bab i pendahuluan

2
BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Saat ini dunia keperawatan semakin berkembang. Perawat dianggap sebagai salah satu profesi kesehatan yang harus dilibatkan dalam pencapaian tujuan pembangunan kesehatan baik di dunia maupun di Indonesia. Seiring dengan berjalannya waktu dan bertambahnya kebutuhan pelayanan kesehatan menuntut perawat saat ini memiliki pengetahuan dan keterampilan di berbagai bidang. Saat ini perawat memiliki peran yang lebih luas dengan penekanan pada peningkatan kesehatan dan pencegahan penyakit, juga memandang klien secara komprehensif. Perawat menjalankan fungsi dalam kaitannya dengan berbagai peran pemberi perawatan, pembuat keputusan klinik dan etika, pelindung dan advokat bagi klien, manajer kasus, rehabilitator, komunikator dan pendidik. 1.2 Rumusan Masalah 1. Apa yang dimaksud peran keperawatan komunitas? 2. Bagaimana peran perawat komunitas dalam memberikan pelayanan kesehatan? 3. Apa saja fungsi keperawatan dalam komunitas dalam memberikan pelayanan kesehatan?

Upload: andik-ok

Post on 04-Dec-2015

217 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

BAB I Pendahuluan

TRANSCRIPT

Page 1: BAB I Pendahuluan

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

          Saat ini dunia keperawatan semakin berkembang. Perawat dianggap sebagai

salah satu profesi kesehatan yang harus dilibatkan dalam pencapaian tujuan

pembangunan kesehatan baik di dunia maupun di Indonesia.

          Seiring dengan berjalannya waktu dan bertambahnya kebutuhan pelayanan

kesehatan menuntut perawat saat ini memiliki pengetahuan dan keterampilan di

berbagai bidang. Saat ini perawat memiliki peran yang lebih luas dengan

penekanan pada peningkatan kesehatan dan pencegahan penyakit, juga

memandang klien secara komprehensif. Perawat menjalankan fungsi dalam

kaitannya dengan berbagai peran pemberi perawatan, pembuat keputusan klinik

dan etika, pelindung dan advokat bagi klien, manajer kasus, rehabilitator,

komunikator dan pendidik.

1.2 Rumusan Masalah

1. Apa yang dimaksud peran keperawatan komunitas?

2. Bagaimana peran perawat komunitas dalam memberikan pelayanan

kesehatan?

3. Apa saja fungsi keperawatan dalam komunitas dalam memberikan

pelayanan kesehatan?

4. Bagaimana konsep teori keperawatan Betty Neuman?

5. Bagaimana konsep comunity as pathner?

1.3 Tujuan penulisan

1. Untuk mengetahui maksud peran keperawatan komunitas.

2. Untuk mengetahui peran perawat komunitas dalam memberikan

pelayanan kesehatan.

3. Untuk mengetahui fungsi keperawatan dalam komunitas dalam

memberikan pelayanan kesehatan.

4. Untuk mengetahui konsep teori keperawatan Betty Neuman

5. Untuk mengetahui konsep comunity as pathner.

Page 2: BAB I Pendahuluan