as alt evaluasi diri

22
EVALUASI DIRI

Upload: lulu-alfullaila

Post on 01-Feb-2016

266 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

As Alt Evaluasi Diri

TRANSCRIPT

Page 1: As Alt Evaluasi Diri

EVALUASI DIRI

Page 2: As Alt Evaluasi Diri

Konsep Evaluasi DiriEvaluasi Diri adalah suatu teknik

penilaian dimana peserta didik diminta untuk menilai dirinya sendiri berkaitan dengan status, proses dan tingkat pencapaian kompetensi yang dipelajarinya dalam mata pelajaran tertentu didasarkan atas kriteria atau acuan yang telah disiapkan.

Page 3: As Alt Evaluasi Diri

Tujuan Evaluasi DiriPeran evaluasi diri menjadi penting bersamaan

dengan bergesernya pusat pembelajaran dari guru ke siswa yang berdasarkan pada konsep belajar mandiri.

Penilaian memiliki tujuan yang sangat penting dalam pembelajaran, diantaranya untuk mengetahui tingkat penguasaan kompetensi, bimbingan, diagnosis, dan prediksi.

Page 4: As Alt Evaluasi Diri

Tujuan Evaluasi Diri

Sebagai alat mengetahui tingkat penguasaan kompetensi, evaluasi diri untuk menggambarkan sejauh mana seorang peserta didik telah menguasai kompetensi.

Page 5: As Alt Evaluasi Diri

Tujuan Evaluasi Diri

Sebagai bimbingan, evaluasi diri bertujuan untuk mengevaluasi hasil belajar peserta didik dalam rangka membantu peserta didik memahami dirinya, membuat keputusan tentang langkah berikutnya, baik untuk pemilihan program, pengembangan kepribadian maupun untuk penjurusan.

Page 6: As Alt Evaluasi Diri

Tujuan Evaluasi Diri

Sebagai alat diagnosis, evaluasi diri bertujuan menunjukkan kesulitan belajar yang dialami peserta didik dan kemungkinan prestasi yang bisa dikembangkan. Ini akan membantu guru menentukan apakah seseorang perlu remidiasi atau pengayaan.

Page 7: As Alt Evaluasi Diri

Tujuan Evaluasi Diri

Sebagai alat prediksi, evaluasi diri bertujuan untuk mendapatkan informasi yang dapat memprediksi bagaimana kinerja peserta didik pada jenjang pendidikan berikutnya atau dalam pekerjaan yang sesuai.

Page 8: As Alt Evaluasi Diri

Teknik Evaluasi DiriTeknik Evaluasi Diri

1. Menjelaskan kepada peserta didik tujuan penilaian diri

2. Menentukan kompetensi atau aspek kemampuan

yang akan dinilai.3. Menentukan kriteria penilaian yang akan digunakan.4. Merumuskan format penilaian, dapat berupa pedoman penskoran, daftar tanda cek, atau

skala penilaian.

1. Menjelaskan kepada peserta didik tujuan penilaian diri

2. Menentukan kompetensi atau aspek kemampuan

yang akan dinilai.3. Menentukan kriteria penilaian yang akan digunakan.4. Merumuskan format penilaian, dapat berupa pedoman penskoran, daftar tanda cek, atau

skala penilaian.

Page 9: As Alt Evaluasi Diri

Teknik Evaluasi DiriTeknik Evaluasi Diri

5. Meminta peserta didik untuk melakukan penilaian

diri.6. Guru mengkaji sampel hasil penilaian secara

acak, untuk mendorong peserta didik supaya

senantiasa melakukan penilaian diri secara cermat dan objektif.7. Menyampaikan umpan balik kepada peserta

didik berdasarkan hasil kajian terhadap sampel hasil penilaian yang diambil secara acak.

5. Meminta peserta didik untuk melakukan penilaian

diri.6. Guru mengkaji sampel hasil penilaian secara

acak, untuk mendorong peserta didik supaya

senantiasa melakukan penilaian diri secara cermat dan objektif.7. Menyampaikan umpan balik kepada peserta

didik berdasarkan hasil kajian terhadap sampel hasil penilaian yang diambil secara acak.

Page 10: As Alt Evaluasi Diri

Pelaksanaan Evaluasi DiriPelaksanaan Evaluasi Diri

Evaluasi diri dilaksanakan dengan cara memberi kesempatan kepada setiap siswa selama 10 menit di setiap akhir pertemuan untuk menuliskan konsep-konsep yang telah dipelajari selama satu pertemuan pembelajaran hari ini. Siswa diminta untuk menuliskan konsep-konsep itu sehingga terbentuk daftar konsep dalam selembar kertas urut dari atas ke bawah.

Evaluasi diri dilaksanakan dengan cara memberi kesempatan kepada setiap siswa selama 10 menit di setiap akhir pertemuan untuk menuliskan konsep-konsep yang telah dipelajari selama satu pertemuan pembelajaran hari ini. Siswa diminta untuk menuliskan konsep-konsep itu sehingga terbentuk daftar konsep dalam selembar kertas urut dari atas ke bawah.

Page 11: As Alt Evaluasi Diri

Pelaksanaan Evaluasi DiriPelaksanaan Evaluasi DiriSelanjutnya siswa diminta memberi tanda

tertentu pada konsep-konsep yang telah ia pahami, konsep-konsep yang masih bingung, dan konsep-konsep yang masih tidak dipahami sama sekali. Setelah itu siswa diminta menuliskan agenda belajar sampai dengan pertemuan mendatang berkaitan dengan konsep-konsep yang masih kurang dipahami dan yang belum dipahami sama sekali

Selanjutnya siswa diminta memberi tanda tertentu pada konsep-konsep yang telah ia pahami, konsep-konsep yang masih bingung, dan konsep-konsep yang masih tidak dipahami sama sekali. Setelah itu siswa diminta menuliskan agenda belajar sampai dengan pertemuan mendatang berkaitan dengan konsep-konsep yang masih kurang dipahami dan yang belum dipahami sama sekali

Page 12: As Alt Evaluasi Diri

Pelaksanaan Evaluasi DiriPelaksanaan Evaluasi Diri

Hasil evaluasi diri ini digunakan sebagai pemandu bagi siswa dan informasi evaluatif bagi guru untuk mempersiapkan pembelajaran pada pertemuan selanjutnya.

Hasil evaluasi diri ini digunakan sebagai pemandu bagi siswa dan informasi evaluatif bagi guru untuk mempersiapkan pembelajaran pada pertemuan selanjutnya.

Page 13: As Alt Evaluasi Diri

Strategi Evaluasi DiriStrategi Evaluasi Diri

1. Modeling using exemplars penggunaan suatu contoh bagian pekerjaan untuk

membantu siswa menilai diri mereka sendiri, dan dapat dilakukan dengan beberapa tahap yang berbeda sepanjang proses pembelajaran, yakni:

- menunjukan pada siswa contoh bagian pekerjaan dan membandingkan dengan tujuan yang telah ditetapkan. - menggunakan model sebagai petunjuk untuk

mengembangkan, memperbaiki, dan memodifikasi pekerjaan siswa. - menggunakan model sebagai pembanding pekerjaan

siswa.

Page 14: As Alt Evaluasi Diri

Strategi Evaluasi DiriStrategi Evaluasi Diri

2. Questioning skillsStrategi ini merupakan bagian dari proses untuk mendorong siswa terpikir pada semua tingkatan berpikir, mulai dari pengetahuan dasar sampai mencipta

3. Grafhic organizersStrategi ini merupakan salah satu teknik untuk membantu siswa menjadi mahir dan cakap dalam merefleksikan pekerjaan mereka.

Page 15: As Alt Evaluasi Diri

Strategi Evaluasi DiriStrategi Evaluasi Diri

4. Reflection as a process for closing the learning gap

Strategi ini merupakan suatu proses untuk mengatasi kesenjangan belajar. Sedangkan keterampilan untuk mengatasi kesenjangan belajar memerlukan pemahaman yang jelas tentang tujuan pembelajaran dan kriteria sukses.

Page 16: As Alt Evaluasi Diri

Manfaat Evaluasi Diri

Bagi Siswa/Peserta didikDapat menumbuhkan rasa percaya diri peserta

didik, karena mereka diberi kepercayaan untuk menilai dirinya sendiri.

Peserta didik dapat membandingkan hasil pekerjaannya dari waktu ke waktu.

Bagi Siswa/Peserta didikDapat menumbuhkan rasa percaya diri peserta

didik, karena mereka diberi kepercayaan untuk menilai dirinya sendiri.

Peserta didik dapat membandingkan hasil pekerjaannya dari waktu ke waktu.

Page 17: As Alt Evaluasi Diri

Manfaat Evaluasi DiriDapat mendorong, membiasakan, dan melatih

peserta didik untuk jujur, karena mereka dituntut untuk jujur dan objektif dalam melakukan penilaian.

Peserta didik dapat menyadari kekuatan dan kelemahan dirinya, karena ketika mereka melakukan penilaian, harus melakukan introspeksi terhadap kekuatan dan kelemahan yang dimilikinya;

Dapat mendorong, membiasakan, dan melatih peserta didik untuk jujur, karena mereka dituntut untuk jujur dan objektif dalam melakukan penilaian.

Peserta didik dapat menyadari kekuatan dan kelemahan dirinya, karena ketika mereka melakukan penilaian, harus melakukan introspeksi terhadap kekuatan dan kelemahan yang dimilikinya;

Page 18: As Alt Evaluasi Diri

Manfaat Evaluasi DiriPeserta didik menjadi bertanggung jawab

terhadap belajarnya sendiri.Peserta didik dapat menetapkan langkah –

langkah berikutnya dalam belajar.Peserta didik terlibat secara aktif dalam proses

pembelajaran.Peserta didik menjadi lebih bebas dan

termotivasi.

Peserta didik menjadi bertanggung jawab terhadap belajarnya sendiri.

Peserta didik dapat menetapkan langkah – langkah berikutnya dalam belajar.

Peserta didik terlibat secara aktif dalam proses pembelajaran.

Peserta didik menjadi lebih bebas dan termotivasi.

Page 19: As Alt Evaluasi Diri

Manfaat Evaluasi DiriBagi Guru/Pendidik

Menggambarkan sejauhmana peserta didik telah menguasai suatu kompetensi.

Mengevaluasi hasil belajar peserta didik dalam rangka membantu memahami diri, membuat keputusan tentang langkah berikutnya, baik untuk perencanaan program belajar, pengembangan kepribadian, maupun untuk penjurusan (sebagai bimbingan).

Bagi Guru/PendidikMenggambarkan sejauhmana peserta didik

telah menguasai suatu kompetensi.Mengevaluasi hasil belajar peserta didik

dalam rangka membantu memahami diri, membuat keputusan tentang langkah berikutnya, baik untuk perencanaan program belajar, pengembangan kepribadian, maupun untuk penjurusan (sebagai bimbingan).

Page 20: As Alt Evaluasi Diri

Manfaat Evaluasi DiriMenemukan kesulitan belajar, kemungkinan

prestasi yang bisa dikembangkan peserta didik, dan sebagai alat diagnosis yang membantu pendidik/guru menentukan apakah seseorang perlu mengikuti remedial atau pengayaan.

Menemukan kelemahan dan kekurangan proses pembelajaran yang sedang berlangsung guna perbaikan proses pembelajaran berikutnya.

Menemukan kesulitan belajar, kemungkinan prestasi yang bisa dikembangkan peserta didik, dan sebagai alat diagnosis yang membantu pendidik/guru menentukan apakah seseorang perlu mengikuti remedial atau pengayaan.

Menemukan kelemahan dan kekurangan proses pembelajaran yang sedang berlangsung guna perbaikan proses pembelajaran berikutnya.

Page 21: As Alt Evaluasi Diri

Manfaat Evaluasi DiriPengendali bagi pendidik/guru dan sekolah

tentang kemajuan perkembangan peserta didik.

Ada suatu pergesaran tanggung jawab dari guru ke siswa

Pelajaran lebih efisisen jika para siswa termotivasi dan mandiri

Umpan balik membantu guru mengidentifikasi kemajuan siswa

Pengendali bagi pendidik/guru dan sekolah tentang kemajuan perkembangan peserta didik.

Ada suatu pergesaran tanggung jawab dari guru ke siswa

Pelajaran lebih efisisen jika para siswa termotivasi dan mandiri

Umpan balik membantu guru mengidentifikasi kemajuan siswa

Page 22: As Alt Evaluasi Diri

TERIMA KASIH

S E K I A N