bab iii asrori

Upload: husein-fatih-arafat

Post on 17-Jul-2015

141 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

BAB III METODE PENILITIAN

A. Variabel Penelitian 1. Variabel Bebas Variabel bebas dalam penelitian ini adalah : a. Karakteristik responden b. Faktor faktor yang mempengaruhi kejadian hipertensi pada usia 30 60 tahun 2. Variabel Terikat Faktor faktor yang mempengaruhi hipertensi

B. Hipotesis Pertanyaan Penelitian Hipotesis dalam penelitian ini adalah: 1. Ada hubungan hubungan tingkat umur seseorang dengan kejadian hipertensi di Desa karangjati Kec. Karangjati Kab. Blora 2. Ada hubungan tingkat pendidikan seseorang dengan kejadian hipertensi di Desa karangjati Kec. karangjati Kab. Blora 3. Ada hubungan pekerjaan seseorang dengan kejadian hipertensi di Desa karangjati Kec. Karangjati Kab. Blora 4. Ada hubungan jenis kelamin seseorang dengan kejadian hipertensi di Desa karangjati Kec. Karangjati Kab. Blora 5. Ada hubungan jumlah konsumsi rokok dengan kejadian hipertensi di Desa karangjati Kec. Karangjati Kab. Blora C. Jenis dan Rancangan Penelitian

Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif, yang bersifat survei analitik (explanatory research) yaitu menjelaskan hubungan

umur, tingkat pendidikan, jenis pekerjaan, perokok serta jenis kelamin dengan kejadian hipertensi di desa karangjati kecamatan karangjati kabupaten blora. Adapun metode penelitian yang digunakan yaitu Cross Sectional dimana pengukuran faktor faktor yang

mempengaruhi terhadap kejadian hipertensi sebagai variabel dependen dilakukan bersamaan dengan pengukuran variabel independen yang meliputi umur, tingkat pendidikan, jenis pekerjaan, jenis kelamin serta sesorang perokok atau tidak. D. Populasi dan Sampel Penelitian 1. Populasi Populasi adalah keseluruhan obyek penelitian atauobjek yang diteliti (SoekidjoNotoatmodjo.2005).

Populasi dalam penelitian ini adalah semua warga di Desa karangjati Kec. Karangjati Kab.Bloraberjumlah....orang

2. Sampel Penelitian

Sampel adalah sebagian yang diambil dari keseluruhan objek yang diteliti dan dianggap mewakili seluruh sampel populasi dilakukan

(SoekidjoNotoatmodjo.2005).

Pengambilan

dengan menggunakan tehnik sample random sampling yaitu pengambilan sampelsecara acak sederhana dimana setiap anggota atau unit dari populasi memiliki kesempatan yang sama untuk di seleksi sebagai sampel (SoekidjoNotoatmodjo.2005). Dengan demikian jumlah responden yang diambil sebagai sampel dalam penelitian ini adalah responden dari jumlah seluruh populasi yang ada yaitu.....orang yang mempunyai kriteria inklusi dan eklusi sebagai berikut: a. Kriteria Inklusi Kriteria inklusi adalah karakteristik sampel yang dapat dimasukkan atau yang layak untuk diteliti. Dalam penelitian ini kriteria inklusinya adalah: 1) Bersedia untuk menjadi responden 2) Responden berdomisili di desa karangjati dan waktu penelitian berada di tempat.

b. Kriteria Eklusi Kriteria eklusi adalah kriteria yang tidak layak untuk diteliti, dalam penelitian ini adalah: 1) Menolak menjadi responden 2) Responden tidak berdomisili di Desa karangjati

Penentuan ukuran sampel diperoleh dengan menggunakan rumus:

n=

N 1+N(d2)

=

57 = 1+57(0,052) 57 1,1425 =50

Keterangan: n=besar sampel penelitian N=besar populasi penelitian d=Tingkat kepercayaan/ketepatan yang diinginkan

E. Tempat Penelitian Penelitian dilakukan di desa karangjati Kec. karangjati Kab. Blora. F. Definisi Operasional dan Skala Pengukuran 1. Definisi Operasional Definisi Operasional adalah definisi berdasarkan karakteristik yang diamati dari sesuatu yang didefinisikan. Variabel adalah perilaku atau karakteristik yang memberikan nilai beda terhadap sesuatu (benda,manusia, dll)(Nursalam.2003).

Table 3.1 Definisi Operasional penelitian

No

Variabel

Definisi Operasional

Alat&Cara Pengukuran

Kategori

Skal a

1.

Umur seseorang

Semua umur Kuiesioner seseorang di desa karangjati

1:

usia Ordi

produktif 30 nal 60 tahun

2.

Tingkat pendidika n

Pendidikan terakhir yang ditempuh oleh tersebut orang

Kuesioner

1: (tidak

rendah Ordi nal

sekolah/tama t SD) 2: sedang

(tamat SMP/ tamat SMU) 3: tinggi

(perguruan tinggi) 3. Status pekerjaan Semua kegiatan sehari-hari yang menghasilkan Kuesioner 1: penganggura n 2: swasta 3: PNS -

pendapatan baik di rumah maupun diluar 4. Jenis kelamin Jenis kelamin Kuesioner orang tersebut 1: laki laki 2: perempuan 5. Konsumsi rokok Segala sesuatu tentang seseorang yang mengkonsum si rokok Kuesioner 1: satu hari Ordi satu bungkus 2: satu hari < 1 bungkus 3: jika mau saja nal Ordi nal

G.Alat Penelitian dan Cara Pengumpulan Data Alat yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuesioner. Ada satu Kuesioner yang digunakan untuk mendapatkan informasi tentang umur,tingkat pendidikan, status pekerjaan , jenis kelamin dan konsumsi rokok. 1. Jenis Data Data yang dikumpulkan dalam penelitian ini adalah data sekunder dan data primer. a. Data Primer Diperoleh dengan cara mewawancarai seseorang secara langsung dengan alat bantu menggunakan kuesioner. b. Data Sekunder

Dengan mengadakan Kutipan berdasarkan data yang ada di daerah penelitian antara lain gambaran umum lokasi penelitian dari Puskesmas Desa karangjati Kec. karangjati Kab. Blora (data kunjungan pasien dan data pengidap hipertensi). 2. Uji Validitas dan Reliabilitas Kuesioner a. Uji Validitas Validitas adalah suatu indeks yang menunjukkan alat ukur itu benar-benar mengukur berapa Untuk yang mengukur diukur kevalidan

(SoekidjoNotoatmodjo.2005).

kuesioner dalam penelitian ini, maka perlu diuji dengan korelasi antar skor (nilai tiap-tiap item (pertanyaan dengan skor total kuesioner tersebut. Bila semua pertanyaan itu mempunyai korelasi yang bermakna (Constructvalidity). Apabila kuesioner tersebut telah memiliki validitas konstruk, berarti semua item (pertanyaan) yang ada di dalam kuesioner itu mengukur konsep yang kita ukur. Tehnik korelasi yang dipakai adalah tehnik

korelasiproductmomentyang rumusnya sebagai berikut:r=

N(XY)(XY) 2 2 {NX2 (X) }{NY2 (Y) }

Keterangan:

X nomor.... Y XY

= pertanyaan

=total skor =Skor nomor.....dikali skor total

N

=Jumlah responden untuk menguji instrument

Kriteria validitas suatu kuesioner ditentukan dengan nilai tabel. Pada penelitian ini diketahui tabel = 0,273. Apabila: rihitung >rtabel maka pertanyaan yang diajukan dinyatakan valid

rhitung > > > >

rTabel 0,273 0,273 0,273 0,273 0,273

Keputusan Valid Valid Valid Valid Valid

Berdasarkan hasil ujivaliditas, diperoleh bahwa kuesioner terdiri dari 5 butir pertanyaan, kemudian masing-masing butir dari kuesioner diperiksa validitasnya. Berdasarkan hasil olah data dengan menggunakan komputer program SPSS menyatakan bahwa kuesioner valid. Berdasarkan kenyataan tersebut maka diputuskan tersebut dinyatakan layak untuk dianalisis lebih lanjut

b. Uji Reliabelitas

Reliabelitas adalah indeks yang menunjukkan sejauh mana suatu alat pengukur dapat dipercaya atau dapat diandalkan. Hal ini berarti menunjukkan sejauh mana hasil pengukuran itu tetap konsisten atau tetap asas bila dilakukan pengukuran dua kali atau lebih terhadap gejala yang sama, dengan menggunakan alat ukur yang sama (SoekidjoNotoatmodjo.2005). Uji reliabilitas dilakukan dengan menghitung Cronbach Alpha dari masing-masing

instrumen. Reliabilitas merupakan

indeks yang

menunjukkan sejauh mana suatu alat ukur dipakai dua kali untuk mengukur gejala yang sama dan hasil pengukurannya relatif sama maka hasil alat ukur tersebut reliabel (HuseinUmar.2003) Tabel 3.3 Hasil Uji Reliabilitas Kuesioner

Cronbachs 0,609 Alpha 0,568 0,545 0,565 > Kriterium > > >

Alpha 0,500 Teoritik 0,500 0,500 0,500 Reliabel Keputusan Reliabel Reliabel Reliabel

0,590

>

0,500

Reliabel

Berdasarkan tabel diketahui kuesioner memiliki nilai alpha hitung lebih besar dari 0.5. Dengan demikian semua instrumen dalam variabel penelitian ini dapat dikatakan handal atau reliabel dan dapat digunakan sebagai alat ukur. H. Tehnik pengolahan dan Analisis Data 1. Pengolahan Data

Setelah data terkumpul maka langkah selanjutnya adalah pengolahan data, yang dilakukan melalui tahap tahap sebagai berikut: a. Editing (Pemeriksaan) Dilakukan dengan cara mengkoreksi data yang diperoleh dari kuesioner pada saat melakukan wawancara. b. Coding (Pengkodean) Mengklasifikasikan jawaban menurut macamnya dengan cara

memberikan kode angka. c. Pengkategorian Data Pengkategorian data untuk kepentingan diskriptif, sesuai variabel yang diteliti adalah: 1). Umur ibu balita dikategorikan menjadi umur produktif antara 30 60 tahun 2). Tingkat pendidikan dikategorikan menjadi SD, SMP/SMU, dan PerguruanTinggi. 3).Status pekerjaan dikategorikan menjadi PNS, Swasta, dan

pengangguran. 4). Jenis kelamin dikategorikan menjadi laki laki atau perempuan. 5). Konsumsi rokok dikategorikan menjadi 1 bungkus per hari, < satu bungkus per hari, jika mau saja. d. Entri Data Merupakan proses memasukkan data kemedia komputer. e. Tabulating.

Memasukkan data

hasil

penelitian ke

dalam

tabel

dengan

mengelompokkannya sesuai jenis data yang telah ditentukan. 2. AnalisisData Analisa data dilakukan secara bertahap menggunakan komputer, yaitu menggunakan analisa Univariat a. AnalisaUnivariat Untuk menjelaskan karakteristik responden dengan gambaran

distribusi frekuensi atau besarnya proporsi dari variabel independen yaitu tingkat pendidikan, status pekerjaan, jenis kelamin, dan konsumsi rokok dan variabel dependen yaitu umur seseorang, sehingga dapat diketahui variasi dari masing masing variabel. b. Bivariat

1) Untuk menganalisis hubungan umur digunakan uji Chi Square.

dengan kejadian hipertensi

2) Untuk menganalisis hubungan pendidikan hipertensi digunakan uji ChiSquare

dengan kejadian

3) Untuk menganalisis hubungan pekerjaan dengan kejadian hipertensi digunakan uji ChiSquare 4) Untuk menganalisis hubungan jenis kelamin dengan kejadian

hipertensi digunakan uji ChiSquare 5) Untuk menganalisis hubungan jumlah konsumsi rokok dengan

kejadian hipertensi digunakan uji ChiSquare Jika nilai hasil perhitungan sama atau lebih besar dari nilai pada tabel p