analisis alokasi dana kredit perbankan pada pt …eprints.uns.ac.id/19059/1/cover.pdf300.000.000,-...

18
i ANALISIS ALOKASI DANA KREDIT PERBANKAN PADA PT BANK TABUNGAN PENSIUNAN NASIONAL KANTOR CABANG SURAKARTA (TAHUN 2009 2013 ) TUGAS AKHIR Diajukan Untuk Melengkapi Tugas-Tugas dan Memenuhi Syarat-syarat Guna Mencapai Derajat Ahli Madya Program Studi Diploma III Keuangan dan Perbankan Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Sebelas Maret Surakarta. Oleh: RATIH TRIA UTAMI NIM. F3611081 PROGRAM STUDI DIPLOMA III KEUANGAN DAN PERBANKAN FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2014 perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user

Upload: doannguyet

Post on 01-May-2019

216 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: ANALISIS ALOKASI DANA KREDIT PERBANKAN PADA PT …eprints.uns.ac.id/19059/1/COVER.pdf300.000.000,- dan batas waktu pembayaran angsuran 120 bulan. Pada PT. BTPN Kc Surakarta setiap

i

ANALISIS ALOKASI DANA KREDIT PERBANKAN PADA PT BANK TABUNGAN PENSIUNAN NASIONAL KANTOR

CABANG SURAKARTA

(TAHUN 2009 2013 )

TUGAS AKHIR

Diajukan Untuk Melengkapi Tugas-Tugas dan Memenuhi Syarat-syarat Guna Mencapai Derajat Ahli Madya Program Studi Diploma III Keuangan dan

Perbankan Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Sebelas Maret Surakarta.

Oleh:

RATIH TRIA UTAMI

NIM. F3611081

PROGRAM STUDI DIPLOMA III KEUANGAN DAN PERBANKAN

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA

2014

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

Page 2: ANALISIS ALOKASI DANA KREDIT PERBANKAN PADA PT …eprints.uns.ac.id/19059/1/COVER.pdf300.000.000,- dan batas waktu pembayaran angsuran 120 bulan. Pada PT. BTPN Kc Surakarta setiap

ii

ABSTRACT

ANALYSIS FUND ALLOCATION CREDIT BANK IN PT. BANK TABUNGAN PENSIUNAN NASIONAL BRANCHES SURAKARTA

YEAR (2009-2013)

RATIH TRIA UTAMI

NIM . F3611081

This study aims to determine the level of collectibility growth of credit, bank credit allocations, and the procedures and mechanisms of the pension credit application at PT. Bank Tabungan Pensiunan Nasional Surakarta Branch Office. Allocation of funds and bank credit to the collectibility of the data period 2009 - 2013 to be used as research material. The method used in this research is descriptive qualitative method of data collection that is processed into a well of information and interviews to determine the mechanisms and procedures to apply for pension credit.

Results from this study is that the rate of growth of bank credit allocations and levels of collectibility on PT. Bank Tabungan Pensiunan Nasional Surakarta Branch Office in the period 2009 - 2013 has fluctuated. Lending procedures solely devoted to retired civil servants, on the condition that the maximum age of 70 years, with a maximum limit of credit retrieval of Rp. 300.000.000, - and installment payment deadlines 120 months. At PT. BTPN Kc. Surakarta creditors each month given seminars on entrepreneurship and regular health checks, it is made so that creditors can still work despite experiencing retirement.

Keywords: BTPN, Fund Allocation of Credits, Collectible.

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

Page 3: ANALISIS ALOKASI DANA KREDIT PERBANKAN PADA PT …eprints.uns.ac.id/19059/1/COVER.pdf300.000.000,- dan batas waktu pembayaran angsuran 120 bulan. Pada PT. BTPN Kc Surakarta setiap

iii

ABSTRAKSI

ANALISIS ALOKASI DANA KREDIT PERBANKAN PADA PT. BANK TABUNGAN PENSIUNAN NASIONAL KANTOR CABANG

SURAKARTA

TAHUN (2009-2013)

RATIH TRIA UTAMI

NIM . F3611081

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat pertumbuhan kolektibilitas kredit, alokasi dana kredit perbankan,dan prosedur dan mekanisme pengajuan kredit pensiun pada PT. Bank Tabungan Pensiunan Nasional (BTPN) Tbk Kantor Cabang Surakarta. Alokasi dana kredit perbankan dan data kolektibilitas pada periode 2009 2013 dijadikan sebagai bahan untuk penelitian. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kualitatif dengan pengumpulan data yang diproses menjadi suatu informasi dan juga wawancara untuk mengetahui mekanisme dan prosedur pengajuan kredit pensiun.

Hasil dari penelitian ini adalah bahwa tingkat pertumbuhan alokasi dana kredit perbankan dan tingkat kolektibilitas pada PT. BTPN Tbk Kantor Cabang Surakarta pada periode 2009 2013 mengalami fluktuasi. Prosedur pemberian kredit hanya dikhususkan untuk pensiunan pegawai negeri, dengan syarat usia maksimal 70 tahun, dengan batas maksimal pengambilan kredit sebesar Rp. 300.000.000,- dan batas waktu pembayaran angsuran 120 bulan. Pada PT. BTPN Kc Surakarta setiap bulannya kreditur diberi seminar mengenai kewirausahaan serta cek kesehatan rutin, hal ini dibuat agar kreditur tetap bisa berkarya walau sudah mengalami masa pensiun.

Kata Kunci : BTPN, Alokasi Dana Kredit Perbankan, Kolektibilitas.

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

Page 4: ANALISIS ALOKASI DANA KREDIT PERBANKAN PADA PT …eprints.uns.ac.id/19059/1/COVER.pdf300.000.000,- dan batas waktu pembayaran angsuran 120 bulan. Pada PT. BTPN Kc Surakarta setiap

iv

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

Page 5: ANALISIS ALOKASI DANA KREDIT PERBANKAN PADA PT …eprints.uns.ac.id/19059/1/COVER.pdf300.000.000,- dan batas waktu pembayaran angsuran 120 bulan. Pada PT. BTPN Kc Surakarta setiap

v

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

Page 6: ANALISIS ALOKASI DANA KREDIT PERBANKAN PADA PT …eprints.uns.ac.id/19059/1/COVER.pdf300.000.000,- dan batas waktu pembayaran angsuran 120 bulan. Pada PT. BTPN Kc Surakarta setiap

vi

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

Page 7: ANALISIS ALOKASI DANA KREDIT PERBANKAN PADA PT …eprints.uns.ac.id/19059/1/COVER.pdf300.000.000,- dan batas waktu pembayaran angsuran 120 bulan. Pada PT. BTPN Kc Surakarta setiap

vii

MOTTO

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

Page 8: ANALISIS ALOKASI DANA KREDIT PERBANKAN PADA PT …eprints.uns.ac.id/19059/1/COVER.pdf300.000.000,- dan batas waktu pembayaran angsuran 120 bulan. Pada PT. BTPN Kc Surakarta setiap

viii

PERSEMBAHAN

Tugas akhir ini kupersembahkan untuk:

Bapak dan Ibu ku tercinta, terima kasih atas semua pengorbanan yang

engkau berikan selama ini, kasih sayang yang tulus serta doa yang selalu

engkau panjatkan.

Kakakku, kakak iparku dan Adikku tercinta (Rita Listyaningsih Mahanani,

Rini Setya Hapsari, Lasmiyanto, dan Radityo Dewanto ) terima kasih atas

dukungannya dan doanya selama ini.

Saudara-saudara ku yang setia mendukung ku, terima kasih atas doanya

Sahabat-sahabatku dunia akhirat ( Siti Nur Afiffah, Retna Pamela DS, Raras

Bhekti HJ, Mutiarra Anggi K ), terima kasih buat semua semangat yang

kalian berikan selama ini.

Seseorang yang special dihidupku, terima kasih atas dukungan, semangat

dan doanya yang telah diberikan.

Almamaterku tercinta Universitas Sebelas Maret Surakarta.

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

Page 9: ANALISIS ALOKASI DANA KREDIT PERBANKAN PADA PT …eprints.uns.ac.id/19059/1/COVER.pdf300.000.000,- dan batas waktu pembayaran angsuran 120 bulan. Pada PT. BTPN Kc Surakarta setiap

ix

KATA PENGANTAR

Dengan memanjatkan Puji Syukur atas kehadirat Allah swt, yang telah

memberikan rahmat dan hidayahNya, sehingga penulis dapat menyelesaikan

karya ilmiah ini sebagai Tugas Akhir di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas

ANALISIS ALOKASI DANA

KREDIT PERBANKAN PADA PT. BANK TABUNGAN PENSIUNAN

NASIONAL KC SURAKARTA ( TAHUN 2009- dengan lancar.

Tugas akhir ini disusun sebagai salah satu persyaratan untuk menempuh

program studi DIII di Jurusan Keuangan Perbankan Fakultas Ekonomi Sebelas

Maret (UNS) Surakarta.Dalam penyusunan Tugas Akhir ini, penulis menyadari

sepenuhnya bahwa masih jauh dari kesempurnaan, mengingat keterbatasan

pengetahuan, pengalaman serta kemampuan penulis. Namun atas dukungan

moral, kritik, saran, bimbingan, semangat dan saran serta bantuan dari berbagai

pihak, penulis berhasil untuk menyelesaikan Tugas Akhir ini dengan lancar di

waktu yang tepat. Serta pada kesempatan ini penulis ingin mengucapkan rasa

terima kasih yang sebesar-besarnya kepada :

1. Bapak Dr. WisnuUntoro, M.S, selaku dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Universitas Sebelas Maret.

2. Drs. Kresno Sarosa Pribadi, M.Si selaku Ketua Program Studi Diploma III

Keuangan dan Perbankan Fakultas Ekonomi Sebelas Maret.

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

Page 10: ANALISIS ALOKASI DANA KREDIT PERBANKAN PADA PT …eprints.uns.ac.id/19059/1/COVER.pdf300.000.000,- dan batas waktu pembayaran angsuran 120 bulan. Pada PT. BTPN Kc Surakarta setiap

x

3. Drs. Wahyu Agung Setyo, S.E, M.Si selaku Dosen Pembimbing Magang

dan pembimbing tugas akhir yang telah memberikan bimbingan,

pengarahan dengan baik.

4. Ibu Nurul Istiqomah S.E, M.Si, selaku Pembimbing Akademik yang telah

membimbing dan arahan selama kuliah

5. Kepada bapak saya (Sutopo Sunawar, Bsc), Ibu saya (Sri Sayekti Ningsih,

BA) serta kakak-kakak dan adik saya (Rita Listyaningsih Mahanani, S.E.,

Rini Setya Hapsari, S.E., Lasmiyanto, S.E, dan Radityo Dewanto) yang

telah memberikan kasih sayang, motivasi serta dukungan moril maupun

materil dalam menyelesaikan Tugas Akhir ini.

6. Seluruh Dosen dan staf pengajar di Fakultas Ekonomi Universitas Sebelas

Maret yang telah memberikan bantuan.

7. Kepada bapak Teguh Widodo selaku branch manager operationalPT.

BTPN KC Surakartaterimakasih atas motivasinya.

8. Kepada bapak Sukirno selaku Supervisor Operational PT. BTPN KC

Surakarta terima kasih atas bantuan serta didikannya selama mengerjakan

tugas akhir.

9. Kepada seluruh karyawan BTPN Surakarta yang telah bersedia

memberikan kesempatan kepada saya untuk melaksanakan kegiatan

magang di BTPN KC Surakarta.

10. Teman-teman Prodi DIII Keuangan Perbankan Angkatan 2011 yang selalu

membantu dan berjuang bersama-sama.

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

Page 11: ANALISIS ALOKASI DANA KREDIT PERBANKAN PADA PT …eprints.uns.ac.id/19059/1/COVER.pdf300.000.000,- dan batas waktu pembayaran angsuran 120 bulan. Pada PT. BTPN Kc Surakarta setiap

xi

11. Semua pihak lainnya yang telah membantu dalam penyusunan tugas akhir

ini, yang tidak dapat penulis sebutkan satu-persatu.

Penulis menyadari bahwa tugas akhir ini tidak luput dari kekurangan dan

keterbatasan baik dalam penyampaian materi maupun dalam penulisan. Oleh

karena itu penulis sangat mengharapkan apabila ada saran dan kritik yang

membangun demi kesempurnaan tugas akhir ini. Namun demikian penulis juga

mengharapkan tugas akhir ini dapat memberikan manfaat bagi para pembaca.

Surakarta, Mei 2014

(Ratih Tria Utami)

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

Page 12: ANALISIS ALOKASI DANA KREDIT PERBANKAN PADA PT …eprints.uns.ac.id/19059/1/COVER.pdf300.000.000,- dan batas waktu pembayaran angsuran 120 bulan. Pada PT. BTPN Kc Surakarta setiap

xii

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ........................................................................................ i

ABSTRACT................ ..................................................................................... ii

ABSTRAK ....................................................................................................... iii

HALAMAN PERSETUJUAN ......................................................................... iv

HALAMAN PENGESAHAN .......................................................................... v

MOTTO ........................................................................................................... vi

PERSEMBAHAN ............................................................................................ vii

KATA PENGANTAR ..................................................................................... viii

DAFTAR ISI .................................................................................................... xi

DAFTAR TABEL ............................................................................................ xiv

DAFTAR GRAFIK .......................................................................................... xv

DAFTAR GAMBAR ....................................................................................... xvi

DAFTAR LAMPIRAN .................................................................................... xvii

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang .................................................................................... 1

B. Rumusan Masalah ............................................................................... 4

C. Tujuan Penelitian ................................................................................ 4

D. Manfaat Penelitian .............................................................................. 5

E. Metode Penelitian ............................................................................... 6

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

A. Tinjauan Umum Tentang Bank .......................................................... 9

1. Pengertian Bank........................................................................ 9

2. Fungsi Bank .............................................................................. 10

3. Tujuan Bank ............................................................................. 12

B. Jenis Bank .......................................................................................... 12

1. Kegiatan Bank Umum .............................................................. 16

C. Alokasi Dana Perbankan .................................................................... 18

1. Pengertian Alokasi Dana Perbankan ........................................ 18

2. Penggunaan Dana Bank ............................................................ 19

3. Aktiva Tidak Produktif ............................................................. 20

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

Page 13: ANALISIS ALOKASI DANA KREDIT PERBANKAN PADA PT …eprints.uns.ac.id/19059/1/COVER.pdf300.000.000,- dan batas waktu pembayaran angsuran 120 bulan. Pada PT. BTPN Kc Surakarta setiap

xiii

4. Aktiva Produktiv..................................................................... . 21

a. Kredit yang Diberikan.............................................. .... 21

1) Fungsi Kredit .................................................... 22

2) Unsur-Unsur Kredit .......................................... 22

3) Tujuan Kredit.................................................... 24

4) Jenis-Jenis Kredit.............................................. 24

5) Analisis Kredit .................................................. 26

5. Aktiva Tetap ............................................................................. 28

6. Penempatan pada bank lain ...................................................... 28

7. Penyertaan Dana ....................................................................... 29

8. Strategi Penggunaan Dana Bank .............................................. 29

a. Pool Of Funds Approach ........................................ 29

b. Assets Allocation Approach .................................... 30

9. Kolektibilitas Kredit ................................................................. 32

BAB III PEMBAHASAN

A. Gambaran Umum Perusahaan............................................................ 34

1. Sejarah PT. Bank Tabungan Pensiunan Nasional Tbk ............. 34

2. Sejarah PT. Bank Tabungan Pensiunan Nasional Tbk Kantor

Cabang Surakarta...................................................................... 37

3. Visi, Misi dan Nilai-nilai PT. BTPN Tbk KC Surakarta .......... 37

4. Struktur Organisasi PT. BTPN Tbk.......................................... 38

5. Produk PT. Bank Tabungan Pensiunan Nasional Tbk Kantor

Cabang Surakarta...................................................................... 47

B. Pembahasan

1. Mekanisme dan prosedur pengajuan kredit pensiun pada PT. BTPN

Kc Surakarta ............................................................................. 54

2. Tingkat pertumbuhan kolektibilitas kredit pada PT. BTPN Kc.

Surakarta Tahun (2009-2013) ................................................... 63

3. Tingkat pertumbuhan Alokasi dana kredit pada PT. BTPN Kc

Surakarta setiap tahunnya dari tahun 2009 samapai 2013........ 65

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

Page 14: ANALISIS ALOKASI DANA KREDIT PERBANKAN PADA PT …eprints.uns.ac.id/19059/1/COVER.pdf300.000.000,- dan batas waktu pembayaran angsuran 120 bulan. Pada PT. BTPN Kc Surakarta setiap

xiv

BAB IV KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan ........................................................................................ 68

B. Saran .................................................................................................. 69

DAFTAR PUSTAKA ............................................................................... 71

LAMPIRAN

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

Page 15: ANALISIS ALOKASI DANA KREDIT PERBANKAN PADA PT …eprints.uns.ac.id/19059/1/COVER.pdf300.000.000,- dan batas waktu pembayaran angsuran 120 bulan. Pada PT. BTPN Kc Surakarta setiap

xv

DAFTAR TABEL

3.1 Data Jumlah Kredit yang Diberikan (2009-2013) ................... 68

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

Page 16: ANALISIS ALOKASI DANA KREDIT PERBANKAN PADA PT …eprints.uns.ac.id/19059/1/COVER.pdf300.000.000,- dan batas waktu pembayaran angsuran 120 bulan. Pada PT. BTPN Kc Surakarta setiap

xvi

DAFTAR GRAFIK

3.1 Pertumbuhan Jumlah kredit yang diberikan ............................. 68

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

Page 17: ANALISIS ALOKASI DANA KREDIT PERBANKAN PADA PT …eprints.uns.ac.id/19059/1/COVER.pdf300.000.000,- dan batas waktu pembayaran angsuran 120 bulan. Pada PT. BTPN Kc Surakarta setiap

xvii

DAFTAR GAMBAR

2.1 Kegiatan Bank ............................................................................................ 17

2.2 Pool Of Funds Approach ........................................................................... 30

2.3 Assets Allocation Approach ....................................................................... 32

3.1 Struktur Organisasi PT. BTPN KC. Surakarta ........................................... 39

3.2 Aliran Prosedur Pengajuan kredit Pada PT. BTPN Kc Surakarta .............. 64

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

Page 18: ANALISIS ALOKASI DANA KREDIT PERBANKAN PADA PT …eprints.uns.ac.id/19059/1/COVER.pdf300.000.000,- dan batas waktu pembayaran angsuran 120 bulan. Pada PT. BTPN Kc Surakarta setiap

xviii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Lembar Monitoring Dosen Pembimbing

Lampiran 2 Surat Keterangan Penilaian

Lampiran 3 Daftar Hadir Magang

Lampiran 4 Laporan Kegiatan Magang

Lampiran 5 Data Sumber Dana Perbankan BTPN KC Surakarta

Lampiran 6 Brosur BTPN

Lampiran 7 Tabel Angsuran Pinjaman Kredit Pensiun Anggota

baru/Pembaharuan Per Januari 2014

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user