tak terasa sudah terlalu jauh aku melangkah

Post on 11-Nov-2015

27 Views

Category:

Documents

6 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

puisi

TRANSCRIPT

tak terasa sudah terlalu jauh aku melangkahkedewasaan ini berbanding terbalik dengan masa kecilkuaku ingin mengenang mimpi mimpi indah dahuludisaat aku berkumpul dalam kebahagiaan

disaat tawa semua orang bersatusaat aku merasa kenyamanan berada di sisi merekaaku merindukan kebersamaan itu

saat ini aku merasa jauh dari mereka aku terlalu sibuk untuk diriku sendiriaku terlalu mengejar sesuatu yang tak mungkin bahkan mustahil untuk aku dapatkan

teringat semasa ayah mengantarku sekolah teringat ibu yang selalu memasak makanan kesukaankuteringat kakak yang memberiku baju baru saat hari rayateringat mereka yang membantu aku mengerjakan pekerjaan di sawah

terakhir aku melihat ayahku tersenyum di setasiunaku tak mungkin bisa memeluknya lagiaku tak bisa keluar bersama dengannya lagi disaat itu aku baru sadar aku merindukanmu ayah

lalu apa yang aku cari sekarangaku sudah melupakan mereka aku ingin bisa memeluk mereka aku rindu ibu,alm ayah,kakak,adik semoga kalian dirumah sehat selalu2222015

top related