r&d untuk inovasi pembelajaran guru sd dan smp di …

Post on 16-Oct-2021

3 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Sugiyono 1

R&D UNTUK INOVASI

PEMBELAJARAN GURU SD DAN

SMP DI ERA PANDEMI COVID 19

Sugiyono, FT, PPsUNY

Hp: 0811269374

FILSAFAT KERJA GURU MENURUT SOSRO

KARTONO

1. SUGIH TANPO BONDO (KAYA TANPA HARTA TTP :

KAYA ILMU

2. DIGDOYO TANPO AJI (KUAT TANPA SENJATA):

SENAJATANYA ADALAH ILMU

3. NGLURUG TANPO BOLO (BERPERANG TANPA

PASUKAN) KRN YANG DIPERANGI ADALAH

KEBODOHAN

4. MENANG TANPO NGASORAKE (MENANG TANPA

MERENDAHKAN YANG DIKALAHKAN (MURID JADI

PANDAI)

5. WEWEH TANPO KELANGAN (MEMBERI TANPA

KEHILANGAN)

SEMUA GURU BAIK YG PNS

MAUPUN NON PNS WAJIB

MENGIKUTI PENGEMBANGAN

KEPROFESIAN BERKELANJUTAN,

BUKAN SEMATA UNTUK KENAIKAN

PANGKAT, TTP YANG PALING

PENTING ADALAH UNTUK

PENINGKATAN KOMPTENSI GURU

UNSUR PKB

PENGEMBANGAN DIRI

1. Mengikuti diklat fungsional

2. Melaksanakan kegiatan kolektif

guru

PUBLIKASI ILMIAH

1. Membuat publikasi ilmiah atas

hasil penelitian

2. Membuat publikasi buku, jurnal

KARYA INOVATIF

1. Menemukan teknologi tepat

guna

2. Menemukan/Menciptakan

karya seni

3. Membuat/memodifikasi alat

pelajaran

4. Mengikuti pengembangan

penyusunan standar, pedoman

APA ITU INOBEL

KONSEP DASAR

MET PEN DAN

R&D

CONTOH JUDUL DAN

LANGKAH R&D

URUTAN MATERI

S U G I Y O N O 10

S U G I Y O N O 13

S U G I Y O N O 17

21

AMAL ZARIAHILMU YANG

BERMANFAAT

ANAK YANG

SHOLEH

BEKAL DI AKHERAT

No Nama BukuJumlah

HalamanHarga

1. Metode Penelitian Kualitatif 280 50.000

2. Metode Penelitian Kuantitatif 547 110.000

3. Metode Pen Kombinasi 664 100.000

4. Met Pen dan Pengembangan 710 120.000

5. Met Pen Tindakan 490 85.000

6. Met Kebijakan 576 135.000

7. Met Evaluasi 467 110.000

8. Statistik Untuk Penelitian 390 70.000

9. Statistik Noparametris 390 65.000

10. Met Pen Administrasi 382 60.000

11. Met Pen Manajemen 801 150.00

12. Met Pen Bisnis 821 175.000

13. Met Pen Pendidikan 906 140.000

DAFTAR HARGA BUKU, JUNI 2020

Teti no Hp. 0821 2857 5721

No Nama Buku Jumlah

Halaman

Harga

14. Met Pariwisata 800 150.000

15. Cara Mudah Menulis Skripsi,

Tesis dan Disertasi

606 85.000

16. Met Pen Kuantitatif, Kualitatif

dan R%D

444 105.000

17. SPSS dan LIsrel 421 80.000

18. Metode Penelitian Kesehatan 930 170.000

Penerbiat Alfa Beta

Teti no Hp. 0821 2857 5721Beli lebih dari 10, diskon 20%

INOVASI PEMBELAJARAN

1.

30

LEVEL ORANG

HEBAT (Thomas Buckle)

1.

MEMBICARAKAN

GAGASAN ATAU

IDE

2.

MEMBICARAKAN

KEJADIAN

3.

MEMBICARAKAN

ORANG LAIN

Usaha sadardan terencana

Untuk mewujudkan suasana belajar dan proses pembelajaran

Peserta didik aktif mengembangan potensi dirinya

Memiliki kekuatan spiritual keagamaan, pengendalian diri, kepribadian, kecerdasan, akhlakmulia, sertaketrampilan yang diperlukan dirinya, masyarakat bangsadan negara

PENGERTIAN PENDIDIKAN

10 PENYAKIT GURU

TIPUS : TIDAK PUNYA SELERA

MUAL : MUTU AMAT LEMAH

KUDIS : KURANG DISIPLIN

ASMA : ASAL MASUK

KUSTA : KURANG STRATEGI

TBC ; TIDAK BANYAK CARI INFO

KRAM : KURANG TRANPIL DARING

ASAM URAT : ASAL SUSUN MATERI URUTAN KURANG

AKURAT

LESU : LEMAH SUMBER

WTS : WAWASAN TIDAK LUAS

PENGERTIAN INOVASI PEMBELAJARAN

Inovasi Pembelajaran adalah proses

pengembangan (innovation) dan atau

penciptaan (invention) materi ajar,

metode mengajar, media pembelajaran,

dan sistem evaluasi baru yang mampu

meningkatkan kreativitas dan efektivitas

pembelajaran.

CREATIVITY

INNOVATION:

Innovation is thinking

creatively about something

that already exists

INVENTION:

Invention is creating

something that did not exist

before

EXPERIMEN:

Experimentation is the

process by which people

become creative

MURIDPROSES

PEMBELAJARAN

KOMPE-

TENSI

MATERI

AJARMETODE

MEDIA SISTEM

EVALUASI

LINGKUP INOVASI PEMBELAJARAN

Lingkup

Inovasi

pembelajar-

an

1MATERI AJAR

BARU

2METODE

MENGAJAR

3MEDIA

PEMBELAJARAN

4 SISTEM EVALUASI

PENGERTIAN METODE

PENELITIAN

2

PENGERTIAN METODE PENELITIAAN

CARA ILMIAH UNTUK

MENDAPATKAN DATA

DENGAN TUJUAN DAN

KEGUNAAN TERENTU

39

KOMPONEN DALAM

METODE

PENELITIAN

1. CARA ILMIAH

2. DATA

4. KEGUNAAN

3. TUJUAN

CARA ILMIAH

RASIONAL

EMPIRIS

SISTEMATIS

MACAM DATA

KUALITATIF

EMPIRIS

ENTERPRETIF

KUANTITATIF

NOMINAL

KONTINUM

ORDINAL

INTERVAL

RATIO

N = 11 org

Data diskrit

Hasil

membilang

100 95 75 70 60 45

1 2 3 4 5 6

DATA ORDINAL, JARAK TIDAK SAMA

nilai

ranking

DATA INTERVAL DAN RATIO

DATA INTERVAL: JARAK SAMA TDK ADA NILAI NOL

ABUSOLUT (SKALA TERMOMETER)

-2 -1 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

0 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11

DATA RATIO: JARAK SAMA ADA NILAI NOL

ABUSOLUT (UKURAN PANJANG, BERAT DLL)

Sugiyono, FT UNY

Sugiyono, FT UNY

Tidak Valid

tidak reliabel

Tidak Valid

reliabel

Valid dan

reliabel

GAMBAR VALIDITAS DAN

RELIABILITAS PENELITIAN

MENGGAMBAR-

KAN

MEMBUKTIKAN

TEORI YG SDH ADA

MENGEMBANGKAN

MENEMUKAN

MENCIPTAKANMEMBUKTIKAN

PEMIKIRAN BARU

48

KEGUNAAN PENELITIAN

MEMAHAMI

MASALAH

MEMECAHKAN

MASALAH

ANTISIPASI

MASALAH

MEMBUAT

KEMAJUAN

LEVEL PENELITIAN S1, S2 DAN S3

APLICATION

Program S1: Mampu

mengaplikasikan IPTEKS

dalam bidang keahliannya

Program S2: mengembangkan iptekhingga menghasilkan karya inovatif dan teruji dengan pendekatan inter

atau multidisipliner

Program Doktor : menciptakan iptekhingga menghasilkan karya kreatif, original dan teruji dengan pendekatan

inter, multi, dan transdisipliner

INOVATION

S1

S2

S3

INVENTION

DESKRIPTION

INDIKATOR

PENELITIAN YG

BAIK

BARU DAN ORIGINAL

MANFAAT NYATA

NILAI EKONOMI

MACAM PENELITIAN

TEMPAT

BIDANG

FUNGSI

TINGKAT EKPLANASI

WAKTU

METODE

LAPANGAN

PERPUSTAKAAN

CROS SECTIONAL

LONGITUDINA;

AKADEMIK

PROFESIONAL

INSTITUSIONAL

DESKRIPTIF

KOMPARARIF

ASOSIATIFL

NEED TO KNOW

NEED TODO

NEED TO CHOOSE

KUANTITATIF

KUALITATIF

KOMBINASI

EXPOST FACTO

MANNFAAT DASAR

TERAPAN

To

know

To doTo

choose

1

1

2

3

2

1

2

3

FUNGSI

PENELITIAN

(GIPHART)

To

know

To do

To

choose

FUNGSI

PENELITIAN

(GIPHART)

54

FUNGSI METODE

PENELITIAN

Need To Know

Metode Kuantitatif

Metode Kualitatif

Mixed Methods

Need To Do

R & D

Action Reseach

Operation

Research

Evaluation

Research

Policy Research

Need To Choose

KUALITATIF

KUANTITTAIF

MIXED

METHODS

Ethnography

SURVEI

EKSPERIMEN

SEQUENTIAL

CONCURRENT

EXPLANATORY

EXPLORATORY

Grounded theory

Cased studies

Phenomenological

TRINGULALATION

EMBEDDED

ME

TO

DE

PE

NE

LIT

IAN

Narrative research

METPEN UNTUK

INOBEL

R & D

ACTIAN

RESEARCH

EKSPERIMEN

METODE PENELITIAN

PENGEMBANGAN (R&D)

3.

R&D

1. WHAT IS RESEARCH AND DEVELOPMENT? IT IS A

PROCESS USED TO DEVELOP AND VALIDATE

EDUCATIONAL PRODUCT (BORG AND GALL, 1998),

2. ITS A WAY TO ESTABLISH NEW PRODUCT, MODEL,

PROCEDURES, TECHNIQUES, AND TOOLS (RICHEY,

AND KELIN (2010)

PRODUK YANG DAPAT

DIKEMBANGKAN

1. TEKNOLOGI

2. MODEL

4. BUKU AJAR

3. MEDIA

5. KEBIJAKAN

6. SISTEM

RESEARCH:MENELITI MENGHASILKAN

RANCANGAN PRODUK

DEVELOPMENTMEMBUAT PRODUK DAN MENGUJINYA SECARA

BERULANG-ULANG

METODE KUALITATIF,

KUANTITATIF, & MIXED METHODS

R

D

PENELITIAN

STUDI

LITERATUR

RANCANGAN

PRODUK

PEMBUATAN

PRODUK

PENGUJIAN

PRODUK

DEVELOPMENTRESEARCH

Penelitian, bisa menggunakan metode

kualitatif, pengujian dengan metode

penelitian eksperimen

Penelitian &

Pengembangan

Desain Proses Pembuatan Produk Pengujian Produk

RESEARCH DEVELOPMENTGUJI

Sugiyono, FT UNY

PENELITIAN

LAPANGAN

STUDI

LITERATUR

KUALITATIF

KUANTITATIF

KOMBINASI

JURNAL

BUKU

DESAIN

PRODUK

SPESIFIKASI

PRODUK

PEMBUATAN DESAIN PRODUK

PENGUJIAN

PRODUK

PENGUJIAN

INTERNAL:

AHLI DAN PRAKTISI

PENGUJIAN

EKSTERNAL

DICOBA DENGAN

DG MET

EKSPERIMEN SCR

SIKLUS

3

PENGUJIAN DG SIKLUS

2

1

PENGUMPULA DATA DAN ANALISIS DATA

PENGUMPULA DATA DAN ANALISIS DATA

PENGUMPULA DATA DAN ANALISIS DATA

O1 O2 O3 O4 O5 O6 O7 O8

A

B

C

D

KEMUNGKINAN HASIL PENGUJIAN LAPANGANA?

DESAIN R&D

R&D 4 D ADDIE PPT RPPT

LANGKAH-LANGKAH PENELITIANBORG AND GALL

Research & Information

Planning Peng ProdukAwal

Testing awal1 -3 School

RevisiProduk

Uji cobaLap utama

5 -20

Revisi pro-duk siap

operasional

Uji lapanganOperasional

RevisiFinal

Desiminasi&

Implementasi

RESEARCH

DEVELOPMENT

DEVELOPMENT

DEFINE DESIGN DEVELOPMENT

Thiagarajan :

4D

DISEMINATION

DEVELOP-MENT

IMPLEMEN-TATION

ANALYSIS

DESIGN

REVISION

REVISION

REVISION

REVISION

EVALUATION

MODEL ADDIE

Design Production Evaluation

Model Richey

DPE

Penelitian dan

Studi Literatur

Rancangan

Produk

Validasi

Rancangan

Pembuatan

Produk

Pengujian

Lapangan

Produk 1

Revisi Produk

1

Pengujian

Lapangan

Produk 2

Revisi produk 2Pengujianproduk 3

Revisi produk 3DESIMINASI

SPESIFIKSI PRODUK

R&D Sugiyono

1

2

3

4

MENELITI MENGHASILKAN

RANCANGAN, TETAPI TDK MEMPRODU

DAN MENGUJINYA

TANPA MENELITI, HANYA MENGUJI

PRODUK YANG TELAH ADA

MENELITI DAN MENGEMBANGKAN

PRODUK YANG TELAH ADA

MENELITI DAN DAN MENCIPTAKAN

PRODUK BARU

1

2

3

4

LEVEL R&D

1PRODUK UTUH DAN

KOMPLEKS

2PRODUK KOMPONEN

YANG KOMPLEKS

3PRODUK KOMPONEN

SEDERHANA

4PRODUK UTUH

SEDERHANA

TINGKAT KESULITAN R&D

UTUH KOMPONEN

KOMPLEKS

SEDERHANA

No. Level R&D

Produk Utuh dan Kompleks

Produk UtuhSederhana

Produk komponenkomplleks

Produkkomponen Sederhana

1 Meneliti dan

menguji hasil

ciptaan

1 5 9 13

2 Meneliti dan

menguji hasil

pengembangan

2 6 10 14

3 Tidak meneliti

ttp menguji

produk yang

telah ada

3 7 11 15

4 Meneliti :

menghasilkan

rancangan

4 8 12 16

KOMPLEKSITAS PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN

1

2

3

4

MENELITI UNTUK MEGHASILKAN

RANCANGAN PRODUK

TANPA MENELITI, HANYA MENGUJI

PRODUK YANG TELAH ADA

MENELITI DAN MENGEMBANGKAN

PRODUK YANG TELAH ADA DAN

MENGUJINYA

MENELITI DAN DAN MENCIPTAKAN

PRODUK BARU DAN MENGUJINYA

1

2

3

4

LANGKAH R&D SESUAI

DG LEVELNYA

Potensi danMasalah

Studi Literatur

PENELITIAN LAPANGAN

DesainProduk

ValidasiDesain

DesainTeruji

LANGKAH-LANGKAH R & D LEVEL 1, MENELITI UNTUK

MENGHASILKAN RANCANGAN, TTP TIDAK MEMPRODUK DAN

MEGUJI PRODUK TERSEBUT

Dg metode Kuantitatif, Kualitatif, Mixed?

ProdukTertentu

StudiLiteratur

Pengujian I

Pengujian 2

Pengujian 3

HasilPengujian

Bandingkandg Standar

Kesimpulandan Saran

LANGKAH-LANGKAH R&D LEVEL 2. TIDAK MENENELITI HANYA

MENGUJI PRODUK YANG ADA

Dengan Metode Eksperimen

PenelitinThd ProdukYg Telah Ada

Study Literatur

PenelitianLapangan

PerencanaanPengambangan

Produk Baru

PengujianInternal Desain

RevisiDesain

PembuatanProduk

Uji coba lap awal

RevisiProduk 1

Uji CobaLap Utama

RevisiProduk 2

Uji cobaOperasional

RevisiProduk3

Diseminasi danImplementasi

LANGKAH-LANGKAH R&D LEVEL 3. MENELITI DAN MENGUJI

PRODUK YANG DIKEMBANGKAN

Potensi danMasalah

Study Literatur

PenelitianLapangan

PerencanaanProduk Baru

PengujianInternal Desain

RevisiDesain

PembuatanProduk

Uji coba lap awal

RevisiProduk 1

Uji CobaLap Utama

RevisiProduk 2

Uji cobaOperasional

RevisiProduk3

Diseminasi danImplementasi

LANGKAH-LANGKAH R&D LEVEL 4. MENELITI DAN MENGUJI

PRODUK YANG DICIPTAKAN

84

KATA KUNCI JUDUL

PENELITIAN R &D

UNTUK S1, S2 DAN S3

1.

PENERAPAT/IMPL

EMENTASI MODEL

2.

PENGEMBANGAN

MODEL…

3.

KREASI/INVENSI

MODEL….

JUDUL DAN RUMUSAN MASALAH S1

1, Judul

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN DICK AND

CAREY (DC) UNTUK MENINGKATKAN HASIL

PEMBELAJARAN BHS INDONESIA PD MURID SMPN

10 KELAS 8……

2, Rumusan Masalah:

a. Seberapa tinggi hasil belajar siswa SMP di kota

Padang sebelum diajar dg model DC

b. Seberapa tinggi hasil belajar siswa SMP di kota

setelah diajar dg model DC

c. Seberapa besar peningkatan hasil belajar siswa SMP

di kota Padang setelah diajar dengan model

pembelajaran DC

JUDUL DAN RUMUSAN MASALAH S2

1. Judul

PENGEMBANGAN MODEL PEMBELAJARAN DICK AND CAREY UNTUK MENINGKATKAN HASIL PEMBELAJARAN BHS INDONESIA Pd SMA SMA DI KOTA BUKIT INTAN

2. Rumusan Masalah:

a. Seperti apa pelaksanaan pembelajaran model DC pada SD di kota Bukit Intan

b. Apakah kelemahan model DC saat diterapkan pada SMA di kota Bukit Intan

c. Model pembelajaran seperti apa yang efektif, efisien dan praktis digunakan pada SMA di kota Bukit Intan

d. Seberapa tinggi efektivitas, efisiensi dan kepraktis model hasilpengembangan

JUDUL DAN RUMUSAN MASALAH S3

1. Judul

KREASI MODEL PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA

PADA SD DI KOTA INDERAPURA

2. Rumusan Masalah:

a. Apakah potensi dan permasalahan pembelajaran Bhs

Indonesia pada SD di kota Indera Pura?

b. Model Pembelajaran spt apakah yang efektif, efisien dan

praktis untuk pembelajaran bhs Indonesia pada SD di

Kota Indera Pura

c. Seberapa tinggi efektivitas, efisiensi dan kepraktias model

pembelajaran hasil kreasi?

d. Bagaimanakah respon murid SMP di kota Bukit Tinggi

pada saat diajar dengan model pembelajaranhasil kreasi?

PENGEMBANGAN JOB SHEET PEMBELAJARAN PRAKTIK UNTUK MEMUDAHKAN PEMBELAJARAN LAS PIPA

JOBSHEET BARU LAS PIPA

RUMUSAN MASALAH

1. Seberapa lama untuk terampil dalam las pipa

sebelum diajar mengggunakan job baru?

2. Bagaimanakah Langkah-Langkah mengajarkan job

sheet baru?

3. Seberapa lama untuk terampil dalam las pipa

setelah diajar mengggunakan job baru?

4. Seberapa besar pengaruh job sheet baru terhadap

kecepatan terampil dalam pengelasan pipa?

5. Seberapa tinggi efisiensi dengan job sheet baru?

PENGEMBANGAN BUKU AJAR FISIKA KONTEKSTUAL KELAS X1 SMA

1. Seperti apa bukau pelajaran fisika kelas XI yangada saat ini?

2. Apakah kelemahan-kelemahan buku fisikatesebut?

3. Buku fisika kelas XI seperti apakah yang efektifuntuk meningkatkan hasil belajar siswa?

4. Bagaimakah langkah2 mengembangkan bukufisika kelas XI SMA?

5. Seberapa tinggi tingkat efektifitas, efisiensi dankepraktisan buku fisika hasil pengembagan?

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

B. Identifikasi Masalah

C. Batasan Masalam

D. Runusan Masalah

E. Tujuan pengembangan produk

F. Spesifikasi Produk

BAB II LANDASAN TEORI DAN DESAIN PRODUK

A. Kajian Teori dan Hasil Penelitian

1.

2.

3.

B. Desain Produk

PROPSAL PENELITIAN

BAB III PROSEDUR PENELITIAN

A. Tahap Research

1. Desain Penelitian

2. Sumber Data Penelitian

3. Teknik Pengumpulan Data

4. Teknik Analisis Data

C. Rancangan produk hasil penelitian

1. Pengujian Rancangan 1 dan revisi

2. Pengujian Rancangan 2

D. Tahap Pengembangan (Development)

1. Pembuatan Produk

2. Pengujian Lapangan Awal

a. Desain Uji Coba (eksperiment)

b. Sampel Penelitian

c. Teknik Pengumpulan Data

d. Instrumen Penelitian

e. Teknik Analisis Data

3. Revisi Produk

22/09/2020

4. Pengujian Lapangan Utama

a. Desain Uji Coba (eksperiment)

b. Sampel Penelitian

c. Teknik Pengumpulan Data

d. Instrumen Penelitian

e. Teknik Analisis Data

3. Revisi Produk

4. Pengujian Lapangan Operasional

a. Desain Uji Coba (eksperiment)

b. Sampel Penelitian

c. Teknik Pengumpulan Data

d. Instrumen Penelitian

e. Teknik Analisis Data

5. Revisi Produk

BAB IV HASIL PENELITIAN

A. Deskripsi data atas rumusan masalah no 1

B. Deskripsi data atas rumusan masalah no 2

C. Dekripsi data atas produk yang dihasilkan (mosl Model)

1. Gambaran produk /model yang telah ada dan

kelemahannya

2. Model Konseptual (rancangan berdasarkan teori)

3. Model Hipotetik (rancangan berdasarkan hasil

penelitian)

3. Model hasil uji internal 1 dan 2

4. Model hasil uji lapangan awal

5. Model haisl ujia lapangan utama

6. Model hasil uji lapangan operasional

D. Hasil Pengujian

1. Efektivitas produk

2. Efisiensi Produk

3. Kepraktiasn produk

4. Performa produk

22/09/2020

BAB IV KESIMPULAN DAN REKOMENDASI

A. Kesimpulan

B. Keterbatasan

C. Rekomendasi

top related