 + 0.854X

Nilai konstant a adalah 5,454, yang berarti rata-rata nilai kinerjanya adalah

sebesar 5,454. Koefisien regresi sebesar 0,854 menyatakan bahwa setiap

penambahan 1 (satu) satuan nilai pelatihan akan meningkatkan kinerja karyawan

sebesar 0,854. Jadi, tanda positif menyatakan arah hubungan searah, dimana

kenaikan atau penurunan variabel independen (X) akan mengakibatkan kenaikan

atau penurunan variabel dependen (Y).

Coefficientsa

Model

Unstandardized Coefficients

Standardized

Coefficients

t Sig. B Std. Error Beta

1 (Constant) 5.454 3.848 1.417 .166

PELATIHAN .854 .094 .854 9.120 .000

a. Dependent Variable: KINERJA