bab iii analisa sistem berjalan · 7. bid keperawatan a. mengumpulkan, menganalisis dan...

71
21 BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1 Tinjauan Perusahaan Setiap pelaksanaan kegiatan rutin di Sinar Winaya Medika terdapat aturan dan struktur organisasi yang ditentukan. Hal ini struktur organisasi yang menggambarkan garis perintah dan penerimaan perintah serta fungsi- fungsi pelaksanaan tersebut sehingga semua menjadi lancar dan teratur. Penulis akan menerangkan sejarah dan struktur organisasi ditempat penulis mengadakan riset untuk pembuatan Tugas Akhir ini yaitu sebagai berikut : 3.1.1 Sejarah Perusahaan Sebagai sebuah dasar pemikiran yang progresif dan sebagai sebuah bentuk pengabdian kepada masyarakat. Sinar Winaya Medika didirikan dengan tujuan untuk membantu pelayanan kesehatan yang memadai dan standar pelayanan yang baik dan profesional untuk masyarakat yang berobat rawat jalan maupun rawat inap. Untuk mewujudkan stadar pelayanan yang baik dan professional, kami memiliki tenaga-tenaga yang andal dan professional dibidangnya masing-masing. Selain didukung fasilitas medis dan fasilitas lainnnya.Kami beharap Sinar Winaya Medika menjadi salah satu pusat pelayanan kesehatan yang terbaik bagi masyarakat sekitar. Sinar Winaya Medika/SWY didirikan pada tanggal 05 April 2015 yang beralokasi di daerah Jl. Raya Sagalaherang No.21 Subang disamping Gor Sagalaherang yang mudah diakses diberbagai arah.

Upload: others

Post on 25-Mar-2021

3 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

21

BAB III

ANALISA SISTEM BERJALAN

3.1 Tinjauan Perusahaan

Setiap pelaksanaan kegiatan rutin di Sinar Winaya Medika terdapat

aturan dan struktur organisasi yang ditentukan. Hal ini struktur organisasi

yang menggambarkan garis perintah dan penerimaan perintah serta fungsi-

fungsi pelaksanaan tersebut sehingga semua menjadi lancar dan teratur.

Penulis akan menerangkan sejarah dan struktur organisasi ditempat penulis

mengadakan riset untuk pembuatan Tugas Akhir ini yaitu sebagai berikut:

3.1.1 Sejarah Perusahaan

Sebagai sebuah dasar pemikiran yang progresif dan sebagai sebuah

bentuk pengabdian kepada masyarakat. Sinar Winaya Medika didirikan

dengan tujuan untuk membantu pelayanan kesehatan yang memadai dan

standar pelayanan yang baik dan profesional untuk masyarakat yang berobat

rawat jalan maupun rawat inap. Untuk mewujudkan stadar pelayanan yang

baik dan professional, kami memiliki tenaga-tenaga yang andal dan

professional dibidangnya masing-masing. Selain didukung fasilitas medis dan

fasilitas lainnnya.Kami beharap Sinar Winaya Medika menjadi salah satu

pusat pelayanan kesehatan yang terbaik bagi masyarakat sekitar.

Sinar Winaya Medika/SWY didirikan pada tanggal 05 April 2015 yang

beralokasi di daerah Jl. Raya Sagalaherang No.21 Subang disamping Gor

Sagalaherang yang mudah diakses diberbagai arah.

Page 2: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

22

Sinar Winaya Medika merupakan klinik swasta dengan surat izin

klinik: 445.5.2/0110/Dinkes/KP/I/2017.

3.1.2 Struktur Organisasi dan Fungsi

Struktur organisasi merupakan susunan yang terdiri dari fungsi-fungsi

dan hubungan-hubungan yang menyatakan seluruh kegiatan untuk mencapai

suatu gagasan.

Struktur organisasi dan fungsi dari masing-masing bagian pada Sinar

Winaya Medika adalah sebagai berikut:

Gambar III.1 Struktur Organisasi

1. Dr. Penanggung Jawab

Bertanggung jawab secara kedinasan dari atas segala aktivitas

pelayanan medis yang dilakukan oleh tenaga medis diruang lingkup

klinik sesuai prosedur medis yang berlaku.

2. Dr. Pelaksana

Dr. Pelaksana tugas pelayanan medis sehari-hari diklinik sesuai

prosedur yang berlaku.

Page 3: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

23

3. Manager Klinik

a. Mengelola dan meningkatkan efektivitas dan efisiensi operasi

perusahaan

b. Meningkatkan sistem operasional, proses dan kebijakan dalam

mendukung visi dan misi perusahaan.

4. Bid Pelayanan Medik/SDK

a. Pengkoordinasian, pelaksanaan, perencanaan, dan pengembangan

kegiatan pelayanan rawat inap, rawat intensif, pembedahan, rawat

jalan, rawat darurat.

b. Pengkoordinasian, pengembangan kegiatan pelayanan rawat inap

rawat intensif, pembedahan, rawat jalan, rawat darurat.

c. Pelaksanaan monitorinng dan evaluasi kegiatan pelayanan rawat

inap, rawat intensif, pembedahan, rawat jalan, rawat darurat.

d. Pelaksanaan koordinasi dengan instalasi-instalasi.

e. Pelaksanaan tugas-tugas lain yang diberikan oleh Manager.

5. Kasir

a. Menerima pendaftaran

b. Merekap dat pasien

c. Membuat laporan keuangan

6. Bid Farmasi

a. Menyediakan obat-obatan untuk unit perawatan dan bidang-bidang

lain.

b. Mengarsipkan resep-resep baik untuk pasien rawat jalan maupun

pasien rawat inap.

Page 4: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

24

c. Membuat obat-obatan.

d. Menyalurkan, membagikan obat-obatan yang diresepkan

e. Menyimpan dan membagikan preparat-preparat biologis.

f. Membuat, menyiapkan mensterilkan preparat parenteral.

7. Bid Keperawatan

a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data

b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan

c. Melaksanakan asuhan keperawatan sesuai dengan konsep-konsep dan

prinsip-prinsip ilmu perilaku, sosial budaya, ilmu biomedik

d. Mencatat data dalam proses keperawatan

e. Menggunakan catatan pasien untuk memonitor kualitas asuhan

keperawatan

f. Merencanakan, membuat dan mengevaluasi penyuluhan kesehatan

g. Mengidentifikasi masalah-masalah penelitian dibidang keperawatan

h. Menerapkan hasil penelitian dalam praktek keperawatan

i. Ikut serta dalam pelayanan kesehatan kepada individu, keluarga,

kelompok dan masyarakat

8. Bid Kebidanan

Menetapkan manajemen kebidanan pada setiap asuhan kebidanan

yang diberikan, mencakup:

a. Mengkaji status kesehatan untuk memenuhi kebutuhan asuhan

klien

b. Menentukan diagnosis

c. Menyusun rencana tindakan sesuai dengan msalah yang dihadapi

Page 5: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

25

d. Melaksanakan tindakan sesuai dengan rencana yang telah disusun

e. Mengevaluasi tindakan yang telah diberikan

f. Membuat rencana tindak lanjut kegiatan/tindakan

g. Membuat pencatatan dan pelaporan kegiatan/tindakan

9. Bid Humas

Mempunyai tugas melaksanakan analisis dan penyiapan rancangan

kebijakan dalam bidang hubungan masyarakat.

a. Pelaksanaan analisis dan penyiapan rancangan kebijakan

pengelolaan informasi

b. Pelaksanaan analisis dan penyiapan rancangan kebijakan

penyelenggaraan dan pegelolaan dokumentasi

c. Pelaksanaan analisis dan penyiapan rancangan

10. Office Boy

a. Membersihkan dan merapikan meja, kursi, komputer dan

perlengkapan lainnya.

b. Membersihkan lantai

c. Menyediakan minum untuk karyawan

3.2 Tinjauan Kasus

3.2.1 Proses Bisnis Sistem Berjalan

Sesuai dengan metode wawancara dengan pengamatan langsung yang

dilakukan penulis mengenai sistem pendapatan pada Klinik Sinar Winaya

Medika, maka penulis akan menguraikan secara umum prosesur sistem berjalan

yang ada di Klinik ini .Yang mengikuti proses-proses sebagai berikut:

Page 6: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

26

1. Proses pendaftaran

Pasien melakukan pendaftaran menggunakan kartu berobat. Bagian Kasir

mencatat kartu status pasien dan anamnesa pasien dengan menanyakan

keluhan yang dirasakan kepada pasien kemudian kasir menyerahkan kartu

status pasien kepada Dokter dan Dokter menerima kartu status pasien

.Kemudian Dokter melakukan pemeriksaan kepada pasien dan

memberikan kartu status pasien beserta resep obat kemudian pasien

menerima untuk pengambilan obat di bagian farmasi kemudian farmasi

menyiapkan obat, memberikan obat kemudian pasien menerima obat

2. Proses Pembayaran

Pasien menyerahkan kartu status pasien dan melakukan pembayaran rawat

jalan secara cash kepada bagian kasir kemudian bagian kasir menerima

kartu status pasien dan pembayaran rawat jalan mengunakan uang cash.

3. Proses Pembuatan Laporan Keuangan

Bagian Kasir membuat laporan keuangan pada periode 1 Bulan, laporan

keuangan tersebut kemudian diserahkan ke Manager Klinik, kemudian

Manager klinik menerima laporan keuangan dan memeriksa laporan

keuangan.

Page 7: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

27

3.2.2 Activity Diagram

Gambar III.2 Activity Diagram Berjalan

Page 8: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

28

3.2.3 Dokumen Masukan

Spesifikasi sistem berjalan yaitu serangkaian dari bentuk dokumen untuk

mendukung terbentuknya file-file yang dibutuhkan serta informasi yang disajikan,

maka dibutuhkan masukan-masukan untuk sistem.

1. Nama Dokumen : Kartu Berobat (KB)

Fungsi : Pendaftaran

Sumber : Pasien

Tujuan :Administrasi

Media : Kertas

Jumlah : -

Frekuensi : Setiap Pendaftaran

Format : Lampiran A-1

2. Nama Dokumen : Buku Register (BR)

Fungsi : Pendaftaran

Sumber : Pasien

Tujuan :Administrasi

Media : Kertas

Jumlah : -

Frekuensi : Setiap Transaksi

Format : Lampiran A-2

3.2.4 Dokumen Keluaran

1. Nama Dokumen : Kartu Status Pasien (KSP)

Fungsi : Untuk melakukan Pendaftaran

Sumber : Administrasi

Page 9: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

29

Tujuan : Pasien

Media : Kertas

Jumlah : Satu Lembar

Frekuensi : Setiap Pendaftaran

Format : Lampiran B-1

2. Nama Dokumen : Resep Obat (RO)

Fungsi : Untuk menebus obat

Sumber : Dokter, Pasien

Tujuan : Pasien, Farmasi

Media : Kertas

Jumlah : Satu Lembar

Frekuensi : Setiap Pasien Sakit

Format : Lampiran B-3

3. Nama Dokumen : Administrasi Pembayaran (AP)

Fungsi : Untuk melakukan pembayaraan

Sumber : Administrasi

Tujuan : Pasien

Media : Kertas

Jumlah : Satu Lembar

Frekuensi : Setiap Pasien Yang rawat inap

Format : Lampiran B-4

4. Nama Dokumen : Laporan Keuangan (LK)

Fungsi : Bukti Laporan Keuangan

Sumber : Administrasi

Page 10: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

30

Tujuan : Manager Klinik

Media :Excel

Jumlah : Satu Lembar

Frekuensi : Setiap Terjadi Transaksi

Format : Lampiran B-5

3.2.5 Permasalahan Pokok

Klinik Sinar Winaya Medika mengelola Proses pendapatan mulai dari

proses merekap data pasien sampai pembuatan laporan masih menggunakan

sistem yang manual (Microsoft Excel) sehingga data dapat dimanupulasi. Apabila

proses pendapatan dilakukan secara sederhana akan mengakibatkan seperti :

a. Keamanan dokumen tidak terjamin.

b. Informasi yang dihasilkan membutuhkan waktu yang lama.

c. Besar peluang untuk memanipulasi data keuangan.

3.2.6 Pemecahan Masalah

Dengan melihat berbagai permasalahan yang ada pada sistem berjalan

maka untuk mengatasi permasalahan tersebut penulis mengajukan pemecahan

masalah yaitu dengan mengkomputerisasikan sistem pendapatan dari proses

rekap data pasien sampai pembayaran dan pembuatan laporan dengan

mengguakan aplikasi komputer.

1. Mengkomputerisasikan sistem pendapatan pada Klinik Sinar Winaya

Medika.

2. Aplikasi yang dibuat dapat membantu mempermudah pekerjaan.

3. Adanya aplikasi tersebut tidak mudah untuk dimanipulasi karena data yang

sudah tersimpan tidak mudah untuk dihapus atau dimanipulasi.

Page 11: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

31

4. Pembuatan DBMS agar datanya terjamin aman.

3.3 Analisa Kebutuhan Software

3.3.1 Analisa Kebutuhan

Analisa kebutuhan berdasarkan proses sistem berjalan pada Klinik Sinar

Winaya Medika analisa kebutuhan yang akan digunakan.

A. Halaman Kasir

A.1 Kasir melakukan login ke sistem

A.2 Kasir masuk ke menu utama

A.3 Kasir dapat mengelola akun

A.4 Kasir mengelola data dokter

A.5 Kasir mengelola data pasien

A.6 Kasir mengelola pendaftaran

A.7 Kasir Mengelola pembayaran

A.8 Kasir mengelola jurnal

A.9 Kasir Melakukan Logout

B. Manager Klinik

B.1 Manager Klinik melakukan login ke sistem

B.2 Manager Klinik masuk ke menu utama

B.3 Manager Klinik melakukan input data user

B.4 Manager Klinik membuka laporan pendapatan

B.5 Manager Klinik membuka laporan data pasien

B.6 Manager Klinik membuka laporan jurnal

B.6 Manager Klinik melakukan logout

Page 12: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

32

3.3.2 Use Case Diagram

A Kasir

A.1 Kasir Melakukan Login Pada Sistem

Gambar III.3 Use Case Diagram Login

Tabel III.1 Use Case Diagram Login

Use Case Narative Login

Tujuan Melakukan Login dan Masuk kedalam

sistem

Deskripsi Sistem ini memungkinkan aktor untuk

masuk ke menu login

Skenario utama

Aktor Kasir

Kondisi Awal Aktor melakukan login

Aksi Aktor Reaksi Sistem

1. aktor memilih tombol masuk Sistem akan menampilkan textbox

untuk mengisi nama pengguna dan

password

2. aktor memilih tombol batal Sistem akan membatalkan proses dan

keluar dari aktivitas

Page 13: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

33

Kondisi Akhir Jika perintah sesuai maka sistem akan

masuk ke dalam aplikasi Pendapatan

dan aktor dapat melakukan aktivitas

didalam sistem

A.2 Kasir Masuk Ke Menu Utama

Gambar III.4 Use Case Diagram Menu Utama

Tabel III.2 Use Case Diagram Menu Utama

Use Case Narative Menu Utama

Tujuan Melakukan Login dan Masuk kedalam

sistem

Deskripsi Sistem ini memungkinkan aktor untuk

mengakses sistem pendapatan

Skenario utama

Aktor Kasir

Kondisi Awal Aktor membuka aplikasi pendapatan

Page 14: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

34

Aksi Aktor Reaksi Sistem

1. aktor memilih tombol menu utama Sistem akan menampilkan textbox untuk

mengisi menu utama

2. aktor memilih tombol batal Sistem akan membatalkan proses dan

keluar dari aktivitas

Kondisi Akhir Jika perintah sesuai maka sistem akan

masuk ke dalam aplikasi pendapatan dan

aktor dapat melakukan aktivitas didalam

sistem.

A.3 Kasir Dapat Mengelola Akun

Gambar III.5Use Case Diagram Akun

Tabel III.3 Use Cse DiagramAkun

Use Case NarativeAkun

Tujuan Melakukan Login dan Masuk kedalam

sistem

Deskripsi Sistem ini memungkinkan aktor untuk

mengakses sistem Akun

Page 15: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

35

Skenario utama

Aktor Admin

Kondisi Awal Aktor membuka aplikasi pendapatan

Aksi Aktor Reaksi Sistem

1. aktor memilih tombol Akun Sistem akan menampilkan textbox untuk

mengisi Akun

2. aktor memilih tombol batal Sistem akan membatalkan proses dan

keluar dari aktivitas

Kondisi Akhir Jika perintah sesuai maka sistem akan

masuk ke dalam aplikasi pendapatan dan

aktor dapat melakukan aktivitas didalam

sistem.

A.4 Kasir Mengelola Data Dokter

Gambar III.6 Use Case Diagram Data Dokter

Page 16: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

36

Tabel III.4 Use Cse Diagram Data Dokter

Use Case Narative Data Dokter

Tujuan Melakukan Login dan Masuk kedalam

sistem

Deskripsi Sistem ini memungkinkan aktor untuk

mengakses data dokter

Skenario utama

Aktor Kasir

Kondisi Awal Aktor membuka aplikasi pendapatan

Aksi Aktor Reaksi Sistem

1. aktor memilih tombol data dokter Sistem akan menampilkan textbox untuk

mengisi data dokter

2. aktor memilih tombol batal Sistem akan membatalkan proses dan

keluar dari aktivitas

Kondisi Akhir Jika perintah sesuai maka sistem akan

masuk ke dalam aplikasi pendapatan dan

aktor dapat melakukan aktivitas didalam

sistem.

A.5 Kasir Mengelola Data Pasien

Gambar III.7 Use Case Diagram Data Pasien

Page 17: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

37

Tabel III.5Use Cse Diagram Data Pasien

Use Case Narative Data Pasien

Tujuan Melakukan Login dan Masuk kedalam

sistem

Deskripsi Sistem ini memungkinkan aktor untuk

mengakses sistem pendapatan

Skenario utama

Aktor Kasir

Kondisi Awal Aktor membuka aplikasi pendapatan

Aksi Aktor Reaksi Sistem

1. aktor memilih tombol data pasien Sistem akan menampilkan textbox untuk

mengisi data pasien

2. aktor memilih tombol batal Sistem akan membatalkan proses dan

keluar dari aktivitas

Kondisi Akhir Jika perintah sesuai maka sistem akan

masuk ke dalam aplikasi pendapatan dan

aktor dapat melakukan aktivitas didalam

sistem.

A.6 KasirMengelola Pendaftaran

Gambar III.8 Use Case Pendaftaran

Page 18: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

38

Tabel III.6 Use Cse Diagram Data Pendaftaran

Use Case Narative Pendaftaran

Tujuan Melakukan Login dan Masuk kedalam

sistem

Deskripsi Sistem ini memungkinkan aktor untuk

mengakses sistem pendapatan

Skenario utama

Aktor Kasir

Kondisi Awal Aktor membuka aplikasi pendapatan

Aksi Aktor Reaksi Sistem

1. aktor memilih tombol pendaftaran Sistem akan menampilkan textbox untuk

mengisi pendaftaran

2. aktor memilih tombol batal Sistem akan membatalkan proses dan

keluar dari aktivitas

Kondisi Akhir Jika perintah sesuai maka sistem akan

masuk ke dalam aplikasi pendapatan dan

aktor dapat melakukan aktivitas didalam

sistem.

A.7 Use case Pembayaran

Gambar III.9 Use Case Pembayaran

Page 19: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

39

Tabel III.7 Use Cse Diagram Pembayaran

Use Case Narative Pembayaraan

Tujuan Melakukan Login dan Masuk kedalam

sistem

Deskripsi Sistem ini memungkinkan aktor untuk

mengakses sistem pendapatan

Skenario utama

Aktor Kasir

Kondisi Awal Aktor membuka aplikasi pendapatan

Aksi Aktor Reaksi Sistem

1. aktor memilih tombol

pembayaraan

Sistem akan menampilkan textbox

untuk mengisi pembayaran

2. aktor memilih tombol batal Sistem akan membatalkan proses dan

keluar dari aktivitas

Kondisi Akhir Jika perintah sesuai maka sistem akan

masuk ke dalam aplikasi pendapatan

dan aktor dapat melakukan aktivitas

didalam sistem.

A.8 Kasir Mengelola Jurnal

Gambar III.10 Use Case Diagram Jurnal

Page 20: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

40

Tabel III.8 Use Cse Diagram Jurnal

Use Case Narative Jurnal

Tujuan Melakukan Login dan Masuk kedalam

sistem

Deskripsi Sistem ini memungkinkan aktor untuk

mengakses sistem pendapatan

Skenario utama

Aktor Kasir

Kondisi Awal Aktor membuka aplikasi pendapatan

Aksi Aktor Reaksi Sistem

1. aktor memilih tombo jurnal Sistem akan menampilkan textbox

untuk mengisi jurnal

2. aktor memilih tombol batal Sistem akan membatalkan proses dan

keluar dari aktivitas

Kondisi Akhir Jika perintah sesuai maka sistem akan

masuk ke dalam aplikasi pendapatan

dan aktor dapat melakukan aktivitas

didalam sistem.

A.9 Kasir Melakukan Logout

Gambar III.11 Use Case Diagram Logout

Page 21: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

41

Tabel III.9 Use Case Diagram Logout

Use Case Narative Logout

Tujuan Melakukan Logout dan keluar dari aplikasi

pendapatan

Deskripsi Sistem ini memungkinkan aktor untuk

melakukan logout

Skenario utama

Aktor Kasir

Kondisi Awal Aktor melakukan logout

Aksi Aktor Reaksi Sistem

1. aktor memilih tombol keluar Sistem akan menampilkan menampikan pesan

keluar dari program

2. aktor memilih tombol batal Sistem akan membatalkan proses dan keluar

dari aplikasi pendapatan

Kondisi Akhir Jika perintah sesuai maka sistem akan masuk

ke dalam aplikasi pendapatan dan aktor dapat

melakukan aktivitas didalam sistem

B Manager Klinik

B.1 Manager Klinik melakukan login ke sistem

Gambar III.12 Use Case Diagram Login Manager

Page 22: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

42

Tabel III.10 Use Case Diagram Login Manager

Use Case Narative Login

Tujuan Melakukan Login dan Masuk kedalam

sistem

Deskripsi Sistem ini memungkinkan aktor untuk

masuk ke menu login

Skenario utama

Aktor Manager

Kondisi Awal Aktor melakukan login

Aksi Aktor Reaksi Sistem

1. aktor memilih tombol masuk Sistem akan menampilkan textbox

untuk mengisi nama pengguna dan

password

2. aktor memilih tombol batal Sistem akan membatalkan proses dan

keluar dari aktivitas

Kondisi Akhir Jika perintah sesuai maka sistem akan

masuk ke dalam aplikasi Pendapatan

dan aktor dapat melakukan aktivitas

didalam sistem

Page 23: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

43

B.2 Manager Klinik Masuk Ke Menu Utama

Gambar III.13 Use Case Diagram Menu Utama

Tabel III.11 Use Case Diagram Menu UtamaManager

Use Case Narative Menu Utama

Tujuan Melakukan Login dan Masuk kedalam

sistem

Deskripsi Sistem ini memungkinkan aktor untuk

mengakses sistem pendapatan

Skenario utama

Aktor Manager

Kondisi Awal Aktor membuka aplikasi pendapatan

Aksi Aktor Reaksi Sistem

1. aktor memilih tombol menu utama Sistem akan menampilkan textbox untuk

mengisi menu utama

2. aktor memilih tombol batal Sistem akan membatalkan proses dan

keluar dari aktivitas

Kondisi Akhir Jika perintah sesuai maka sistem akan

masuk ke dalam aplikasi pendapatan dan

aktor dapat melakukan aktivitas didalam

sistem.

Page 24: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

44

B.3 Manager Klinik melakukan input data user

Gambar III.14 Use Case Diagram Data User

Tabel III.12 Use Case Diagram User Manager

Use Case Narative Data User

Tujuan Melakukan Login dan Masuk kedalam

sistem

Deskripsi Sistem ini memungkinkan aktor untuk

mengakses sistem user

Skenario utama

Aktor Manager

Kondisi Awal Aktor membuka aplikasi pendapatan

Aksi Aktor Reaksi Sistem

1. aktor memilih tombol data user Sistem akan menampilkan textbox untuk

mengisi data user

2. aktor memilih tombol batal Sistem akan membatalkan proses dan

keluar dari aktivitas

Kondisi Akhir Jika perintah sesuai maka sistem akan

masuk ke dalam aplikasi pendapatan dan

aktor dapat melakukan aktivitas didalam

sistem.

Page 25: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

45

B.4 Manager Klinik Membuka Laporan Pendapatan

Gambar III.15 Use Case Laporan Pendapatan

Tabel III.13 Use Case Laporan Pendapatan

Use Case Narative Laporan Pendapatan

Tujuan Melakukan Login dan Masuk kedalam

sistem

Deskripsi Sistem ini memungkinkan aktor untuk

mengakses sistem laporan pendapatan

Skenario utama

Aktor Manager

Kondisi Awal Aktor membuka aplikasi pendapatan

Aksi Aktor Reaksi Sistem

1. aktor memilih tombol pendapatan Sistem akan menampilkan textbox untuk

membuka pendapatan

2. aktor memilih tombol keluar Sistem akan membatalkan proses dan

keluar dari aktivitas

Kondisi Akhir Jika perintah sesuai maka sistem akan

masuk ke dalam aplikasi pendapatan dan

aktor dapat melakukan aktivitas didalam

sistem.

Page 26: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

46

B.5 Manager Klinik membuka laporan data pasien

Gambar III.16 Use Case Laporan Data Pasien

Tabel III.14 Use Case Laporan Data Pasien

Use Case Narative Laporan Data Pasien

Tujuan Melakukan Login dan Masuk kedalam

sistem

Deskripsi Sistem ini memungkinkan aktor untuk

mengakses sistem laporan data pasien

Skenario utama

Aktor Manager

Kondisi Awal Aktor membuka aplikasi pendapatan

Aksi Aktor Reaksi Sistem

1. aktor memilih tombol data pasien Sistem akan menampilkan textbox untuk

membuka data pasien

2. aktor memilih tombol keluar Sistem akan membatalkan proses dan

keluar dari aktivitas

Kondisi Akhir Jika perintah sesuai maka sistem akan

masuk ke dalam aplikasi pendapatan dan

aktor dapat melakukan aktivitas didalam

sistem.

Page 27: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

47

B.6 Manager Klinik Membuka Laporan Jurnal

Gambar III.17 Use Case Laporan Jurnal

Tabel III.15 Use Case Laporan Jurnal

Use Case Narative Laporan Jurnal

Tujuan Melakukan Login dan Masuk kedalam

sistem

Deskripsi Sistem ini memungkinkan aktor untuk

membuka laporan jurnal

Skenario utama

Aktor Manager

Kondisi Awal Aktor membuka aplikasi pendapatan

Aksi Aktor Reaksi Sistem

1. aktor memilih tombol jurnal Sistem akan menampilkan textbox untuk

membuka laporan jurnal

2. aktor memilih tombol keluar Sistem akan membatalkan proses dan

keluar dari aktivitas

Kondisi Akhir Jika perintah sesuai maka sistem akan

masuk ke dalam aplikasi pendapatan dan

aktor dapat melakukan aktivitas didalam

sistem.

Page 28: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

48

B.6 Manager Klinik Melakukan Logout

Gambar III.18 Use Case Logout Manager

Tabel III.16 Use Case Logout Manager

Use Case Narative Logout

Tujuan Melakukan Logout dan keluar dari aplikasi

pendapatan

Deskripsi Sistem ini memungkinkan aktor untuk

melakukan logout

Skenario utama

Aktor Kasir

Kondisi Awal Aktor melakukan logout

Aksi Aktor Reaksi Sistem

1. aktor memilih tombol keluar Sistem akan menampilkan menampikan pesan

keluar dari program

2. aktor memilih tombol batal Sistem akan membatalkan proses dan keluar

dari aplikasi pendapatan

Kondisi Akhir Jika perintah sesuai maka sistem akan masuk

ke dalam aplikasi pendapatan dan aktor dapat

melakukan aktivitas didalam sistem

Page 29: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

49

3.3.3 Aktivity Diagram

A.1 Kasir Melakukan Login

Gambar III.19 Activity Diagram Login

A.2 Kasir Mengakses Menu utama

Gambar III.20 Activity Diagram Menu Utama

Page 30: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

50

A.3 Kasir Mengelola Data Akun

Gambar III.21 Activity Diagram Data Akun

Page 31: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

51

A.4 Kasir Mengelola Data Dokter

Gambar III.22 Activity Diagram Data Dokter

Page 32: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

52

A.5 Kasir Mengelola Data Pasien

Gambar III.23 Activity Diagram Data Pasien

Page 33: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

53

A.6 Kasir Mengelola Pendaftaran

Gambar III.24 Activity Diagram Pendaftaran

Page 34: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

54

A.7 Kasir Mengelola Pembayaran

Gambar III.25 Activity Diagram Pembayaran

Page 35: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

55

A.8 Kasir Mengelola Data Jurnal

Gambar III.26 Activity Diagram Jurnal

Page 36: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

56

A.9 Kasir Melakukan Logout

Gambar III.27 Activity Diagram Logout

B.1 Manager Klinik Melakukan Login Ke Sistem

Gambar III.28 Activity Diagram Login

Page 37: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

57

B.2 Manager Klinik Masuk Ke Menu Utama

Gambar III.29 Activity Diagram Menu Utama

Page 38: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

58

B.3 Manager Klinik Melakukan Input Data User

Gambar III.30 Activity Diagram Data User

Page 39: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

59

B.4 Manager Klinik Membuka Laporan Pendapatan

Gambar III.31 Activity Diagram Laporan Pendapatan

Page 40: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

60

B.5 Manager Klinik Membuka Laporan Data Pasien

Gambar III.32 Activity Diagram Laporan Data pasien

Page 41: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

61

B.6 Manager Klinik Membuka Jurnal

Gambar III.33 Activity Diagram Laporan Jurnal

Page 42: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

62

B.7 Manager Klinik Melakukan Logout

Gambar III.34 Activity Diagram Logout

Page 43: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

63

3.4 Desain

3.4.1 Entity Relationship Diagram (ERD)

Gambar III.35 ERD

Page 44: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

64

3.4.2 Logical Record Structure (LRS)

Gambar III.36 LRS

Page 45: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

65

3.4.3 Spesifikasi File

a. Spesifikasi File Data Pasien

Nama Database : DdPasien

Nama File : Pasien

Tipe File : Master

Akses File : Random

Panjang Record : 128 Karakter

Field Key : id_pasien

Tabel III.17 Spesifikasi File Data Pasien

No Elemen Data Akronim Tipe Panjang Keterangan

1. Identitas Pasien id_pasien Int 5 Primary key

2. Nama nama Varchar 30

3. Alamat alamat Varchar 75

4. Usia usia Int 3

5. Nomer Telepon no_telp Int 15

b. Spesifikasi File Pendaftaran

Nama Database : DdPendaftaran

Nama File : Pendaftaran

Tipe File : Transaksi

Akses File : Random

Panjang Record : 12 Karakter

Field Key : Id_pendaftaran

Tabel III.18 Spesifikasi File Pendaftaran

No Elemen Data Akronim Tipe Panjang Keterangan

1. Identitas

Pendaftaran

id_pendaftaran Int 5 Primary

key

2. Tanggal

Pendaftaran

tgl_pendaftaran Date

3. Identitas pasien id_pasien Int 5 Foreign

Page 46: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

66

key

4. Identitas User id_user Int 2 Foreign

key

c. Spesifikasi File Data User

Nama Database : DdUser

Nama File : User

Tipe File : Master

Akses File : Random

Panjang Record : 49 Karakter

Field Key : id_user

Tabel III.19 Spesifikasi File User

No Elemen Data Akronim Tipe Panjan

g

Keterangan

1. Identitas User id_user Int 2 Primary key

2. User Name user_name Char 30

3. Password password Varchar 10

4. Level Level Enum 7 Admin, Kasir,

Manager

d. Spesifikasi File Data Dokter

Nama Database : DdDokter

Nama File : Dokter

Tipe File : Master

Akses File : Random

Panjang Record : 47 Karakter

Field Key : id_dokter

Page 47: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

67

Tabel III.20 Spesifikasi File Data Dokter

No Elemen Data Akronim Tipe Panjang Keterangan

1 Identitas Dokter id_dokter Int 2 Primary key

2 Nama Dokter nama_dokter Varchar 30

3 Nomer Telpon no_telp Int 15

e. Spesifikasi File Data Pembayaran

Nama Database : Ddpembayaran

Nama File : pembayaran

Tipe File : Transaksi

Akses File : Random

Panjang Record : 38 Karakter

Field Key : no_pembayaran

Tabel III.21 Spesifikasi File Data Pembayaran

No Elemen Data Akronim Tipe Panjang Keterangan

1 Nomer

Pembayaran

no_pembayaran Int 10 Primary key

2 Tanggal

Pembayaran

tgl_pembayaran Date

3 Identitas

Pemeriksaan

id_pemeriksaan Int 10 Foreign Key

4 Total Bayar Total_bayar Int 8

4 Identitas kasir id_kasir Varchar 10 Foreign Key

f. Spesifikasi File Data Jurnal

Nama Database : Ddjurnal

Nama File : Jurnal

Tipe File : Transaksi

Akses File : Random

Panjang Record : 50 Karakter

Field Key : kd_jurnal

Page 48: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

68

Tabel III.22 Spesifikasi File Jurnal

No Elemen Data Akronim Tipe Panjang Keterangan

1 Kode jurnal kd_jurnal Varchar 15 Primary key

2 Tanggal tgl Date

3 Keterangan keterangan Varchar 30

4 Nomer

Pembayaran

no_pembayaran Varchar 5 Foreign Key

g. Spesifikasi File Data Detail Jurnal

Nama Database : DdDetailJurnal

Nama File : Detail Jurnal

Tipe File : Master

Akses File : Random

Panjang Record : 105 Karakter

Field Key : kd_jurnal

Tabel III 23 Spesifikasi File Detail Jurnal

No Elemen Data Akronim Tipe Panjang Keterangan

1 Kode jurnal kd_jurnal Varchar 15 Foreign Key

2 Kode Akun kd_akun Varchar 30 Foreign Key

3 Debet debet Int 30

4 Kredit kredit Int 30

h. Spesifikasi File Data Akun

Nama Database : DdAkun

Nama File : Akun

Tipe File : Master

Akses File : Random

Panjang Record : 140 Karakter

Field Key : kd_akun

Page 49: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

69

Tabel III.24 Spesifikasi FileAkun

No Elemen Data Akronim Tipe Panjang Keterangan

1 Kode Akun kd_akun Varchar 10 Primary Key

3 Nama Akun Nama_akun Varchar 100

4 Kelompok Akun kel_akun Varchar 30

3.4.4 Sequence Diagram

Gambar III.37 Sequence Diagram

Page 50: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

70

3.4.5 Deployment Diagram

Main

<<ActiveXControl>> PHP

<<device>> Database

<<DBMS>> My SQL

<<Database>> dbpendapatan

<<device>>

<<Application>> Aplikasi Pendapatan Klinik

*

*

*

*

Gambar III.38 Deployment Diagram

3.4.6 User Interface

Tampilan Login

Gambar III.39 Tampilan Menu Login

Page 51: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

71

Tampilan Menu Utama

Gambar III.40 Tampilan Menu Utama

Tampilan Menu Data User

Gambar III.41 Tampilan Data User

Page 52: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

72

Form User

Gambar III.42 Tampilan Form User

Tampilan Menu Data Dokter

Gambar III.43 Tampilan Data Dokter

Page 53: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

73

Form Data Dokter

Gambar III.44 Tampilan Form Dokter

Tampilan Menu Data Pasien

Gambar III.45 Tampilan Data Pasien

Page 54: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

74

Form Pasien

Gambar III.46 Tampilan Form Pasien

Tampilan Menu Data Akun

Gambar III.47 Tampilan Data Akun

Page 55: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

75

Form Akun

Gambar III.48 Tampilan Form Akun

Tampilan Menu Pendaftaran

Gambar III.49 Tampilan Pendaftaran

Page 56: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

76

Form Pendaftaran

Gambar III.50 Tampilan Form Pendaftaran

Cetak Kartu Pendaftaran

Gambar III.51 Cetak Kartu Pendaftaran

Page 57: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

77

Tampilan Menu Pembayaran

Gambar III.52 Tampilan Pembayaran

Form Pembayaran

Gambar III.53 Tampilan Form Pembayaran

Page 58: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

78

Tampilan Cetak Kartu Pembayaran

Gambar III.54 Cetak Kartu Pembayaran

Tampilan Menu Jurnal

Gambar III.55 Tampilan Jurnal

Page 59: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

79

Form Jurnal

Gambar III.56 Tampilan Form Jurnal

Tampilan Laporan pendapatan

Gambar III.57 Tampilan Laporan Pendapatan

Page 60: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

80

Rekap Laporan Pendapatan

Gambar III.58 Tampilan Rekap Laporan Pendapatan

Tampilan Laporan Data Pasien

Gambar III.59 Tampilan Laporan Data Pasien

Page 61: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

81

Rekap Laporan Data pasien

Gambar III.60 Tampilan Rekap Laporan Data Pasien

Tmpilan Laporan Jurnal

Gambar III.61 Tampilan Laporan Jurnal

Page 62: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

82

Rekap Laporan Jurnal

Gambar III.62 Tampilan Rekap Laporan Jurnal

Tampilan Logout

Gambar III.63 Tampilan Logout

3.5 Implementasi

3.5.1 Code Generation

Data Pembayaran

<?php

$daftar_pem = $this->db->get('DbPembayaran');

Page 63: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

83

$daftar_pem_res = $daftar_pem->result();

$daftar_pem_num = $daftar_pem->num_rows();

?>

<nav aria-label="breadcrumb">

<ol class="breadcrumb bg-white">

<li class="breadcrumb-item text-dark">Transaksi</li>

<li class="breadcrumb-item text-dark active">Pembayaran</li>

</ol>

</nav>

<div class="row mb-3">

<div class="col-6 pl-4">

<h2>Transaksi Pembayaran</h2>

</div>

<div class="col-6 pr-4 text-right">

<button class="btn btn-success"

onclick="showAddPembayaran()"><i class="fa fa-fw fa-plus"></i>Tambah

Data</button>

</div>

</div>

<div class="row">

<div class="col-12">

<div class="bg-white p-2">

<table id="data-akun" class="table table-sm table-striped table-

bordered table-hover">

Page 64: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

84

<thead class="thead-dark">

<tr class="text-center">

<th style="width:40px;">No</th>

<th>No. Pembayaran</th>

<th>Tanggal Pembayaran</th>

<th>ID Pemeriksaan</th>

<th>Total Bayar</th>

<th>ID/Nama User</th>

<th>Aksi</th>

</tr>

</thead>

<tbody>

<?php

if ($daftar_pem_num>0) {

$no = 1;

foreach ($daftar_pem_res as $key) {

$id_user = $this->db->get_where('dbuser', array('id_user' => $key-

>id_user))->result();

?>

<tr class="text-center">

<td><?php echo $no;?></td>

<td><?php echo $key->no_pembayaran?></td>

<td><?php echo $key->tgl_pembayaran?></td>

<td><?php echo $key->id_pemeriksaan?></td>

Page 65: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

85

<td>Rp. <?php echo $key->total_bayar?></td>

<td><?php echo ucwords($key->id_user.' - '.$id_user[0]-

>Username)?></td>

<td>

<div class="btn-group">

<button class="btn btn-info btn-sm"

onclick="showEditPembayaran('<?php echo $key->no_pembayaran?>')"><i

class="fa fa-fw fa-edit"></i>Edit</button>

<button class="btn btn-danger btn-sm"

onclick="showDelPembayaran('<?php echo $key->no_pembayaran?>')"><i

class="fa fa-fw fa-times"></i>Hapus</button>

</div>

</td>

</tr>

<?php

$no++;

}

}

?>

</tbody>

</table>

</div>

</div>

</div>

Page 66: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

86

<script type="text/javascript">

function showAddPembayaran(){

$.ajax({

url: '<?php echo base_url('Panel/showPembayaran')?>',

type: 'POST',

data: {show:true,type:'add'},

success: function(e){

$('#mdModalTitle').text('Tambah Transaksi Pembayaran');

$('#mdModalBody').html(e);

$('#mdModalFooter').html('<button class="btn btn-warning

btn-lg" onclick="submitAddPembayaran()">Simpan Data</button><button

class="btn btn-secondary btn-lg" data-dismiss="modal">Batal</button>');

$('#mdModal').modal({

backdrop:'static',

keyboard:false

})

}

})

}

function submitAddPembayaran(){

var data = $('#form-pembayaran').serialize();

$.ajax({

url:'<?php echo base_url('Panel/AddPembayaran')?>',

type:'POST',

Page 67: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

87

dataType: 'JSON',

data: data,

success: function(e){

if (e.error=='1') {

myAlert('danger',e.title,e.body);

} else {

myAlert('success',e.title,e.body);

$('#mdModalFooter').html('<button class="btn btn-warning

btn-lg" onclick="submitAddPembayaran()">Simpan Data</button><button

class="btn btn-secondary btn-lg"

onclick="window.location.reload()">Kembali</button>');

}

}

})

}

function showEditPembayaran(id){

$.ajax({

url: '<?php echo base_url('Panel/showPembayaran')?>',

type: 'POST',

data: {show:true,type:'edit',id:id},

success: function(e){

$('#mdModalTitle').text('Edit Transaksi Pembayaran');

$('#mdModalBody').html(e);

Page 68: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

88

$('#mdModalFooter').html('<button class="btn btn-warning

btn-lg" onclick="submitEditPembayaran()">Simpan Data</button><button

class="btn btn-secondary btn-lg" data-dismiss="modal">Batal</button>');

$('#mdModal').modal({

backdrop:'static',

keyboard:false

})

}

})

}

function submitEditPembayaran(){

var data = $('#form-pembayaran').serialize();

$.ajax({

url: '<?php echo base_url('Panel/EditPembayaran')?>',

dataType: 'JSON',

type: 'POST',

data: data,

success: function(e){

if (e.error=='1') {

myAlert('danger',e.title,e.body);

} else {

myAlert('success',e.title,e.body);

$('#mdModalFooter').html('<button class="btn btn-warning btn-

lg" onclick="submitEditPembayaran()">Simpan Data</button><button

Page 69: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

89

class="btn btn-secondary btn-lg"

onclick="window.location.reload()">Kembali</button>');

}

}

})

}

function showDelPembayaran(id){

$('#smModalTitle').text('Hapus Data?');

$('#smModalBody').html('<center>Apakah Anda yakin ingin

menghapus data?</center>');

$('#smModalFooter').html('<a class="btn btn-danger btn-lg"

href="<?php echo base_url('Panel/DelPembayaran/')?>'+id+'">Hapus

Data</a><button class="btn btn-secondary btn-lg" data-

dismiss="modal">Batal</button>');

$('#smModal').modal({

backdrop: 'static',

keyboard: false

})

}

</script>

Page 70: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

90

3.5.2 Blackbox Testing

A. Form Login

Tabel III.25 Hasil Pengujian Black Box Testing Form Login

No Skenario

Pengujian

Test Case Hasil yang

diharapkan

Hasil

Pengujian

Kesim

pulan

1 Nama user dan

Password tidak

diisi kemudian

klik tombol

login

Nama user:

(kosong)

Password:

(kosong)

Sistem akan

menolak akses

dan menampilkan

pesan”Text

Boxusername dan

password kurang

dari 6 karakter

Sesuai

harapan

Valid

2 Mengetikan

Nama userdan

password tidak

diisi atau kosong

kemudian klik

tombol login

Nama user:

Admin123

Password:

(kosong)

Sistem akan

menolak akses

dan menampilkan

pesan “ Text Box

Password kurang

dari 6 karakter”

Sesuai

harapan

Valid

3 Nama user tidak

diisi (kosong)

dan password

diisi kemudian

klik tombol

login

Nama user:

(kosong)

Password:

Admin123

Sistem akan

menolak Akses

dan menampilkan

pesan “ Text Box

user name kurang

dari 6 karakter”

Sesuai

harapan

Valid

4 Mengetikan

salah satu

kondisi salah

pada nama user

atau password

kemudian klik

tombol login

Nama user:

Yanti

(benar)

Password:

1234

(salah)

Sistem akan

menolak akses

akan kembali

diarahkan ke

halaman login

dan menampilkan

pesan”TextBox

User name dan

password salah”

Sesuai

harapan

Valid

5 Mengetikan

Nama user dan

password

dengan data

yang benar

kemudian klik

tombol login

Nama User:

Admin123

(benar)

Password:

Admin123

(benar)

Sistem akan

menerima akses

login dan akan

menampilkan

pesan “Login

berhasil,

Mengarahkan”

Sesuai

Harapan

Valid

Page 71: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN · 7. Bid Keperawatan a. Mengumpulkan, menganalisis dan mengintrepetasi data b. Mengembangkan rencana tindakan keperawatan c. Melaksanakan asuhan keperawatan

91

3.5.3 Spesifikasi Hardware dan Software

Tabel III.26 Spesifikasi Hardware dan Software

Kebutuhan Keterangan

Sistem Operasi Windows 7

Processor GHz

RAM 2,00 GB (1,45 GB usable)

Hardisk Intel

Monitor Intel

Keyboard Standard

Printer Epson

Mouse Standar

Software Bahasa Pemrograman :PHP

Aplikas Pendukung :Xampp

DBMS :My SQL

Anti Virus : SMADAV