sistem ekonomi x iis2 stc1

Post on 20-Jun-2015

148 Views

Category:

Education

5 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

Ekonomi X

TRANSCRIPT

SISTEM EKONOMI• AUDREY ANGELINA . A / 4• MATHILDA GIAN . A / 22• NATHANIA DEVI . S / 26• THALIA BUNGA . J / 28

PENGERTIAN SISTEM EKONOMI

Sistem ekonomi merupakan pepaduan dari aturan yang menjadi satu kesatuan dan digunakan untuk mencapai tujuan dalam perekonomian

Sistem ekonomi terbagi menjadi 4, yaitu :

Sistem ekonomi tradisional

Sistem ekonomi pasar

Sistem ekonomi Komando

Sistem ekonomi Campuran

SISTEM EKONOMI TRADISIONAL

Pengertian Sistem Ekonomi Tradisional

Sistem ekonomi tradisional merupakan sistem ekonomi yang dijalankan secara bersama untuk kepentingan bersama, sesuai dengan tata cara yang biasa digunakan oleh nenek moyang sebelumnya.

Ciri - Ciri Sistem Ekonomi Tradisional1. Teknik produksi dipelajari secara turun

- temurun dan bersifat sederhana.

2. Sedikit menggunakan modal

3. Menggunakan sistem barter

4. Belum mengenal pembagian kerja

5. Terikat tradisi

6. Tanah sebagai tumpuan kegiatan produksi dan sumber

kemakmuran.

Sistem Ekonomi Tradisional

Kelebihan :

Tidak terdapat persaingan

yang tidak sehat.

Masyarakat merasa aman,

karena tidak ada beban

berat yang dipikul.

Tidak ada individualistis.

Kelemahan :

Teknologi yang digunakan

sangat sederhana.

Mutu barang hasil produksi

rendah

SISTEM EKONO

MI KOMAN

DO

PENGERTIAN SISTEM EKONOMI

KOMANDOSistem ekonomi komando yang

disebut juga sistem ekonomi terpusat adalah sistem ekonomi yang segala sesuatunya diatur oleh pemerintah pusat. Pemerintah pusat memiliki kewenangan penuh untuk bagaimana, dan untuk siapa barang dan jasa produksi.

Ciri - Ciri Sistem Ekonomi Komando

Segala kegiataan ekonomi diatur pemerintah.

Hak milik perorangan tidak diakui, kecui yg sudah dibagikan.

Semua sumber dan alat produksi mili negara.

Tidak ada kebebasan individu,

karena pembagian kerja diatur

pemerintah.

Sistem Ekonomi Komando

KELEBIHAN :

Pemerintah bertanggng

jawab penuh atas

kegiataan ekonomi.

Mengurangi kesenjangan

sosial

Pengendalian dan

pengawasan kegiataan

ekonomi lebih mudah

KELEMAHAN :

Kreativitas masyarakat

tidak dapat berkembang

Tidak ada kebebasan

berusaha.

Keberhasilan sistem

tergatung pemerintah.

SISTEM EKONOMI PASAR

SISTEM EKONOMI PASAR

Sistem ekonomi pasar adalah suatu sistem yang kegiataan ekonominya diserahkan pada mekanisme pasar. Sistem ini sesuai dengan ajaran Adam Smith dalam bukunya yang

berjudul An Inquiry Into Nature and Causes of the Wealth

of Nations

Ciri – Ciri Ekonomi Pasar

Setiap orang bebas memiliki barang termaksud barang modal.

Setiap orang bebas menggunakan barang dan jasa yang dimiliki.

Aktifitas ekonomi ditujukan untuk memperoleh laba.

Semua aktifitas ekonomi dilaksanakan oleh masyarakat

Pemerintah tidak melakukan intervensi dalam pasar persaingan dilakukan secara bebas.

Peranan modal sangat vital.

Sistem Ekonomi Pasar

KELEBIHAN :

Menumbuhkan inisiatif dan kreasi masyarakat mengatur kegiataan ekonomi.

Muncul persaingan untuk maju.

Barang dihasilkan bermutu tinggi, karena barang tidak bermutu tidak laku.

Efisiensi dan efektifitas tinggi karena

tindakan ekonomi bermotif mencari

laba.

KELEMAHAN :

Sulit melakukan pemeratan pendapatan.

Tidak ekspoitasi

SISTEM EKONOMI CAMPURAN

Pengertian Sistem Ekonomi Campuran

Sistem ekonomi campuran adalah sistem perekonomian yang menggabungkan lebih dari satu aspek sistem ekonomi.

Ciri – Ciri Sistem

Ekonomi Campuran

1. Pemerintah sebagai pengendali dalam persaingan kegiatan ekonomi.

2. Kegiatan ekonomi yang menguasai hajat hidup orang banyak dikuasai oleh negara.

3. Pemerintah menentukan berbagai macam kebijakan yang dianggap penting.

4. Pemerintah memotivasi serta membimbing kepada sektor usaha dalam kegiatan ekonomi.

5. Hak milik perorangan dan swasta diakui oleh pemerintah tapi penggunaannya tidak bertentangan dengan kepentingan masyarakat.

SISTEM EKONOMI KOMANDO

KELEBIHAN : 1)  Sektor ekonomi yang dikuasai

pemerintah lebih diarahkan untuk kepentingan masyarakat.

2)  Kegiatan ekonomi yang dilakukan oleh pemerintah, dengan swasta cenderung menguntungkan semua pihak.

3)  Kegiatan usaha pihak swasta terikat pada peraturan yang dibuat pemerintah.

4)  Pemakaian tenaga kerja pada umumnya disesuaikan dengan syarat-syarat perburuhan.

5)  Penetapan harga lebih terkendali.

6)  Hak perorangan secara nyata diakui.

KELEMAHAN :

Beban pemerintah lebih berat daripada swasta dalam melakukan kegiatan ekonomi.

Sektor produksi yang lebih menguntungkan dikelola oleh pemerintah sehingga swasta kurang dapat memaksimalkan keuntungan dalam kegiatan usahanya.

Adanya anggapan bahwa karyawan yang bekerja pada pemerintah statusnya lebih tinggi daripada pegawai di swasta.

SUMBER

1. Liathibatha.wordpress.com/2011/03/25/sistem-ekonomi-pasar/

2. Bangkusekolah_id.blogspot.com/2012/04/sistem-ekonomi-lomando-ciri-ciri-dan-htm?m=l

3. Ekonurzhafar.wordpress.com/2010/02/21/sistem-ekonomi-traisional/

4. Id.m.wikipedia.org/wiki/ekonomi_campuran

5. Kumpulan-sistem-ekonomi.blogspot.com/2013/09/pengertian-dan-ciri-karakteristik-sistem-ekonomi-campuran/

TERIMAKASIH

top related