analisis laporan keuangan

122
1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkembangan jaman yang diikuti dengan perkembangan perekonomian yang pesat menuntut seluruh masyarakat untuk berkarya dan lebih baik. Di era globalisasi saat ini, semakin banyak perusahaan yang berdiri di Indonesia. Baik perusahaan sejenis maupun yang tidak sejenis. Setiap perusahaan yang didirikan baik perusahaan dagang, perusahaan industri maupun perusahaan jasa memiliki tujuan yang ingin dicapai oleh pemilik atau pemegang saham dan manajemen. Beberapa tujuannya adalah untuk memperoleh keuntungan yang maksimal karena pemilik atau pemegang saham menginginkan modal yang telah ditanamkan dalam usahanya segera dapat kembali dan memberikan hasil yang maksimal. Modal adalah salah satu sumber daya yang dibutuhkan untuk keberlangsungan perusahaan. Dengan bertambahnya modal, maka perusahaan akan mampu untuk

Upload: amalia-irliandini

Post on 19-Aug-2015

220 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

1BAB IPENDAHULUANA. Latar BelakangPerkembangan jaman yang diikuti dengan perkembangan perekonomianyang pesat menuntut seluruh masyarakat untuk berkarya dan lebih baik.Diera globalisasi saat ini, semakin banyak perusahaan yang berdiri di Indonesia.Baik perusahaan sejenis maupun yang tidak sejenis.Setiap perusahaan yangdidirikanbaikperusahaandagang, perusahaanindustri maupunperusahaanjasa memiliki tujuan yang ingin dicapai oleh pemilik atau pemegang sahamdan manajemen. Beberapa tujuannya adalah untuk memperoleh keuntunganyang maksimal karena pemilik atau pemegang saham menginginkan modalyang telah ditanamkan dalam usahanya segera dapat kembali danmemberikan hasil yang maksimal. Modal adalah salah satu sumber daya yangdibutuhkan untuk keberlangsungan perusahaan. Dengan bertambahnyamodal, makaperusahaanakanmampuuntukmemaksimalkanproduktivitasserta memenuhi permintaan pasar. Hal ini tentu saja akan memberikankeuntunganbagi pemilik, pemegangsahamdanseluruhkaryaan. !amunkenyataan dalamdunia usaha, banyak perusahaan terpaksa gulung tikarditengah"ditengah persaingan karena tidak mampu mengelola modalnyasecara e#ekti#.Selain tujuan memberikan keuntungan bagi pemilik maupun pemegangsahamdan karyaan, tujuanperusahaan juga menginginkan usaha yangdijalankan tidak hanya untuk satu periode saja, namun memiliki umur yang2panjang. Dengan kata lain, salah satu tujuan perusahaan adalah untukmempertahankan keberlangsungan hidup perusahaan. Perusahaan harusmampuuntukdapatmenghasilkanatau menyediakan berbagaijenis barangatau jasa yang dibutuhkan masyarakat dan membuka lapangan pekerjaan bagimasyarakat. $gar usaha dapat dipantau perkembanganya, setiap perusahaanharus mampumembuat catatan, pembukuandanlaporanterhadapsemuakegiatan usahanya. %atatan dan pembukuan tersebut sebaiknya dibuat dalamsuatu periode tertentu. Hal ini agar pemilik dan manajemen mengetahui dandapat melakukanpengaasanatas segalaaktivitas keuanganyangterjadipada perusahaan.Setiap perusahaan memiliki tujuan khusus yang hendak dicapai. P&Mekar 'arya Pratama yang merupakan sebuah dealerresmi motor (amahayangmemiliki namabesar di kotaBogor, memiliki tujuanyangtentunyamengutamakankualitas pelayanandankepuasaandari konsumen. Dengansemakin baiknyakualitas pelayanan yangdiberikanoleh perusahaan,makaakan semakin besar kepuasaan yang akan dirasakan oleh konsumen. Dan padaakhirnya, perusahaan akan mendapatkan kepercayaan yang besar sertaloyalitas konsumen. )oyalitas konsumen sangat penting artinya bagiperusahaan untuk menjaga keberlangsungan kegiatan usahanya. Dengansemakin besarnya kepercayaan dan loyalitas konsumen, hal ini tentunya akanberdampakpada besarnyaincomeyang akan diperoleholehperusahaan.Incomeyangdiperolehperusahaaninilahyangmenjadi salahsatutujuankhusus perusahaan, yaitu tujuan keuangan.Saat ini semua perusahaan ajib membuat suatu laporan yang berkaitandenganperkembangankeuanganperusahaandalamsuatuperiodetertentu3yang biasa disebut dengan laporan keuangan. )aporan keuangan merupakanhasil akhir dari proses akuntansi yang memberikan gambaran tentang keadaanposisi keuangan,hasilusaha, serta perubahan dalam posisi keuangansuatuperusahaan. )aporan keuangan juga merupakan kesimpulan dari pencatatantransaksi yangdilakukanolehsuatuperusahaan.)aporankeuanganadalahsalah satu sumber in#ormasi yang penting dalam hal pengambilan keputusanoleh pihak manajemen perusahaan karena menyangkut tentang posisikeuangan perusahaan baik dari segi likuiditas, solvabilitas, pro#itabilitas,aktivitas, mapupun keuntungan atau kerugian yang dialami oleh perusahaandalam satu periode tertentu.'inerjapengelolaankeuangansuatuperusahaantermasukperusahaandagangdanjasaseperti P&Mekar 'aryaPratamatercermindari laporankeuangan yang disusun setiap tahun. Dengan in#ormasi dari laporan keuanganperiode yang lalu, manajemen perusahaan dapat mengambil keputusan untukkebijakan"kebijakan yang lebih tepat, membuat perencanaan yang lebih baikuntuk periode yang akan datang serta memperbaiki sistem pengaasannya.Setiap pengguna laporan keuangan memiliki motivasi yang berbedadalammembacalaporankeuangan. Bagi pihakmanajemen, selainsebagaialat pertanggungjaaban kepada pemilik perusahaan, in#ormasi laporankeuangandiperlukansebagai dasar penilaiankinerja keuangandandasarpengambilan keputusan ekonomi. Bagi investor, in#ormasi pada laporankeuangandapat digunakanuntukmenilai apakahinvestasinya akantetapdipertahankan ataukah harus dijual untuk menghindari kerugian yang dapatterjadi.'epentingan pihak pemberi pinjaman atau kreditur terhadap laporankeuanganperusahaanadalahdalammemberikanpinjaman, pihakkreditur4tidak ingin usaha yang dibiayainya mengalami kegagalan dalam halpembayarankembali pinjamantersebut ataukredit macet. Bagi pemasok,laporankeuangandapat digunakanuntukmenentukanbesarnyapenjualankredit yang diberikan kepada perusahaan pembeli dan kemampuanperusahaan tersebut membayar pada saat jatuh tempo. Dan in#ormasi laporankeuanganbagi pemerintahadalahuntukmengetahui keajibanperusahaanterhadap negara dari hasil laporan keuangan yang dilaporkan.Suatu laporan keuangan akan berman#aat bagi sejumlah besar penggunaapabila in#ormasi yang disajikannya dapat dipahami. $kan tetapi, in#ormasidalamlaporankeuanganbelumbegitujelasdantidaksemuaorangdapatmemahaminya. Padahal interpretasi pengguna terhadap laporankeuanganakan menjadi bahan pertimbangandalampengambilankeputusan. *ntukitulah diperlukan analisis laporan keuangan sebagai alat bantu dalammenyederhanakan data"data yang disajikan dalam laporan keuangan sehinggamenjadi lebih mudah dimengerti oleh pihak"pihak yang membaca danmemerlukan in#ormasi. $nalisis laporan keuangan dimaksudkan untukmembantu bagaimana memahami laporan keuangan, bagaimana mena#sirkanangka"angka dalamlaporan keuangan, bagaimana mengevaluasi laporankeuangan dan bagaimana menggunakan in#ormasi keuangan untukpengambilankeputusan. Denganmenggunakananalisis laporankeuangan,kondisi dan kinerja perusahaan pada saat ini atau dalam suatu periode tertentudapat terlihat.In#ormasi mengenai kegiatan dimasa yang lalu dianalisa dandisesuaikan dengan keadaan di masa sekarang untuk dijadikan dasarkebijakan yang berguna sebagai dasar pengambilan keputusan. Dengan5dimikian, suatukeputusandihasilkantidakhanyaberdasarkanpadaintuisimanajer belaka, melainkan suatu keputusan yang tepat dan lebih rasional.&eknik analisis yang sering digunakan dalammenganalisis laporankeuanganadalahanalisisrasio.$nalisisrasioadalahteknikanalisisuntukmengetahui hubungan matematis dari pos"pos tertentu dalam setiap elemenlaporankeuangan. Hasil dari perhitunganrasioakandibandingkandengantahun sebelumnya, agar dapat diketahui perubahan yang terjadi, apakahmengalami kenaikan atau penurunan. $nalisis rasio keuangan akanmemberikan gambaran terkaitdengan tingkat likuditas, tingkatsolvabilitas,tingkat pro#itabilitas, dan tingkat aktivitas perusahaan. &ingkat likuiditas inisangat berguna bagi perusahaan khusunya kreditur yang memberikanpinjamanjangkapendek, tingkat solvabilitasberman#aat untukmengetahuikemampuandalammemenuhi semuakeajibannyadenganjaminanhartayang dimilikinya, tingkat solvabilitas ini sangat berguna bagi kreditur untukmemberikankredit jangka pendekmaupunjangka panjang. Pada tingkatpro#iabilitasnya, perusahaan dapat mengukur seberapa besar tingkatkeuntungan yang diperoleh perusahaan. Dan pada tingkat aktivitasnya,perusahaan dapat mengukur seberapa e#ekti# perusahaan dalammeman#aatkan semua sumber daya yang ada di dalam perusahaan.Diharapkan dengan analisis ini dapat diketahui gambaran keadaankeuangan P& Mekar 'arya Pratama, sehingga interpretasi pengguna laporandapat menjadi pertimbangan dalam mengukur kinerja keuangan danpengambilankeputusansertauntukmenentukankebijaksanaanyanglebihtepat agarprestasi manajemensemakinbaikpadatahun"tahunselanjutnya.Mengingat pentingnya analisis terhadap laporan keuangan sebagai alat bantu6sumber in#ormasi dalammenilai kondisi keuangandanmengukur kinerjakeuangan serta prestasi suatu perusahaan bagi pihak"pihak yangberkepentinganseperti yangtelahdiuraikandi atas, makapenulis tertarikuntukmemberi judul tugas akhir iniAnalisis RasiountukMengukurKinerjaKeuanganPerusahaan(tu!i Kasus "a!aP#Mekar Kar$aPrata%a&'.B. Ru%usan MasalahBerdasarkan latar belakang masalah yang dikemukakan, maka dapatdisimpulkan rumusan masalah sebagi berikut+,. Bagaimana kinerja keuangan P& Mekar 'arya Pratama-.. Bagaimana perkembangan kinerja keuangan P& Mekar 'arya Pratama-(. #ujuan Penelitian&ujuanyangingindicapai peneliti dengandiadakannyapenelitianiniadalah+,. *ntuk mengetahui dan menganalisis kinerja keuangan P& Mekar 'aryaPratama tahun ./,/ sampai dengan tahun ./,,... *ntuk mengetahui dan menganalisis perkembangan rasio"rasio keuanganP& Mekar 'arya Pratama dari tahun ./,/ ke tahun ./,,.D. Batasan Masalah$gar analisis yang dilakukan dapat lebih terarah dan tidak menyimpangdaripermasalah maka penulismembatasi ruanglingkup pembahasan,yaituanalisis rasio. $nalisis rasio yang dipakai adalah rasio likuditas, rasiosolvabilitas, rasio por#itabilitas dan rasio aktivitas tahun ./,/ dan ./,,.E. Kegunaan PenelitianHasil dari laporan penelitian yang penulis lakukan ini diharapkan dapatmemberikan man#aat untuk+,. 'egunaan &eoritisa. Bagi penulis7Penelitian ini diharapkan dapat memberikan pengetahuan dangambaran yang lebih luas mengenai cara menganalisis laporan keuangandan penerapannya di dalam perusahaan.b. Bagi PembacaPenelitian ini diharapkan dapat memberikan in#ormasi tambahanmengenai analisis rasio serta ilmu yang berman#aat bagi para pembacauntuk dijadikan bahan re#erensi penelitian lebih lanjut... 'egunaan PraktisPenelitian ini diharapkan dapat memberikan man#aat yang bergunabagi manajemendanperusahaangunamemperbaiki kinerjakeuanganserta dalam menyusun rencana dan kebijakan di masa yang akan datang.). Meto!ologi PenelitianMetodologi penelitian yang digunakan adalah metode deskripti#kualitati#. Metode deskripti# kualitati# adalah metode analisis dengan terlebihdahulu mengumpulakn data yang didapat dari hasil penelitian berupa #akta"#aktaverbal atauketerangansaja. Sumber"sumber datadari penelitianiniadalahdata yangdiperolehdari penelitianlapangandi P&Mekar 'aryaPratama dan data yang diperoleh dari penelitian kepustakaan.,. Metode Pengumpulan Data8$gar datayangdiperlukandapat diperolehdatayangsesuai dandianalisa dengan baik, maka penulis mengumpulkan data dengan . cara,yaitu+a. Studi PustakaStudi pustaka adalah data yang diperoleh dari buku"buku re#erensiyang dapat dijadikan bahan in#ormasi yang baik untuk tinjauan pustakaterkait denganlaporankeuangan, teknikdancara analisis rasio, danhubungannya dengan kinerja keuangan.b. 0aancara0aancara dilakukan untuk memperoleh data laporan keuanganperiode./,/"./,,, yaituPerhitungan)aba1ugi dan)aporanPosisi'euangan 2!eraca3 P& Mekar 'arya Pratama yang diperoleh dari pihakpembina Praktek 'erja )apangan atau pihak terkait... Metode $nalisis Data#a*el +, Ru%us Analisis Rasio1asio 1umus 'eteranganRasio Likui!itasa. 1asio )ancarAktiva LancarHutang Lancar x 100Semakin tinggisemakin baikb. 1asio %epatAktiva Lancar(Persediaan+Prepaid Expense)Hutang Lancarx 100Semakin tinggisemakin baikc.'as 1asio atas Hutang )ancarKasHutang Lancar x 100Semakin tinggisemakin baikRasio ol-a*ilitasa.1asio Hutang atas ModalTotal HutangModalx100Semakin kecilsemakin baikb.1asio Hutang atas $ktivaTotal HutangTotal Aktiva x100Semakin kecilsemakin baikRasio 9Pro.ita*ilitasa.Net Profit MarginLaba Bersih SetelahPajakPenjualanx100Semakin besarsemakin baikb. Return on AssetsLaba Bersih SebelumPajakTotal Aktivax100Semakin besarsemakin baikc. Return on EquityLaba BersihSetelah PajakTotal Modalx100Semakin besarsemakin baikd. Operating RatioHPP+Total Biaa!perasiPenjualanBersihx100Semakin kecilsemakin baike.Gross Profit MarginLaba KotorPenjualan Bersih x 100Semakin besarsemakin baik Rasio Akti-itasa.Inventory TurnoverHarga Pokok Penjualan"atarata Persediaan BarangSemakin besarsemakin baikb.Fied Assets TurnoverPenjualanAktivaTetapBersih Semakin besarsemakin baikc.Receiva!le TurnoverPenjualan Bersih"atarata Piutang #agang Semakin besarsemakin baikd.Total Asset TurnoverPenjualanTotal Aset Semakin besarsemakin baike."or#ing $apital TurnoverPenjualanModal Kerja Semakin besarsemakin baik/. iste%atika PenulisanSistematika penulisan digunakan untuk menyajikan secara garis besar isidari setiapbabdalamlaporantugas akhir ini, sehinggadenganmembacasistematikapenulisanini pembacamemperolehgambaranumumdari apayang akan dibahas dari keseluruhan isi laporan tugas akhir.BAB I PENDAHULUAN Merupakangambaransingkat yangber#ungsi sebagai in#ormasiyang bersi#at umummeliputi latar belakang masalah, rumusanmasalah, batasan masalah, tujuan penelitian, kegunaan penelitian,metodologi penelitian, dan sistematika penelitian.10BAB II #IN0AUAN PU#AKADalam bab ini akan menguraikan tentang teori"teori yang menjadidasar bagi penulis dalam menganalisa dan melakukan pembahasanterhadap kinerja keuangan, yaitu pengertian laporan keuangan,karakteristik laporan keuangan, tujuan dan man#aat laporankeuangan, keterbatasan laporan keuangan, pemakai laporankeuangan, bentuk"bentuk laporan keuangan, pengertian analisislaporan keuangan, man#aat analisis laporan keuangan, tujuananalisis laporan keuangan, metode dan teknik analisis laporankeuangan, dan pengertian dan tujuan kinerja keuangan.BAB III ANALIA DAN PEMBAHAANDalam bab ini berisikan kondisi dan gambaran umum perusahaanberupauraiansingkat mengenai sejarahperusahaan, visi 4misiperusahaan, struktur organisasi perusahaan, produk perusahaan,danpembahasananalisisrasiolikuiditas, rasiosolvabilitas, rasiopro#itabilitas, dan rasio aktivitas untuk mengetahui kinerjakeuangan perusahaan.BAB I1 KEIMPULAN DAN ARANDalam bab ini menguraikan kesimpulan berdasarkan pembahasandan memberikan saran yang dapat dijadikan masukan bagiperusahaan.11BAB II#IN0AUAN PU#AKAA. La"oran Keuangan+. Pengertian La"oran Keuangan)aporankeuanganpadadasarnyaadalahhasildariprosesakuntansiyang dapat digunakan sebagai alat untuk berkomunikasi antara datakeuangan atau aktivitas suatu perusahaan dengan pihak"pihak yangberkepentingan dengan data atau aktivitas perusahaan tersebut.)aporan keuangan menurut Ikatan $kuntan Indonesia dalamPernyataanStandar $kuntansi 'euangan!o. ,1evisi .//52.//5+,63adalah sebagai berikut+7)aporan keuangan adalah suatu penyajian yang terstruktur dari posisikeuangan dan kinerja keuangan suatu entitas8.'ieso, 0eygandt, dan 0ar#ield 2./,,3 menyatakan, 7)aporankeuangan merupakan sarana pengkomunikasian in#ormasi keuangan utamakepadapihak"pihakdi luarkorporasi. )aporanini menampilkansejarahperusahaanyangdikuanti#ikasi dalamnilai moneter.)aporankeuanganyang sering disajikan adalah neraca, laporan laba rugi, laporan arus kas,dan laporan ekuitas pemilik atau pemegang saham. Selain itu, catatan ataslaporan keuangan atau pengungkapan juga merupakan bagian integral darisetiap laporan keuangan8.Selain pengertian diatas, pengertian laporan keuangan menurutMunair 2./,/+63 adalah sebagai berikut+127Dua da#tar yang disusun oleh akuntan pada akhir periode untuk suatuperusahaan. 'eduada#tarituadalahda#tarneracaatauda#tarposisikeuangandanda#tar pendapatanatauda#tar rugi laba. Padaaktuakhir"akhir ini sudah menjadi kebiasaan bagi perseroan"perseroanuntuk menambahkan da#tar ketiga yaitu da#tar surplus atau da#tar labayang dibagikan 2laba yang ditahan38.Menurut 'asmir 2./,/+93 berpendapat baha, 7)aporankeuanganadalah laporan yang menunjukan kondisi keuangan perusahaan pada saatini atau dalam periode tertentu8.:adi,laporankeuanganmerupakanhasilakhirdariprosesakuntansiyang dikuanti#ikasi dalamnilai moneter yang memberikan gambarantentang keadaan posisi keuangan, hasil usaha, serta perubahan dalamposisi keuangan suatu perusahaan pada suatu periode tertentu, untukmembantu pihak"pihak yang berkepentingan dalam menilai kinerja entitasdan pengambilan keputusan, dimana biasanya terdiri dari neraca, laporanlabarugi, laporanperubahanekuitas, laporanaruskas, dancatatanataslaporan keuangan.2. #ujuan !an Man.aat La"oran KeuanganSecara umum laporan keuangan bertujuan untuk meberikan in#ormasikeuangan suatu perusahaan, baik pada saat tertentu maupun pada periodetertentu. :elasnnya, adalah laporan keuangan mampu memberikanin#ormasi keuangan kepada pihak dalamdan luar perusahaan yangmemiliki kepentingan terhadap perusahaan.Penyajian laporan keuangan dimaksudkan untuk memberikanin#ormasi kuantitati# mengenai kondisi keuangan perusahaan tersebut padaperiode tertentu. Hal ini dianggap penting sebagai dasar untukpengambilan keputusan bagi pihak internal maupun pihak eksternal.13Mengacu pada Standar $kuntansi 'euangan !o. ,2.//53 tujuanlaporan keuangan adalah+7&ujuanlaporankeuanganuntuktujuanumumadalahmemberikanin#ormasi tentang posisi keuangan, kinerja, dan arus kas perusahaanyang berman#aat bagi sebagian besar kalangan pengguna laporandalam rangka membuat keputusan"keputusan ekonomi sertamenunjukan pertanggungjaaban manajemen atas penggunaansumber"sumber daya yang dipercayakan kepada mereka8.Menurut Sukardi dan 'urniaan 2./,/+,;3 Menilai perkembangan dari aktu ke aktu.63 Menilai komposisi struktur keuangan, arus, dan dana.g. Dapat menentukan peringkat perusahaan menurut kriteria tertentuyang sudah dikenal dalam dunia bisnis8.283. #ujuan Analisis La"oran KeuanganMenurut 'asmir 2./,,+9;3,7tujuan dari analisis laporan keuanganadalah+a. *ntukmengetahui posisi keuanganperusahaandalamsatuperiodetertentu, baik aset, keajiban, ekuitas, maupun hasil usaha yang telahdicapai untuk beberapa periode.b. *ntuk mengetahui kelemahan"kelemahan apa saja yang menjadikekurangan perusahaan.c. *ntuk mengetahui kekuatan"kekuatan yang dimiliki.d. *ntukmengetahui langkah"langkahperbaikanapasajayangperludilakukan ke depan berkaitan dengan posisi keuangan perusahaan saatini.e. *ntuk melakukan penilaian kinerja manajemen ke depan apakah perlupenyegaran atau tidak karena sudah dianggap berhasil atau gagal.#. Dapat juga digunakan sebagai pembanding dengan perusahaan sejenistentang hasil yang mereka capai8.Menurut Munair 2./,/+?,3, 7tujuan analisis laporan keuanganmerupakan alat yang sangat penting untuk memperoleh in#ormasisehubungandenganposisi keuangandanhasil"hasil yangtelahdicapaiperusahaan yang bersangkutan. Data keuangan tersebut akan lebih berartibagi pihak"pihak yang berkepentingan apabila data tersebutdiperbandingkan untuk dua periode atau lebih, dan dianalisa lebih lanjutsehingga akan dapat diperoleh data yang akan dapat mendukung keputusanyang akan diambil8.294. Meto!e !an #eknik Analisis La"oran KeuanganMenurut Munair 2./,/+?93, 7ada dua metode analisa yangdigunakan oleh setiap penganalisis laporan keuangan, yaitu analisishorisontal dan analisis vertikal.a. $nalisishorisontal adalah analisis dengan mengadakan perbandinganlaporan keuangan untuk beberapa periode atau beberapa saat sehinggaakan diketahui perkembangannya.b. $nalisis vertikal adalah apabila laporan keuangan yang dianalisishanya satu periode periode atau satu saat saja, yaitu denganmemperbandingkanantara akunyangsatudenganakunyanglaindalamlaporan keuangan tersebut sehingga hanya akan diketahuikeadaan keuangan atau hasil operasi pada saat itu saja8.Menurut Munair 2./,/+?93, 7teknik analisis laporan keuangan terdiridari+a. $nalisis Perbandingan )aporan 'euangan$nalisis perbandinganlaporankeuanganadalahmetodedanteknikanalisis dengan cara memperbandingkan laporan keuangan untuk duaperiode atau lebih, dengan menunjukan+,3 Data absolut atau jumlah"jumlah dalam rupiah..3 'enaikan atau penurunan dalam jumlah rupiah.?3 Perbandingan yang dinyatakan dalam rasio.>3 Persentase dalam total.30$nalisis dengan menggunakan metode ini akan dapat diketahuiperubahan"perubahan yang terjadi dan perubahan mana yang memerlukanpenelitian lebih lanjut.b. Trend atau &endensi 2Trend Percentage Analysis3TrendPercentage Analysisadalahsuatumetodeatauteknikanalisisuntuk mengetahui tendensi daripada keadaan keuangannya, apakahmenunjukan tendensi tepa, naik atau bahkan turun.c. )aporan denganPersentase Per 'omponen 2$ommon (i)e (tatement3)aporan dengan persentase per komponen adalah suatu metodeanalisisuntukmengetahui persentaseinvestasipadamasing"masingasetterhadap total asetnya, juga untuk mengetahui struktur permodalannya dankomposisi perongkosan yang terjadi dihubungkan dengan jumlahpenjualannya.d. $nalisis Sumber dan Penggunaan Modal 'erja$nalisissumberdanpenggunaanmodal kerjaadalahsuatuanalisisuntuk mengetahui sumber"sumber serta penggunaan modal kerja atauuntukmengetahui sebab"sebabberubahnya modal kerjadalamperiodetertentu.e. $nalisis Sumber dan Penggunaan 'as 2$as& Flo% (tatementAnalysis3$nalisis sumber dan penggunaan kas adalah suatu analisis untukmengetahui sebab"sebab berubahnya jumlah uang kas atau untukmengetahui sumber"sumber sertapenggunaanuangkas selamaperiodetertentu.31#. $nalisis 1asio$nalisis rasio adalah suatu metode untuk mengetahui hubungan dariakun"akuntertentudalamneracaataulaporanlabarugi secaraindividuatau kombinasi dari kedua laporan tersebut.g. $nalisis Perubahan )aba 'otor$nalisis perubahan laba kotor adalah suatu analisis untuk mengetahuisebab"sebab perubahan laba kotor suatu perusahaan dari suatu periode keperiode yang lain atau perubahan laba kotor dari suatu periode dengan labayang dibudgetkan untuk periode tersebut.h. $nalisis *rea# Even$nalisis!rea#evenadalahsuatuanalisisuntukmenentukantingkatpenjualan yang harus dicapai oleh suatu perusahaan agar perusahaantersebut tidak mengalami kerugian, tetapi juga belum memperolehkeuntungan. Dengananalisis ini juga akan diketahui berbagai tingkatkeuntungan atau kerugian untuk berbagai tingkat penjualan8.Metodedan teknikanalisismanapunyangdigunakan, semuanya itumerupakan permulaan dari proses analisis yang diperlukan untukmenganalisis laporankeuangan, dansetiapmetodeanalisis mempunyaitujuan yang sama yaitu untuk membuat agar data lebih dimengertisehingga dapat digunakan sebagai dasar pengambilan keputusan bagipihak"pihak yang membutuhkan.(. Analisis Rasio Keuangan$nalisis rasio keuangan merupakan suatu ukuran bagi penampilan suatuperusahaan yang menyajikan suatu penilaian rasio mengenai laporan laba rugi32serta neraca. 1asio menggambarkan suatu hubungan atau perimbangan2mat&ematical relations&ip3 antara jumlah tertentu dengan jumlah yang lain,semua ini digunakan untuk mengetahui posisis laporan keuangan yanghasilnya akan dilaporkan kepada pihak manajemen perusahaan, parapemegang saham, dan pemberi modal pinjaman 2kreditur3.Menurut 0arsididanBambangdalam=ahmi2./,,+,/;3analisisrasiokeuangan adalah+7$nalisis rasio keuangan merupakan instrumen analisis prestasiperusahaan yang menjelaskan berbagai hubungan dan indikatorkeuangan, yangditujukanuntukmenunjukanperubahandalamkondisikeuangan atau prestasioperasi di masa lalu dan memantumenggambarkan trend pola perubahan tersebut, untuk kemudianmenunjukanresikodanpeluangyangmelekat padaperusahaanyangbersangkutan8.'emudian menuut Samryn 2./,,+>/53, analsis rasio keuangan adalah+7Suatu cara yang membuat perbandingan data keuangan perusahaanmenjadi lebihberarti. 1asiokeuanganmenjadi dasaruntukmenjaabbeberapa pertanyaan penting mengenai kesehatan keuangan dariperusahaan8.Menurut Munair 2./,,3, analisis rasio adalah+7Suatu metode untuk mengetahui hubungan dari akun"akun tertentudalam neraca atau laporan laba rugi secara individu atau kombinasi darikedua laporan tersebut8.$dapun rasio keuangan yang populer adalah sebagai berikut++. Rasio Likui!itasSuatu perusahaan yang ingin mempertahankan kelangsungankegiatan usahanya tentunya harus memiliki kemampuan untuk melunasikeajiban"keajiban #inasial yang segera dilunasi.33Di mana dalam menjalankan usahanya perusahaan harus dalam keadaanlikuid. *ntukmengetahui perusahaantersebut likuidatautidak, dapatdilakukan dengan menganalisis rasio likuiditas.Menurut Martono dan $gus 2./,/+663, 7rasio likuiditas merupakanindikator kemampuan perusahaan untuk membayar atau melunasikeajiban"keajiban #inansialnya pada saat jatuh tempo denganmenggunakan aktiva lancar yang tersedia8.=ahmi 2./,,+,.,3 menyatakan baha rasio likuiditas adalah+71asiolikuiditas adalahkemampuansuatuperusahaanmemenuhikeajiban jangka pendeknya secara tepat aktu8.Sedangkan menurut Munair 2./,/3, 7rasio likuiditas adalah rasioyang menggambarkan kemampuan perusahaan untuk menyelesaikankeajiban jangka pendeknya. 1asio ini terdiri dari+a. 1asio )ancar 2$urrent Ratio31asiolancar merupakankemampuanuntukmembayar keajibanlancar yang segera harus dipenuhi dengan aktiva lancar. $urrent Ratio inimempunyai ukuran standar yang minimum .//C."asio Lancar= Aktiva LancarHutang Lancar x100b. 1asio %epat 2+uic# Ratio31asio ini menunjukan kemampuan aktiva lancar yang paling likuidmampu menutupi hutang lancar. Semakin besar rasio ini maka semakinbaik. 1asio ini juga disebut dengan acid test rastio."asio$epat = AktivaLancar (Persediaan+Prepaid Expense)Hutang Lancarx 10034c. 'as 1asio atas Hutang )ancar1asio ini menunjukanporsi jumlah kasdibandingkan dengan totalaktiva lancar.Kas "asio atas Hutang Lancar =KasHutang Lancar x100d. 'as 1asio atas $ktiva lancar1asio ini menunjukanporsi jumlah kasdibandingkan dengan totalaktiva lancar.Kas "asio atas Aktiva Lancar=KasAktiva Lancar x100e. 1asio $ktiva )ancar dan &otal $ktiva1asio ini menunjukan porsi aktiva lancar atas total aktiva."asio AktivaLancar danTotal Aktiva= Aktiva LancarTotal Aktivax100#. 1asio $ktiva )ancar dan &otal Hutang1asio ini menunjukan porsi aktiva lancar atas total keajibanperusahaan."asio AktivaLancar danTotal Hutang= AktivaLancarT otal Hutang x 1002. Rasio ol-a*ilitas!amalaindari rasiosolvabilitasadalahrasioleverage. 1asioinimenunjukkanseberapajauhperusahaandi biayai olehpihakluarataukreditur. Suatu perusahaan dikatakan 7solvabel8 apabila perusahaanmempunyai aktiva yang cukup untuk membayar semua hutangnya.Sebaliknya apabila jumlah aktiva tidak cukup atau lebih kecil dari jumlahhutangnya berati perusahaan tersebut dalam keadaan 7insolvabel8. Salah35satualat untukmenganalisiskemampuanperusahaanuntukmemenuhikeajiban #inansialnya yang mempengaruhi besarnya laba adalah rasiosolvabilitas.Pengertian rasio solvabilitas menurut =ahmi 2./,,+,.3 7'inerja keuangan diartikan sebagaire#leksi gambaran dari pencapaian keberhasilan perusahaan, dapatdiartikansebagai hasil yangtelahdicapai atasberbagai aktivitasyangtelah dilakukan8.2. #ujuan Pengukuran Kinerja KeuanganPengukuran kinerja digunakan sebagai dasar untuk menilaikeberhasilan dan kegagalan pelaksanaan kegiatan sesuai dengan sasarandan tujuan yang telah ditetapkan dalam rangka meujudkan visi dan misiperusahaan.42Menurut Ikatan $kuntan Indonesia 2.//5+>3, 7In#ormasi kinerjakeuanganperusahaan, terutamapro#itablitas diperlukanuntukmenilaiperubahan potensial sumber daya ekonomi yang mungkin dikendalikandi masa depan8.&ujuan pengukuran kinerja keuangan perusahaan menurut Munair2./,/3 adalah sebagai berikut+a. *ntuk mengetahui tingkat likuiditas,yaitukemampuan perusahaanuntuk memperoleh keajiban keuangannya yang harus segeradipenuhi atau kemampuan perusahaan untuk memenuhikeuangannya pada saat ditagih.b. *ntuk mengetahui tingkt solvabilitas, yaitu kemampuan perusahaanuntuk memenuhi keajiban keuangannya apabila perusahaantersebut dilikuidasi baik keajiban keuangan jangka pendek maupunjangka panjang.c. *ntuk mengetahui tingkat pro#itabilitas, yaitu menunjukkankemampuanperusahaanuntukmenghasikanlama selama periodetertentu.d. *ntuk mengetahui tingkat stabilitasi usaha, yaitu kemampuanperusahaanuntukmelakukanusahanyadenganstabil, yangdiukurdengan mempertimbangkan kemampuan perusahaan untukmembayar beban bunga atas hutang " hutDngnya termasukmembayar kembali pokok hutangnya tepat pada aktunya sertakemampuan membayar deviden secara teratur kepada pemegangsaham tanpa mengalami hambatan atau krisis keuangan.43:adi pengukuran kinerja keuangan dilakukan untuk mengukur sejauhmanaaktivitasbisnistelahdijalankansesuai dengantujuanyangtelahditetapkan dalam proses perencanaan strategis. Hasil pengukuran tersebutkemudian digunakan sebagai umpan balik yang akan memberikanin#ormasi tentang pelaksanaan suatu rencana dimana perusahaanmemerlukanpenyesuaianatas aktivitas perencanaandanpengendaliantersebut.44BAB IIIANALII DAN PEMBAHAANA. /a%*aran U%u% Perusahaan+. ejarah ingkat PerusahaanP& Mekar 'arya Pratama berdiri pada ?, $gustus .//9 yang terdiri .dealer resmi (amaha yaitu (amaha Mekar Motor Bogor dan (amaha MekarMotor Bintaro. P& Mekar 'arya Pratama merupakan salah satu perusahaanyang tergabung dalam %argloss Group yang didirikan oleh seorang pengusahabernamaHarriyanto Suherman.%arglosssendirimulai berdiripadatanggal./ Desember ,5;6 yang aalnya merupakan perusahaan t&innerperumahandengan nama %E Murni %hemicals. Saat ini %argloss Groupterdiri dari P&Murni%ahayaPratamayangmemproduksicatdanbahankimia, P& Mega'arya Mandiri yang memproduksi &elmetdan jasa painting, P& Putra PrimaFlosia yang bergerak di bidang penjualan retail dan P& Mekar 'arya Pratamayang bergerak di bidang penjualan sepeda motor (amaha dan service motor(amaha.P&Mekar 'aryaPratama adalahsebuahdealermotor (amahayangmenjual berbagai jenis motor (amaha,spare partmotor (amaha, oli(amalube, danberbagai jenis&elmetdanapparelberbagai merekseperti%argloss, $rai, $H1S, dan Pro"1ider. Selain itu, P& Mekar 'arya Pratamajuga bergerak di bidang service khusus motor (amaha.452. 1isi !an Misi Perusahaana. EisiMemberikan pelayanan yang terbaik serta mengutamakan kepuasanbagi konsumenagar dapat mencapai prestasi yangmemuaskanuntukmenjadi dealer terbaik.b. MisiBersemangat, ramah, bersemangat, bersikap jujur, berkomitmen,inovati#, kreati#, costumer oriented- dan kerja tim.3. truktur 8rganisasiStruktur organisasi adalah penggambaran struktur kerja. $dapun strukturorganisasi yang ada pada P&Mekar 'arya Pratama dapat dilihat padalampiran ,.B. Analisis Rasio Keuangan$nalisis rasio keuangan merupakan suatu ukuran bagi penampilan suatuperusahaan yang menyajikan suatu penilaian rasio mengenai laporan laba rugiserta neraca. 1asio menggambarkan suatu hubungan atau perimbangan2mat&ematical relations&ip3 antara jumlah tertentu dengan jumlah yang lain,semua ini digunakan untuk mengetahui posisis laporan keuangan yanghasilnya akan dilaporkan kepada pihak manajemen perusahaan, parapemegang saham, dan pemberi modal pinjaman 2kreditur3.46+. Rasio Likui!itasSuatu perusahaan yang ingin mempertahankan kelangsungankegiatan usahanya tentunya harus memiliki kemampuan untuk melunasikeajiban"keajiban #inasial yang segera dilunasi.Di mana dalam menjalankan usahanya perusahaan harus dalam keadaanlikuid. *ntukmengetahui perusahaantersebut likuidatautidak, dapatdilakukan dengan menganalisis rasio likuiditas.a. 1asio )ancar 2$urrent Ratio31asiolancar merupakankemampuanuntukmembayar keajibanlancar yang segera harus dipenuhi dengan aktiva lancar. $urrent Ratio inimempunyai ukuran standar yang minimum .//C."asio Lancar= Aktiva LancarHutang Lancar x100#a*el 2, Rasio Lan9ar #ahun 2:+:72:++Sumber+ P& Mekar 'arya Pratama 2diolah347Dari data perhitungan di atas, dapat dilihat baha nilai rasio lancarpadatahun./,/adalah.>>Catau.,>>+,yangartinya setiap1p,hutang lancar dijamin oleh 1p .,>> aktiva lancar. Sedangkan nilai rasiolancar pada tahun ./,, adalah ,;6/C atau ,;,6+, yang artinya setiap 1p, hutang lancar dijamin oleh 1p ,;,6 aktiva lancar.Dari hasil analisis rasio lancar di atas dapat dilihat baha P& Mekar'arya Pratama sudah dapat membayar hutang lancar yang segera harusdipenuhi dengan aktiva lancar.b. 1asio %epat 2+uic# Ratio31asio ini menunjukan kemampuan aktiva lancar yang paling likuidmampu menutupi hutang lancar.Semakin besar rasioini maka semakinbaik. 1asioini juga disebutdengan acid test rastio."asio$epat = AktivaLancar (Persediaan+Prepaid Expense)Hutang Lancarx 100#a*el 3, Rasio (e"at #ahun 2:+:72:++Sumber+ P& Mekar 'arya Pratama 2diolah348Dari data perhitungan di atas, dapat dilihat baha nilai rasio cepatpadatahun./,/adalah./>Catau.,/>+,yangartinya setiap1p,hutanglancar dijaminoleh1p.,/>aktiva lancar yanglebihlikuid.Sedangkan nilairasiocepatpada tahun./,, adalah5/6Catau 5,/6+,yang artinya setiap 1p , hutang lancar dijamin oleh 1p 5,/6 aktiva lancaryang lebih likuid.Dari hasil analisis rasio cepat di atas dapat dilihat baha P& Mekar'arya Pratama sudah dapat membayar hutang lancar yang segera harusdipenuhi dengan aktiva lancar yang lebih likuid.c. 'as 1asio atas Hutang )ancar1asio ini menunjukanporsi jumlah kasdibandingkan dengan totalhutang lancar.Kas "asio atas Hutang Lancar =KasHutang Lancar x100#a*el 4, Kas Rasio atas Hutang Lan9ar #ahun 2:+:72:++Sumber+ P& Mekar 'arya Pratama 2diolah349Dari data perhitungan di atas, dapat dilihat baha nilai kas rasio atashutang dagang pada tahun ./,/ adalah ,65C atau ,,65+, yang artinyasetiap 1p , hutang lancar dijamin oleh 1p ,,65 kas. Sedangkan nilai kasrasio atas hutang dagang pada tahun ./,, adalah 66/C atau 6,6+, yangartinya setiap 1p , hutang lancar dijamin oleh 1p 6,6 kas.Dari hasil analisis kas rasio atas hutang dagang di atas dapat dilihatbaha P& Mekar 'arya Pratama sudah dapat membayar hutang lancaryang segera harus dipenuhi dengan aktiva lancar yang paling likuid yaitukas.2. Rasio ol-a*ilitas!amalaindari rasiosolvabilitasadalahrasioleverage. 1asioinimenunjukkanseberapajauhperusahaandi biayai olehpihakluarataukreditur. Suatu perusahaan dikatakan 7solvabel8 apabila perusahaanmempunyai aktiva yang cukup untuk membayar semua hutangnya.Sebaliknya apabila jumlah aktiva tidak cukup atau lebih kecil dari jumlahhutangnya berati perusahaan tersebutdalam keadaan 7insolvabel8. Salahsatualat untukmenganalisiskemampuanperusahaanuntukmemenuhikeajiban #inansialnya yang mempengaruhi besarnya laba adalah rasiosolvabilitas.a. 1asio Hutang atas Modal 2Total ,e!t to Equity Ratio31asio ini menggambarkan sampai sejauh mana modal pemilik dapatmenutupi hutang"hutang kepada pihak luar. Semakin kecil rasio ini makaakan semakin baik.50"asio Hutangatas Modal=Total HutangModalx 100#a*el 5, Rasio Hutang atas Mo!al #ahun 2:+:72:++Dari data perhitungan di atas, dapat dilihat baha nilai rasio hutangatas modal pada tahun ./,/ adalah ,,5C atau ,,,5+, yang artinya setiap1p ,,,5 hutang dijamin oleh 1p , modal. Sedangkan nilai rasio hutangatas modal pada tahun ./,, adalah .9C atau /,.9+, yang artinya setiap1p /,.9 hutang dijamin oleh 1p , modal.b. 1asio Hutang atas $ktiva 2Total ,e!t to Total Asset Ratio31asio ini menunjukan seberapa besar aktiva yang didanai olehhutang."asio Hutangatas Aktiva=Total HutangTotal Aktiva x100#a*el 6, Rasio Hutang atas Akti-a #ahun 2:+:72:++Dari data perhitungan di atas, dapat dilihat baha nilai rasio hutangatas aktiva pada tahun ./,/ adalah 6>C atau /,6>+, yang artinya aktivaSumber+ P& Mekar 'arya Pratama 2diolah3Sumber+ P& Mekar 'arya Pratama 2diolah351didanai olehhutangsebesar 6>C. Sedangkannilai rasiohutangatasaktiva pada tahun./,,adalah.,Catau/,.,+,yangartinya aktivadidanai oleh hutang sebesar .,C.3. Rasio Akti-itasDenganmengukurrasioaktivitasperusahaanbisadilihat seberapabesar aktivitas perusahaan dalam meman#aatkan sumber dananya.Semakine#ekti# dalammeman#aatkandana, semakincepat perputarandana.a. Inventory Turnover1asioini menunjukan seberapa cepat perputaran persediaan dalamsiklus produksi normal. Semakin besar rasio ini maka akan semakin baik,karena dianggap baha kegiatan penjualan berjalan cepat.%nventorTurnover=Harga Pokok Penjualan"atarata Persediaan Barang#a*el ;, Inventory Turnover #ahun 2:+:72:++Sumber+ P& Mekar 'arya Pratama 2diolah352Dari dataperhitungandi atas, dapat dilihat bahanilaiinventoryturnoverpadatahun./,/adalah>/kali. Sedangkannilaiinventoryturmover pada tahun ./,, adalah ., kali.b. Fied Asset Turnover1asioini menunjukanberapakali nilai aktivatetapberputar biladiukur dari volumepenjualan.Semakintinggi rasioini makasemakinbaik, artinya kemampuan aktiva tetap menciptakan penjualan tinggi. Asset Turnover=PenjualanAktivaTetap Bersih#a*el C .,C 2?>C3 Rasio Akti-itasInventory Turnover >/ kali ., kali 2,5 kali3Fied Asset Turnover ,/6 kali ,./ kali ,6 kaliReceiva!le Turnover CReturn on Equity ?,C ?,C "Operating Ratio 5