bab 7 asertivitas

Upload: ria-wastiani

Post on 19-Jul-2015

1.212 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

BAB.71. 2. 3. 4.

Asertivitas

Pengertian asertivitas Ciri-ciri individu yang berperilaku asertif Pentingnya sikap & perilaku asertif bagi remaja Cara menanamkan sikap & perilaku asertif kepada remaja

Your Counsellor: Ria Wastiani, S.Pd.

Apa yang kalian ketahui mengenai asertivitas?

Enggan menolak Ada hal-hal yang karena takut kurang berkenan mengecewakan dalam orang lain, tidak penyampaiannya disukai & diterima Dimanfaatkan Orang Lain teman Menjaga perasaan Malu orang lain sehingga mengungkapkan mengabaikan & pendapat, tidak PD, memendam bersikap pasif perasaan diri sendiri

Apakah dalam pergaulan kamu mengalami kendala dalam mengungkapkan pendapatmu?

Pengertian AsertivitasAsertivitas adalah suatu kemampuan untuk mengkomunikasikan apa yang diinginkan, dirasakan, dipikirkan kepada orang lain, namun tetap Jujurlah terhadap diri menjaga dan manghargai hak-hak, sendiri dalam mengekspresikan pendapat, & kebutuhan secara perasaan, pendapat, & proporsional. kebutuhan secara proporsional

Bersikap jujur > memperhatikan & menghargai perasaan orang lain serta tidak memanfaatkan/ merugikannya Kita berharap orang lain menghargai pikiran & perasaan kita, sebaliknya mereka pun mengharapkan perlakuan sama dari kita Jika kita menanamkan sikap menghargai orang lain dalam diri kita, kita akan terhindar dari sikap yang merugikan orang lain, seperti: mempersalahkan orang lain, mempermalukan, marah, menyindir, memberi kritikan & komentar tidak pantas

3 Kategori Perilaku AsertifAsertif Penolakan : ucapan untuk memperhalus, misal: maaf Asertif Pujian : mengekspresikan perasaan positif, misal: menghargai, menyukai, mencintai, mengagumi, memuji, & bersyukur Asertif Permintaan: seseorang meminta orang lain untuk melakukan sesuatu/ membantu meringankan beban/ mencapai tujuan tanpa tekanan/ paksaan

Berani mengatakan tidak untuk hal yang menurut kita tidak benar untuk dilakukan walaupaun kamu dipaksa/ dibujuk, tidak perlu mengungkapkan ekspresi penolakan dengan kata-kata tidak menyenangkan apalagi menasehati dengan cara menggurui Cukup memberitahunya dengan nada yang menyenangkan & terus terang tanpa perlu alasan dibuat-buat Mengatakan tidak memang Misal: diajak mencontek, terkadang sulit, tapi kita tidak merokok, minum alkohol, dugem, bisa terus membiarkan hal narkoba, main game online, bolos tersebut terjadi terus menerus

How To Be AsertiveTentukan sikap dengan pasti, jika belum yakin dengan pilihanmu, mintalah kesempatan berpikir sampai mendapatkan kepastian Tanyakan terlebih dahulu pada diri sendiri jika belum jelas apa yang kamu minta/ inginkan Berikan penjelasan atas penolakan secara singkat, jelas, logis Gunakan kata-kata tegas untuk menunjukkan sikap tegasmu, misal: saya tidak bisa, saya tidak setuju Tunjukkan sikap tubuh mengekspresikan bahasa yang sama antara pikiran & ucapan

How To Be AsertiveJika berhadapan dengan orang yang terus mendesakmu padahal sudah berulang kali menolaknya, maka diamkan, alihkan pembicaraan/ hentikan percakapan Tidak perlu merasa bersalah atas penolakan yang kamu berikan, ungkapkan dengan bahasa yang baik & sikap empatiMisal: saya mengerti ini tidak menyenangkan bagimu, tapi secara terus terang saya sudah memutuskannya

Cari solusi terbaik bagi kedua belah pihak tanpa mengorbankan perasaan, keinginan, & kepentingan masing-masing

Aspek-aspek Perilaku Asertif1. Pengungkapan diri 2. Penghormatan terhadap orang lain 3. Jujur 4. Langsung 5. Tidak membedakan/ menguntungkan semua pihak 6. Verbal, termasuk isi pesan (perasaan, hak-hak, fakta, pendapat-pendapat, permintaanpermintaan, & batasan-batasan)

Aspek-aspek Perilaku Asertif7. Non-verbal termasuk gaya & pesan (kontak maja, suara, postur, ekspresi muka, gesture, jarak, waktu, kelancaran, mendengarkan) 8. Bukan suatu yang universal 9. Bertanggung jawab secara sosial 10.Dipelajari (bukan sesuatu yang dibawa sejak lahir)

Perilaku AsertifPerilaku asertif adalah perilaku seseorang dalam hubungan antarpribadi yang menyangkut emosi, perasaan, pikiran, keinginan & kebutuhan secara terbuka, serta jujur tanpa perasaan cemas/ tegang terhadap orang lain, tanpa merugikan diri sendiri & orang lain.

Ciri-ciri Individu Berperilaku Asertif1. Mampu memulai, melanjutkan,& mengakhiri pembicaraan dengan baik 2. Mampu berkomunikasi dengan jujur, langsung, & terbuka 3. Mampu mengekspresikan pikiran & pendapat dengan bebas (dengan kata-kata & tindakan) 4. Bisa menerima keterbatasan dalam dirinya (termasuk kecaman & kritikan) & tetap berusaha mencapai yang diinginkan (gagal pun tetap PD) 5. Memperlakukan orang lain dengan hormat & santun

Ciri-ciri Individu Berperilaku Asertif6. Mampu menolak & mengatakan ketidaksetujuannya terhadap pendapat orang lain & hal-hal negatif 7. Mampu menampilkan diri sendiri, menyayangi orang lain, & mampu menyatakan perasaan (baik yang menyenangkan maupun tidak) 8. Memiliki sikap & pandangan yang aktif terhadap kehidupan (rasa tenang dalam keseharian & rasa humor dalam menghadapi situasi sulit) 9. Mampu mengajukan permintaan & bantuan kepada orang lain ketika membutuhkan

Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Perilaku AsertifPola asuh orangtua Usia Jenis kelamin Harga diri Cara berpikir (bisa dipengaruhi oleh tingkat pendidikan)

KebudayaanSituasi & kondisi sosial ekonomi

Cara Memulai Perilaku AsertifBeritikad baik Tatap teman bicara Kontrol postur tubuh & suara Dengarkan dengan seksama teman/ lawan bicara Gunakan pertanyaan untuk mengklarifikasi

Berupaya mencari solusi

Task (tugas) DIKUMPULKAN1. Jawab pertanyaan tiap gambar di modul hal.43, 44, & 46! (di kertas HVS) 2. Buatlah essay mengenai pengalamanmu (real) bersikap asertif & tuliskan apa yang kamu rasakan ketika berusaha bersikap asertiv di: Sekolah Rumah Masyarakat

Pentingnya Sikap & Perilaku Asertif Bagi Remaja1. Memudahkan remaja bersosialisasi & menjalin hubungan dengan lingkungan seusianya maupun di luar lingkungannya secara efektif 2. Mengungkapkan yang dirasakan, diinginkan secara langsung, terus terang, bisa menghindari ketegangan/ perasaan tidak nyaman akibat menahan & menyimpan sesuatu yang ingin diutarakannya 3. Mudah mencari solusi & penyelesaian berbagai kesulitan/ permasalahan yang dihadapi agar masalah tidak berlarut-larut & menjadi beban

Pentingnya Sikap & Perilaku Asertif Bagi Remaja4. Meningkatkan kemampuan kognitif, memperluas wawasan tentang lingkungan, & memiliki rasa ingin tahu yang tinggi 5. Asertif terhadap orang lain yang berperilaku kurang tepat membantu remaja tersebut memahami kekurangannya & bersedia memperbaikinya 6. Menyatakan perasaan apa adanya pada orang lain, menjaga & menghargai hak, pendapat, perasaan orang lain manfaatnya: efektif berinteraksi dengan orang lain, tidak dikendalikan orang lain, lebih PD, kepuasan, lebih dihargai orang lain

Sikap asertif perlu ditanamkan sejak dini, karena asertivitas bukan merupakan hal lahiriah Asertivitas merupakan pola sikap & perilaku yang dipelajari sebagai reaksi terhadap berbagai situasi sosial yang ada di lingkungannya & berkembang sejalan usia seseorang Sikap asertif sangat besar pengaruhnya bagi kehidupan remaja sehari-hari

Cara Menanamkan Sikap & Perilaku Asertif Pada Remaja1. Perlunya sikap keterbukaan dalam keluarga, berikan kesempatan bagi remaja mengungkapkan pendapat seperti proses pengambilan keputusan penting dalam keluarga 2. Remaja perlu didengarkan, dihargai, diberikan pujian atas pendapatnya untuk menumbuhkan rasa PD & berani mengungkapkan pendapat 3. Memberikan motivasi & dorongan agar remaja dapat bersosialisasi secara aktif melalui kegiatankegiatan positif di lingkungannya

Guru memberikan pengertian & pemahaman pada remaja mengenai asertivitas dengan contoh-contoh nyata dalam kehidupan sehari-hari Memberikan kesempatan untuk diskusi kelompok tentang materi yang dijelaskan, fokuskan pada remaja yang masih pasif Berikan stumulasi kontinyu agar remaja berani menjawab/ berpendapat

Cara Menanamkan Sikap & Perilaku Asertif Pada Remaja

Berikan reward berupa pujian pada remaja yg aktif Berikan kesempatan menjawab soal latihan terutama melatih remaja yang masih pasif Menghargai pendapat remaja kemudian mengoreksinya dengan cara yang tidak menjatuhkan Menciptakan suasana belajar menyenangkan

Cara Menanamkan Sikap & Perilaku Asertif Pada Remaja

Task (tugas) DIKUMPULKAN1. Kerjakan modul bagian aktivitasku hal.47! (di kertas HVS) 2. Kerjakan modul bagian aktivitasku hal.4748! (di modul)

Quotes Today

Listen to your heart and be the greatest You Be Assertive!