aplikasi komputer - modul.mercubuana.ac.idpuspita... · berkomunikasi itu dilakukan dengan tanpa...

13
Modul ke: Fakultas Program Studi Ilmu Komputer Sistem Informasi Anggun Puspita Dewi, S.Kom., MM APLIKASI KOMPUTER Pokok Bahasan : Pengenalan E-Learning www.mercubuana.ac.id

Upload: ngonhu

Post on 18-Mar-2019

229 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: APLIKASI KOMPUTER - modul.mercubuana.ac.idPuspita... · berkomunikasi itu dilakukan dengan tanpa dibatasi oleh jarak, tempat dan waktu. dosen dan mahasiswa dapat menggunakan bahan

Modul ke:

Fakultas

Program Studi

Ilmu Komputer

Sistem Informasi

Anggun Puspita Dewi, S.Kom., MM

APLIKASI KOMPUTER

Pokok Bahasan :

Pengenalan E-Learning

www.mercubuana.ac.id

Page 2: APLIKASI KOMPUTER - modul.mercubuana.ac.idPuspita... · berkomunikasi itu dilakukan dengan tanpa dibatasi oleh jarak, tempat dan waktu. dosen dan mahasiswa dapat menggunakan bahan

Latar Belakang

?111 222 333

Peraturan DIKTI FleksibilitasPERMENDIKNAS no. 24 tentang Pendidikan Jarak Jauh

Pelaksanaan perkuliahan dengan waktu yang fleksibel sangat cocok untuk diterapkan kepada kelas karyawan yang memiliki keterbatasan waktu

Perkembangan TIKPerkembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi memberikan media pembelajaran baru

Page 3: APLIKASI KOMPUTER - modul.mercubuana.ac.idPuspita... · berkomunikasi itu dilakukan dengan tanpa dibatasi oleh jarak, tempat dan waktu. dosen dan mahasiswa dapat menggunakan bahan

Kelebihan Dan Kekurangan e-Learning

Kelebihan E-Learning :

Tersedianya fasilitas e-moderating di mana dosen danmahasiswa dapat berkomunikasi secara mudah melaluifasilitas internet secara regular atau kapan saja kegiatanberkomunikasi itu dilakukan dengan tanpa dibatasi oleh jarak,tempat dan waktu.

dosen dan mahasiswa dapat menggunakan bahan ajar ataupetunjuk belajar yang terstruktur dan terjadual melalui internet,sehingga keduanya bisa saling menilai sampai berapa jauhbahan ajar dipelajari;Mahasiswa dapat belajar atau me-review bahan ajar setiap

saat dan di mana saja kalau diperlukan mengingat bahan ajartersimpan di komputer.

Page 4: APLIKASI KOMPUTER - modul.mercubuana.ac.idPuspita... · berkomunikasi itu dilakukan dengan tanpa dibatasi oleh jarak, tempat dan waktu. dosen dan mahasiswa dapat menggunakan bahan

Bila mahasiswa memerlukan tambahan informasi yangberkaitan dengan bahan yang dipelajarinya, ia dapatmelakukan akses di internet secara lebih mudah.

Baik dosen maupun mahasiswa dapat melakukan diskusimelalui internet yang dapat diikuti dengan jumlah peserta yangbanyak, sehingga menambah ilmu pengetahuan dan wawasanyang lebih luas.

Berubahnya peran mahasiswa dari yang biasanya pasifmenjadi aktif;

Relatif lebih efisien. Misalnya bagi mereka yang tinggal jauhdari perguruan tinggi atau sekolah konvensional, bagi merekayang sibuk bekerja, bagi mereka yang bertugas di kapal, diluar negeri, dsb-nya.

Lanjutan

Page 5: APLIKASI KOMPUTER - modul.mercubuana.ac.idPuspita... · berkomunikasi itu dilakukan dengan tanpa dibatasi oleh jarak, tempat dan waktu. dosen dan mahasiswa dapat menggunakan bahan

Kekurangan E-Learning

Kurangnya interaksi antara dosen dan mahasiswa ataubahkan antar mahasiswa itu sendiri. Kurangnya interaksi inibisa memperlambat terbentuknya values dalam proses belajardan mengajar;

Kecenderungan mengabaikan aspek akademik atau aspeksosial dan sebaliknya mendorong tumbuhnya aspekbisnis/komersial;

Proses belajar dan mengajarnya cenderung ke arahpelatihan daripada pendidikan;

Berubahnya peran guru dari yang semula menguasai teknikpembelajaran konvensional, kini juga dituntut mengetahuiteknik pembelajaran yang menggunakan ICT;

Page 6: APLIKASI KOMPUTER - modul.mercubuana.ac.idPuspita... · berkomunikasi itu dilakukan dengan tanpa dibatasi oleh jarak, tempat dan waktu. dosen dan mahasiswa dapat menggunakan bahan

ATURAN UMUM

SemesterPerkuliahaneLearning = 1414 MINGGU

PERKULIAHAN

010101 020202 030303 040404 050505 060606 070707 UTSUTSUTS 080808 090909 101010 111111 121212 131313 141414 UASUASUAS

TATAP MUKA TATAP MAYA(di Kelas) (online)

Page 7: APLIKASI KOMPUTER - modul.mercubuana.ac.idPuspita... · berkomunikasi itu dilakukan dengan tanpa dibatasi oleh jarak, tempat dan waktu. dosen dan mahasiswa dapat menggunakan bahan

TATAP MAYA(Online)

Dilaksanakan sebanyak 10x, dengan aktifitas mingguan sebagai berikut:

Modul, Merupakan bahan pembelajaran untuk mahasiswa

Forum, Diskusi virtual, sangat penting dan vital karena sebagai pengganti tatap muka dan interaksi langsung dosen dan mahasiswa

Quiz atau Tugas, Sarana pengujian dan analisa daya serap mahasiswa akan materi perkuliahan

Chat, pelengkap aktifitas pembelajaran, tidak diwajibkan dalam perkuliahan elearning UMB

Page 8: APLIKASI KOMPUTER - modul.mercubuana.ac.idPuspita... · berkomunikasi itu dilakukan dengan tanpa dibatasi oleh jarak, tempat dan waktu. dosen dan mahasiswa dapat menggunakan bahan

aktifitas tersebut dilaksanakan tiap minggu perkuliahan online, dengan rentang waktu 1 minggu

SeninSeninSenin SelasaSelasaSelasa RabuRabuRabu KamisKamisKamis JumatJumatJumat SabtuSabtuSabtu MingguMingguMinggu

Pukul 00:00 Pukul 23:59

Modul, Forum dan Quiz akan dibuka mulai hari Senin Pukul 00.00 WIB

Mahasiswa bisa mempelajari materi yang sudah dosen berikan

Mahasiswa dapat menanggapi pertanyaan/diskusi di forum dari mulai forum dibuka pada hari Senin s.d Minggu Pukul 23.59.* Bagi mahasiswa yang menanggapi

pertanyaan/diskusi dan mengerjakan Quizpada rentang hari Senin s.d Kamis pukul 23.59akan mendapatkan nilai tambahan. (15 Point)

Page 9: APLIKASI KOMPUTER - modul.mercubuana.ac.idPuspita... · berkomunikasi itu dilakukan dengan tanpa dibatasi oleh jarak, tempat dan waktu. dosen dan mahasiswa dapat menggunakan bahan

KEHADIRANMahasiswa dianggap hadir dan terekap sistem apabila memenuhi sebagai berikut:

Berpartisipasi dalam diskusi Forum Minimal 1x

Mengerjakan semuaQuiz dan Tugas

MAHASISWAMAHASISWA

Page 10: APLIKASI KOMPUTER - modul.mercubuana.ac.idPuspita... · berkomunikasi itu dilakukan dengan tanpa dibatasi oleh jarak, tempat dan waktu. dosen dan mahasiswa dapat menggunakan bahan

Total kehadiran Mahasiswa merupakan hasil penggabungan kehadiran online dan Tatap Muka dari POP

ONLINE10x

ONLINE10x ++ == Kehadiran

MahasiswaKehadiran Mahasiswa

TatapMuka 4x

TatapMuka 4x

Diinput ke SIA secara manual oleh Dosen

Diinput ke SIA oleh POP

Kehadiran minimum mahasiswa lulus:Reguler 69%PKK 61%, kurang dari itu Nilai Otomatis E

Page 11: APLIKASI KOMPUTER - modul.mercubuana.ac.idPuspita... · berkomunikasi itu dilakukan dengan tanpa dibatasi oleh jarak, tempat dan waktu. dosen dan mahasiswa dapat menggunakan bahan

Ujian Tengah Semester : 10%Ujian Akhir Semester : 20%Forum : 30%Tugas & Quiz : 30%Kehadiran : 10%

Persentase PenilaianBerikut adalah persentase penilaian untuk perkuliahan eLearning,

PENILAIANPENILAIAN

Page 12: APLIKASI KOMPUTER - modul.mercubuana.ac.idPuspita... · berkomunikasi itu dilakukan dengan tanpa dibatasi oleh jarak, tempat dan waktu. dosen dan mahasiswa dapat menggunakan bahan

•http://feb.elearning.mercubuana.ac.idFakultas Ekonomi dan Bisnis

•http://ft.elearning.mercubuana.ac.idFakultas Teknik

•http://fdsk.elearning.mercubuana.ac.idFakultas Desain dan Seni Kreatif

•http://fikom.elearning.mercubuana.ac.idFakultas Ilmu Komunikasi

•http://fasilkom.elearning.mercubuana.ac.idFakultas Ilmu Komputer

•http://fpsi.elearning.mercubuana.ac.idFakultas Psikologi

•http://mkcu.elearning.mercubuana.ac.idMata Kuliah Ciri Universitas

•http://pasca.elearning.mercubuana.ac.idPasca Sarjana

•http://latihan.elearning.mercubuana.ac.idWorshop dan Pelatihan

ALAMAT SITUS ELEARNING UNIVERSITAS MERCU BUANA

Page 13: APLIKASI KOMPUTER - modul.mercubuana.ac.idPuspita... · berkomunikasi itu dilakukan dengan tanpa dibatasi oleh jarak, tempat dan waktu. dosen dan mahasiswa dapat menggunakan bahan

Terima KasihAnggun Puspita Dewi, S.Kom., MM

Pusat Bahan Ajar dan eLearningUniversitas Mercu Buana

Telp. (021) 5840816 ext.3700,3737,3777