bab iii analisis sistem 3.1 sejarah...

10
49 BAB III ANALISIS SISTEM 3.1 Sejarah Perusahaan Ridho Orchids adalah salah satu pengusaha anggrek yang berada di Jawa Barat khususnya di Bandung. Ridho Orchids sudah berdiri dari tahun 2003. Ridho Orchids mulai berkembang dan dikenal oleh banyak orang dengan pamerannya ke seluruh Indonesia. Pada tahun 2010 Ridho Orchids telah menjadi pengusaha pemasok anggrek untuk para pedagang anggrek lainnya. Ridho Orchids sudah memenangkan beberapa penghargaan yang diantara adalah: 1. Piala Walikota Bandung The Best Of Show Bandung Orchids Festival 2006, 24 November 2006. 2. Piala Dinas Propinsi Jawa Barat The Best Of Spesies Bandung Orchids Festival 2006, 24 November 2006. 3. The Winner Of Hybrids Asian Orchid Exhibition AEO 2008 Palembang Indonesia. 4. Juara 2 Anggrek Spesies Lain Internasional Orchid & Agro Expo, Yogyakarta, 27 th 31 st 2010.

Upload: hatu

Post on 05-Feb-2018

221 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

Page 1: BAB III ANALISIS SISTEM 3.1 Sejarah Perusahaanelib.unikom.ac.id/files/disk1/692/jbptunikompp-gdl-angelinane... · Bagian Penjualan/Pembelian Bagian Kebun ... Menjual anggrek dan membeli

49

BAB III

ANALISIS SISTEM

3.1 Sejarah Perusahaan

Ridho Orchids adalah salah satu pengusaha anggrek yang berada di Jawa Barat

khususnya di Bandung. Ridho Orchids sudah berdiri dari tahun 2003. Ridho

Orchids mulai berkembang dan dikenal oleh banyak orang dengan pamerannya ke

seluruh Indonesia.

Pada tahun 2010 Ridho Orchids telah menjadi pengusaha pemasok anggrek

untuk para pedagang anggrek lainnya. Ridho Orchids sudah memenangkan

beberapa penghargaan yang diantara adalah:

1. Piala Walikota Bandung The Best Of Show Bandung Orchids Festival 2006, 24

November 2006.

2. Piala Dinas Propinsi Jawa Barat The Best Of Spesies Bandung Orchids Festival

2006, 24 November 2006.

3. The Winner Of Hybrids Asian Orchid Exhibition AEO 2008 Palembang

Indonesia.

4. Juara 2 Anggrek Spesies Lain Internasional Orchid & Agro Expo, Yogyakarta,

27th

31st 2010.

Page 2: BAB III ANALISIS SISTEM 3.1 Sejarah Perusahaanelib.unikom.ac.id/files/disk1/692/jbptunikompp-gdl-angelinane... · Bagian Penjualan/Pembelian Bagian Kebun ... Menjual anggrek dan membeli

50

3.2 Motto Perusahaan

Ridho Orchid memiliki motto “Indahnya Anggrek Indahnya Produsen”.

3.3 Tujuan Perusahaan (Visi dan Misi Perusahaan)

3.9.1 Visi Perusahaan

Visi Ridho Orchids adalah meningkatkan kualitas pembudidayaan anggrek dan

meningkatkan kesejahteraan konsumen anggrek.

3.9.2 Misi Perusahaan

Misi Ridho Orchids adalah menjadi trend center bagi para pengusaha

anggrek lain.

3.4 Struktur Organisasi

Direktur

Wakil Direktur

Bagian Penjualan/Pembelian

Bagian Kebun

Bagian Keuangan

Gambar 3.1 Struktur Organisasi Ridho Orchids

Page 3: BAB III ANALISIS SISTEM 3.1 Sejarah Perusahaanelib.unikom.ac.id/files/disk1/692/jbptunikompp-gdl-angelinane... · Bagian Penjualan/Pembelian Bagian Kebun ... Menjual anggrek dan membeli

51

3.5 Deskripsi Jabatan (Job Description)

Deskripsi dari struktur organisasi di atas sebagai berikut:

A. Direktur Ridho Orchids

Memimpin Ridho Orchids, mengambil keputusan, mengontrol kinerja

bawahan, mengevaluasi perkembangan usaha anggrek, pembuat kebijakan.

B. Wakil Direktur Ridho Orchids

Menggantikan posisi direktur jika sedang sibuk, membantu direktur, memberi

laporan kepada direktur.

C. Bagian Penjualan & Pembelian

Menjual anggrek dan membeli bibit anggrek beserta bahan penolongnya,

melakukan transaksi dengan konsumen.

D. Bagian Kebun

Membudidayakan dan merawat anggrek, mencatat keluar masuknya barang.

E. Bagian Keuangan

Membuat laporan data-data keuangan beserta stok barang, mengurus pegajian

karyawan.

3.6 Kebijakan Perusahaan

Kebijakan yang di terapkan oleh Ridho Orchids:

A. Order yang di terima dari konsumen minimal 50 pohon.

B. Apabila terjadi kerusakan saat pengirim, perusahaan tidak bertanggung jawab

apapun sesuai kesepakatan pada saat pembelian.

C. Pembayaran dilakukan secara cash.

Page 4: BAB III ANALISIS SISTEM 3.1 Sejarah Perusahaanelib.unikom.ac.id/files/disk1/692/jbptunikompp-gdl-angelinane... · Bagian Penjualan/Pembelian Bagian Kebun ... Menjual anggrek dan membeli

52

D. Konsumen dapat membayar uang muka, dengan tempo pelunasan satu

minggu.

E. Perusahaan memberikan 1 (satu) pohon tambahan pada setiap pembelian

anggrek.

F. Kas dicatat saat uang diterima.

G. Biaya pengiriman ditanggung oleh konsumen.

3.7 Fungsi yang Terikat

A. Direktur Ridho Orchids

Menerima pembayaran, mencatat, dan bertransaksi dengan kosumen baik

secara langsung ataupun tidak.

B. Konsumen

Membeli dan membayar anggrek beserta biaya pengiriman.

C. Karyawan Ridho Orchids

Packing, dan melakukan perawatan anggrek.

D. Kargo

Mengantar anggrek ke stasiun atau bandara atau terminal untuk dikirim ke

konsumen.

3.8 Formulir/Dokumen yang Digunakan

Dokumen yang digunakan antara Ridho Orchids dengan konsumen adalah bon

carbonnice.

Page 5: BAB III ANALISIS SISTEM 3.1 Sejarah Perusahaanelib.unikom.ac.id/files/disk1/692/jbptunikompp-gdl-angelinane... · Bagian Penjualan/Pembelian Bagian Kebun ... Menjual anggrek dan membeli

53

3.9 Sistem yang Berjalan

3.9.1 Workflow yang Berjalan

Deskripsi Workflow yang berjalan pada Ridho Orchid adalah sebagai berikut:

A. Supplier, menyediakan bibit dan bahan penolong lainnya yang dibutuhkan

Ridho Orchids. Bibit anggrek yang dibeli Ridho Orchid merupakan bibit

impor dari luar negri, contohnya anggrek bulan dari Taiwan.

B. Konsumen, membeli anggrek Ridho Orchid

C. Kargo, mengantar barang ke stasiun, bandara, maupun terminal sesuai

kesepakatan dengan konsumen.

D. Bag Pen/Pem, membeli bibit dan bahan penolong lainnya, menjual anggrek,

mencatat semua transaksi.

E. Bag. Kebun, membudidayakan anggrek dan mencatat keluar masuk barang.

F. Bag. Keuangan, membuat laporan transaksi.

G. W. Direktur, menerima semua bentuk laporan dan memeriksanya sebelum

diberikan kepada direktur.

H. Direktur, menerima laporan dari W. Direktur

Berikut gambaran workflow dari Ridho Orchids:

Page 6: BAB III ANALISIS SISTEM 3.1 Sejarah Perusahaanelib.unikom.ac.id/files/disk1/692/jbptunikompp-gdl-angelinane... · Bagian Penjualan/Pembelian Bagian Kebun ... Menjual anggrek dan membeli

54

Bag. Kebun

Direktur

W. Direktur

Bag. Pen/Pem Bag. Keuangan

KonsumenSupplierKargo

Gambar 3.2 Workflow Ridho Orchids yang Berjalan

Page 7: BAB III ANALISIS SISTEM 3.1 Sejarah Perusahaanelib.unikom.ac.id/files/disk1/692/jbptunikompp-gdl-angelinane... · Bagian Penjualan/Pembelian Bagian Kebun ... Menjual anggrek dan membeli

55

3.9.2 BPMN yang Berjalan

Rid

ho

Orc

hid

s

Ko

nsu

men

Bag

Pen

/Pem

Bag

. K

ebu

nB

ag.

Keu

ang

an

Kar

go

Memesan Barang Membayar Pesanan

Menerima Pesanan

Menyediakan

Barang

Menerima

Pembayaran

Memuat Faktur 2

rangkap

Bon Carbonnice

Menyerahkan Faktu

Bon Carbonnice

Mengirim Barang

Bon Carbonnice

Menerima Barang

Bon Carbonnice

Packing

Gambar 3.3 BPMN Penjualan Ridho Orchids yang Berjalan

Rid

ho

Orc

hid

s

Bag

. P

en/P

emB

ag. K

ebu

nB

ag. K

euan

gan

Sup

pli

er

Membeli Bibit atau

Bahan Penolong

Membayar Total

Pembelian

Membuat FakturMenyerahkan

Barang

Menerima BarangMenyerahkan

Barang dan Faktur

Faktur

Menerima Barang

Faktur

Gambar 3.4 BPMN Pembelian Ridho Orchids yang Berjalan

Page 8: BAB III ANALISIS SISTEM 3.1 Sejarah Perusahaanelib.unikom.ac.id/files/disk1/692/jbptunikompp-gdl-angelinane... · Bagian Penjualan/Pembelian Bagian Kebun ... Menjual anggrek dan membeli

56

Rid

ho

Orc

hid

s

Bag

. Keu

anga

nW

. Dir

ektu

rD

irek

tur

Faktur dan Laporan Masuk-Keluar Barang

Membuat Laporan

Menerima Laporan

Menerima Laporan

Menerima Faktur dan Laporan Masuk-

Keluar Barang

Gambar 3.5 BPMN Bag. Keuangan Ridho Orchids yang Berjalan

Rid

ho O

rchid

s

Bag

. K

ebun

Bag

. K

euan

gan

Menerima Barang

Menerima bibitMenyediakan media

sesuai jenis anggrek

Perawatan anggrek

kurang lebih 7 bulan

Anggrek siap panen

untuk di jual

Mengeluarkan

Barang

Membuat Laporan

Barang Masuk-

Keluar

Menyerahkan

Laporan

Menerima Laporan

Gambar 3.6 BPMN Bag. Kebun Ridho Orchids yang Berjalan

Page 9: BAB III ANALISIS SISTEM 3.1 Sejarah Perusahaanelib.unikom.ac.id/files/disk1/692/jbptunikompp-gdl-angelinane... · Bagian Penjualan/Pembelian Bagian Kebun ... Menjual anggrek dan membeli

57

3.9.3 Use-Case Berjalan

Bag. Pen/Pem Supplier

Transaksi Pembelian

Membuat Faktur

Transaksi Penjualan

<<include>>

<<include>>

Konsumen

Kargo

Transaksi Penjualan

Membudidayakan Anggrek

Membuat Laporan

Menerima Laporan

W. Direktur Direktur

Bag. Keuangan

Bag. Kebun

<<include>>

<<include>>

Gambar 3.7 Diagram Use Case Ridho Orchids yang Berjalan

Deskripsi diagram use case yang berjalan di Ridho Orchids:

A. Supplier, menyediakan bibit dan bahan penolong, membuat faktur.

B. Konsumen, memesan anggrek, menerima anggrek dan faktur.

Page 10: BAB III ANALISIS SISTEM 3.1 Sejarah Perusahaanelib.unikom.ac.id/files/disk1/692/jbptunikompp-gdl-angelinane... · Bagian Penjualan/Pembelian Bagian Kebun ... Menjual anggrek dan membeli

58

C. Kargo, mengantar anggrek.

D. Bag. Pen/Pem, membeli dan menerima bibit dan bahan penolong, menjual

anggrek, membuat dan menerima faktur.

E. Bag. Kebun, merawat anggrek, menerima bibit dan bahan penolong, membuat

laporan masuk-keluar barang.

F. Bag. Keuangan, menerima faktur dan uang, membuat laporan keuanga.

G. W. Direktur, menerima dan memeriksa laporan.

H. Direktur, menerima laporan.

3.10 Kelemahan Sistem

Kelemahan dari sistem yang telah berjalan di Ridho Orcids adalah:

A. Belum menggunakan sistem informasi dalam segi promosi, pencatatan

akuntansi, pencatatan barang masuk dan keluar, dan traksaksi dengan

konsumennya.

B. Pencatatan yang dilakukan oleh Ridho Orchids belum menggunakan standar

akuntansi.