sosialisasi pengelolaan dan penyaluran ......sosialisasi pengelolaan dan penyaluran cadangan pangan...

Post on 27-Nov-2020

11 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

SOSIALISASI PENGELOLAAN DAN

PENYALURAN CADANGAN PANGAN PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH

TAHUN 2018

BALAI CADANGAN PANGAN PROVINSI JAWA TENGAH JL. RAYA SECANG – SEMARANG KM 1, KRINCING, SECANG – MAGELANG

TELP/FAX : 0293-33192301

DEFINISI : CADANGAN PANGAN

Cadangan Pangan adalah persediaan bahan pangan pokok yang disimpan oleh pemerintah dan masyarakat yang dapat dimobilisasi secara cepat untuk keperluan konsumsi maupun menghadapi keadaan darurat dan antisipasi terjadinya gejolak harga.

Cadangan Pangan Pemerintah adalah cadangan pangan tertentu bersifat pokok, yang dikuasai dan dikelola oleh pemerintah di tingkat Nasional, Provinsi dan Kabupaten/ Kota).

CADANGAN PANGAN

PEMERINTAH MASYARAKAT

PUSAT

PEDAGANG

PENGGILINGAN

RUTA KONSUMEN

RUTA PETANI

KABUPATEN/ KOTA

PROVINSI

DESA

BULOG

BCP

PERATURAN GUBERNUR JAWA TENGAH

Nomor : 70 Tahun 2017

Tanggal : 11 Desember 2017

Tentang CADANGAN PANGAN PEMERINTAH

PROVINSI JAWA TENGAH

MAKSUD PENGELOLAAN CADANGAN PANGAN PROVINSI

meningkatkan penyediaan pangan bagi masyarakat

yang terkena rawan pangan dan kemiskinan;

memenuhi kebutuhan pangan bagi rumah tangga yang

mengalami krisis pangan dan kemiskinan;

meningkatkan akses pangan rumah tangga yang

mengalami bencana alam dan kemiskinan.

TUJUAN Penyelenggaran Cadangan Pangan

Untuk mengatasi terjadinya kekurangan pangan akibat :

Rawan pangan

Krisis pangan

Bencana alam

Kemiskinan

Keadaan darurat

SASARAN Penyaluran Cadangan Pangan

Rumah tangga yang terkena kemiskinan, bencana

alam dan keadaan dan atau keadaan darurat

Kabupaten/kota yang mengalami rawan pangan

atau krisis pangan

Keadaan darurat ditetapkan oleh Gubernur.

JENIS, JUMLAH DAN PENGADAAN

CADANGAN PANGAN

Jenis pangan pokok yang digunakan untuk

cadangan pangan yaitu Beras

Jumlah cadangan pangan sekurang-kurangnya

200 ton setara beras

Pengadaan cadangan pangan berupa Gabah

Pengadaan cadangan pangan mengutamakan

produksi dari Provinsi Jawa Tengah

PENGELOLAAN CADANGAN PANGAN

Pengelolaan CP dilaksanakan oleh BCP

Pengelolaan CP dilakukan untuk menjaga kecukupan jumlah

dan kualitas CP

CP yang telah melampaui batas waktu simpan dan/atau

berpotensi mengalami penurunan mutu dapat dilakukan

pelepasan

Pelepasan CP dilakukan melalui penjualan

Batas waktu simpan ditetapkan oleh Kepala Dinas

CP disimpan di gudang Balai Cadangan Pangan

PENGGILINGAN

Penggilingan gabah dilaksanakan di gudang BCP

Hasil samping penggilingan gabah berupa bekatul

menjadi sumber pendapatan lain-lain yang disetor

ke KASDA

Biaya penggilingan menjadi tanggungjawab BCP

dan dibebankan pada APBD Provinsi

SISA CADANGAN PANGAN

Setiap akhir bulan dilakukan penghitungan sisa CP

Sisa akhir bulan menjadi stok awal bulan berikutnya

Sisa stok akhir tahun menjadi stok awal tahun

berikutnya.

MEKANISME PENYALURAN CADANGAN PANGAN

Top down

Penyaluran CP yang dilakukan atas perintah Gubernur/Ketua

Dewan Ketahanan Pangan Provinsi dan/atau Kepala

Dinas/Ketua Harian Dewan Ketahanan Pangan Provinsi.

Bottom up

Penyaluran CP yang dilakukan melalui Usulan Bupati/ Walikota/

Ketua Dewan Ketahanan Pangan Kab/Kota atau Kepala

Perangkat Daerah yang membidangi ketahanan pangan selaku

Ketua Harian Dewan Ketahanan Pangan Kab/kota.

MEKANISME PENYALURAN (TOP DOWN)

Jumlah RT dan

Lokasi Sasaran

Gudang

BCP

Identifikasi

GUBERNUR

KEPALA

DISHANPAN

KEPALA

BCP

BAST, Daftar penerima bantuan

Memerintahkan

3

1

5

6

2

Kantor

Desa/

Kelurahan

5 Pelaporan

Biaya ditanggung oleh

Pemerintah Provinsi

4

MEKANISME PENYALURAN (BOTTOM UP)

Jumlah RT dan

Lokasi Sasaran

Gudang

BCP

Verifikasi

GUBERNUR

KEPALA

DISHANPAN

KEPALA

BCP

Berita Acara, Daftar Penerima Bantuan

4

7

3 Kantor

Desa/

Kelurahan

6

Pelaporan

BUPATI/WALIKOTA/

Dinas/Instansi KP Mengusulkan

n 1

Biaya ditanggung oleh

Pemerintah Provinsi Memerintahkan 2

5

6

PELAPORAN, PEMBINAAN DAN PENGAWASAN

Pelaporan penyelenggaraan cadangan pangan secara

periodik setiap 6 bulan sekali dan sewaktu-waktu apabila

diperlukan.

Pembinaan dan pengawasan penyelenggaran cadangan

pangan dilaksanakan oleh Gubernur dengan menugaskan

Kepala Dinas Ketahanan Pangan Provinsi Jawa Tengah.

PERKEMBANGAN CADANGAN PANGAN

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH

-

50,00

100,00

150,00

200,00

250,00

300,00

350,00

2009 2010 2011 2012 2013 2014 2015 2016 2017 2018

Pengadaan 64,77 110,00 118,39 225,99 190,02 217,30 263,72 300,00 331,00 -

Penyaluran 49,00 70,01 92,73 98,16 118,13 136,93 205,77 146,70 175,62 40,37

Sa

tua

n : T

on

PENGADAAN DAN PENYALURAN CADANGAN PANGAN BCP TAHUN 2009-2018

-

10.000

20.000

30.000

40.000

50.000

2013 2014 2015 2016 2017 2018

KK 23.625 15.500 41.174 29.339 25.975 6.472

JUMLAH KEPALA KELUARGA PENERIMA BANTUAN PANGAN

TAHUN 2013-2018

PROSENTASE PENYALURAN CADANGAN PANGAN BERDASARKAN KEJADIAN TAHUN 2017

10%

28%

4% 41%

14%

3% 0%

Angin baratan Banjir Longsor Kemiskinan Gagal panen Gas alam

BALAI CADANGAN PANGAN PROVINSI JAWA TENGAH

JL. RAYA SECANG – SEMARANG KM 1, KRINCING, SECANG – MAGELANG TELEPHONE : 0293-3192301

Terima kasih

top related