bab 7 manajemen pengembangan diri

8
Bab VII Manajemen Pengembangan Diri

Upload: lisachmad

Post on 25-May-2015

1.827 views

Category:

Education


20 download

TRANSCRIPT

Page 1: Bab 7 Manajemen Pengembangan Diri

Bab VIIManajemen

Pengembangan Diri

Page 2: Bab 7 Manajemen Pengembangan Diri

Manajemen pengembangan diri adalah suatu metode bagaimana kita bisa mengatur dan menata serta mengontrol kepribadian kita agar kesemuanya bisa barmanfaat bagi pengembangan diri kita kearah yang lebih baik.

Page 3: Bab 7 Manajemen Pengembangan Diri

Kepribadian adalah segenap organisasi mental manusia pada semua tingkat perkembangannya. Mencakup setiap fase karakter manusiawinya, intelektualitas, temperamen, keterampilan, moralitas dan segenap sikap yang telah terbentuk sepanjang hidupnya, jadi mencakup seluruh kemampuan manusia dan segenap pengalaman sepanjang hidupnya (warpen dalam buku Kartono,2005)

Agus Sujanto dkk (2004), menyatakan bahwa kepribadian adalah suatu totalitas psikofisis yang kompleks dari individu, sehingga nampak dalam tingkah lakunya yang unik.

Page 4: Bab 7 Manajemen Pengembangan Diri

Kepribadian yang tidak sehat

Mudah marah (tersinggung) Menunjukkan kekhawatiran dan kecemasan Sering merasa tertekan (stress atau depresi) Bersikap kejam atau senang mengganggu orang lain yang usianya lebih muda atau

terhadap binatang Ketidakmampuan untuk menghindar dari perilaku menyimpang meskipun sudah

diperingati atau dihukum Kebiasaan berbohong Hiperaktif Bersikap memusuhi semua bentuk otoritas Senang mengkritik/mencemooh orang lain Sulit tidur Kurang memiliki rasa tanggung jawab Sering mengalami pusing kepala (meskipun penyebabnya bukan faktor yang bersifat

organis) Kurang memiliki kesadaran untuk mentaati ajaran agama Pesimis dalam menghadapi kehidupan Kurang bergairah (bermuram durja) dalam menjalani kehidupan

Page 5: Bab 7 Manajemen Pengembangan Diri

Motivasi untuk Merubah Sikap

A. mengapa mesti minder B. ciptakan kesempatan C. Mempunyai pendapat D. memandang dengan menyeluruh E. jagalah agar semuanya tetap dalam

perspektif masa depan.

Page 6: Bab 7 Manajemen Pengembangan Diri

F. jadilah tajam G. menghargai waktu H. mendengarkan dengan telinga dan mata I. menghargai diri sendiri J. menghargai sang pencipta K. you can if you think you can

Page 7: Bab 7 Manajemen Pengembangan Diri

Menggeser Pola Fikir

Bekerja utk uang >Bekerja untuk ibadah Berfikir linier > Berpikir sistem Berfikir bagian >Berpikir menyeluruh Berfikir objek >Berpikir hubungan Berfikir hierarkhi >Berpikir jaringan Berfikir struktur >Berpikir proses Pola fikir negatif >Pola pikir positif

Page 8: Bab 7 Manajemen Pengembangan Diri