asuhan keperawatan.pptx

9
CAIRAN DAN ELEKTROLIT ASUHAN KEPERAWATAN

Upload: luluk-elfianah

Post on 19-Feb-2016

212 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: ASUHAN KEPERAWATAN.pptx

CAIRAN DAN ELEKTROLITASUHAN KEPERAWATAN

Page 2: ASUHAN KEPERAWATAN.pptx

> Cairan dan Elektrolit– Dibagi menjadi dua yaitu :

1. Cairan intravaskuler: Cairan yang berada di dalam sel diseluruh tubuh dan menyusun sekitar 70 % dari total cairan tubuh.(Total Body Water

2. Cairan Ekstravaskuler: Cairan yang terdapat diluar sel dan menyusun sekitar 30% dari total cairan tubuh,dan meliputi cairan intravascular,cairan interstisial,dan cairan transeluler.

Pengertian :

Page 3: ASUHAN KEPERAWATAN.pptx

• Perpindahan larutan dari area berkonsentrasi rendah menuju area kosentrasi tinggi.

DIFUSI

• Perpindahan cairan melintasi membrane semipermiabel dari area berkonsentrasi rendah ke area konsentrasi tinggi

OSMOSIS

• Proses melewatiengangkutan yang digunakan oleh molekul untuk berpindah melintasi membrane sel.

Transport Aktif

› DEFUSI› OSMOSIS› TRANSPORT AKTIF

Pergerakan cairan dan elektrolit tubuh

Page 4: ASUHAN KEPERAWATAN.pptx

> Mekanisme rasa haus Hormon ADH Hormon Aldosteron Prostaglandin Glukortikoid> Pengeluaran cairan dapat terjadi melalui beberapa oragan:

- kulit- paru-paru- pencernaan- ginjal

PENGATUR KESEIMBANGAN CAIRAN

Page 5: ASUHAN KEPERAWATAN.pptx

1. Usia2. Temperatur

Lingkungan3. Kondisi Stres4. Keadaan Sakit5. Diet

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KESEIMBANGAN CAIRAN DAN ELEKTROLIT

Page 6: ASUHAN KEPERAWATAN.pptx

1. Defisit volume cairan

> Kondisi ketidakseimbangan yang ditandai dengan defisiensi cairan dan elektrolit diruang ekstrasel.

a.Dehidrasi Isotonik

b.Dehidrasi Hipertonik

c.Dehidrasi Hipotonik

2. Volume Cairan Berlebih

> Kondisi ketidakseimbangan yang ditandai dengan kelebihan ( retensi )cairan dan natrium diruang ektrasel.

AKIBAT KETIDAKSEIMBANGAN CAIRAN

Page 7: ASUHAN KEPERAWATAN.pptx

1. Pengkajian

a. Riwayat Keperawatan

- asupan cairan

- tanda dan gejala

- proses penyakit

-Pengobatan tertentu

- status perkembangan

-factor psikologis

b. Pengukur klinis

-berat badan - asupan cairan

- ttv - haluran cairan

- asupan cairan - status hidrasi

ASUHAN KEPERAWATAN KLIEN DENGAN GANGGUAN PEMENUHAN KEBUTUHAN CAIRAN DAN ELEKTROLIT

Page 8: ASUHAN KEPERAWATAN.pptx

c. Pemeriksaan Fisik

-integument

-kardiovaskuler

-mata

-neurologi

-gastrointestinal

d. Pemeriksaan fisik

- pemeriksaan darah lengkap

-pemeriksaan elektrolit serum

-pH berat jenis urine

-analisa gas darah

LANJUTAN……

Page 9: ASUHAN KEPERAWATAN.pptx

TERIMAH KASIH…….