analisis produksi.doc

6
Pelaksanaan operasi harian restoran dibedakan antara hari kerja dan akhir pekan. Pada senin-jumat kami membuka restoran mulai pukul 10.00 – 23.00 WIB dan pada sabtu-minggu kami membuka restoran kami mulai pukul 10.00 – 02.00 WIB. Berikut adalah perencanaan operasional kami secara men-detail. Plant layout and plant structure Ci.Del akan bertempat di Jl.Soekarno Hatta. Lokasi ini kami pilih karena tempat yang strategis dekat dengan wilayah kampus antara lain Universitas Brawijaya, Universitas Negeri Malang, dan Polinema hal ini sesuai dengan salah satu targeting kami yaitu mahasiswa. Selain dekat dengan wilayah kampus, lokasi restoran kami dekat dengan perumahan sehingga untuk mencapai targeting kalangan menengah atas dapat terwujud. Konsumen untuk menuju Ci.Del sangat mudah karena lokasi dekat dengan sarana transportasi umum yang dapat dijangkau dengan mudah. Desain Ci.Del tentunya akan berkaitan dengan hiburan yang kami berikan yaitu sirkus. Seperti memberikan unsur warna dinding yang mencirikan sirkus yaitu warna garis antara merah, kuning dan biru. Untuk penghias dinding terdapat bingkai foto dengan foto sirkus. Terdapat ruangan perokok dan tidak perokok, hal ini

Upload: puput-ichwatus

Post on 01-Feb-2016

7 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Contoh analisis produksi

TRANSCRIPT

Page 1: analisis produksi.doc

Pelaksanaan operasi harian restoran dibedakan antara hari kerja dan akhir pekan.

Pada senin-jumat kami membuka restoran mulai pukul 10.00 – 23.00 WIB dan

pada sabtu-minggu kami membuka restoran kami mulai pukul 10.00 – 02.00 WIB.

Berikut adalah perencanaan operasional kami secara men-detail.

Plant layout and plant structure

Ci.Del akan bertempat di Jl.Soekarno Hatta. Lokasi ini kami pilih karena tempat

yang strategis dekat dengan wilayah kampus antara lain Universitas Brawijaya,

Universitas Negeri Malang, dan Polinema hal ini sesuai dengan salah satu

targeting kami yaitu mahasiswa. Selain dekat dengan wilayah kampus, lokasi

restoran kami dekat dengan perumahan sehingga untuk mencapai targeting

kalangan menengah atas dapat terwujud. Konsumen untuk menuju Ci.Del sangat

mudah karena lokasi dekat dengan sarana transportasi umum yang dapat

dijangkau dengan mudah.

Desain Ci.Del tentunya akan berkaitan dengan hiburan yang kami berikan yaitu

sirkus. Seperti memberikan unsur warna dinding yang mencirikan sirkus yaitu

warna garis antara merah, kuning dan biru. Untuk penghias dinding terdapat

bingkai foto dengan foto sirkus. Terdapat ruangan perokok dan tidak perokok, hal

ini kami buat agar tidak ada konsumen yang merasa terganggu.

Konsep dapur yang kami buat ialah open kitchen. Dengan konsep tersebut

konsumen akan dapat melihat pembuatan menu yang dipesan dan memiliki

kepercayaan yang tinggi terhadap pembuatan menu.

Inventory

Manajemen persediaan kami akan dikoordinasikan langsung dengan chef

restoran untuk mendapatkan bahan yang paling tepat dan memiliki kualitas sesuai

dengan yang diinginkan restoran. Disuplai dari vendor/ supplier , seluruh bahan

untuk produksi makanan di Ci.Del akan lebih terjaga supply chain management-

nya.

Page 2: analisis produksi.doc

Setiap fasilitas kantor serta barang-barang yang ada di restoran akan

masuk ke dalam daftar aset perusahaan. Dalam rencana pengembangan usaha

telah disebutkan pada satu poin bahwa barang-barang unik dan memiliki nilai jual

tinggi yang sudah tidak kami perlukan lagi, akan dilelang secara online sebagai

salah satu cara kami untuk mengelola inventaris perusahaan.

Tanah

Bangunan

Inventaris

Furnitur

Perlengkapan

Kendaraan

Inventory: Explain how you'll keep track of inventory.

Feasibility: Describe any product testing, price testing, or prototype testing that

you've done on your product or service.

Cost: Give details of product cost estimates.

Production schedule, process and control

Makanan diproduksi setiap kali dipesan untuk menjaga kesegaran dan

kualitas dari bahan baku yang digunakan. Walaupun makanan baru dimasak setiap

kali ada pesanan datang, kecepatan dalam penyiapan makanan juga merupakan

prioritas kami karena kami menyadari bahwa keutamaan konsumen memilih

Page 3: analisis produksi.doc

restoran salah satunya adalah karena mereka membutuhkan makanan siap secara

cepat. Kami menyingkat waktu pemrosesan makanan dengan cara menyiapkan

bahan dasar yang dapat bertahan lama dan dibekukan tanpa kehilangan

kualitasnya seperti pasta spaghetti lalu akan memasaknya ketika pesanan dibuat.

Apabila terjadi peak time/ rush orders kami akan mengatasinya dengan selalu

menyediakan popcorn yang dapat diambil secara free agar tidak membuat

konsumen merasa bosan menunggu dan juga kami akan memanfaatkan fasilitas

TV yang kami miliki demi kenyamanan konsumen.

 Alur yang kami gunakan untuk memproses makanan adalah sebagai berikut:

1) Bahan baku makanan disuplai dari food supply companies maupun pemasok

lokal agar

Untuk penampilan live circus, kami akan menjadwalkan acara tersebut

pada malam minggu di setiap hari dalam setahun dengan terus memperbarui

konsep sirkus di setiap kesempatan.

Maintenance, quality control and inspection

Seluruh fasilitas dan peralatan memasak serta barang-barang pendukung restoran

akan di-list dan diberi kartu kendali untuk penulisan jadwal pengontrolan serta

pengecekan kondisi dari setiap barang. Hal ini dilakukan secara periodik agar

dapat mengurangi penyusutan yang belum diperlukan dan juga menjaga kualitas

dari barang-barang yang merupakan fasilitas untuk konsumen kami. Kami akan

selalu berusaha untuk menjaga kepuasan mereka dengan pengelolaan barang yang

baik.

Page 4: analisis produksi.doc

Analisis Operasional

1. Proses produksi : Input-output/finish good sampai ke konsumen.

2. Alat-alat produksi dan utillitas:

Alat produksi dan keseimbangannya.

Utilitas : tenaga listrik, bahan bakar, air.

Tenaga kerja.

Lokasi : tanah, bangunan, kestrategisan tempat, sumber bahan

baku, letak dari pasar, transportasi, pasokan tenaga kerja, tenaga

pembangkit, suplai air.

Layout : efisiensi dan dekorasi.

3. Quality control :

Kelezatan

Penyajian

Kebersihan

Mutu makanan

Servis

Hiburan

4. Jadwal kegiatan restoran

5. Sistem pencatatan pesanan dan pengiriman barang

6. Pengelolaan catatan persediaan barang atau bahan.

Page 5: analisis produksi.doc