regresi ganda 2.docx

Post on 23-Dec-2015

224 Views

Category:

Documents

4 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

BIOMETRI REGRESI LINEAR BERGANDA

YUSLINDA ANNISA / 120342400166 / OFF.G-Z

Judul : Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Produksi Belimbing

(Studi Kasus Desa Betokan Kecamatan Demak Kabupaten Demak)

Penulis : Tri Bowo (Fakultas Ekonomi Universitas Diponegoro Semarang)

Tempat penelitian : Desa Betokan Kecamatan Demak Kabupaten Demak

Rumusan masalah : Apakah terdapat hubungan luas lahan dan penggunaan insektisida

dengan produksi belimbing di Desa Betokan Kecamatan Demak

Kabupaten Demak?

Tujuan penelitian : Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan luas lahan dan

penggunaan insektisida dengan produksi belimbing di Desa Betokan

Kecamatan Demak Kabupaten Demak.

Hipotesis penelitian : Luas lahan dan penggunaan insektisida berhubungan dengan

produksi belimbing di Desa Betokan Kecamatan Demak Kabupaten

Demak.

top related