analisis faktor penyebab terjadinya eksploitasi terhadap...

19
Analisis Faktor Penyebab Terjadinya Eksploitasi terhadap Anak Buah Kapal (ABK) Asing di Sektor Perikanan Internasional oleh PT. Pusaka Benjina Resources (PBR) Tahun 2015 Skripsi Disusun untuk memenuhi persyaratan menyelesaikan Pendidikan Strata 1 Departemen Hubungan Internasional Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Diponegoro Penyusun Nama : Felina Dwiska NIM : 14010413120038 DEPARTEMEN HUBUNGAN INTERNASIONAL FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS DIPONEGORO SEMARANG 2018

Upload: lammien

Post on 02-Mar-2019

238 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Analisis Faktor Penyebab Terjadinya Eksploitasi terhadap Anak

Buah Kapal (ABK) Asing di Sektor Perikanan Internasional oleh

PT. Pusaka Benjina Resources (PBR) Tahun 2015

Skripsi

Disusun untuk memenuhi persyaratan menyelesaikan

Pendidikan Strata 1

Departemen Hubungan Internasional Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

Universitas Diponegoro

Penyusun

Nama : Felina Dwiska

NIM : 14010413120038

DEPARTEMEN HUBUNGAN INTERNASIONAL

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK

UNIVERSITAS DIPONEGORO

SEMARANG

2018

ii

iii

SURAT PERNYATAAN

KEASLIAN KARYA ILMIAH (SKRIPSI/TA*)

Saya yang bertanda tangan dibawah ini :

1. Nama Lengkap : Felina Dwiska

2. Nomor Induk Mahasiswa : 14010413120038

3. Tempat / Tanggal Lahir : Jakarta, 26 Februari 1995

4. Jurusan / Program Studi : S-1 Hubungan Internasional

5. Alamat : Jl. Kerja Bakti RT.006 RW.07 No.63, Makasar,

Jakarta Timur

Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa karya ilmiah Skripsi yang saya tulis berjudul:

Analisis Faktor Penyebab Terjadinya Eksploitasi terhadap Anak Buah Kapal (ABK)

Asing di Sektor Perikanan Internasional oleh PT. Pusaka Benjina Resources (PBR)

Tahun 2015

Adalah benar-benar Hasil Karya Ilmiah Tulisan Saya Sendiri, bukan hasil karya ilmiah

orang lain atau jiplakan karya ilmiah orang lain.

Apabila dikemudian hari ternyata karya ilmiah yang saya tulis itu terbukti bukan hasil

karya ilmiah saya sendiri atau hasil jiplakan karya orang lain, maka saya sanggup

menerima sanksi berupa pembatalan hasil karya ilmiah saya dengan seluruh implikasinya,

sebagai akibat kecurangan yang saya lakukan

Demikianlah surat pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya dan dengan penuh

kesadaran serta tanggung jawab.

Semarang, 2 Januari 2018

Pembuat Pernyataan;

Felina Dwiska

NIM.14010413120038

iv

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT karena berkat rahmat,

hidayah dan karunia-Nya maka penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul

“Analisis Faktor Penyebab Terjadinya Eksploitasi terhadap Anak Buah Kapal (ABK)

Asing di Sektor Perikanan Internasional oleh PT. Pusaka Benjina Resources Tahun

2015”. Penulis mengucapkan terima kasih untuk pihak-pihak yang mendukung

penyelesaian skripsi ini, diantaranya:

1. Ibu Ika Riswanti Putranti, S.H, M.H, PhD selaku Ketua Departemen

Hubungan Internasional yang penulis yakini dapat membawa departemen kita

menjadi lebih baik di masa mendatang.

2. Bapak Drs. Tri Cahya Utama, M.A selaku Dosen Pembimbing I penulis.

Terima kasih sudah membimbing dan mengarahkan penulis sejak mata kuliah

Seminar Proposal hingga akhirnya skripsi ini selesai. Serta untuk selalu

mengingatkan penulis ketika sedang kehilangan motivasi untuk menulis dan

jarang berkonsultasi.

3. Mas Fendy Eko Wahyudi, S.IP, M.Hub.Int selaku Dosen Pembimbing II

sekaligus Dosen Wali bagi penulis. Terima kasih atas setiap apresiasi dan

dorongan yang telah diberikan kepada penulis terkait skripsi ini. Serta untuk

selalu sabar mengajarkan penulis mengenai Ekonomi Politik Internasional di

v

setiap sesi konsultasi. Dan yang terakhir, untuk mengajarkan penulis agar

menjadi pribadi yang menghargai proses, berpikiran kritis, pantang menyerah

dan tidak malas membaca.

4. Mas Marten Hanura, S.IP, M.PS selaku Dosen Penguji. Terima kasih atas

kritik dan saran terhadap kekurangan yang penulis lewatkan dalam skripsi ini.

5. Seluruh pengurus Departemen Hubungan Internasional; Ibu Dra. Rr. Hermini

Susiatiningsih, M.Si; Ibu Dra. Reni Windiani, M.S; Mas Mohamad Rosyidin,

S.Sos, M.A; Mas Satwika Paramasatya, S.IP, M.A; Mbak Sheiffi

Puspapertiwi, S.IP, M.A; Mbak Shary Charlotte HP, S.IP, M.A; Mbak Nadia

Farabi, S.Hub.Int, M.A; Mas Andi Akhmad Basith Dir, S.IP, M.A, M.IS; atas

segala bekal ilmu yang telah diberikan selama kuliah.

6. Segenap jajaran Direktorat Penanganan Pelanggaran Kementerian Kelautan

dan Perikanan RI; khususnya Bapak Arief Indra Kusuma Adhi, Bapak Teuku

Elvitrasyah, Bapak Ruswadi, Mas Garibaldi Marandita, Mas Andreas Anggi,

Mas Sherief Maronie, Mbak Yani, Mbak Nilam. Mbak Defi; untuk segala

bantuannya selama penulis menjalankan program magang dan dalam proses

penulisan skripsi ini.

7. Segenap keluarga penulis. Untuk Mama dan Bapak; terima kasih sudah

mengizinkan penulis untuk merantau selama 4 tahun dan menjalani

pilihannya, serta untuk doa dan dukungan yang tidak pernah henti. Untuk

Teteh Asti, Bang Hari, Kirana, Mentari, serta Edry selaku adik sekaligus

vi

teman berantem penulis kalau di rumah; terima kasih atas dukungan moral

yang selalu diberikan.

8. Ramaditya Anugrah Pratama, the one who always be there at all costs. Thank

you for your continous love, relentless encouragement, constructive criticism

and patience throughout my skripsi life. Terima kasih juga karena sudah

menemani penulis sejak masih menjabat sebagai mahasiswa baru sampai

akhirnya bisa menyusul jadi alumni HI Undip.

9. Untuk Fadhilah Dianty, Larashinta Anindra Shafara, Dinda Ayu Sumanti,

Anisa Dian Pertiwi; sahabat-sahabat penulis sejak SMA yang menjadi

motivasi bagi penulis untuk segera menyelesaikan skripsi. I’m coming back

home!

10. Untuk sahabat-sahabat yang ditemukan di HI Undip. Meydira dan Fiandara;

yang selalu sepaket dengan penulis dari zaman mahasiswa baru sampai lulus.

Maudy; dosen sekaligus psikolog gadungan terbaik yang penulis pernah

temui. Jessica, Arifa dan Ambar; yang paling bisa mengajarkan kebaikan dan

keburukan at the same time, dan paling sabar menghadapi penulis yang

katanya hobi marah-marah ini. Audi dan Yudhis; yang selalu merepotkan dan

direpotkan penulis dalam banyak hal. Rossiana; yang selalu menjadi acuan

penulis dalam urusan bimbingan dengan Mas Fendy.

11. Untuk teman-teman di bangku perkuliahan. Linda Uji, Dian Yumansarie,

Rahmaniar, Ardilla, Santi, Michelle, Anton, Fahri dan Jasmin ce’esku. Terima

vii

kasih sudah memenuhi masa perkuliahan dengan candaan receh, cerita-cerita

yang penting hingga yang tidak penting, serta kenangan yang banyak.

12. Untuk teman-teman KKN Desa Penawangan; Anggita, Brian, Della, Febriana,

Ganang, Gery, Hervinda, Indri, Inri dan Intan. Terima kasih atas

kebersamaannya selama 35 hari mengabdi dan ratusan hari setelahnya.

13. HI Undip 2013. Terima kasih untuk 4 tahun ini, senang bisa menjadi bagian

dari kalian.

Akhir kata, sebagai penulis saya menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari

kata sempurna. Oleh karena itu, penulis mengharapkan adanya kritik dan saran agar

skripsi ini bisa menjadi lebih baik lagi. Semoga skripsi ini dapat memberikan manfaat

yang bersifat akademik dan non-akademik, serta memberikan pengetahuan bagi

semua orang yang membaca.

Semarang, 2 Januari 2018

Penulis,

Felina Dwiska

viii

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL i

HALAMAN PENGESAHAN ii

SURAT PERNYATAAN KEASLIAN KARYA ILMIAH iii

KATA PENGANTAR iv

DAFTAR ISI viii

DAFTAR GRAFIK xii

DAFTAR TABEL xiii

DAFTAR BAGAN xiv

DAFTAR GAMBAR xv

DAFTAR LAMPIRAN xvi

DAFTAR SINGKATAN xvii

ABSTRAK xviii

ABSTRACT xix

BAB I PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang 1

1.2 Rumusan Masalah 10

1.3 Tujuan Penelitian

1.3.1 Tujuan Umum 10

ix

1.3.2 Tujuan Khusus 11

1.4 Manfaat Penelitian

1.4.1 Manfaat Akademis 11

1.4.2 Manfaat Praktis 11

1.5 Landasan Teori

1.5.1 Teori Primitive Accumulation 11

1.5.2 Teori Global Value Chain 14

1.6 Metodologi Penelitian

1.6.1 Definisi Konseptual 19

1.6.1.1 Eksploitasi 19

1.6.1.2 Anak Buah Kapal (ABK) Asing 21

1.6.1.3 Industri Perikanan 22

1.6.2 Operasionalisasi Konsep 23

1.6.2.1 Eksploitasi 23

1.6.2.2 Anak Buah Kapal (ABK) Asing 23

1.6.2.3 Industri Perikanan 23

1.6.3 Desain/Tipe Penelitian 23

1.6.4 Jangkauan Penelitian 24

1.6.5 Teknik Pengumpulan Data 24

1.6.6 Teknik Analisa Data 25

1.6.7 Sistematika Penulisan 27

BAB II EKSPLOITASI ABK ASING OLEH PBR

2.1 Sejarah Pendirian PBR di Indonesia 29

2.2 Faktor Pendorong ABK asing untuk Bekerja di Sektor Perikanan 35

2.3 Proses dan Modus Operandi dalam Perekrutan ABK asing PBR 37

2.4 Eksploitasi ABK Asing oleh PBR

2.4.1 Bekerja Melebihi Batas Waktu Maksimal 43

x

2.4.2 Upah Tidak Dibayar 47

2.4.3 Penyiksaan Fisik 49

2.4.4 Pembunuhan 53

2.5 Sanksi untuk PBR terkait Kasus Eksploitasi 55

2.5.1 Sanksi untuk Pelaku Tindak Eksploitasi 57

2.6 Kesimpulan 58

BAB III ANALISIS FAKTOR PENYEBAB TERJADINYA KASUS

EKSPLOITASI ABK ASING OLEH PBR

3.1 Eksploitasi sebagai Mekanisme PBR dalam Meningkatkan Keuntungan 60

3.1.1 Kelemahan Posisi ABK Asing di bawah PBR 64

3.2 Global Value Chain pada Produk Perikanan PBR 66

3.2.1 Keterlibatan Pihak Thailand dalam Produk Perikanan PBR 69

3.2.2 Keterlibatan Amerika Serikat sebagai Negara Tujuan Akhir 74

Produk Perikanan PBR

3.2.3 Implementasi Global Value Chain Governance dalam Kasus PBR 77

3.3 Respon Pihak Terkait terhadap Kasus Eksploitasi oleh PBR dan 82

Produk Perikanannya

3.3.1 Pihak Indonesia 82

3.3.2 Pihak Thailand 88

3.3.3 Pihak Amerika Serikat 91

3.4 Analisis Faktor Penyebab Terjadinya Eksploitasi ABK Asing oleh PBR 96

3.4.1 Faktor Permintaan Global 97

3.4.2 PBR Ingin Memperoleh Pendapatan Besar 99

3.4.3 Lemahnya Kontrol dari Pihak Negara yang Terlibat 100

3.5 Kesimpulan 102

xi

BAB IV PENUTUP

4.1 Kesimpulan

105

4.2 Saran 108

DAFTAR PUSTAKA 111

LAMPIRAN

xii

DAFTAR GRAFIK

Grafik 1.1

Jumlah Hasil Produksi Perikanan Berdasarkan Kawasan

Regional di Dunia Tahun 2011-2012

2

Grafik 1.2 Total Produksi Perikanan Indonesia tahun 2000-2014 4

Grafik 2.1 Jenis Perekrutan yang Dialami oleh ABK Asing PBR 38

Grafik 2.2 Jenis Pekerjaan yang Dijanjikan kepada ABK Asing

sebelum Dipekerjakan di PBR

42

Grafik 2.3 Waktu Kerja Per Hari ABK Asing di PBR 44

Grafik 3.4 Negara Importir Produk Perikanan ke AS Tahun 2015 76

xiii

DAFTAR TABEL

Tabel 1.1 Negara-negara Penghasil Produk Perikanan di Kawasan Asia

Tenggara Tahun 2003-2012

3

Tabel 2.1 PDB Per Kapita Negara Negara ASEAN Oktober 2015

(dalam Dollar AS)

36

Tabel 3.1 Pendapatan Bersih PBR Tahun 2013-2015 63

Tabel 3.2 Nilai Ekspor Produk Olahan Thai Union Tahun 2015 71

Tabel 3.3 Kebutuhan AS terhadap Impor Produk Perikanan Tahun

2011-2015

74

xiv

DAFTAR BAGAN

Bagan 1.1 Governance di dalam Global Value Chain 18

Bagan 2.1 Pembentukan Pusaka Group 32

Bagan 2.2 Proses Rekruitmen dan Pemindahan ABK Asing ke PBR 43

Bagan 3.1 Skema Global Value Chain Produk Perikanan PBR 76

xv

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Kapal Eks Asing yang digunakan oleh PBR 31

Gambar 2.2 Kapal Asal Thailand yang digunakan oleh PBR untuk

Transshipment

35

Gambar 2.3 Besar Alat Tangkap yang digunakan oleh PBR 45

Gambar 2.4 Korban Penyiksaan Fisik yang dilakukan oleh Pihak PBR 50

Gambar 2.5 Ruang Tahanan PBR untuk ABK Asing 51

Gambar 2.6 Kuburan Massal ABK Asing PBR 54

Gambar 3.1 Global Value Chain Produk Perikanan PBR Menurut

Greenpeace

68

Gambar 3.2 Kapal Ekspor Milik PBR Tiba di Samut Sakhon, Thailand 69

Gambar 3.3 Peta Wilayah PBR dan Dobo 85

xvi

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Izin Prinsip Penanaman Modal PT. Pusaka Benjina

Resources

Lampiran 2 Perubahan Penyertaan dalam Modal Perseroan PT. Pusaka

Benjina Resources

Lampiran 3 Izin Usaha Tetap Perikanan Tangkap Penanaman Modal

Asing PT. Pusaka Benjina Resources

Lampiran 4 Permasalahan PT. Pusaka Benjina Resources

Lampiran 5 Rapat Koordinasi KKP mengenai Penanganan ABK Asing

PT. Pusaka Benjina Resources

Lampiran 6 Transkrip Wawancara dengan Kasubdit Penyidikan KKP

Lampiran 7 Transkrip Wawancara dengan Koordinator Satgas IUU

Fishing

Lampiran 8 Transkrip Wawancara dengan Staf Kementerian Hukum

dan HAM

xvii

DAFTAR SINGKATAN

ABK Anak Buah Kapal

AP Associated Press

DoS U.S Department of State

DUHAM Deklarasi Universal Hak Asasi Manusia

CBP U.S Customs and Border Protection

GVC Global Value Chain

IOM International Organization for Migration

KKP Kementerian Kelautan dan Perikanan

PT. PBR PT. Pusaka Benjina Resources

SIKPI Surat Izin Kapal Penangkap Ikan

SIPI Surat Izin Penangkapan Ikan

SIUP Surat Izin Usaha Perikanan

TFTEA The Trade Facilitation and Trade Enforcement Act

UPI Unit Pengolahan Ikan

xviii

ABSTRAK

Pada tahun 2015, PT. Pusaka Benjina Resources (PBR) yang beroperasi di Kepulauan

Aru, Maluku, Indonesia telah terbukti melakukan tindak eksploitasi terhadap 1.242

ABK asing yang berasal dari Myanmar, Thailand, Kamboja, Laos dan Indonesia.

Para ABK tersebut dieksploitasi dengan berbagai bentuk, yaitu dipekerjakan selama

12-24 jam dalam sehari, diberikan upah yang minim, adanya penyiksaan fisik serta

adanya pembunuhan yang dibuktikan dengan adanya kuburan massal para ABK.

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang menyebabkan PBR

melakukan tindak eksploitasi tersebut. Penelitian ini menggunakan teori Primitive

Accumulation dari Marxisme dan teori Global Value Chain (GVC) dari Gary Gereffi.

Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif dengan tipe

penelitian eksplanatif. Penelitian ini membuktikan bahwa faktor-faktor yang

menyebabkan PBR melakukan tindak eksploitasi terhadap para ABK asingnya adalah

karena adanya permintaan dari pasar AS yang didukung oleh adanya celah dalam

hukum nasionalnya, karena PBR ingin memperoleh keuntungan sebesar-besarnya,

serta lemahnya kontrol pihak negara-negara yang terlibat dalam rantai perdagangan

produk perikanan dari PBR.

Kata kunci: eksploitasi, produk perikanan, Pusaka Benjina Resources, Maluku.

xix

ABSTRACT

In 2015, PT. Pusaka Benjina Resources (PBR) operated in Aru Islands, Maluku,

Indonesia has exploited its 1.242 foreign crew members, mainly from Myanmar,

Thailand, Cambodia, Laos and Indonesia. The crews were exploited in various

forms, such as worked for 12-24 hours in a day, being paid under minimum wage,

physically tortured and even the murder that was proved by the existence of foreign

crew members’ graveyard. This research aims to determine factors that causing PBR

to commit such exploitation acts. This research uses the theory of Primitive

Accumulation from Marxism and theory of Global Value Chain by Gary Gereffi. The

method uses for this research is qualitative with explanative type. This research

proves that the factors causing PBR to exploit the crews was because the demand of

U.S market which also supported by the loophole on its national law, PBR aimed to

gain much profit, and the lack of control by the states that involved in PBR’s value

chain.

Keywords: exploitation, fishery products, Pusaka Benjina Resources, Maluku.