analisis putusan pengadilan agama banjarmasin … · mahar qobla dukhul skripsi oleh meilinda sari...

15
ANALISIS PUTUSAN PENGADILAN AGAMA BANJARMASIN NOMOR: 1162/Pdt.G/2017/PA.Bjm, TENTANG PENGEMBALIAN MAHAR QOBLA DUKHUL SKRIPSI OLEH MEILINDA SARI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ANTASARI BANJARMASIN 2019M/1440 H

Upload: others

Post on 04-Nov-2020

3 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: ANALISIS PUTUSAN PENGADILAN AGAMA BANJARMASIN … · MAHAR QOBLA DUKHUL SKRIPSI OLEH MEILINDA SARI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ANTASARI BANJARMASIN 2019M/1440 H . ANALISIS PUTUSAN PENGADILAN

ANALISIS PUTUSAN PENGADILAN AGAMA BANJARMASIN

NOMOR: 1162/Pdt.G/2017/PA.Bjm, TENTANG PENGEMBALIAN

MAHAR QOBLA DUKHUL

SKRIPSI

OLEH

MEILINDA SARI

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ANTASARI

BANJARMASIN

2019M/1440 H

Page 2: ANALISIS PUTUSAN PENGADILAN AGAMA BANJARMASIN … · MAHAR QOBLA DUKHUL SKRIPSI OLEH MEILINDA SARI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ANTASARI BANJARMASIN 2019M/1440 H . ANALISIS PUTUSAN PENGADILAN

ANALISIS PUTUSAN PENGADILAN AGAMA BANJARMASIN

NOMOR: 1162/Pdt.G/2017/PA.Bjm, TENTANG PENGEMBALIAN

MAHAR QOBLA DUKHUL

SKRIPSI Diajukan kepada Fakultas Syariah

untuk Memenuhi Sebagian Syarat

Guna Mencapai Gelar Sarjana

dalam Ilmu Hukum

Oleh:

Meilinda Sari

NIM: 1401110011

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ANTASARI FAKULTAS SYARIAH

PRODI HUKUM KELUARGA ISLAM

BANJARMASIN

2019 M/1440 H

Page 3: ANALISIS PUTUSAN PENGADILAN AGAMA BANJARMASIN … · MAHAR QOBLA DUKHUL SKRIPSI OLEH MEILINDA SARI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ANTASARI BANJARMASIN 2019M/1440 H . ANALISIS PUTUSAN PENGADILAN
Page 4: ANALISIS PUTUSAN PENGADILAN AGAMA BANJARMASIN … · MAHAR QOBLA DUKHUL SKRIPSI OLEH MEILINDA SARI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ANTASARI BANJARMASIN 2019M/1440 H . ANALISIS PUTUSAN PENGADILAN
Page 5: ANALISIS PUTUSAN PENGADILAN AGAMA BANJARMASIN … · MAHAR QOBLA DUKHUL SKRIPSI OLEH MEILINDA SARI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ANTASARI BANJARMASIN 2019M/1440 H . ANALISIS PUTUSAN PENGADILAN

MOTTO

Allah Dulu, Allah lagi, Allah terus

(Ustadz Yusuf Mansur)

Jangan pernah lupakan dekitpun Allah,

dan usaha selalu diiringi dengan do’a,

ikhlas, sabar dan kuat.

Jadilah wanita solehah yang kuat.

“Skripsi sweet14”

Page 6: ANALISIS PUTUSAN PENGADILAN AGAMA BANJARMASIN … · MAHAR QOBLA DUKHUL SKRIPSI OLEH MEILINDA SARI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ANTASARI BANJARMASIN 2019M/1440 H . ANALISIS PUTUSAN PENGADILAN

KATA PERSEMBAHAN

Alhamdulillah Terimakasih ya Allah berkat bantuan-Mu

Atas ijin-Mu Ya Allah skripsi ini telah selesai, ini adalah langkah pertama untuk menjadi seorang yang sukses

dan menjadi kebanggaan keluarga, sahabat dan orang yang disayang.

Dengan segala kerendahan hati dan kekurangan yang ada, serta dengan segenap rasa hormat, ku

persembahkan karya yang sangat sederhana ini untuk orang teristimewa, Orang yang paling banyak

menginspirasi dalam hidupku:

Kedua orang tuaku tercinta

“Abah Tercinta tak ada kata yang pantas untuk ku sampaikan kepadamu atas restu dan do’a yang terindah

untukku, hanya kata terimakasih untukmu. Kau laki-laki tangguh, hebat, tegar dalam mendidikku. Mama

Tercayang ini ku persembahkkan untukmu semoga mama bangga melihatku disana, terimakasih nasihatmu

yang dulu kau berikan sangat terkenang diingatanku.

Kakak-kakak Tersayang

Kaka-kakakku terimakasih atas dukungan kalian semua, teruntuk Kak Uyuy terimakasih dan maaf selama ini

aku merepotkanmu, membuatmu lelah dengan sikapku. Aku janji menjadi orang yang sukses dan berguna, dan

kelak bisa menjadi wanita solehah yang kuat seperti kakak. Aku takkan melupakan jasa kakak-kakakku

tersayang. Dan teruntuk Cullen Family keponakan sekaligus sahabat, karena keluarga segala dalam hidup ini,

tempat keluh kesah di ceritakan semuanya.

Guru-Guru dan Dosen Pembimbingku,

“Terimakasih yang tak terhingga karena telah mengajarkan banyak hal kepada kami. Membagikan begitu

banyak ilmu yang sangat berharga dan berguna bagi kami kelak.”

Untuk Sahabat-Sahabat Seperjuanganku:

Kawan-kawan hukum keluarga yang teristimewa angkatan ’14 A dan seluruh hukum keluarga angkatan 14,

sahabat-sahabat seperjuangan ku di UIN Antasari Banjarmasin Aulia Rahmi, Herima Saputri, Islamiwati,

Juminah, Muslimah, Eka Hayatunnisa, Millati Fithrya, abang-abang yang selalu suport dan mendorong

semangat agar adikmu ini tidak tenggelam dalam kemalasan, terimakasih abang Junaidi, abang Kifli yang

mengoreksikan skripsi adik, dan untuk temanku khusus terimakasih Abdul Bari yang sudah memberikan waktu

luang untuk mengajariku. Dan untuk mu, terimaksih selalu memberikan semangat saat aku putus asa. Serta

semua kawan-kawan yang tidak bisa disebutkan satu persatu terima kasih karena selalu mewarnai hari-

hariku memberi kesan, kenangan dan pelajaran-pelajaran berharga yang takkan terlupakan, tak ada

pertemuan tanpa adanya perpisahan semoga waktu tak memisahkan persahabatan kita....

Page 7: ANALISIS PUTUSAN PENGADILAN AGAMA BANJARMASIN … · MAHAR QOBLA DUKHUL SKRIPSI OLEH MEILINDA SARI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ANTASARI BANJARMASIN 2019M/1440 H . ANALISIS PUTUSAN PENGADILAN

PEDOMAN TRANSLITERASI ARAB-LATIN

Berdasarkan surat putusan bersama menteri agama RI dan menteri pendidikan dan

kebudayaan RI Nomor 158/1987 dan 0543 b/U/1987, tanggal 22 Januari 1988, sebagai

berikut:

1. Konsonan Tunggal

Huruf

Arab Nama Huruf Latin Keterangan

Alif - Tidak dilambangkan ا

bāˋ B Be ة

tāˋ T Te ث

ṡāˋ ṡ es (dengan titik di atas) ث

Jīm J Je ج

hāˋ ḥ ha (dengan titik dibawah) ح

khāˋ Kh Kadan ha خ

Dal D De د

Żal Ż zet (dengan titik di atas) ذ

rāˋ R Er ر

Zai Z Zet ز

Sīn S Es س

Syīn Sy esdan ye ش

Şād ṣ es (dengan titik di bawah) ص

Dād ḍ de (dengan titik di bawah) ض

ţāˋ ṭ te (dengan titik di bawah) ط

Page 8: ANALISIS PUTUSAN PENGADILAN AGAMA BANJARMASIN … · MAHAR QOBLA DUKHUL SKRIPSI OLEH MEILINDA SARI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ANTASARI BANJARMASIN 2019M/1440 H . ANALISIS PUTUSAN PENGADILAN

zāˋ ẓ zet (dengan titik di bawah) ظ

ain ‘ Komater balik di atas„ ع

Gain G Ge غ

fāˋ F Ef ف

Qāf Q Qi ق

Kaf K Ka ك

Lām L „el ل

Mim M „em و

Nun N „en

Wāwu W We و

hāˋ H Ha

Hamzah „ Apostrof ء

yāˋ Y Ye ى

2. Konsonan rangkap karena syaddah ditulis rangkap

Ditulis muta‘aqqidīn يتعقدي

ةعد Ditulis ‘iddah

3. Tā’marbūtah

1. Apabila dimatikan ditulis h.

Bila dimatikan ditulis h ,kecuali untuk kata-kata Arab yang sudah terserap menjadi

bahasa Indonesia, seperti shalat, zakat, dan sebagainya.

Contoh :هبتditulis hibah

Page 9: ANALISIS PUTUSAN PENGADILAN AGAMA BANJARMASIN … · MAHAR QOBLA DUKHUL SKRIPSI OLEH MEILINDA SARI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ANTASARI BANJARMASIN 2019M/1440 H . ANALISIS PUTUSAN PENGADILAN

2. Apabila ta‟marbūtah hidup atau dengan harakat, fathah, kasrah dan dammah ditulis t.

Contoh: يتالأونيبءاكر ditulis Karāmatul-auliyā‘

4. Vokal Pendek

Kasrah ditulis ـــ

I

Fathah Ditulis A ـــ

Dammah Ditulis ـــ

U

5. Vokal Panjang

1 Fathah + alif

جبههيت

Ditulis

Ā

Jāhiliyyah

2 Fathah + ya‟mati

يسعي

Ditulis

Ā

yas‘ā

3 Kasrah + ya‟mati

كريى

Ditulis

Ī

Karīm

4 Dammah + wawumati

فروض

Ditulis

Ū

furūḍ

6. Vokal Rangkap

Page 10: ANALISIS PUTUSAN PENGADILAN AGAMA BANJARMASIN … · MAHAR QOBLA DUKHUL SKRIPSI OLEH MEILINDA SARI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ANTASARI BANJARMASIN 2019M/1440 H . ANALISIS PUTUSAN PENGADILAN

1

Fathah + ya‟ mati

بيكى

Ditulis au–Bainakum

2

Fathah + wawumati

قولDitulis au–Qaulun

7. Vokal-vokal pendek yang berurutan dalam satu kata dipisahkan dengan apostrof

( ′ )

Ditulis a’ antum أأتى

Ditulis u’ iddat أعدث

Ditulis la’insyakartum نئشكرتى

8. Kata sandang Alif + Lam

a) Apabila diikuti huruf Qomariyyah ditulis dengan menggunakan huruf “al”.

Ditulis al-Qur’ān انقرأ

Ditulis al-Qiyās انقيبس

b) Bila diikuti huruf syamsiyyah, ditulis dengan menggunakan huruf syamsiyyah yang

mengikutinya, dengan menghilangkan huruf “al” nya.

Ditulis as-Samā انسبء

Ditulis asy-Syams انشس

9. Penulisan kata-kata dalam rangkaian kalimat

Ditulis ذوانفروضŻawi al-furūḍatau

Żawilfurūḍ

Ditulis أهمانستahl as-sunnahatau

ahlussunnah

Page 11: ANALISIS PUTUSAN PENGADILAN AGAMA BANJARMASIN … · MAHAR QOBLA DUKHUL SKRIPSI OLEH MEILINDA SARI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ANTASARI BANJARMASIN 2019M/1440 H . ANALISIS PUTUSAN PENGADILAN
Page 12: ANALISIS PUTUSAN PENGADILAN AGAMA BANJARMASIN … · MAHAR QOBLA DUKHUL SKRIPSI OLEH MEILINDA SARI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ANTASARI BANJARMASIN 2019M/1440 H . ANALISIS PUTUSAN PENGADILAN

KATA PENGANTAR

حيم حمن الر بسم الله الر

Puji syukur kepada Allah SWT yang telah melimpahkan taufiq dan hidayah-Nya

serta shalawat dan salam semoga tercurah kepada junjungan kita Nabi Muhammad SAW,

beserta keluarga, sahabat dan para pengikut beliau hingga akhir zaman, sehingga penulis

dapat menyelesaikan penelitian dan penulisan skripsi yang berjudul: “Analisis Putusan

Pengadilan Agama Banjarmasin Nomor: 1162/Pdt.G/2017/Pa.Bjm, Tentang Pengembalian

Mahar Qobla Dukhul”.

Pada kesempatan ini penulis menyampaikan ucapan terimakasih kepada semua pihak

yang telah memberikan bantuan, terutama kepada yang terhormat:

1. Dekan Fakultas Syariah UIN Antasari Banjarmasin Bapak Dr. H. Jalaluddin

M.Hum.

2. Ketua Jurusan Hukum Keluarga Fakultas Syariah UIN Antasari Banjarmasin

Ibu Dra. Hj. Wahidah, MHI.

3. Bapak Dr. H. Sukarni, M. Ag. dan H. Fuad Luthfi, S. Ag, M.H. selaku

pembimbing I dan pembimbing II, yang telah banyak memberikan bimbingan

dan arahan serta koreksi dalam rangka menyelesaikan penyusunan skripsi ini.

4. Para dosen maupun asisten dosen Fakultas Syariah UIN Antasari Banjarmasin

yang selama ini memberikan ilmu dan pendidikan kepada penulis sampai

penulis dapat menyelesaikan studi di Fakultas Syarish ini.

Page 13: ANALISIS PUTUSAN PENGADILAN AGAMA BANJARMASIN … · MAHAR QOBLA DUKHUL SKRIPSI OLEH MEILINDA SARI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ANTASARI BANJARMASIN 2019M/1440 H . ANALISIS PUTUSAN PENGADILAN

5. MIKWA dan bagian Umum Fakultas Syariah yang telah membantu dalam

mengurus keperluan perkuliahan hingga kelengkapan penyusunan skripsi.

6. Kepala Perpustakaan UIN Antasari Banjarmasin beserta seluruh karyawan

yang memberikan pelayanan kepada penulis dalam peminjaman buku-buku

yang sangat diperlukan dalam penyusunan skripsi ini.

7. Kepala Perpustakaan Syariah UIN Antasari Banjarmasin beserta seluruh

karyawan yang memberikan pelayanan kepada penulis dalam peminjaman

buku-buku yang sangat diperlukan dalam penyusunan skripsi ini.

8. Kepada semua pihak yang telah membantu hingga skripsi ini selelesai dan

yang tidak bisa diungkapan satu persatu terimakasih atas bantuanya.

Skripsi ini dibuat dengan usaha yang semaksimal mungkin oleh penulis, semoga

skripsi ini bermanfaat bagi penulis khususnya dan pembaca pada umumnya.

Banjarmasin,26 Desember 2018

Penulis

Page 14: ANALISIS PUTUSAN PENGADILAN AGAMA BANJARMASIN … · MAHAR QOBLA DUKHUL SKRIPSI OLEH MEILINDA SARI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ANTASARI BANJARMASIN 2019M/1440 H . ANALISIS PUTUSAN PENGADILAN

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL ................................................................................................ i

PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN ................................................................ ii

PERSETUJUAN ....................................................................................................... iii

PENGESAHAN ........................................................................................................ iv

ABSTRAK ................................................................................................................ v

KATA PERSEMBAHAN ......................................................................................... vi

MOTTO .................................................................................................................... vii

PEDOMAN TRASLITERASI .................................................................................. viii

KATA PENGANTAR .............................................................................................. xi

DAFTAR ISI ............................................................................................................. xiii

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah ................................................... 1

B. Rumusan Masalah ............................................................ 6

C. Tujuan Penelitian ............................................................. 6

D. Signifikansi Penelitian ..................................................... 7

E. Definisi Operasioanal ....................................................... 7

F. Kajian Pustaka .................................................................. 8

G. Metode Penelitian ............................................................. 9

H. Tahapan Penelitian ........................................................... 13

I. Sistematika Penelitian.....................................................` 14

Page 15: ANALISIS PUTUSAN PENGADILAN AGAMA BANJARMASIN … · MAHAR QOBLA DUKHUL SKRIPSI OLEH MEILINDA SARI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ANTASARI BANJARMASIN 2019M/1440 H . ANALISIS PUTUSAN PENGADILAN

BAB II MAHAR DAN AKIBAT GUGURNYA MAHAR

A. Pengertian Mahar·············································· 16

B. Macam-macam Mahar ········································ 17

C. Hukum Memberi Mahar······································ 19

D. Jumlah atau Kadar Mahar ···································· 20

E. Kapan Mahar Menjadi Wajib ································ 23

F. Hikmah disyariatkan Mahar ································ 23

G. Gugur/Rusaknya Mahar ······································ 24

H. Istri Menolak digauli Suaminya ···························· 27

BAB III GAMBARAN UMUM PUTUSAN DAN ANALISIS

A. Gambaran Umum Putusan

Nomor: 1162/Pdt.G/2017/Pa.Bjm ·························· 28

B. Putusan Hakim Terhadap Putusan

Nomor:1162/Pdt.G/2017/Pa.Bjm ··························· 33

C. Analisis Bahan Hukum ······································· 35

1. Analisis Dasar atau Dalil yang digunakan Hakim dalam

Memutus Perkara Nomor: 1162/Pdt.G/2017/PA.Bjm. ·· 35

2. Analisis Pertimbangan Hakim dalam Memutus Perkara

Nomor: 1162/Pdt.G/2017/PA.Bjm. ························ 41

BAB VI PENUTUP A. Simpulan............................................................................. 51

B. Saran ................................................................................... 52

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN